cover
Contact Name
Priyo Sambodo
Contact Email
igkojei@unipa.ac.id
Phone
-
Journal Mail Official
igkojei@unipa.ac.id
Editorial Address
Fakultas Peternakan, Universitas Papua Jalan Gunung Salju, Amban, Manokwari, Papua Barat - 98314
Location
Kab. manokwari,
Papua barat
INDONESIA
IGKOJEI: Jurnal Pengabdian Masyarakat
Published by Universitas Papua
ISSN : 27468656     EISSN : 27468666     DOI : https://doi.org/10.46549/igkojei
Articles cover the results of community service and empowerment activities related to the application of science and technology (IPTEK) from various fields of sciences and have relevance to the fields of human development, management of rural and coastal areas with local wisdom, economic development, entrepreneurship, cooperatives, creative industries, micro small and medium enterprises (UMKM) including agriculture and veterinary, engineering, education, social humanities, socio-economics, computers, and health. This journal was first published in 2020. This journal was published 3 times a year, in February, June and October.
Arjuna Subject : Umum - Umum
Articles 5 Documents
Search results for , issue "Vol. 3 No. 1 (2022): IGKOJEI: Jurnal Pengabdian Masyarakat" : 5 Documents clear
DESAIN DAN IMPLEMENTASI APLIKASI KIDUNG PUJIAN UNTUK TELEPON PINTAR: Design and Implementation of a Hymns Application for Smartphones Adelhard Beni Rehiara; Fourys Y. S. Paisey
IGKOJEI: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 3 No. 1 (2022): IGKOJEI: Jurnal Pengabdian Masyarakat
Publisher : Fakultas Peternakan Universitas Papua

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46549/igkojei.v3i1.246

Abstract

ABSTRACT The technology of smartphones has made the possibility for humans to do multitasking activities by means of the smartphones. Statistic shows that Android-based smartphone users have dominated the usage of smartphones in Indonesia. This paper has reported the activity to create an offline Android application to support worship in several church denominations in Indonesia, and the result is a digital version of the hymns of Mazmur & Nyanyian Rohani. This application can be downloaded from the Google Play Store by free of both charge and advertising. Data shows that user’s interest has continued to increase since it releases on 27 July 2021 where reaches more than 5000 users by 26 September 2021. Keywords: Android; Mazmur; Nyanyian Rohani; Offline; Smartphone ABSTRAK Teknologi telepon pintar telah memungkinkan manusia melakukan banyak aktifitas hanya dengan sebuah telepon pintar. Data statistik menunjukkan bahwa pengguna smartphone berbasis Android telah mendominasi pemakaian telepon pintar di Indonesia. Kegiatan dilaksanakan untuk membuat sebuah aplikasi Android yang bekerja secara luring untuk menunjang peribadatan pada beberapa denominasi gereja di Indonesia dan hasilnya adalah sebuah versi digital dari kidung pujian Mazmur & Nyanyian Rohani. Aplikasi ini dapat diunduh dari Google Play Store dan dapat digunakan secara cuma-cuma dan bebas dari layanan iklan. Data menunjukkan bahwa minat pengguna yang terus meningkat sejak dirilis pada tanggal 27 Juli 2021 hingga mencapai lebih dari 5000 pengguna pada tanggal 26 September 2021. Kata kunci: Android; Luring; Mazmur; Nyanyian Rohani; Telepon pintar
PENDAMPINGAN PEMERIKSAAN HEWAN DAN DAGING QURBAN DI MASA PANDEMI COVID-19: Assistance In The Examination Of Animal And Qurban Meat During The Covid-19 Pandemic Freshinta Jellia Wibisono; Lailia Dwi Kusuma Wardhani; Retina Yunani; Adhitya Yoppy Ro Candra; Asih Rahayu; Bagus Uda Palgunadi; Nurul Hidayah; Desty Apritya; Dyah Widhowati; Era Hari Mudji
IGKOJEI: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 3 No. 1 (2022): IGKOJEI: Jurnal Pengabdian Masyarakat
Publisher : Fakultas Peternakan Universitas Papua

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46549/igkojei.v3i1.264

Abstract

Slaughtering of sacrificial animals is a worship activity for slaughtering ruminant livestock which is carried out on Eid al-Adha and carried out in mosques or outside Slaughterhouses (RPH). The limited facilities affect the welfare of the animals so that it affects the quality of the meat. Supervision in the production chain with antemortem and postmortem inspections is carried out to obtain good quality meat. This community service aims to help the community get a guarantee of safe, healthy, whole and halal, sacrificial animal meat with antemortem and postmortem examinations, as well as holding counseling on the handling of sacrificial animals and meat during the covid-19 pandemic through webinars. The activity was carried out in 13 mosques in the areas of Surabaya, Sidoarjo, Gresik, and Pasuruan. The antemortem examination will be held on 19-22 July 2021 followed by a post-mortem examination which will be held on 20-22 July 2021 with a total number of 112 cows, 220 goats and 1 sheep. The Webinar was held earlier, namely on July 14, 2021, by 3 competent speakers. The webinar was attended by the general public, mosque takmir, lecturers, and students. The results of the antemortem examination indicated that the animals were suitable for slaughter, although 2–6 (0.6–1.8%) animals showed diarrhea, nasal and eye discharge, and infection of the prepuce. The results of postmortem examination stated that the animals were fit for consumption with a note that the organs infected with worms had to be removed, namely 15.2% of the liver of cattle and 0.9% of the liver of goats with fasciolosis, 0.5% of goats experiencing parampistomiasis and 1.7% of cattle experiencing eurytrematosis.
PENINGKATAN KESADARAN MASYARAKAT PADA COVID-19 DI RT01/RW01 KELURAHAN PORIS PLAWAD INDAH KOTA TANGERANG: Increased Public Awareness on Covid-19 In RT01/RW01 Poris Plawad Indah Village of Tangerang City Zulvia Khalid; Tri Ika Jaya Kusumawati; Teja Endra Eng Tju
IGKOJEI: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 3 No. 1 (2022): IGKOJEI: Jurnal Pengabdian Masyarakat
Publisher : Fakultas Peternakan Universitas Papua

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46549/igkojei.v3i1.266

Abstract

ABSTRACT Various efforts have been made by the Indonesian government to reduce the number of positive cases of COVID-19 which is still growing. As a form of participation in preventing the spread of COVID-19, community service activities were carried out to increase public awareness during the pandemic about the importance of vaccination programs in preventing transmission and implementing health protocols and healthy lifestyles. Activities are packaged in the form of counseling and education through distributing brochures, masks, hand sanitizers to residents' homes with the help of several students. The target location is Jalan Haji Ridan RT01/RW01, Poris Plawad Indah Village, Cipondoh District, Tangerang City, Banten Province. From the Budi Luhur University campus, it is approximately 15-20 kilometers. The schedule of activities starts from June 24 to August 1, 2021. The method of implementing this community service activity applies the PRA (Participatory Rural Appraisal) method, by filling out a questionnaire to get an assessment from the community of the activity implementers. The result of the assessment from the eyes of the community is 73 out of 100. This means that this activity is quite well received. During this pandemic period, it is possible to carry out community service without gathering residents and continuing to carry out health protocols, and can even play an active role in preventing the COVID-19 pandemic. Keywords: COVID-19; Participatory Rural Appraisal; Vaccination ABSTRAK Berbagai upaya telah dilakukan oleh pemerintah Indonesia untuk menekan jumlah kasus positif COVID-19 yang hingga saat ini masih terus bertambah. Sebagai wujud partisipasi dalam mencegah penyebaran COVID-19 dilakukan kegiatan pengabdian kepada masyarakat untuk meningkatkan kesadaran masyarakat di masa pandemi tentang pentingnya program vaksinasi dalam mencegah penularan serta menjalankan protokol kesehatan dan pola hidup sehat. Kegiatan dikemas dalam bentuk penyuluhan dan edukasi melalui penyebaran brosur, masker, hand sanitizer ke rumah-rumah warga dengan dibantu oleh beberapa orang mahasiswa. Lokasi sasaran berada di Jalan Haji Ridan RT01/RW01, Kelurahan Poris Plawad Indah, Kecamatan Cipondoh, Kota Tanggerang, Provinsi Banten. Dari kampus Universitas Budi Luhur kurang lebih berjarak antara 15 – 20 kilometer. Jadwal kegiatan dimulai 24 Juni sampai dengan 1 Agustus 2021. Metode pelaksanaan kegiatan abdimas ini menerapkan metode PRA (Participatory Rural Appraisal), dengan pengisian angket untuk mendapatkan penilaiaan dari masyarakat terhadap pelaksanaan kegiatan. Hasil penilaian dari mata masyarakat adalah 73 dari 100. Hal ini berarti kegiatan ini cukup diterima dengan baik. Di masa pandemi ini tidak menutup kemugkinan untuk melaksanakan pengabdian kepada masyarakat tanpa pengumpulan warga dan tetap menjalankan protokol kesehatan, bahkan bisa berperan aktif dalam pencegahan pandemi COVID-19. Kata kunci: COVID-19; Participatory Rural Appraisal; Vaksinasi
PELATIHAN PEMBUATAN FISH CAKE BERBAHAN DASAR HASIL TANGKAPAN SAMPINGAN NELAYAN DI KOTA TARAKAN: Training of Making Fish Cakes Based on Fisherman's By-Catch in Tarakan City Ira Maya Abdiani; Mohammad F. Akhmadi; Imra Imra; Tri P. H. Hutapea; Reni T. Cahyani; Ricky F. Simanjuntak; Adam A. Wijaya; Bobi Saputra; Zusan Zusan; Usnatul Jariah; Nuraini Nuraini
IGKOJEI: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 3 No. 1 (2022): IGKOJEI: Jurnal Pengabdian Masyarakat
Publisher : Fakultas Peternakan Universitas Papua

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46549/igkojei.v3i1.269

Abstract

ABSTRACT Tarakan City has the potential of marine fisheries resources that are quite large from capture fisheries. However, the by-catch has low economic value so that the diversification of catches in the food sector is not optimal. One of the by-catch with low utilization is the tarpon fish (Megalops cyprinoides). This activity aims to provide training to LiZY UMKM about the diversification product of tarpon fish. The method used in this activity is training with participatory learning techniques and mentoring. The training and mentoring process includes: selection of raw materials for fish cake products, formulating and diversifying processed fishery products such as fish ball, chikuwa, ekado, fish cake, and fish dumplings and providing information related to tarpon fish nutrition. The results of this activities in the form of training and assistance in processing tarpon fish into fish cakes include fish ball, chikuwa, ekado, odeng, and fish dumplin. The conclusion from this activity is that participants can understand the importance of creating new innovations in food processing so that can seize and win the culinary business competition and have skills in processing current fish preparations based on by-catch Keywords: By-Catch; Fish Cake; North Kalimantan. ABSTRAK Kota Tarakan memiliki potensi sumberdaya perikanan laut yang cukup besar dari hasil perikanan tangkap. Namun demikian, hasil tangkapan sampingan (by-catch) memiliki nilai ekonomis rendah sehingga minim diversifikasi hasil tangkapan dalam bidang pangan. Salah satu hasil tangkapan sampingan dan minim pemanfaatannya adalah ikan bulan-bulan (Megalops cyprinoides). Kegiatan ini bertujuan memberikan pelatihan diversifikasi olahan ikan bulan-bulan kepada UMKM LiZY. Metode yang digunakan dalam kegiatan ini adalah pelatihan dengan teknik pembelajaran partisipatif dan pendampingan. Proses pelatihan dan pendampingan meliputi: pemilihan bahan baku produk fish cake, menyusun formulasi dan diversifikasi olahan hasil perikanan seperti fish ball, chikuwa, ekado, odeng, dan fish dumpling dan memberikan informasi terkait gizi ikan bulan-bulan. Hasil kegiatan PKM berupa pelatihan dan pendampingan dalam mengolah ikan bulan-bulan menjadi fish cake antara lain: lain fish ball, chikuwa, ekado, odeng, dan fish dumpling. Kesimpulan dari kegiatan ini adalah peserta dapat memahami pentingnya menciptakan inovasi baru dalam mengolah makanan agar dapat merebut dan memenangkan persaingan bisnis kuliner dan memiliki keterampilan dalam mengolah olahan ikan yang kekinian berbasis hasil tangkapan sampingan. Kata kunci: Fish Cake; Kalimantan Utara; Tangkapan Sampingan
BUDIDAYA SAWI DI LAHAN PEKARANGAN RUMAH MENGGUNAKAN PUPUK ORGANIK CAIR (POC) DARI LIMBAH AIR CUCIAN BERAS DAN BATANG PISANG PADA KEGIATAN KKN UNHAS DI ERA PANDEMI COVID 19 DI KOTA MAKASSAR, PROVINSI SULAWESI SELATAN: Palm Cultivatioan in Household Land using Liquid Organic Fertilizer (POC) from Waste Water Washing Rice and Banana Stem in UNHAS Community Service Activities in the COVID-19 Pandemic Era in Makassar City, South Sulawesi Province Muh R. P. Maricar; Sitti Nurani Sirajuddin; Ilham Rasyid; Muhammad Kurnia
IGKOJEI: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 3 No. 1 (2022): IGKOJEI: Jurnal Pengabdian Masyarakat
Publisher : Fakultas Peternakan Universitas Papua

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46549/igkojei.v3i1.272

Abstract

Kegiatan ini bertujuan untuk menerapkan penggunaan pupuk organic cair (POC) dari limbah air cucian beras dan limbah batang pisang oleh masyarakat di Kota Makassar, Propinsi Sulawesi Selatan. Kegiatan ini dilakukan selama 2 bulan yaitu pada bulan Juli hingga bulan September 2020 di Kecamatan Rappocini, Kota Makassar, Propinsi Sulawesi Selatan. Hasil kegiatan menunjukkan masyarakat merespon cukup tinggi melalui media massa dan masyarakat memanfaatkan pupuk organic untuk tanaman sawi.

Page 1 of 1 | Total Record : 5