cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kota pontianak,
Kalimantan barat
INDONESIA
Jurnal Curvanomic
ISSN : -     EISSN : -     DOI : -
Core Subject : Education,
Arjuna Subject : -
Articles 868 Documents
SISTEM PENGUPAHAN DAN FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI TINGKAT UPAH GURU TAMAN PENDIDIKAN ALQURAN DI KOTA PONTIANAK B1061141030, Nurwinda Ningsih
Jurnal Pembangunan dan Pemerataan Vol 7, No 2 (2018): Jurnal Mahasiswa Ekonomi Pembangunan
Publisher : Fakultas Ekonomi dan Bisnin Universitas Tanjungpura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk (1)  mengidentifikasi dan menganalisi sistem pengupahan guru taman pendidikan Alquran (TPQ) di Kota Pontianak, (2) menguji pengaruh jam kerja, jumlah santri, tingkat pendidikan terhadap tingkat upah guru taman pendidikan Alquran (TPQ) di Kota Pontianak dan (3) mengeitentifikasi dan menganalisis apa motivasi guru taman penddikan Alquran (TPQ) di Kota Pontianak bertahan dengan profesinya. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini yaitu menggunakan deskriptif dan analisis regresi linier berganda.Hasil penelitian menunjukan bahwa sistem pengupahan guru taman pendidikan Alquran (TPQ) yaitu upah diatur diawal akad dan sistem yang diberikan bedasarkan sistem keadilan. Jam kerja dan jumlah santri berpengaruh signifikan terhadap upah guru taman pendidkan Alquran (TPQ) di Kota Pontianak, sedangkan tingkat pendidikan tidak berpengaruh secara signifikan terhadap upah guru taman pendidkan Alquran (TPQ) di Kota Pontianak. Motivasi guru bertahan menggajar di taman pendidikan Alquran karena sangat menyenangkan dapat berbagi ilmu dengan anak-anak, mendapatkan kebahagiaan tersendiri dan mendekatkan diri kepada Allah SWT, sebagai ladang ibadah dan dapat melatih kesabaran, guru tidak semata-mata mengharapkan upah yang didapat tetapi sebagai sebagai tabungan di akhirat.Kata kunci : Upah guru TPQ, Sistem Pengupahan guru TPQ, Jam Kerja , Jumlah Santri, Tingkat pendidikan, motivasi guru TPQ.DAFTAR PUSTAKA Artaman, A.M.D (2015) Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pendapatan Pedagang Pasar Seni Sukawati Di Kabupaten Gianyar, tesis Program Pascasarjana Universitas Uduyana Denpasar.Arikunto, Suharsimi.(2006).Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek, Cetakan ketigabelas. Jakarta : PT.Rineka CiptaAugusty, Ferdinand. (2006). Metode Penelitian Manajemen: Pedoman Penelitian untuk skripsi, Tesis dan disertai Ilmu Manajemen. Semarang: Universitas Diponegoro.Djamil, Fathurrahman (2013).Hukum perjanjian dalam transaksi di lembaga keuangan syariah. jakarta: Sinar Grafika.Darsono, P. (2006) Karl Marx Ekonomi Politik dan Aksi Revolusi : Jakarta : diadit Media.Departemen Pendidikan Nasional. (2011). Kamus Besar Bahasa Indonesia Pusat Bahasa, Edisi Keempat. Jakarta:PT Gramedia Pustaka.Dinas Ketenagakerjaan. (2017). Rekapitulasi UMP,UMK/UMSK, KAB/KOTA se Kalimantan Barat. Pontianak: Disnakertrans.Firdausa, R. A. (2012). Pengaruh Modal Awal, Lama Usaha Dan Jam Kerja Terhadap Pendapatan Pedagang Kios di Pasar Bintoro. skripsi. Fakultas Ekonomika dan Bisnis, Universitas Diponogoro. Faozi Mabruri.M & Rahmayanti inggi. P. (2015). Sistem Pengupahan Tenaga Kerja Home Industri Perspektif Ekonomi Islam. Jurnal. Fakultas Syari’ah dan Ekonomi Islam IAIN Syekh Nurjati Cirebon. Ghiffari, Abraham Firdaus. (2016). “Analisis Perngaruh Strategi Harga, Strategi Produk, dan Desain Atmosfer Toko Terhadap Niat Beli Konsumen : Studi Kasus pada Toko Musik K-Musik Imogiri-Bantul Yogyakarta”. tesis yang dipublikasikan : https://repository.usd.ac.id/7299/2/122214065_full.pdf.Gujarati, D. N. (2004). Dasar - dasar Ekonometrika : Edisi 5. Jakarta: Salemba Empat.Hafid, Muhammad. (2014). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Tingkat Upah Tenaga Kerja Industri Tekstil Di Kecamatan Pedurungan Kota Semarang. Skripsi. Ilmu Ekonomi dan Studi Pembangunan Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Diponegor Hamid,Rijal,S. (2015). Buku Pintar Hadist Edisi Revisi.Jakarta:Penerbit Qibla (PT.BIP)Imam Ghozali. (2011). Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS 19. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponogoro Jaribah bin Ahmad. (2006). Fikih Ekonomi Umar bin Al-Khatab. Jakarta:Khalifah (Pustaka Al-Kautsar Grup). Kementrian Agama. (2017). Pemutakhiran Data TKA/TKQ,TPQ/TPA.Pontianak: Kemenag. Kosim, Mohammad (2008). Guru Dalam Presfektif Islam,  Tadris Volume 3 Nomor 1 Kurniawan, Ahmad (2015). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Tingkat Upah Buruh Petik Sawit Di PT. Sinergi Perkebunan Nusantara Kabupaten Morowai Sulawesi Tengah. skripsi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Hasanuddin Makassar.Latifah. (2009). Upah guru TPA di Pontianak Selatan. Pontianak : skripsi STAIN Pontianak.Lestari, dewi (2015). Sistem Pemgupahan Pekerja Dalam Perspektif Ekonomi Islam (Studi kasus pada UMKM produksi ikan teri salim group di desa korowelang ceriping-kendal). Skripsi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang.Luthans, Fred. (2006). Perilaku Organisasi (Edisi 10). Yogyakarta: Andi.Mathis, Robert. (2001). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Salemba Empat. Mahendra, Adya Dwi. (2014). Analisis Pengaruh Pendidikan, Upah, Jenis Kelamin, Usia Dan Pengalaman Kerja Terhadap Produktivitas Tenaga Kerja (Studi di Industri Kecil Tempe di Kota Semarang). skripsi. Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Diponegoro Semarang.Nazir. (2010). “Analisis Determinan Pendapatan Pedagang Kaki Lima diKabupaten Aceh Utara.” Tesis Universitas Sumatera Utara Medan.Pramandhika, Ananto (2015). “Motivasi Kerja Dalam Islam (Studi Kasus pada Guru TPQ di Kecamatan Semarang Selatan)”.skripsi Universitas Islam Negeri Walisongo.Raharjo, Sahid. (2013). “Belajar Praktek Analisis Multivariate dengan SPSS”. Klaten: E-book di download dari http://www.konsistensi.com.Renovasari, Indah. (2003) . Analsis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Tingkat Upah Buruh pada PT. Mopoli Raya. Jurnal Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara.Robbins, Stephen P. & Timothy A. Judge.(2008). Perilaku Organisasi (Edisi 12) Jakarta: Salemba Empat. Sabar. (2007). Pengantar Metodologi Penelitian. Universitas Muria, Indonesia.Samuelson, PA, dan Nordhaus WD.(2003). Ilmu Makroekonomi Edisi Tujuh Belas. Diterjemahkan oleh Gretta, Theresa Tanoto, Bosco Carvallo, dan Anna Elly. Jakarta: PT. Media Global Edukasi. Sanusi, Anwar.(2011). Metode Penelitian Bisnis. Jakarta Salemba Empat Sukirno,Sadono. (2002). Pengantar Teori Ekonomi Mikro. Edisi ketiga. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.Sukirno,Sadono.(2014). Mikroekonomi Teori Pengantar Edisi ketiga. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.Sugiyono.(2014). Statistika untuk penelitian.Bandung: Alfabeta. Sugiyono. (2013). Metode Penelitian Pendidikan (Pendekatan ,Kualitatif, dan R&D). Bandung : Alfabeta.Sugiyono. (2011). Metode Penelitian Kuantitatif kualitatif dan R&D. Bandung : Alfabeta.Sugiyono. (2010). Metode Penelitian Pendidikan (Pendekatan ,Kualitatif, dan R&D). Bandung : Alfabeta.Sugiyono. (2007). Metode Penelitian Kuantitatif kualitatif dan R&D. Bandung : Alfabeta.Sumarsono, S.(2009). Teori dan Kebijakan Publik Ekonomi Sumber Daya Manusia. Yogyakarta: Graham Ilmu.Tarmizi, Erwandi.(2014).Harta Haram Muamalat Kontemporer.Bogor: PT. Berkat Mulia Insani.Uhbiyati, N.( 2001). Ilmu Pendidikan Islam. Jakarta: Rieneka Cipta.Undang-undang No.13 tahun 2003. Ketenagakerjaan.Widarjono, A (2007). Ekonometrika : Teori Dan Aplikasi. Yogyakarta: Ekonosia.
ANALISIS PENDAPATAN PEKERJA LEPAS PT SIBELCO LAUTAN MINERALS DESA PAWANGI KECAMATAN CAPKALA KABUPATEN BENGKAYANG B01106136, JEMI
Jurnal Curvanomic Vol 2, No 2 (2013): Jurnal Mahasiswa Ilmu Ekonomi
Publisher : Jurnal Curvanomic

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Permasalahan dari penelitian ini adalah seberapa besar pendapatan para Pekerja Lepas PT. Sibelco Lautan Minerals Di Desa Pawangi Kecamatan Capkala Kabupaten Bengkayang. Tujuan dari penelitian ini adalah Untuk mengetahui besarnya pendapatan para Pekerja Lepas PT. Sibelco Lautan Minerals di Desa Pawangi Kecamatan Capkala Kabupaten Bengkayang. Dalam penelitian ini penulis menggunakan jenis penelitian Deskriftif-Korelatif yaitu menggunakan gejala, kejadian, atau peristiwa, secara sistematis berdasarkan fakta yang ada di lapangan dan untuk melihat pengaruh hubungan variabel bebas terhadap variabel terikat. Sesuai dengan tujuan penelitian ini, hasil pengumpulan data ini di olah dan disusun serta di sesuaikan dalam bentuk tabel dan angka-angka, data yang telah di susun dalam bentuk angka-angka tersebut dianalisa secara kuantitatif.Untuk mengetahui seberapa besar perbandingan pendapatan yang diperoleh pekerja lepas pada PT. Sibelco Lautan Mineral adalah dengan menganalisis secara data kuantitatif dan dengan jalan membuat tabel dan dipersentasikan. Dari hasil penelitian yang penulis lakukan, untuk megetahui faktor-faktor yang mempengaruhi pendapatan Para pekerja lepas di Desa Pawangi Kecamatan Capkala Kabupaten Bengkayang dapat diambil beberapa kesimpulan antara lain : 1. Penghasilan Pekerja Lepas dapat dihitung dengan jumlah hari berkerja yang diperoleh. Apa bila para pekerja masuk berkerja maka pendapatan mereka meningkat dan sebaliknya, apabila para pekerja lepas tidak masuk berkerja maka pendapatan yang diperoleh semakin berkurang. 2. Pekerja lepas PT Sibelco Lautan Minerals desa Pawangi Kecamatan Capkala Kabupaten Bengkayang ditandai dengan komposisi umur yang sebagian besar relatif muda. Hal ini terlihat bahwa jumlah pekerja lepas yang berumur 17-28 tahun sebanyak 10 orang atau 66,67 persen. Hal ini dikarenakan pada umumnya tenaga kerja yang berumur 17-28 tahun termasuk usia produktif dan mampu dalam bekerja, sedangkan yang berumur 29-34 sebanyak 5 orang atau sebesar 33,33 persen. Bagi pekerja lepas, untuk meningkatkan pendapatan dari hasil pengemasan Ballclay, usaha sebaiknya memafaatkan waktu yang disediakan oleh perusahaan PT. Sibelco Lautan Minerals, sehingga membuat pendapatan lebih tinggi.Bagi pekerja lepas, Untuk meminjam modal usaha atau membuat usaha, para pekerja lepas sebaiknya mengajukan permohonan kredit yang di sediakan oleh pemerintah untuk UKM (Usaha Kecil Menegah).
PENGARUH NILAI TUKAR RUPIAH TERHADAP KESEJAHTERAAN PETANI DI KALBAR B0111107, Gamolius Donatus Eko NI Donatus Eko
Jurnal Pembangunan dan Pemerataan Vol 5, No 2 (2016): Jurnal Mahasiswa Ilmu Ekonomi
Publisher : Fakultas Ekonomi dan Bisnin Universitas Tanjungpura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

ABSTRACT This research title is "Effect of rupiah against the welfare of farmers in West Kalimantan". This study aims to determine the effect of exchange rate changes Rupiah (against US dollar) to improving the welfare of farmers in general and in the agriculture sector in West Kalimantan. The data used in this research is secondary data. Data taken based on time series in the form of a monthly from 2008-2013. This study uses descriptive quantitative approach using simple regression models, as well as the F test and t test to test the hypothesis of whether the exchange rate (against US dollar) influence on the welfare of farmers in West Kalimantan. The results showed that the exchange rate significantly and negatively impact on the level of general well-being of farmers in West Kalimantan. At the level of welfare of farmers in the agricultural subsector, plantation crops significant and negative effect on people, but in contrast to the level of welfare of farmers in horticultural crops significant and positive impact. Keywords: exchange rate, and the welfare of farmers
PENGEMBANGAN POTENSI PEREKONOMIAN MELALUI ANALISIS SEKTOR EKONOMI UNGGULAN DI KABUPATEN MEMPAWAH B21110034, GUSTA SURYA ABDIRATROMO
Jurnal Pembangunan dan Pemerataan Vol 4, No 4 (2015): Jurnal Mahasiswa Ilmu Ekonomi
Publisher : Fakultas Ekonomi dan Bisnin Universitas Tanjungpura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The title of this study is to Economic Development Potential Through The Analysis Of Leading Economic Sector In Mempawah District. The purpose is to identify the leading economic sector in Mempawah district as the information and consideration to develop the economic potential in development planning. This study used secondary data, time series from Gross Regional Domestic Product (PDRB) in Mempawah district and West Kalimantan Province in 2009-2013. Data were analyzed by using analysis instruments, namely Location Quotient (LQ), Typologi Klassen, Shift Share. The result of Location Quotient analysis shows that agricultural sector, electricity, water supply and gaseous sector, and services sector are basic sectors in Mempawah district. The result of Tipologi Klassen analysis indicates that electricity, gaseous and water supply sector are devanced and rapidly growing sectors. Meanwhile the result of Shift Share analysis reveals that sector of mining and excavation, electricity, gaseous and water supply sectors are competitive sectors. The result of the analysis of each sector based on the three analysis instruments indicates that the leading sector in Mempawah district with the criteria basic sector, advance and rapidly growing sector, and competitive sector is sector of electricity, gaseous and water supply. Keywords: Leading Economic Sectors, Location Quotient, Typologi Klassen and Shift Share.
PENGEMBANGAN SUB SEKTOR POTENSIAL PADA SEKTOR PERTANIAN DI PROVINSI KALIMANTAN BARAT B1011131096, HERU PURWANTO
Jurnal Pembangunan dan Pemerataan Vol 6, No 2 (2017): Jurnal Mahasiswa Ekonomi Pembangunan
Publisher : Fakultas Ekonomi dan Bisnin Universitas Tanjungpura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

ABSTRAK             Penelitian ini bertujuan untuk untuk menganalisis sub sektor pertanian manakah yang berpotensi untuk di kembangkan sebagai penunjang perekonomian di Provinsi Kalimantan Barat.            Bentuk penelitian yang dipakai dalam penelitian ini adalah penelitian kuantitatif.. Alat Analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah LQ, Typology Klassen, MRP, dan OverlayPenelitian ini menggunakan data sekunder berupa Produk Domestik Regional Bruto atas dasar harga konstan, laju pertumbuhan dan Kontribusi sub sektor pertanian. Alat analisis yang digunakan adalah Location Quotients (LQ), Klassen Tipologi, Model Rasio Pertumbuhan (MRP), dan Overlay. Hasil penelitian menunjukkan  bahwa perkembangan sub sektor Kehutanan dan Penebangan Kayu dan sub sektor Pertanian, Peternakan, Pemburuan dan Jasa Pertanian di Provinsi Kalimantan Barat merupakan sub sektor yang masuk dalam klasifikasi LQ diatas satu. Berdasarkan Klassen tipologi subsektor pertanian perternakan, pemburuan dan jasa pertanian adalah sub sektor cepat maju yang menunjukkan bahwa sub sektor tersebut sub sektor basis .jika dilihat dari analisis Model Rasio Pertumbuhan semua  sub sektor pertanian bertanda negatif yang artinya kriteria pertumbuhan perekonomian di Kalimantan barat rendah sedangkan untuk  Sub sektor perikanan merupakan sub sektor yang non basis dan tergolong subsektor yang tertinggal. Kata Kunci: PDRB, Sektor Potensial, dan pembangunan ekonomi daerah
Perkembangan Sektor Pariwisata Dalam Meningkatkan Pendapatan Asli Daerah (PAD) Di Kota Singkawang handayani, windi
Jurnal Pembangunan dan Pemerataan Vol 8, No 4 (2019): Jurnal Mahasiswa Ekonomi Pembangunan
Publisher : Fakultas Ekonomi dan Bisnin Universitas Tanjungpura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

ABSTRAK             Skripsi ini berjudul “Perkembangan Sektor Pariwisata Dalam Meningkatkan Pendapatan Asli Daerah (PAD) Di Kota Singkawang”. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui dampak perkembangan sektor pariwisata terhadap PAD dan mengetahui upaya-upaya yang dilakukan disektor pariwisata dalam meningkatkan PAD di Kota Singkawang. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu dengan menggunakan statistik deskriptif dan trend analisis. Jenis data yang digunakan adalah data sekunder dalam bentuk data runtun waktu (time series) yaitu data PAD di Kota Singkawang. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa perkembangana sektor pariwisata akan berdampak terhadap PAD di Kota Singkawang, hal ini dapat dilihat dari total penerimaan daerah selama 10 tahun terakhir yang dikategorikan cenderung meningkat namun tidak dalam jumlah yang besar. Hal ini dikarenakan penerimaan pengelolaan kekayaan daerah yang dipisahkan menjadi sumbangan terendah dalam pembentukan penerimaan PAD. Upaya yang dilakukan daerah di sektor pariwisata dalam meningkatkan PAD di Kota Singkawang, salah satunya adalah perencanaan program-program, pemberian perijinan dan pelaksanaan pelayanan umum di bidang pariwisata dan pengelolaan retribusi objek wisata, mengembangkan sektor pariwisata dengan cara mengelola destinasi/objek wisata yang memiliki potensi besar untuk dapat berkembang dengan semaksimal mungkin sehingga menjadi daya tarik para wisatawan untuk berkunjung ke Kota Singkawang. Semakin banyak kunjungan para wisatawan baik dari luar maupun dari dalam negeri maka semakin banyak juga pendapatan yang diterima pemerintah melalui retribusi karcis masuk objek wisata, penjualan, parkir, perinjinan usaha, pajak hiburan, hotel dan restoran yang akan masuk dalam PAD.Kata Kunci : Sektor Pariwisata, PAD.DAFTAR PUSTAKAAdisasmita, Rahardjo. (2005). Dasar-Dasar Ekonomi Wilayah. Yogyakarta: Graha IlmuAnonim. Undang Undang tentang Kepariwisataan, UU No. 9 Tahun 1990. Jakarta: Menteri Sekretaris Negara.Anonim. Undang-Undang tentang Kepariwisataan, UU No. 10 Tahun 2009. Jakarta: Menteri Sekretaris Negara.Anonim. Undang-Undang tentang Pemerintahan Daerah UU No. 32 Tahun 2004. Jakarta: Menteri Sekretaris Negara.Ahmar, Nurlinda, & Muhani, M. (2012). Peranan Sektor Pariwisata Dalam Meningkatkan Pendapatan Asli Daerah Kota Palopo. Jurnal Equilibrium, 113–121.Akuino, C. (2013). Analisis Penyerapan Tenaga Kerja Sektor Pariwisata (Sektor Perdagangan, Hotel dan Restoran) di Kota Batu. Jurnal Ekonomi Pembangunan, 11(X).Anwar, N., Sektor, P., Terhadap, P., Tenaga, P., Anwar, N., Sumarsono, S., … Unej, U. J. (2013). Peran Sektor Pariwisata Terhadap Penyerapan Tenaga Kerja dan PAD di Kabupaten Malang Tahun 2008-2013 ( The Roles of Tourism Sector To The Labour Absrobtion And Regional income ( PAD ) In Malang From 2008-2013. Artikel Ilmiah Mahasiswa 2014, 2013.Arsyad, Lincoln. (1999). Ekonomi Pembangunan. Yogyakarta: Bagian Penerbitan STIE YKPNAtmojo, Singgih Tiwut. (2019) Pengaruh Festival Cap Go Meh Terhadap Peningkatan Pendapatan Pada Sektor Perdagangan dan Jasa Kota Singkawang. Jurnal Bisnis: Teori dan Implementasi, 10((1), 41-52Badan Pusat Statistik. (2009). Singkawang Dalam Angka 2009. Singkawang: Badan Pusat Statistik.Badan Pusat Statistik. (2010). Singkawang Dalam Angka 2010. Singkawang: Badan Pusat Statistik.Badan Pusat Statistik. (2011). Singkawang Dalam Angka 2011. Singkawang: Badan Pusat Statistik.Badan Pusat Statistik. (2012). Singkawang Dalam Angka 2012. Singkawang: Badan Pusat Statistik. Badan Pusat Statistik. (2013). Singkawang Dalam Angka 2013. Singkawang: Badan Pusat Statistik.Badan Pusat Statistik. (2014). Singkawang Dalam Angka 2014. Singkawang: Badan Pusat Statistik.Badan Pusat Statistik. (2015). Singkawang Dalam Angka 2015. Singkawang: Badan Pusat Statistik.Badan Pusat Statistik. (2016). Singkawang Dalam Angka 2016. Singkawang: Badan Pusat Statistik.Badan Pusat Statistik. (2017). Singkawang Dalam Angka 2017. Singkawang: Badan Pusat Statistik.Badrudin, Rudi. (2001). Menggali Sumber Pendapatan Asli Daerah (PAD) Daerah Istimewa Yogyakarta Melalui Pembangunan Industri Pariwisata. Kompak: Yogyakarta.Bawono, I. R & Mochamad, N. (2012). Tata Cara Penatausahaan dan Pertanggungjawaban Bendahara pada SKPD dan SKPKD. Jakarta : Selemba Empat.Cohen, Erik. (1984). "The Sosiology of Tourism : Approach, Issues and Finding". Annal of Tourism Research. Jerusalem: Departement of Sociology Hebrew Univercity of JerusalemKartika, Metasari. (2015).Pengaruh Dana Alokasi Umum (DAU) dan Pendapatan Asli Daerah (PAD) terhadap Belanja Daerah di Provinsi Kalimantan Barat. Jurnal Ekonomi Bisnis dan Kewirausahaan 2015, Vol. 4, No. 1, 45-71Kuncoro, Mudrajad. (2009). Metode Riset Untuk Bisnis & Ekonomi Bagaimana Meneliti dan Menulis Tesis? Edisi 3. Jakarta: Penerbit ErlanggaMaria, S. (2016). Kerja Pariwisata di Provinsi Kalimantan Timur. Conference on Management and Behavioral Studies, 632–641.Nasution, S. (1996). Metode Penelitian Naturalistk-Kualitatif. Bandung: TarsitoPurwanto,Y. (2004). Sikap Masyarakat Desa Kekadas dan Desa Pandan Sembut Terhadap di Berlakunya Surat Keputusan Pemerintah Tentang Kawasan Hutan Lindung Gunung Semaung-Sepapan di Kacematan Tayan Hulu Kabupaten Sanggau. Fakultas Kehutanan, Univesitas Tanjungpura. PontianakSasongko, P., & Trijayanti, D. (2014). Analisis Penyerapan Tenaga Kerja Sektor Perhotelan dan Restoran Di Kecamatan Pacet Kabupaten Mojokerto. Jurnal Bisnis Dan Manajemen, 2(031), 106–113.Sayangbati, Rotinsulu & Kawung. (2016). Analisis Kotribusi dan Trend Penerimaan Pajak Daerah, Retribusi Daerah Pada Pendapatan Asli Daerah Studi Pada Kabupaten Minahasa Utara Periode Tahun (2007-2013) Jurnal Berkala Ilmiah Efiensi, 16(03), 699-707Sudjana, Nana. (2001). Tuntunan Penyusunan Karya Ilmiah. Bandung: Sinar Baru AlgesindoSpillane, J James. (1987). Ekonomi Pariwisata Sejarah dan Prospeknya. Yogyakarta: KanisiusSuartini, N. N., & Utama, M. S. (2010). Pengaruh Jumlah Kunjungan Wisatawan, Pajak Hiburan, Pajak Hotel Dan Restoran Terhadap Pendapatan Asli Daerah Di Kabupaten Gianyar. Fakultas Ekonomi Universitas Udayana (Unud), 175–189.Susiana. (2003). Analisis Faktor yang Mempengaruhi Penerimaan Daerah dari Sektor pariwisata di Kota Surakarta (1985-2000). Fakultas Ekonomi Universitas DiponegoroSuprapto, J. (2004). Ekonometri. Jakarta: Ghalia IndonesiaSuryana. (2000). Ekonomi Pembangunan Problematika dan Pendekatan. Jakarta: Salemba Empat.Sukirno, Sadono. (1985). Ekonomi Pembangunan. Jakarta: LP FEUISutrisno, D. C. (2013). Pengaruh Jumlah Objek Wisata, Jumlah Hotel dan PDRB Terhadap Retribusi Pariwisata Kabupaten / Kota di Jawa Tengah. Economics Development Analisys Journal, 2(4), 435-445T. Tarmidi, Lepi. (1992.) Ekonomi Pembangunan. Jakarta: LP FEUITribe, J. (2004). The Economics of Recreation, Leisure and Tourism (Thrid edit). Amaterdam Boston Heidelberg  London New York Oxford Paris San Diego San Fransisco Singapore Sydney Tokyo: Elsevier Linacre House, Jordan Hill, Oxford OX2 8DP 30 Corporate  Drive, Burlington MA 01803Tarigan, Robinson Drs. (2004). Ekonomi Regional Teori dan Aplikasi. Jakarta: Bumi Aksara.Waskito, Ari. (2013) Dampak Investasi Asing di Sektor Pariwisata Terhadap Kehidupan Sosial-Ekonomi Masyarakat di Kepulauan Derawan. Jurnal Ilmiah Universitas Mulawarman.Yani, Ahmad. (2013). Hubungan Keuangan Antara Pemerintah Pusat Dan Daerah Di Indonesia Edisi Revisi Cetakan Ke-5. Jakarta: Rajawali Pers.
Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Minat Migrasi Tenaga Kerja Indonesia (TKI) di Kecamatan Galing Kabupaten Sambas Yang Bekerja di Luar Negeri (Malaysia) B01110110, Julaiha
Jurnal Curvanomic Vol 3, No 4 (2014): Jurnal Mahasiswa Ilmu Ekonomi
Publisher : Jurnal Curvanomic

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The title of this research is "Analysis of Factors Affecting Migration Interests Indonesian Workers (TKI) in the district of Sambas district Galing" This study aims to determine the factors that affect the interests of Indonesian Workers who work abroad and to determine changes in the socioeconomic status of workers before and after working in Malaysia. The method of this research is qualitative using data Primer. How to capture primary data using questionnaires, interviews and observations. Furthermore, the data were analyzed by using percentages. The result of this research show that of the five factors that affect the interests of the migration of Indonesian workers (TKI) that working abroad is the most influential foreign wage rate of 39.22 percent, 25.49 percent level of education, number of dependents 21, 57 percent, the type of work at the destination 7.84 percent, 5.88 percent and employment contracts.   Keywords: Migration and Indonesian Migrant Workers
ANALISIS TINGKAT PENDAPATAN PETANI GULA MERAH DI DESA JERUJU BESAR KECAMATAN SUNGAI KAKAP KABUPATEN KUBU RAYA B21112071, Sabnurhayani
Jurnal Pembangunan dan Pemerataan Vol 6, No 1 (2017): Jurnal Mahasiswa Ekonomi Pembangunan
Publisher : Fakultas Ekonomi dan Bisnin Universitas Tanjungpura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui: tingkat pendapatan petani gula merah di desa Jeruju Besar Kecamatan Sungai Kakap Kabupaten Kubu Raya dan prospek perkembangan gula merah di desa Jeruju Besar Kecamatan Sungai Kakap Kabupaten Kubu Raya. Metode yang digunakan adalah metode deskriptif. Hasil penelitian menyimpulkan, bahwa: Tingkat pendapatan petani gula merah di desa Jeruju Besar Kecamatan Sungai Kakap Kabupaten Kubu Raya sebesar Rp. 9.805.857  / petani / tahun atau rata pendapatan perbulan sebesar  Rp. 817.155 / petani. Prospek perkembangan gula merah di desa Jeruju Besar Kecamatan Sungai Kakap Kabupaten Kubu Raya usaha gula merah layak untuk dikembangkan dengn kedua kondisi, yaitu kondisi yang dilakukan saat ini dan kondisi penerapan pengembangan. Strategi tersebut dilakukan dengan cara meningkatkan kualitas produk, memperluas pasar, pengembangan teknologi dan fasilitas produksi melalui kerjasama dengan pihak lain.   \   Kata Kunci:   Pendapatan, Petani Gula Merah
EVALUASI DANA DESA DAN DAMPAKNYA TERHADAP PEMBANGUNAN DI DESA LORONG, KECAMATAN SAMBAS, KABUPATEN SAMBAS ARWIYANI, ARWIYANI OKTANTI B1011141118
Jurnal Pembangunan dan Pemerataan Vol 7, No 2 (2018): Jurnal Mahasiswa Ekonomi Pembangunan
Publisher : Fakultas Ekonomi dan Bisnin Universitas Tanjungpura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

ABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan distribusi penggunaan dana desa, pengetahuan serta partisipasi masyarakat mengenai dana desa, tata kelola dana desa dan dampak dana desa bagi pembangunan desa. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuesioner, wawancara, dan observasi. Jenis penelitian ini yaitu deskriptif evaluatif, hasil penelitian ini menunjukkan bahwa penggunaan dana desa lebih banyak digunakan untuk bidang pembangunan infrastruktur desa. Pengetahuan dan partisipasi masyarakat mengenai dana desa di Desa Lorong sudah cukup baik walaupun masih ada masyarakat yang tidak mengetahui kegunaan dari dana desa, tetapi masyarakat desa tetap ikut berpartisipasi dalam kegiatan dana desa. Dari segi tata kelola terdapat perbedaan antara persepsi aparat desa dan masyarakat, menurut aparat desa mereka telah mengkomunikasikan dana desa dengan baik, akan tetapi menurut masyarakat mereka tidak menerima sosialisasi dari pemerintah desa. Dampak dana desa terhadap pembangunan sudah cukup baik, karena masyarakat telah merasakan dampak dari segi perbaikan jalan. Namun, untuk dampak yang lain seperti pelayanan kesehatan, perbaikan sarana sekolah dan tempat ibadahn, serta pengembangan modal usaha belum dirasakan oleh masyarakat. .Kata kunci : Dana Desa, Masyarakat, Desa Lorong DAFTAR PUSTAKAAdisasmita, Rahardjo., 2005. Dasar-dasar Ekonomi Wilayah. Yogyakarta: Graha Ilmu.Arsyad, Lincolin., 2005. Pengantar Perencanaan Pembangunan Ekonomi Daerah Edisi Kedua. Yogyakarta: BPFE.Hafid, Risma. (2017). Pemanfaatan Dana Desa Dalam Pembangunan Desa Mangilu Kecamatan Bungoro Kabupaten Pangkep. Skripsi Universitas Hasanuddin Makassar.Irawan, Suparmoko, M. (2002). Ekonometrika Pembangunan Edisi 5 Yogyakarta: BPFE Yogyakarta.Ismail, Muhammad, Widagdo, Kuncara, Ari, Widodo, Agus. (2016). Sistem Akuntansi Pengelolaan Dana Desa Vol.19 No.2, Jurnal Ekonomi dan Bisnis.Jhingan, M,L. (2014). Ekonomi Pembangunan dan Perencanaan Edisi Keenambelas. Jakarta: Rajawali.Jhingan, M.L. 2000. Ekonomi pembangunan dan perencanaan. Jakarta: PT RajaGrafindo Persada.Kamisah.(2017). Pengaruh Pengeluaran Pemerintah Daerah Sektor Pendidikan, Kesehatan, dan Infrastruktur Terhadap Pertumbuhan Ekonomi di Kalimantan Barat Periode 2009-2013, UniversitasTanjungpura, IndonesiaKuncoro, M. 2013. Metode Riset Untuk Bisnis dan Ekonomi Edisi 4.Jakarta: Erlangga.Mamesah, D. J. (1995). Sistem Administrasi Keuangan Daerah. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama.Mangkoesoebroto, Guritno.(1993).Ekonomi Publik, Edisi 3. Yogyakarta: BPFE.Mardiasmo. 2002. Otonomi dan Manajemen Keuangan Daerah. Andi Offset. Yogyakarta.Modul Diklat Pembentukan Auditor Anggota Tim Ahli. (2007). Sistem Administrasi Keuangan Daerah. Pusdiklatwas BPKP edisi kelima.Munandar. (2007). Budgeting Perencanaan Kerja Pengkoordinasian Kerja Pengawasan Kerja Edisi Kedua. Yogyakarta: BPFE.Nafarin, M. (2007). Penganggaran Perusahaan. Jakarta : Salemba Empat.Peraturan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia Nomor 113 Tahun 2014 Tentang Pengelolaan Keuangan DesaPeraturan Menteri Keuangan Republik Indonesia Nomor 49 Tentang Tata Cara Penglokasian, Penyalura, Penggunaan, Pemantauan dan Evaluasi Dana Desa.Riyani, Nunuk. (2016). Analisis Pengelolaan Dana Desa. Skripsi Universitas Muhammadiyah Surakarta.Siagian, S.P. 1992. Fungsi-fungsi Manejerial (edisi revisi). Jakarta : Bumi Aksara.Sukanto, A. (2014). Efektifitas Alokasi Dana Desa (ADD) dan Kemiskinan di Provinsi Sumatra Selatan. Jurnal Ekonomi Pembangunan. Vol. 12, No. 1, Juni 2014 (29-41).Sukirno, Sadono. (2011). Makro Eonomi Teori Pengantar. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.Suryabrata, Sumadi. (2010). Metodologi Penelitian. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.Suryana. (2000). Ekonomi Pembangunan: Problematika dan Pendekatan. Jakarta: Salemba Empat.Thomas, (2013). Pemgelolaan Alokasi Dana Desa dalam Upaya Meningkatkan Pembangunan di Desa Sebawang Kecamatan Sesayap Kabupaten Tana Tidung. eJournal Pemerintah Integratif. Vol. 1, No. 1, 2013 (51-56).Tim KOMPAK. (2016). Perbaikan dalam Mengelola Dana Desa: Pelaksanaan Pengelolaan Sarana Prasarana Desa.Tim KOMPAK. (2017). Analisa Kebijakan Dana Desa dan Penanggulangan Kemiskinan. 
PENGARUH PERTUMBUHAN EKONOMI TERHADAP TINGKAT PENGANGGURAN TERBUKA DAN TINGKAT KEMISKINAN KABUPATEN/KOTA DI KALIMANTAN BARAT Paringga B01108086admin, Helen Paringga B01108086
Jurnal Curvanomic Vol 2, No 3 (2013): Jurnal Mahasiswa Ilmu Ekonomi
Publisher : Jurnal Curvanomic

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstrak- Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh pertumbuhan ekonomi terhadap tingkat pengangguran terbuka dan tingkat kemiskinan kabupaten/kotadi Provinsi Kalimantan Barat. Data yang digunakan berasal dari Badann Pusat Statistik dan Dinas Tenaga Kerja Provinsi Kalimantan Barat. Metode yang digunakan berupa metode penelitian deskriptif. Model analisis regresi dalam penelitian ini melalui SPSS 20.0. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa pertumbuhan ekonomi memiliki pengaruh tidak signifikan terhadap tingkat pengangguran terbuka dan membentuk hubungan yang berlawanan (negatif), sesuai dengan teori. Hasil pengujian yang kedua menunjukan bahwa pertumbuhan ekonomi memiliki pengaruh tidak signifikan terhadap tingkat kemiskina dan membentuk hubungan yang searah (positif),yang dalam teori harus berlawanan (negatif). Kata kunci: pertumbuhan ekonomi, tingkat Pengangguran terbuka dan tingkat kemiskinan.

Page 5 of 87 | Total Record : 868


Filter by Year

2012 2021


Filter By Issues
All Issue Vol 10, No 1 (2021): Jurnal Mahasiswa Ekonomi Pembangunan Vol 9, No 2 (2020): Jurnal Mahasiswa Ekonomi Pembangunan Vol 9, No 1 (2019): Jurnal Ekonomi Pembangunan Vol 8, No 4 (2019): Jurnal Mahasiswa Ekonomi Pembangunan Vol 8, No 3 (2019): Jurnal Mahasiswa Ekonomi Pembangunan Vol 8, No 2 (2019): Jurnal Mahasiswa Ekonomi Pembangunan Vol 8, No 1 (2019): Jurnal Mahasiswa Ekonomi Pembangunan Vol 7, No 4 (2018): Jurnal Mahasiswa Ekonomi Pembangunan Vol 7, No 3 (2018): Jurnal Mahasiswa Ekonomi Pembangunan Vol 7, No 2 (2018): Jurnal Mahasiswa Ekonomi Pembangunan Vol 7, No 1 (2018): Jurnal Mahasiswa Ekonomi Pembangunan Vol 6, No 4 (2017): Jurnal Mahasiswa Ekonomi Pembangunan Vol 6, No 3 (2017): Jurnal Mahasiswa Ekonomi Pembangunan Vol 6, No 2 (2017): Jurnal Mahasiswa Ekonomi Pembangunan Vol 6, No 1 (2017): Jurnal Mahasiswa Ekonomi Pembangunan Vol 5, No 4 (2016): Jurnal Mahasiswa Ilmu Ekonomi Vol 5, No 3 (2016): Jurnal Mahasiswa Ilmu Ekonomi Vol 5, No 2 (2016): Jurnal Mahasiswa Ilmu Ekonomi Vol 5, No 1 (2016): Jurnal Mahasiswa Ilmu Ekonomi Vol 4, No 4 (2015): Jurnal Mahasiswa Ilmu Ekonomi Vol 4, No 3 (2015): Jurnal Mahasiswa Ilmu Ekonomi Vol 4, No 2 (2015): Jurnal Mahasiswa Ilmu Ekonomi Vol 4, No 1 (2015): Jurnal Mahasiswa Ilmu Ekonomi Vol 3, No 4 (2014): Jurnal Mahasiswa Ilmu Ekonomi Vol 3, No 3 (2014): Jurnal Mahasiswa Ilmu Ekonomi Vol 3, No 2 (2014): Jurnal Mahasiswa Ilmu Ekonomi Vol 3, No 1 (2014): Jurnal Mahasiswa Ilmu Ekonomi Vol 2, No 3 (2013): Jurnal Mahasiswa Ilmu Ekonomi Vol 2, No 2 (2013): Jurnal Mahasiswa Ilmu Ekonomi Vol 2, No 1 (2013): Jurnal Mahasiswa Ilmu Ekonomi Vol 1, No 1 (2012): Jurnal Mahasiswa Ilmu Ekonomi More Issue