Jurnal Luminous: Riset Ilmiah Pendidikan Fisika
Vol. 1 No. 2 (2020): JULI 2021

HASIL BELAJAR DAN KETERAMPILAN PROSES SAINS SISWA MELALUI PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF PADA PEMBELAJARAN FISIKA : SEBUAH REVIEW

Fernando Fernando (UIN Sultan Syarif Kasim Riau)
Niki Dian Permana P (UIN Sultan Syarif Kasim Riau)
Susilawati Susilawati (UIN Sultan Syarif Kasim Riau)
Aldeva Ilhami (UIN Sultan Syarif Kasim Riau)



Article Info

Publish Date
31 Jul 2020

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis Pengaruh Penerapan Model Pembelajaran Kooperative Terhadap Hasil Belajar dan Keterampilan Proses Sains Siswa pada Pembelajaran Fisika. Metode penelitian yang digunakan adalah adalah meta-analisis dengan sampel 15 artikel di jurnal terakreditasi. Hasil penelitian artikel review membuktikan adanya pengaruh model  pembelajaran kooperative terhadap dapat meningkatkan hasil belajar dan keterampilan proses sains siswa.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

luminous

Publisher

Subject

Education Social Sciences

Description

Jurnal Luminous: Riset Ilmiah Pendidikan Fisika yang disingkat dengan JLu merupakan jurnal yang diterbitkan dan dikelola oleh Program Studi Pendidikan Fisika FKIP Universitas PGRI Palembang. JLu memuat artikel hasil penelitian di bidang Pendidikan Fisika yang meliputi penelitian eksperimen, ...