cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kota medan,
Sumatera utara
INDONESIA
Agrotekma: Jurnal Agroteknologi dan Ilmu Pertanian
Published by Universitas Medan Area
ISSN : 25487841     EISSN : 2614011X     DOI : -
Core Subject : Agriculture,
Agrotekma is a Scientific Journal of Agro Technology located at the Faculty of Agriculture, University of Medan Area. Journal of Agrotekma presents the results of research with quantitative and qualitative approaches that are sourced on the development of cultivation research of plants and the protection of organic crops that are environmentally friendly and sustainable. It is published twice a year, every December and June.
Arjuna Subject : -
Articles 8 Documents
Search results for , issue "Vol. 7 No. 2 (2023): Agrotekma: Jurnal Agroteknologi dan Ilmu Pertanian, Juni" : 8 Documents clear
Perkembangan Aspek Fisik Pada Kawasan Sentra Produksi (KSP) Padi (Studi Kasus Kecamatan Ampek Angkek dan Kamang Magek, Kabupaten Agam) Fastabiqul Khairad; Melinda Noer; Mahdi
Agrotekma: Jurnal Agroteknologi dan Ilmu Pertanian Vol. 7 No. 2 (2023): Agrotekma: Jurnal Agroteknologi dan Ilmu Pertanian, Juni
Publisher : Universitas Medan Area

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31289/agr.v7i2.9530

Abstract

West Sumatera province government enhancement the growth of rice production through developing rice production centres. The centre is purpose to reduce cost and enhance efficiency that ultimately increases local economic growth. Kec. Ampek Angkek is a rice production centre in Agam district. In this case study, we explain the progress of centre development that set in 2013 of the physical aspect inside and outside production centre. The research method used is a qualitative descriptive with a case study approach. The condition of the development of physical aspect use a case to provide a detailed description of the development of the production centre. The result showed that there were similar developments for each aspect.
Pemanfaatan Arang Aktif Tempurung Borassus flabellifer L. untuk Adsorpsi Logam Fe(III) pada Air Sumur di Kota Kupang Merpiseldin Nitsae; Alwan M. Ninef; Sonya Titin M. Nge; Hartini R.L. Solle
Agrotekma: Jurnal Agroteknologi dan Ilmu Pertanian Vol. 7 No. 2 (2023): Agrotekma: Jurnal Agroteknologi dan Ilmu Pertanian, Juni
Publisher : Universitas Medan Area

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31289/agr.v7i2.9690

Abstract

Telah dilakukan penelitian tentang adsorpsi besi (III) pada air sumur dengan menggunakan arang aktif tempurung Borassus flabellifer L. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kemampuan arang aktif dalam menyerap kadar logam besi (III) pada air sumur. Dilakukan dengan variasi waktu kontak antara adsorben dan logam besi (III) pada (x menit = 0, 15, 30, 60, 90 dan 120 ) serta penentuan nilai kapasitas adsorpsi Fe(III) pada 5 lokasi sampel air sumur di Kota Kupang. Pemanfaatan arang aktif tempurung Borassus flabellifer L. sebagai adsorben ditinjau dari penentuan panjang gelombang maksimum Fe, pembuatan kurva kalibrasi Fe, uji pendahuluan air sumur dengan metode EDTA, dan uji arang aktif tempurung Borassus flabellifer L. pada air sumur. Hasil penelitian menunjukkan panjang gelombang maksimum Fe(III) (λmaks) adalah 302 nm dan persamaan regresi linearnya adalah y =0.101x + 0.005; R2 = 0.994. Pada pengukuran variasi waktu kontak antara adsorben dan Fe menunjukkan waktu optimum 15 menit dengan qe=0.4255mg g-1. Untuk hasil uji pendahuluan Fe(III) pada sampel air dengan metode EDTA adalah 0.52 mg g-1. Pengukuran sampel air sumur diperoleh kapasitas adsorpsi tertinggi pada sumur lokasi 5 yaitu 0.101 mg g-1.
Pengaruh Pupuk AB Mix dan Pupuk Organik Cair terhadap Pertumbuhan dan Produksi Tanaman Sawi Pakcoy (Brassica chinensis L.) dengan Teknik Hidroponik Beatrix Sofranes Napitupulu; Ulina Catarina Jenni Simatupang; Mei Linda Sipayung
Agrotekma: Jurnal Agroteknologi dan Ilmu Pertanian Vol. 7 No. 2 (2023): Agrotekma: Jurnal Agroteknologi dan Ilmu Pertanian, Juni
Publisher : Universitas Medan Area

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31289/agr.v7i2.9763

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemberian pupuk AB mix cair dan pupuk organik cair terhadap pertumbuhan dan produksi tanaman sawi pakcoy. Penelitian ini dilaksanakan pekarangan rumah Jalan Ayahanda, Gang Garpu No 10a. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Juni–Juli 2022. Penelitian ini menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) dengan dua faktor perlakuan, yaitu pupuk AB mix cair dan pupuk organik cair. Faktor pertama adalah pupuk AB mix cair, yaitu A1=550 ppm/plot, A2=750 ppm/plot, dan A3=1000ppm/plot. Faktor kedua adalah pupuk organik cair, yaitu B1=80 ml/plot, B2=140 ml/plot, dan B3=200 ml/plot. Parameter yang diamati adalah jumlah daun, lebar daun, berat tanaman per plot, dan produksi per tanaman. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa perlakuan pupuk AB mix cair berpengaruh nyata terhadap jumlah daun di 20 dan 30 HST namun tidak berpengaruh nyara pada jumlah daun 10 HST, lebar daun, berat tanaman per plot, dan produksi per tanaman. Pada perlakuan pupuk organik cair berpengaruh nyata pada jumlah daun 30 HST namun tidak berpengaruh nyata pada jumlah daun 10 dan 20 HST, lebar daun, berat tanaman per plot, dan produksi per tanaman. Interaksi perlakuan pupuk AB Mix cair dan pupuk organik cair berpengaruh tidak nyata terhadap semua parameter amatan. Kata Kunci: Pupuk AB Mix Cair, Pupuk Organik Cair, Sawi Pakcoy, Hidroponik.
Isolasi Bakteri Endofit Pada Daun Terong Ungu (Solanum melongena L.) Saipul Sihotang; Merlan Manurung; Emmanuel Halawa; Imam Alfazri; Natalina Tarigan; Frisky Purba; Yosafat Siregar; Muhammad Aldy
Agrotekma: Jurnal Agroteknologi dan Ilmu Pertanian Vol. 7 No. 2 (2023): Agrotekma: Jurnal Agroteknologi dan Ilmu Pertanian, Juni
Publisher : Universitas Medan Area

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31289/agr.v7i2.10005

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan isolat bakteri endofit yang terdapat pada daun terong (Solanum melongena) dan mengetahui kemampuannya untuk meningkatkan produktivitas pada terong. Penelitian ini menggunakan metode eksperimen berskala laboratorium. Hasil isolasi dari daun terong Solanum melongena ditemukan dua koloni isolat yang berbeda yang diberi dengan kode isolat A1 dan A2. Kedua isolat bakteri endofit diduga merupakan genus Bacillus. Hasil kedua isolat menyatakan bahwa bakteri endofit tersebut mampu meningkatkan Produktivitas hasil tanaman terong.
Respon Perkembangan Buah pada Tanaman Semangka terhadap Pemberian Asam Humat sebagai Dasar Budidaya Smart Farming Ni'mawati Sakinah; Khoirul Bariyyah; Ahmad Hadi
Agrotekma: Jurnal Agroteknologi dan Ilmu Pertanian Vol. 7 No. 2 (2023): Agrotekma: Jurnal Agroteknologi dan Ilmu Pertanian, Juni
Publisher : Universitas Medan Area

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31289/agr.v7i2.8480

Abstract

Kecukupan nutrisi dalam tanah menjadi faktor penting dalam mendapatkan hasil panen terbaik. Penerapan metode smart farming membantu mengidentifikasi kondisi tanah yang berpengaruh pada kebutuhan nutrisi tanaman. Tujuan dari penelitian pendahuluan ini adalah mengetahui respon perkembangan buah terhadap dosis penambahan asam humat, sehingga dapat dijadikan acuan dasar untuk data penerapan metode smart farming pada budidaya tanaman semangka di lahan sub optimal Desa Kumendung. Penelitian menggunakan faktor pemberian asam humat empat konsentrasi berbeda (0, 2, 4, 6, dan 8 g/L) dengan varietas semangka Amara dan Seri F1. Pengamatan meliputi pengukuran terhadap tinggi tanaman (21 hst), berat buah (kg), volume buah (cm3) dan nilai total kandungan gula (Brix). Hasil penelitian menunjukkan bahwa pemberian asam humat secara signifikan berpengaruh terhadap berat dan total gula buah. Perbedaan dosis tidak berpengaruh signifikan terhadap volume dan tinggi tanaman, ditunjukkan dengan hasil uji ANOVA nilai R square respon tinggi tanaman, berat, volume dan total gula buah secara berturut-turut adalah 0,231, 0,644, 0,383 dan 0,547. Angka tersebut menjelaskan bahwa peningkatan dosis asam humat tidak memberikan perubahan nyata pada hasil panen buah semangka. Dengan demikian, penggunaan asam humat sebagai suplemen hara tanah dapat diminimalisir dengan pemberian dosis paling rendahnya yaitu 2 g/L. Kata kunci: asam humat, smart farming, semangka
Identifikasi Keragaman dan Dominasi Gulma Tanaman Jambu Mete (Anacardium Occidentale) telah Menghasilkan di Lahan Kering Resti Fadillah; Danar Hadisugelar; Faizal Shofwan Kusnendi; Septiarini Zuliati
Agrotekma: Jurnal Agroteknologi dan Ilmu Pertanian Vol. 7 No. 2 (2023): Agrotekma: Jurnal Agroteknologi dan Ilmu Pertanian, Juni
Publisher : Universitas Medan Area

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31289/agr.v7i2.9373

Abstract

Diversity and dominance of weeds is the first step in determining the success of weed control. This study aims to identify the diversity and dominance of weeds in cashew cultivation on dry land. This research was conducted from August 2022 to January 2023 in Belu Regency, NTT Province at an altitude of ± 450 meters above sea level (masl). The observed land is cashew cultivation land. Data collection was carried out by taking weeds in random sample plots of 8 points in each village. Sampling using a frame size quadrant 0.5 x 0.5 m. Weed samples were collected and identified per species according to weed groups, then calculated using the Summed Dominance Ratio to obtain weed dominance at each location. There are 18 weed families in cashew cultivation consisting of one nut weed, three grass weeds, and fourteen broadleaf weeds. The dominant weed family under cashew stands is Hyptis suaveolens, which is in the Lamiaceae family, with Fabaceae being the Desmodium adsendens species. Because the value of C = 31.97% < 75%, weed communities in the Wedomu and Kabuna locations are different. Thus, weed control in the Wedomu and Kabuna locations is different. In the Wedomu location, the dominant weeds were Elausin indica with an SDR of 26.98%, which were narrow leaf weeds, annuals, suggested for mechanical control and plowing, as well as application of contact herbicides. Hyptis suaveolens is more dominant in the Kabuna location with an SDR of 17.90%, which is an invasive weed for control suggestions when it has not yet entered its flowering period, is plowed, removed, then chemically controlled.  
Kombinasi Pemberian Pupuk Organik Dan Pupuk Npk Terhadap Pertumbuhan Dan Hasil Jagung Lokal Komposit Varietas Guluk-Guluk Rovan Verdiansyah; Lia Kristiana; Ruly Awidiyantini
Agrotekma: Jurnal Agroteknologi dan Ilmu Pertanian Vol. 7 No. 2 (2023): Agrotekma: Jurnal Agroteknologi dan Ilmu Pertanian, Juni
Publisher : Universitas Medan Area

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31289/agr.v7i2.9400

Abstract

The Sumenep people adore the composite local corn of the Guluk-guluk variety (Zea mays saccharata Sturt) variety. Only 182,581.43 tons of corn are produced annually, for an average productivity of around 1.097 tons per hectare. Local corn var. is one variety of local corn that is grown by many Sumenep farmers. rumble. The typical amount of local maize that yields According to Sugiarti and Hayati (2009), the productivity of guluk-guluk is 3.5 tons/ha lower than that of superior corn varieties, which range from 4.5 to 5.7 tons/hectare. The amount of fertility, the amount of rain, and the use of less-than-ideal production inputs are the root causes of the low productivity. Applying balanced fertilization, which combines organic and inorganic fertilizers, is one way to boost production. This study means to dissect the communication and impact of the blend of natural compost and NPK manure on the development and yield of neighborhood maize of the Guluk assortment composite. The examination configuration utilized a randomized block plan (RBD) comprising of 2 variables with 3 replications. The elements tried comprised of: doses of NPK fertilizer (zero, 350, and 700 kg/ha) and organic fertilizer (zero, 500, and 1000 kg/ha). A 5% level of analysis of variance was used to analyze the data. A second Duncan's test at a level of 5% is carried out if there is a significant effect. At 14 HST, there was no interaction between the application of organic fertilizer and NPK for the plant height variable; however, there was an interaction at 30 HST, 45 HST, and 60 HST. The interaction between the application of organic fertilizer and NPK fertilizer was reflected in the cob length, cob weight per plant, and cob weight per plot variables. The mix of medicines A3B2 (natural manure 1000 kg/ha + NPK compost 350 kg/ha) and A3B3 (natural manure 1000 kg/ha + NPK compost 700 kg/ha) gave the best impact on the variable cob weight per plant, cob weight per plot, cob length, and plant level. The Sumenep people adore the composite local corn of the Guluk-guluk variety (Zea mays saccharata Sturt) variety. Only 182,581.43 tons of corn are produced annually, for an average productivity of around 1.097 tons per hectare. Local corn var. is one variety of local corn that is grown by many Sumenep farmers. rumble. The typical amount of local maize that yields According to Sugiarti and Hayati (2009), the productivity of guluk-guluk is 3.5 tons/ha lower than that of superior corn varieties, which range from 4.5 to 5.7 tons/hectare. The amount of fertility, the amount of rain, and the use of less-than-ideal production inputs are the root causes of the low productivity. Applying balanced fertilization, which combines organic and inorganic fertilizers, is one way to boost production. This study means to dissect the communication and impact of the blend of natural compost and NPK manure on the development and yield of neighborhood maize of the Guluk assortment composite. The examination configuration utilized a randomized block plan (RBD) comprising of 2 variables with 3 replications. The elements tried comprised of: doses of NPK fertilizer (zero, 350, and 700 kg/ha) and organic fertilizer (zero, 500, and 1000 kg/ha). A 5% level of analysis of variance was used to analyze the data. A second Duncan's test at a level of 5% is carried out if there is a significant effect. At 14 HST, there was no interaction between the application of organic fertilizer and NPK for the plant height variable; however, there was an interaction at 30 HST, 45 HST, and 60 HST. The interaction between the application of organic fertilizer and NPK fertilizer was reflected in the cob length, cob weight per plant, and cob weight per plot variables. The mix of medicines A3B2 (natural manure 1000 kg/ha + NPK compost 350 kg/ha) and A3B3 (natural manure 1000 kg/ha + NPK compost 700 kg/ha) gave the best impact on the variable cob weight per plant, cob weight per plot, cob length, and plant level.
Tren Penelitian Pemuliaan Mutasi Pada Tanaman Padi: Analisis Bibliometrik Gusti Marlina; Auzar Syarif; Gustian; Yusniwati
Agrotekma: Jurnal Agroteknologi dan Ilmu Pertanian Vol. 7 No. 2 (2023): Agrotekma: Jurnal Agroteknologi dan Ilmu Pertanian, Juni
Publisher : Universitas Medan Area

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31289/agr.v7i2.9716

Abstract

Padi (Oryza sativa L.) adalah salah satu tanaman sebagai konsumsi pokok lebih dari setengah populasi di dunia. Metode mutasi diharapkan mampu meningkatkan keragaman genetik dan hasil diseleksi sesuai yang diinginkan pemulia. Kajian ini memberikan gambaran tentang tren penelitian pemuliaan mutasi pada tanaman padi dari tahun 1962-2023 dengan menggunakan analisis bibliometrik dengan 93 naskah dari pangkalan data Scopus. Sejak tahun 2019-2021 terjadi peningkatan relatif dalam publikasi ilmiah, yang menunjukkan minat yang meningkat pada kajian penelitian pemuliaan mutasi pada tanaman padi khususnya pada subjek area Agricultural and Biological Sciences. Theoretical and Applied Genetics merupakan jurnal yang paling produktif menerbitkan naskah, sedangkan Biotechnology and Biotechnological Equipment memiliki sitasi terbanyak. Negara yang paling produktif dalam publikasi adalah Jepang. Das, B.K. adalah penulis paling produktif, sedangkan institusi yang memiliki jumlah publikasi terbanyak ialah Institute of Agrobiological Sciences, NARO. Tiga klaster yang dibedakan berdasarkan warnanya, dimana lingkaran terbesar yaitu “mutation breeding”, “genetics” dan “nonhuman”. Hampir semua kata kunci penting dalam setiap klaster terkait dengan dua istilah inti (mutation breeding). Studi ini menunjukkan bahwa dinamika penelitian pemuliaan mutasi pada tanaman padi perlu terus pengembangan lebih lanjut baik dalam peningkatan kuantitas dan kualitas penelitian dengan pendekatan interdisipliner, kolaborasi internasional, dan keterlibatan berbagai pemangku kepentingan pada bidang tersebut.

Page 1 of 1 | Total Record : 8