cover
Contact Name
Rizky Kusuma Wardani
Contact Email
rizky.10107@gmail.com
Phone
+6282231112712
Journal Mail Official
penakarakter.stkiph@gmail.com
Editorial Address
Jl. Kebonsari Elveka V, Kel. Kebonsari, Kec. Jambangan, Kota Surabaya, Jawa Timur 60232
Location
Kota surabaya,
Jawa timur
INDONESIA
Jurnal Pena Karakter (Jurnal Pendidikan Anak dan Karakter)
ISSN : 26543001     EISSN : 26549727     DOI : -
Core Subject : Education,
Jurnal Pena Karakter is a scientific publication journal in the form of educational, teaching, character, motoric, assessment, theory in elementary school learning, literature studies, critical analysis in the field of elementary school teacher education, misconception, application of concepts from scientific education, social education, civic education, Indonesian Language, Mathematics, and elementary school art and culture, as well as the integration of Islamic values in learning in elementary schools.
Articles 46 Documents
DIGITAL STORYTELLING PADA PEMBELAJARAN IPS DI SEKOLAH DASAR Ratri, Safitri Yosita
Jurnal Pena Karakter (Jurnal Pendidikan Anak dan Karakter) Vol 1 No 1 (2018)
Publisher : Elementary School Teacher Education of STKIP Al Hikmah Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (301.666 KB)

Abstract

Penggunaan media pembelajaran yang inovatif masih tetap berlangsung dan perlu dikembangkan pada Sekolah Dasar (SD). Salah satunya yang dilakukan pada pembelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) yang sampai saat ini masih diasumsikan sebagai pelajaran yang membosankan dan menuntut hafalan, serta materi yang kurang sesuai dengan perkembangan masyarakat lagi. Adapun solusi dari permasalahan tersebut adalah dengan mengembangkan Digital Storytelling atau yang dikenal dalam bahasa Indonesia sebagai dongeng digital. Penggunaan Digital Storytelling bagi pembelajaran IPS, yang salah satu tujuannya adalah mengembangkan aspek afektif siswa, pada SD akan memberikan makna bahwa IPS sebagai mata pelajaran yang mampu untuk meningkatkan perasaan siswa diantaranya tentang penerimaan, respon, penilaian, dan pembangunan karakter. Bagi siswa, melalui pembelajaran IPS ini, Digital Storytelling akan menarik perhatian sehingga akan lebih termotivasi untuk belajar IPS. Siswa perlu dilatih sedini mungkin sebagai persiapan di masa mendatang supaya mampu memiliki pemahaman dan empati yang tinggi dalam menghadapi masalah sosial di lingkungannya.
THE CORRELATION LEVELS FAMILIES TO STUDENT LEARNING ACHIEVEMENTS IN GRADE PRIMARY AL AZHAR BEJI – SURABAYA Nuryasana, Endang
Jurnal Pena Karakter (Jurnal Pendidikan Anak dan Karakter) Vol 1 No 1 (2018)
Publisher : Elementary School Teacher Education of STKIP Al Hikmah Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (513.832 KB)

Abstract

Education parents are very affecting against student learning achievements in following their experiences in the out of school .Parents educated ranging from elementary school , junior high school , senior high school , to university .Synthesis a problem in this research how can influence the level of education of the results of the family to study for students in the class v primary school al azhar beji throughout surabaya ? the purpose of this research is to know the influence of the level of education of the results of the family to study for students in the class v primary school al azhar beji surabaya.metodologi used in this research is the methodology that was used in this research by using skoring on the level of education was continued by correlation against know learning achievements. The results of this research are (1) father's educational background. The value of the Sig (0.815) then Ho accepted. So these two variables was not significant (2) mother's educational background. The value of the Sig (0.722) then Ho accepted. So these two variables was not significant (3) education dad with a variable control of the education of the mother who shows little correlation kooefisien value (0.020). The value of the Sig (0.925)  Ho is admitted. So the relationship between the two variables with variables mother's Education was not significant.
EFEKTIVITAS PENERAPAN MODEL LEARNING CYCLE 7E TERHADAP KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS SISWA SEKOLAH DASAR Wardani, Rizky Kusuma
Jurnal Pena Karakter (Jurnal Pendidikan Anak dan Karakter) Vol 1 No 1 (2018)
Publisher : Elementary School Teacher Education of STKIP Al Hikmah Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (411.516 KB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan perangkat pembelajaran IPA dengan menerapkan model Learning Cycle 7E yang valid, praktis, dan efektif untuk melatihkan keterampilan berpikir siswa. Penelitian ini dilaksanakan dengan menggunakan tiga tahap dari model 4-D dan diujicobakan di kelas IV sekolah dasar dengan rancangan one group pretest-posttest design. Hasil penelitian menunjukkan, 1) Hasil validasi silabus,  RPP, buku siswa, LKS, lembar penilaian hasil belajar, dan lembar penilaian hasil belajar kognitif keterampilan berpikir kritis berkategori valid, serta lembar penilaian hasil belajar kognitif proses berkategori sangat valid; 2) Kepraktisan perangkat pembelajaran dilihat dari keterlaksanaan pembelajaran berkategori sangat baik,  siswa menyatakan bahwa LKS menarik dan mudah dipahami; serta 3) Keefektifan perangkat pembelajaran ditinjau dari peningkatan hasil belajar keterampilan berpikir kritis mencapai N-Gain 0,91 berkategori tinggi, dan didukung data respon siswa yang  sangat positif terhadap pembelajaran yang telah dilaksanakan. Simpulan dari penelitian ini yaitu perangkat pembelajaran IPA dengan menerapkan model Learning Cycle 7E tersebut layak digunakan untuk melatih keterampilan berpikir kritis siswa sekolah dasar.
KEMAMPUAN BERTANYA MAHASISWA CALON GURU SD DALAM DISKUSI ILMIAH PADA MATA KULIAH TEACHING SCIENCE Meylinda, Frista
Jurnal Pena Karakter (Jurnal Pendidikan Anak dan Karakter) Vol 1 No 1 (2018)
Publisher : Elementary School Teacher Education of STKIP Al Hikmah Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (237.589 KB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan keterampilan bertanya dan kualitas pertanyaaan mahasiswa calon guru sekolah dasar. Mata kuliah yang dijadikan objek penelitian adalah mata kuliah teaching science. Subjek penelitian ini adalah 14 mahasiswa PGSD STKIP Al Hikmah Surabaya Tahun Akademik 2017 ? 2018. Data dikumpulkan dengan tiga teknik,yaitu observasi langsung, wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa keterampilan bertanya mahasiswa calon guru SD STKIP Al Hikmah masih rendah, hal ini ditunjukkan dari jenis pertanyaan mahasiswa calon guru sekolah dasar yang didominasi pertanyaan konvergen dan jenis pertanyaan tingkat rendah. Berdasarkan dari jenis pertanyaan konvergen dan divergen, mahasiswa calon guru sekolah dasar mengajukan 65,4% pertanyaan konvergen dan 34,6% pertanyaan divergen. Berdasarkan pertanyaan menurut TaksonomI Bloom, guru mengajukan 38,5% pertanyaan ingatan, 28,8% pertanyaan pemahaman,23,1% pertanyaan analisis dan 9,61% pertanyaan sintesis.
PERAN GURU DALAM MENGIMPLEMENTASIKAN KURIKULUM 2013 EDISI REVISI Widodo, Slamet
Jurnal Pena Karakter (Jurnal Pendidikan Anak dan Karakter) Vol 1 No 1 (2018)
Publisher : Elementary School Teacher Education of STKIP Al Hikmah Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (396.808 KB)

Abstract

Dunia pendidikan ke depan harus mampu menjawab tantangan-tantangan kemajuan zaman dan peradaban. Sekarang pendidikan harus mampu menghadapi era revolusi industri 4.0. Oleh karena itu, pemerintah menerapkan kurikulum 2013 yang kemudian direvisi berdasarkan kekurangan-kekurangan yang ditemukan. Bagi guru tentunya harus mampu berinovasi dalam pembelajaran, karena berdasarkan revisi tersebut berarti ada hal baru yang harus dirubah untuk menjadi lebih baik. Inovasi yang dapat dilakukan guru dalam menyikapi hal tersebut yakni: 1) guru harus mengajarkan spiritual dan sosial dengan cara mengintegrasikan dalam pembelajaran dan praktik sehari-hari dalam lingkungan sekolah (hidden curriculum), 2) guru melakukan inovasi silabus dan pembelajaran sesuai dengan kebutuhan, dapat menyesuaikan dengan situasi, kondisi, dan perkembangan zaman, 3) guru kreatif dalam memilih dan menerapkan strategi pembelajaran (pendekatan, model, dan metode pembelajaran), bahkan khusus guru SD dapat menginovasi tema dan sub tema sesuai dengan kebutuhan, dan 4) guru mengaplikasikan kecakapan berpikir berbasis literasi digital teknologi pada semua level (low, middle, and high order thinking skill) sesuai dengan jenjang pendidikan  dan perkembangan siswa.
ANALISIS ISI MODUL PEMBELAJARAN TEMATIK INTEGRATIF BERBASIS PROBLEM BASED LEARNING Handayani, Monika
Jurnal Pena Karakter (Jurnal Pendidikan Anak dan Karakter) Vol 1 No 1 (2018)
Publisher : Elementary School Teacher Education of STKIP Al Hikmah Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (320.848 KB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis: 1) kelayakan pada modul pembelajaran tematik integratif berbasis Problem Based Learning; 2) penyajian pada modul pembelajaran tematik integratif berbasis Problem Based Learning; 3) kegrafikan pada modul pembelajaran tematik integratif berbasis Problem Based Learning dan 4) kebahasaan pada modul pembelajaran tematik integratif berbasis Problem Based Learning. Jenis penelitian adalah analisis konten dengan pendekatan kualitatif melalui enam tahap, yaitu: 1) pengumpulan data, 2) penentuan sampel, 3) pencatatan data, 4) reduksi, 5) penarikan kesimpulan, dan 6) mendeskripsikan. Hasil penelitian yaitu: (1) modul pembelajaran menunjukkan analisis kelayakan isi yang baik; (2) modul pembelajaran menunjukkan analisis kegrafikan yang baik; (3) analisis penyajian modul pembelajaran menunjukkan hasil yang cukup baik dengan dua indikator yang telah sesuai dan dua indikator belum sesuai; (4) hasil analisis kebahasaan pada modul pembelajaran masih kurang karena terdapat kesalahan penulisan dalam setiap pembelajaran modul.
PENGEMBANGAN BUKU SUPLEMEN BAHASA INDONESIA BERBASIS BUDAYA LOKAL MENGGUNAKAN MODEL CIRC UNTUK SISWA SEKOLAH DASAR Azizah, Lutfia Nur
Jurnal Pena Karakter (Jurnal Pendidikan Anak dan Karakter) Vol 1 No 2 (2019)
Publisher : Elementary School Teacher Education of STKIP Al Hikmah Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (337.272 KB)

Abstract

The general objective of this study is to develop an Indonesian supplementary book based on local culture in Ponorogo Regency using CIRC model. This development research refers to the ADDIE model which consists of stages (1) Analysis; (2) Design; (3) Development; (4) Implementation; (5) Evaluation. Data collection techniques were carried out by documentation techniques, validation techniques, observation techniques, questionnaires, and tests. The supplement book trial was conducted twice with limited trials dan extensive trials. The results of this study indicate that the average percentage of book validation is 96,2% which means the quality are very high. The responses of teacher and students to the use of supplementary books were 91,7% and 85%. The result of the comparison of limited trials show the value of tcount = 5.118 > ttable = 2.365 which means Ho is rejected. Similarly, the results of the comparison of extensive trials show that the value of tcount = 10.514 > ttable = 2.365, which means Ho is rejected.
MEDIA LEGO WARNA PADA PENJUMLAHAN BILANGAN BULAT DI SEKOLAH DASAR Rohmatin, Titik
Jurnal Pena Karakter (Jurnal Pendidikan Anak dan Karakter) Vol 1 No 2 (2019)
Publisher : Elementary School Teacher Education of STKIP Al Hikmah Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (416.44 KB)

Abstract

This reserach beginning from observation that done by researcher to teaching material of totaling number at State Elementary School of Waung, Krembung, Sidoarjo. On learning process, teacher still have not utilize learning media as a learning source. This study aims to determine the increase in student learning outcomes in integer addition material. This research used class action research design. Data collecting technique that use it, they are observation and test. Data that have collected will be analyzed by using descriptive quantitative analysis technique. Research result showed that by applying colour LEGO media it increased student learning result with classical completeness that obtained on first cycle as big as 64%, second cycle as big as 88%. Beside it, from the research result it also show that there is an improvement on teacher activity on first cycle with percentage as big as 71,15% and on second cycle 95,19%, also improvement on student activity on first cycle with percentage as big as 71,59% and second cycle with percentage 94,89%. Because of that, It was concluded that teaching material of totaling number can be taught by using increase lego colour media.   Keywords: learning result, teaching material of totaling number, colour LEGO media.This reserach beginning from observation that done by researcher to teaching material of totaling number at State Elementary School of Waung, Krembung, Sidoarjo. On learning process, teacher still have not utilize learning media as a learning source. This study aims to determine the increase in student learning outcomes in integer addition material. This research used class action research design. Data collecting technique that use it, they are observation and test. Data that have collected will be analyzed by using descriptive quantitative analysis technique. Research result showed that by applying colour LEGO media it increased student learning result with classical completeness that obtained on first cycle as big as 64%, second cycle as big as 88%. Beside it, from the research result it also show that there is an improvement on teacher activity on first cycle with percentage as big as 71,15% and on second cycle 95,19%, also improvement on student activity on first cycle with percentage as big as 71,59% and second cycle with percentage 94,89%. Because of that, It was concluded that teaching material of totaling number can be taught by using increase lego colour media.   Keywords: learning result, teaching material of totaling number, colour LEGO media.
PENDIDIKAN KARAKTER MANDIRI DAN KERJA KERAS SISWA SD KOTA MARTAPURA MELALUI PENERAPAN PENDEKATAN SAINTIFIK K13 Rusdiyana, Rusdiyana
Jurnal Pena Karakter (Jurnal Pendidikan Anak dan Karakter) Vol 1 No 2 (2019)
Publisher : Elementary School Teacher Education of STKIP Al Hikmah Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (266.115 KB)

Abstract

Character education in schools must involve curriculum content, the 2013 curriculum emphasizes the scientific approach in the learning process and Some Elementary School implementing Scientific Approach in Martapura. The research aims are to get information about: 1) the scientific approach implementation of the curriculum 2013, 2) the independent character development, and 3) the hard work character development at Elementary School in Martapura. This research is using quantitative approach with survey method that conducted at SDN Jawa 1, SDN Jawa 2, SDN Indrasari 1 and SDN Indrasari 2 in Martapura in South Kalimantan. The sample is 24 teachers at those Elementary Schools. The steps are to formulate: 1) questioner of the scientific approach and independent and hard work character, 2) observation form of the scientific approach implementation and independent and hard work character, and 3) conducted the research at the Elementary Schools implemented scientific approach in Martapura. The data collecting technique is using questioner and visiting class observation. The analysis technique is descriptive. The study result was found that the score avarage of scientific approach score is 82.90 with good category, independent character is 84.35 with good category and work hard character is 78.26 with good category.
HUBUNGAN IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013 DENGAN PENDIDIKAN KARAKTER SISWA SEKOLAH DASAR KABUPATEN BARITO KUALA Tati'ah, Tati'ah; Oktaviya, Kiki Celvi
Jurnal Pena Karakter (Jurnal Pendidikan Anak dan Karakter) Vol 1 No 2 (2019)
Publisher : Elementary School Teacher Education of STKIP Al Hikmah Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (387.457 KB)

Abstract

The purpose of this study was to determine the relationship between the implementation of the 2013 curriculum and the character education of the fifth grade students of Danda Jaya 2 Public Elementary School in Rantau Badauh Subdistrict, Barito Kuala Regency. The population in this study were all fifth grade students of Danda Jaya 2 Elementary School in Rantau Badauh District, Barito Kuala District which amounted to 30 students, the research method used was quantitative descriptive method. The data digger used is a questionnaire as the main data digging tool to collect data about the relationship of the implementation of the 2013 curriculum with student character education, and added documentation as a supporting data digging tool. Processing data uses the produc moment correlation formula and the results show that there is a relationship between curriculum implementation 2013 with character education of the fifth grade students of Danda Jaya State Elementary School 2, Rantau Badauh Subdistrict, Barito Kuala Regency, this was indicated by the value of r count = 0.951> rtable = 0.361 at a significant level of 5% with N = 30. ) states that there is a relationship between the implementation of the 2013 curriculum and the character education of the fifth grade students of Danda Jaya State Elementary School 2, Rantau Badauh Subdistrict, Barito Kuala District. It is stated that the results of the research are suggested to teachers to instill character values ??in each theme. lessons and teachers should be able to give good examples of character to their students.