Jurnal Buana Farma
Vol. 1 No. 3 (2021): Jurnal Buana Farma : Jurnal Ilmiah Farmasi

AKTIVITAS ANTIPIRETIK DARI BEBERAPA SENYAWA AKTIF

Sinta Fadilah Nurfitriah (Fakultas Farmasi, Universitas Buana Perjuangan Karawang, Karawang, Indonesia)
Keke Jayanti (Fakultas Farmasi, Universitas Buana Perjuangan Karawang, Karawang, Indonesia)
Rofikoh (Fakultas Farmasi, Universitas Buana Perjuangan Karawang, Karawang, Indonesia)
Bulan Anggita Putri (Fakultas Farmasi, Universitas Buana Perjuangan Karawang, Karawang, Indonesia)
Teti Trisnawati (Fakultas Farmasi, Universitas Buana Perjuangan Karawang, Karawang, Indonesia)
Rahmania Putri (Fakultas Farmasi, Universitas Buana Perjuangan Karawang, Karawang, Indonesia)
Shanti Sri Oktavia (Fakultas Farmasi, Universitas Buana Perjuangan Karawang, Karawang, Indonesia)
Maulana Yusuf Alkandahri (Fakultas Farmasi, Universitas Buana Perjuangan Karawang, Karawang, Indonesia)
Surya Amal (Fakultas Farmasi, Universitas Buana Perjuangan Karawang, Karawang, Indonesia)
Dedy Frianto (Fakultas Farmasi, Universitas Buana Perjuangan Karawang, Karawang, Indonesia)
Maya Arfania (Fakultas Farmasi, Universitas Buana Perjuangan Karawang, Karawang, Indonesia)



Article Info

Publish Date
30 Sep 2021

Abstract

Demam merupakan suatu keadaan dimana terjadi kenaikan suhu di atas normal. Pengobatan demam biasanya menggunakan obat-obatan sintesis yang memungkinkan terjadinya resistensi. Untuk mencegah hal itu para peneliti mulai mencari kandidat senyawa obat antipiretik baru yang berasal dari bahan alam yang telah terbukti secara ilmiah memiliki aktivitas antipiretik. Beberapa senyawa aktif yang berhasil di isolasi dari berbagai tumbuhan diantaranya kurkumin, quercetin, kaempferol, piperin, asam betulinat, andrographolide dan catechin telah teruji secara ilmiah memiliki aktivitas antipiretik dengan mekanisme kerja yang berbeda-beda.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

buanafarma

Publisher

Subject

Biochemistry, Genetics & Molecular Biology Chemistry Immunology & microbiology Medicine & Pharmacology

Description

The major focus of Jurnal Buana Farma is to publish articles in the area of Experimental Pharmacology, Clinical Pharmacy, Pharmaceutical Technology, Pharmacoeconomy, Pharmacognosy, Pharmaceutical ...