Claim Missing Document
Check
Articles

Found 8 Documents
Search

Guru Honorer dalam Upaya Memperoleh Status Kepegawaian Tenaga Pendidik Pegawai Negeri Sipil Nurdin Nurdin
Murhum : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini Vol. 2 No. 2 (2021): Desember
Publisher : Perkumpulan Pengelola Jurnal (PPJ) PAUD Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37985/murhum.v2i2.46

Abstract

Pendidikan anak usia dini merupakan lembaga pendidikan pertama yang dilalui oleh anak. Pendidikan pada masa ini merupakan periode penting bagi perkembangan anak dimasa depan. Pendidikan anak usaia dini bisa dilakukan melalui lembaga formal, non formal ataupun informal. Pendidikan bisa dilakukan dengan baik apabila semua pihak yang terlibat dalam proses pendidikan bisa menjalankan tugas dan tanggungjawab secara profesional. Salah satu instrument penting dalam pendidikan anak usia dini adalah guru, yang berkewajiban untuk mendidik, mengajar, membimbing, mengarahkan, melatih, menilai serta mengevaluasi perserta didik pada pendidikan anak usia dini jalur pendidikan formal, pendidikan dasar serta pendidikan menengah. Status kepegawaian yang dimiliki oleh guru terdiri dari guru pegawai negeri dan guru non pegawai negeri atau dikenal sebagai tenaga honorer. Terdapat perbedaan hak yang diterima oleh tenaga pendidik PNS dengan tenaga pendidik honorer. Walaupun hak yang diterima berbeda akan tetapi tanggung jawab yang dijalankan tetap sama. Hal ini memberikan perbedaan yang besar antara guru PNS dan tenaga honorer. Oleh karena itu tenaga honorer melakukan berbagai upaya untuk merubah status kepegawaian menjadi guru PNS. Akan tetapi terdapat hambatan yang dilalui oleh tenaga honorer untuk mewujudkan tujuan tersebut, diantaranya adalah tidak tersedianya jalur khusus untuk mendapatkan status PNS dengan memanfaatkan status honorer sebelumnya. Belum tersedianya regulasi atau aturan yang mengatur mengenai pengangkatan tenaga honorer menjadi CPNS, kemampuan keuangan pemerintah pusat dan daerah yang masih rendah, belum bisa mengakomodasi pengangkatan guru honorer menjadi CPNS
Pengaruh Penggunaan Video Pembelajaran terhadap Minat Belajar Siswa pada Materi Mendongeng di Masa Pandemi Covid 19 Nurdin Nurdin
Murhum : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini Vol. 3 No. 1 (2022): Juli
Publisher : Perkumpulan Pengelola Jurnal (PPJ) PAUD Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37985/murhum.v3i1.75

Abstract

Penelitian bertujuan mengetahui pengaruh penggunaan video pembelajaran terhadap minat belajar siswa pada materi mendongeng pada masa pandemi covid 19. Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif, pendekatan penelitian asosiatif ini minimal terdapat dua variabel yang dihubungkan. Penelitian dilakukan oleh penulis bentuk hubungan bersifat sebab akibat (kausal), yaitu hubungan yang bersifat mempengaruhi dua varibel atau lebih. Teknik  pengambilan sampel yaitu  sampling jenuh yaitu   berjumlah 15  anak di TK Libukang Permai Kota Palopo. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini dengan cara pengisian kuesioner. Hasil penelitiannya:  terdapat pengaruh penggunaan video pembelajaran terhadap minat belajar siswa pada materi mendongeng pada masa pandemi covid 19, dibuktikan dari   nilai t hitung  7.400 dan signifikansi 0,000 sehingga nilai signifikansi lebih kecil dari 0,05 sehingga terdapat pengaruh secara parsial yang signifikan dari variabel penggunaan media video pembelajaran terhadap minat belajar siswa. Adanya pengaruh positif artinya semakin tinggi nilai penggunaan media video pembelajaran  maka minat belajar siswa  semakin tinggi.
Pengaruh Bermain Outdoor terhadap Perkembangan Fisik Motorik dan Kreativitas Anak Nurdin Nurdin
Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini Vol 6, No 6 (2022)
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/obsesi.v6i6.3226

Abstract

Alatnpermainan outdoornbisa menjadinsarana yangnsangat membantundalamnperkembangan dannbelajar anaknsecara menyeluruh, nterutama perkembangan fisik motorik. Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji pengaruh bermain outdoor terhadap perkembangan fisik motorik dan kreativitas anak di TK Khalifah Makassar 3. Penelitian ini menggunakan pendekatan penelitian kuantitatif dengan metode penelitian eksperimen. Teknik pengumpulan datanya menggunakan observasi dan dokumentasi.  Teknik analisis data yang diterapkan dalam uji hipotesis penelitian ini adalah menggunakan uji t dengan dibantu aplikasi program SPSS 20.0 for Windows Evaluation Version. Hasil penelitiannya ada pengaruh bermain outdoor terhadap perkembangan fisik motorik di TK Khalifah Makassar 3. Hal ini berarti bahwa semakin tinggi kegiatan bermain outdoor, maka semakin tinggi pula perkembangan fisik motorik anak. Ada pengaruh bermain outdoor terhadap kreativitas anak di TK Khalifah Makassar 3. Hal ini berartu bahwa semakin tinggi kegiatan bermain outdoor, maka semakin tinggi pula kreativitas anak.
Pengaruh Model Cooperative Integrated Reading and Composition terhadap Kemampuan Menyusun Kalimat Efektif Ramlah H. Gani; Nurdin Nurdin; Nunung Supratmi; Titin Ernwati; Herman Wijaya
Journal on Teacher Education Vol. 4 No. 2 (2022): Journal on Teacher Education
Publisher : Universitas Pahlawan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jote.v4i2.8335

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui Pengaruh Model Cooperative Integrated Reading And Composition (CIRC) Terhadap Kemampuan menyusun kalimat efektif Siswa Kelas XI SMAN 4 Mataram Tahun Pelajaran 2020/2021. Populasi penelitian siswa kelas XI SMAN 4 Mataram sebanyak 37 orang yang terdiri dari dua kelas. Sampel penelitian kelas XIA sebagai kelas eksperimen sebanyak 20 orang dan kelas XIB sebagai kelas kontrol sebanyak 17 orang. Instrumen pengumpulan data berupa tes menyusun kalimat efektif siswa. Data penelitian diperoleh dengan memberikan soal tes essay sebanyak 5 soal pada kelas eksperiman dan kelas kontrol. Uji hipotesis digunakan uji statistic yaitu Uji-t (t-tes). Hasil analisis dengan uji-t diperoleh harga t hitung=1,862, kemudian hasil analisis ini dikonsultasikan dengan t tabel pada taraf signifikansi 5% dan dk=35 diperoleh harga t tabel=2,042 karena harga t hitung>t tabel pada taraf signifikansi 5% maka persyaratan pengujian hipotesis Ho ditolak dan Ha diterima. Ada pengaruh model Cooperative Integrated Reading And Composition (CIRC) terhadap kemampuan menyusun kalimat efektif siswa kelas XI SMAN 4 Mataram tahun pelajaran 2020/2021.
PENDAMPINGAN PENULISAN PUISI BAGI SISWA SMP/MTs KECAMATAN SURALAGA Ramlah H.A Gani; Nurdin Nurdin; Titin Ernawati; Pujilestari Pujilestari
Batara Wisnu : Indonesian Journal of Community Services Vol. 3 No. 1 (2023): Batara Wisnu | Januari - April 2023
Publisher : Gapenas Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53363/bw.v3i1.167

Abstract

This Community Service Program aims to provide training and guidance in the field of literary writing for students of SMP IT Pancor Kopong, MTs NW Dames, and MTs NW Getap, Suralaga District from April to July 2022. This activity is an effort to foster students' literacy skills, especially poetry writing skills. In addition, this activity is also a way to bring schools and students closer to literary works. In its implementation, this PkM is carried out by providing training and mentoring on an ongoing basis. The training was conducted for three days to students. Training is carried out in two ways, namely in-class (inside the class) and out-class (outside the class). In-class training is conducted to provide students with the same understanding of writing literary works, while out-class training is carried out to hone students' sensitivity, critical thinking, and intuition to capture every problem that exists around them to be used as material in writing literary works. Coaching is carried out by holding meetings for three days every week on an ongoing basis to provide stimulus and evaluate the work of participants/students. Here, work reviews, discussions, and improvements are carried out based on input from the supervisor. Each participant is required to write five literary works in this program. Based on the training and coaching conducted at the three schools, it had a positive impact on the development of poetry writing skills. 98% of students are able to write poetry well, this is evident from the results of the poems which are made based on the criteria, namely the beauty of typography, themes, variations, and content. This criterion already exists in the students' poetry results
PENGARUH STATUS GIZI DAN PEMBELAJARAN SAINS TERHADAP PERKEMBANGAN FISIK MOTORIK ANAK DI TK AL ABRAR MAKASSAR Nurdin
Al-Fikru : Jurnal Pendidikan Dan Sains Vol 4 No 1 (2023): VOLUME 4 NUMBER 1 (2023) APRIL
Publisher : UNZAH Genggong

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This study aims to analyze the effect of nutritional status and science learning on children's physical and motor development at TK Al Abrar Makassar. The research method used is quantitative with an associative type of research that aims to determine the effect of two or more variables. The variables used in this study were nutritional status (X1), science learning (X2), and children's physical motor development (Y). The type of data used is primary data obtained from a questionnaire. The population and sample in this study were 50 students at TK Al Abrar with a purposive sampling method for determining the sample. In this study the data were analyzed using multiple linear regression tests. The results of his research show that children in TK Al Abrar Makassar. This means that the higher the nutritional status, the higher the physical motoric development of children. There is a significant positive influence on science learning on children's physical motor development at TK Al Abrar Makassar. This means that the higher the science learning, the higher the child's motor development. There is an influence of nutritional status and science learning on the physical and motoric development of children in TK Al Abrar Makassar. Keywords: nutritional status, science learning, physical-motor development
Pemberdayaan IRT Berbasis Mompreneurs Melalui Pembuatan Abon Ikan Bandeng Kemasan Siap Jual Andika Isma; Fajriani Azis; Andi Nailah Quin Azisah Alisyahbana; M Miftach Fakhri; Ilma Wulansari Hasdiansa; Sitti Hasbiah; Nurdin Nurdin
Jurnal Kemitraan Responsif untuk Aksi Inovatif dan Pengabdian Masyarakat Volume 1 Issue No. 1: Juli 2023
Publisher : Lontara Digitech Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61220/kreativa.v1i1.20233

Abstract

Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini melibatkan penggunaan Ikan Bandeng yang dijadikan Abon siap jual sebagai peluang usaha alternatif bagi ibu rumah tangga. Sebanyak 20 peserta dari Ibu Rumah Tangga (IRT) Desa Sokkolia, Kecamatan Bontomarannu, Kabupaten Gowa mengikuti pelatihan ini. Tujuan dari pengabdian ini adalah memperkenalkan penggunaan Ikan Bandeng yang diolah menjadi Abon siap jual, meningkatkan partisipasi masyarakat dalam mendukung program ketahanan keluarga, merangsang kreativitas masyarakat dalam menghasilkan produk yang berguna, serta memberikan alternatif peluang usaha bagi ibu rumah tangga. Kegiatan pengabdian dilaksanakan di Desa Sokkolia, Kecamatan Bontomarannu, Kabupaten Gowa, melalui demonstrasi praktis yang melibatkan ibu rumah tangga sebagai pihak yang terlibat. Metode yang digunakan dalam kegiatan ini adalah Metode Training of Trainer (TOT), di mana materi disampaikan melalui ceramah dan dilanjutkan dengan praktek langsung oleh peserta. Hasil dari kegiatan pengabdian ini berupa pelatihan bagi ibu rumah tangga Desa Sokkolia, Kecamatan Bontomarannu, Kabupaten Gowa, yang diikuti dengan antusiasme hingga akhir acara, serta memberikan motivasi kepada mereka untuk membuat dan memproduksi sendiri.
Pelaksanaan Workshop Zotero Untuk Penulisan Karya Tulis Ilmiah Mahasiswa Fakultas Teknik Universitas Negeri Makassar Kurnia Prima Putra; Fadhlirrahman Baso; Aminuddin Bakry; Syahrul; M. Syahid Nur Wahid; Ridwan Daud Mahande; Jumadi Mabe Parenreng; Nurdin Nurdin
Vokatek : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 1 No. 2 (2023): Vol. 1 No. 2 (2023): Volume 1: Issue 2 (Juni 2023)
Publisher : Sakura Digital Nusantara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61255/vokatekjpm.v1i2.83

Abstract

This community engagement initiative aims to conduct a workshop on Zotero for students in writing academic papers. The workshop intends to introduce the use of Zotero as a tool for managing references and compiling accurate bibliographies. The methodology employed involves an interactive workshop format consisting of presentations, practical demonstrations, and question-and-answer sessions. The expected outcome of this community engagement is to provide significant benefits to students in enhancing their skills in academic writing. By utilizing Zotero, it is anticipated that students will become more efficient in managing references, avoiding plagiarism, and creating comprehensive and accurate bibliographies. Furthermore, the workshop seeks to improve students' understanding of research ethics and the use of quality information sources. This workshop aims to cater to diverse needs in academic paper writing. Additionally, the workshop serves as a catalyst for promoting the adoption of modern technologies and tools in academic writing.