Jurnal Pendidikan Progresif
Vol 12, No 2 (2022): Jurnal Pendidikan Progresif

Advancement of STEM-Based Digital Module to Enhance HOTS of Prospective Elementary School Teachers

Dini Ramadhani (Universitas Samudra)
Ary Kiswanto Kenedi (Universitas Negeri Jakarta)
Muhammad Febri Rafli (Universitas Samudra)
Ciptro Handrianto (Unknown)



Article Info

Publish Date
20 Jun 2022

Abstract

Abstract: Advancement of STEM-Based Digital Module to Enhance HOTS of Prospective Elementary School Teachers. Objectives: The goal of this research was to develop a valid, practical, and effective STEM-based digital module to help prospective elementary school teachers enhance their HOTS. Methods: This was a development study employing a four-dimensional model. This study enlisted the help of five lecturers and 100 prospective elementary school teachers. Findings: The developed STEM-based digital module is declared to be highly valid to use with score obtained is 3.38 and also said to be highly practical to utilize, with a lecturer aspect score of 95.67 and a student aspect score of 91.37. The STEM-based digital module also is declared effective in strengthening the HOTS of prospective elementary school teacher students which received an N-Gain score of 0.69 in the medium category. Conclusion: The study’s findings revealed that a valid, practical, and effective STEM-based digital module has been established to enhance the HOTS of prospective elementary school teachers.Keywords: prospective elementary school teacher, digital module, STEM, HOTS.Abstrak: Pengembangan Modul Digital Berbasis STEM untuk Meningkatkan HOTS Calon Guru Sekolah Dasar Judul artikel ditulis ulang disini. Tujuan: Tujuan penelitian ini adalah untuk mengembangkan modul digital berbasis STEM untuk meningkatkan kemampuan HOTS calon guru sekolah dasar yang valid, praktis dan efektif. Metode: Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan dengan menggunakan model 4-D. Penelitian ini melibatkan 5 orang dosen dan 100 orang mahasiswa calon guru sekolah dasar. Temuan: Penelitian ini menemukan bahwa modul digital berbasis STEM yang dikembangkan dinyatakan sangat valid dengan skor 3,38 dan juga dinyatakan sangat praktis digunakan dengan mendapatkan skor 95,67 untuk aspek dosen dan 91,37 untuk aspek mahasiswa. Penelitian ini juga menyatakan bahwa modul digital berbasis STEM efektif untuk meningkatkan HOTS mahasiswa calon guru SD dengan N-Gain 0,69 berkategori sedang. Kesimpulan: Hasil penelitian menyimpulkan bahwa telah dikembangkanya modul digital berbasis STEM yang valid dan praktis serta efektif untuk meningkatkan HOTS mahasiswa calon guru sekolah dasar.Kata kunci: calon guru sekolah dasar, modul digital, STEM, HOTS.DOI: http://dx.doi.org/10.23960/jpp.v12.i2.202245

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jpp

Publisher

Subject

Humanities Education Public Health Social Sciences Other

Description

Disaster literacy and Risk Management Education Ethnopedagogy-based STEM Education Multicultural Education Integrating technology into the curriculum: Challenges & Strategies Collaborative & Interactive Learning Educational Literacy Learning Analysis Education Management System Tools for 21st ...