cover
Contact Name
Reza Noprial Lubis
Contact Email
rezanopriallbs@gmail.com
Phone
+6283833847027
Journal Mail Official
jurnal@ikamas.org
Editorial Address
Dusun Kampung Jawa, Desa Pematang Panjang, Kecamatan Air Putih, Kabupaten Batu Bara
Location
Kab. batu bara,
Sumatera utara
INDONESIA
Jurnal Informasi Keagamaan, Manajemen dan Strategi
ISSN : -     EISSN : 29642388     DOI : -
Jurnal Informasi Keagamaan, Manajemen dan Strategi: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam (IKaMaS) merupakan layanan Jurnal yang mengulas artikel dan pembahasan mengenai Manajemen Pendidikan Islam. Lingkup yang terdapat di dalamnya berupa kepemimpinan, Kepemimpinan, Manajemen Humas, Perilaku Organisasi, Budaya Organisasi, Manajemen Sumber Daya Manusia, Manajemen Keuangan, Pengambilan Keputusan, dan lain sebagainya.
Articles 49 Documents
MANAJEMEN KEPALA MADRASAH DALAM MENUMBUHKAN PENDIDIKAN KARAKTER RELIGIUS SISWA MASA PANDEMI COVID-19 Salsabila Putri Lubis; Nurul Zanna Rambe; Salmah Siregar; Amanda Geopani Damanik
Jurnal Informasi Keagamaan, Manajemen dan Strategi: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam (IKaMaS) Vol 2 No 1 (2022): IKAMAS: Manajemen Pendidikan Islam
Publisher : Yayasan Pendidikan Islam Akmalia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (271.098 KB)

Abstract

This study aims to find out how the management of madrasah principals in fostering religious character education in the digital era. This study uses a qualitative method. Head of Madrasah Tsanawiyah Ali Imron in Jl. Bersama no. 19-21, Mr. Dahlia Bdr. Congratulations for being the main sample in this study, data collection techniques using interviews, observation and documentation, data analysis of research results using reduction techniques, triangulation and drawing conclusions from research data. Based on this study, it was concluded that the management of the head of state of Madrasah Tsanawiyah in fostering religious character education in the digital era by leading to the psychological side of students which has implications for behavior, character building in children is carried out to create students who have good knowledge and behavior. The character of Tsanawiyah students has values ​​that come from Pancasila, religion, culture, and the goals of national education, namely honesty, tolerance, religious, discipline, cooperation, creativity, democracy, independence, national spirit, curiosity, love for the homeland, friendship. communicative, appreciative of achievement, love of peace, care for the environment, likes to read, cares about social, and is responsible other. The results showed that the management of the head of Madrasah Tsanawiyah in fostering religious character education had gone well with very good planning, organizing, implementing and evaluating. Information technology helps facilitate all human activities, retrieval of information, convey information and literacy about adding knowledge in learning by utilizing technology, so that students can learn by utilizing learning resources to the fullest.
Inovasi Pendidikan dalam Peningkatan Mutu Pendidikan MAN 2 Model Medan Siti Mutiah; Putri Aulia Medy; Olga Rizki Nadila
Jurnal Informasi Keagamaan, Manajemen dan Strategi: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam (IKaMaS) Vol 2 No 2 (2022): Jurnal Ikamas: Manajemen Pendidikan Islam
Publisher : Yayasan Pendidikan Islam Akmalia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (285.158 KB)

Abstract

Banyak usaha yang telah dilakukan pemerintah untuk meningkatkan mutu pendidikan di sekolah, seperti menerbitkan Peraturan Pemerintah RI Nomor 19 tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan. Institusi pendidikan juga tidak ketinggalan dengan mengadakan kegiatan ilmiah yang dapat mengembangkan potensi guru melalui seminar, pelatihan, workshop dan lainnya secara berkelanjutan sehingga guru menjadi profesional yang mempunyai kemampuan meningkatkan mutu pembelajaran di sekolah yang pada akhirnya peningkatan mutu pendidikan akan terwujud dan menjadi kenyataan. Artikel ini membahas faktor-faktor peningkatan mutu pendidikan, unsur-unsur peningkatatan mutu pendidikan serta strategi peningkatan mutu pendidikan.
MANAJEMEN PEMBELAJARAN DALAM MENINGKATKAN EFEKTIVITAS BELAJAR MENGAJAR MASA PANDEMI COVID-19 DI SEKOLAH SD MUHAMMADIYAH 08 MEDAN Ayu Rahmawati Siregar; Linri; Miranda
Jurnal Informasi Keagamaan, Manajemen dan Strategi: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam (IKaMaS) Vol 2 No 1 (2022): IKAMAS: Manajemen Pendidikan Islam
Publisher : Yayasan Pendidikan Islam Akmalia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (220.403 KB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui manajemen pembelajaran dalam meningkatkan efektivitas belajar mengajar masa pandemi Covid-19 di SD Muhammadiyah 08 Medan Penelitian ini adalah penelitian evaluasi. Subjek pada penelitian ini adalah siswa kelas V SD Muhammadiyah 08 Medan. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan observasi. Menajemen pembelajaran sangat penting kedudukannya dalam rangka meningkatkan efektivitas proses belajar mengajar, apalagi di masa pandemi Covid-19 seperti yang kita alami saat ini. Berbagai usaha dilakukan untuk meningkatkan kualitas pendidikan dengan tetap mempertimbangkan protokol kesehatan. Berbagai hambatan, kesulitan, dan keterbatasan dihadapi dalam proses belajar mengajar, mulai dari faktor guru, siswa, keluarga serta sarana dan prasarana yang kurang representatif, namun kementrian pendidikan dan kebudayaan (kemendikbud) tetap menginstruksikan seluruh guru di semua jenjang pendidikan agar dapat menciptakan pembelajaran yang menyenangkan saat pembelajaran jarak jauh. Oleh karena itu, peran guru sangat dibutuhkan dalam mengelola pembelajaran mulai dari perencanaan, pengorganisasian, pelaksanaan dan evaluasi dalam rangka meningkatkan efektivitas proses belajar mengajar di masa pandemi Covid-19
MANAJEMEN PEMBELAJARAN DALAM MENINGKATKAN LITERASI MEMBACA SISWA DI SEKOLAH Elvi Azizah; Eka Lestari; Abdul Rohim Husaini Wijaya
Jurnal Informasi Keagamaan, Manajemen dan Strategi: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam (IKaMaS) Vol 2 No 1 (2022): IKAMAS: Manajemen Pendidikan Islam
Publisher : Yayasan Pendidikan Islam Akmalia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (243.356 KB)

Abstract

Literasi membaca merupakan kata yang sudah tidak asing lagi di telinga. Ada banyak manfaat yang di dapat dari kegiatan literasi ini. Pada zaman sekarang ini di setiap sekolah ataupun madrasah sudah menerapkan kegiatan literasi. Maka dari itu, peneliti mengambil judul penelitian manajemen pembelajaran dalam meningkatkan literasi membaca siswa di Madrasah Tsanawiyah Negeri Binjai bertujuan untuk mengetahui seberapa pentingkah kegiatan literasi di Madrasah Tsanawiyah Negeri Binjai dan yang menjadi tujuan utama di lakukannya kegiatan literasi di Madrasah Tsanawiyah Negeri Binjai. Jenis penelitian yang digunakan oleh penulis yaitu metode penelitian kualitatif. Dimana penelitian kualitatif adalah penelitian yang dilakukan di tempat lokasi Madrasah Tsanawiyah Negeri Binjai untuk mendapatkan temuan langsung. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini berupa wawancara langsung oleh guru di Madrasah Tsanawiyah Negeri Binjai, observasi ke lokasi, dan dokumentasi. Temuan yang dihasilkan oleh penulis setelah melakukan penelitian di Madrasah Madrasah Tsanawiyah Binjai yaitu dengan adanya kegiatan literasi membaca dilakukan dengan tujuan untuk membangun pendidikan karakter anak yang sudah memudah pada saat ini. Kegiatan literasi juga bermanfaat bukan hanya untuk lancar membaca saja tetapi untuk lebih memahami isi dari buku yang telah dibaca sebelumnya. Adapun kegiatan litersi di Madrasah Tsanawiyah Negeri Binjai dilakukan di dalam kelas bersama guru mata peljaran yang masuk sebelum belajar mereka melakukan kegiatan literasi tersebut selama 15 menit. Dengan adanya Gerakan Literasi Sekolah (GLS) dikembangkan berdasarkan Permendikbud Nomor 21 Tahun 2015 tentang Penumbuhan Budi Pekerti. Gerakan literasi sekolah bertujuan membiasakan siswa untuk membaca dan menulis guna menumbuhkan budi pekerti serta sangat mendukung untuk menumbuhkan siswa yang gemar membaca.
Pola Perilaku Guru Dalam Meningkatkan Pendidikan Karakter Siswa di SMAN 8 MEDAN Syari Hidayati; Wardatur Rahmi; Ahmad Yasri
Jurnal Informasi Keagamaan, Manajemen dan Strategi: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam (IKaMaS) Vol 2 No 2 (2022): Jurnal Ikamas: Manajemen Pendidikan Islam
Publisher : Yayasan Pendidikan Islam Akmalia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (291.757 KB)

Abstract

This study aims to find out about the behavior patterns and strategies used by SMAN 8 teachers in improving character education for students, considering that today the character of the nation's children is increasingly immoral. The type of research used in this research is descriptive qualitative. The research approach used is qualitative research, with descriptive methods. In this case, the description will be more to provide a review in the form of a real and comprehensive picture related to the implementation of online learning. This study uses observation, interviews and documentation techniques in the data collection process. From the results of the study, it is clear that the behavior patterns and strategies used by SMAN 8 teachers to improve character education in students are very good and have been successfully implemented and imitated by their students.
MOTIVASI GURU MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA DISEKOLAH Asih Anggina; Alya Mahyani; Siti Fadilah; Salsha Nabila Ayumi
Jurnal Informasi Keagamaan, Manajemen dan Strategi: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam (IKaMaS) Vol 2 No 1 (2022): IKAMAS: Manajemen Pendidikan Islam
Publisher : Yayasan Pendidikan Islam Akmalia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (197.443 KB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seorang Guru bagi masyarakat awam selama ini dipahami sebagai orang yang pekerjaannya mengajar. Ditambah lagi dengan Pergeseran pengertian guru dari orang yang pekerjaannya mengajar menjadi pendidik profesional, tetapi bagi sebagian orang mungkin tidak begitu dimasalahkan. Guru memiliki pengaruh yang luar biasa bagi arah pengembangan pendidikan di Indonesia pergeseran pemahaman terhadap guru dari mengajar menjadi pendidik sudah menjadi keputusan hukum di Indonesia yang telah disahkan baik aturan tentang Guru dan Dosen. Hukum memberikan penjelasan guru sebagai pendidik profesional ketimbang sebagai orang yang pekerjaannya mengajar dengan kemampuan tenaga professional. Siswa akan terdorong untuk belajar manakala mereka memiliki motivasi untuk belajar. 1) Kuatnya kemauan untuk berbuat, 2) Jumlah waktu yang disediakan untuk belajar, 3) Kerelaan meninggalkan kewajiban atau tugas yang lain, 4) Ketekunan dalam mengerjakan tugas. Menumbuhkan motivasi belajar siswa merupakan salah satu teknik dalam mengembangkan kemampuan dan kemauan belajar. Salah satu cara yang logis untuk momotivasi siswa dalam pembelajaran adalah mengaitkan pengalaman belajar dengan motivasi siswa.
PERAN MANAJEMEN LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM DALAM MENGHADAPI TANTANGAN GLOBAL DI MTs BINA TARUNA MARELAN Nadia Anggraini; Ihsan Saraini; Lusi Maghfiroh; Rio Febriyan
Jurnal Informasi Keagamaan, Manajemen dan Strategi: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam (IKaMaS) Vol 2 No 1 (2022): IKAMAS: Manajemen Pendidikan Islam
Publisher : Yayasan Pendidikan Islam Akmalia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (212.177 KB)

Abstract

Globalization brings a very significant change impact, especially on changes in the behavior of each individual. The link between globalization and education lies in the birth of a new society characterized by a "knowledge-based society" which is the basis of economic and political globalization which is constantly changing and requires a reflective attitude from humans, namely the ability to reflect on life based on ratios. For this reason, education is very important in realizing a future society based on science. The purpose of this study was to find out how the role of Islamic educational institution management in facing global challenges at MTs Bina Taruna Marelan school. This research uses a qualitative approach with the type of case study research. Data collection is done by observation, interviews, and documentation. The results of this research at MTs Bina Taruna Marelan are: (1) Challenges of Globalization of Management of Islamic Educational Institutions at MTs Bina Taruna Marelan; (2) Management Model of Islamic Education Institutions at MTs Bina Taruna Marelan; (3) The Impact of Globalization on Education Management at MTs Bina Taruna Marelan.
Peran Kepala Sekolah dalam Meningkatkan Mutu Pendidikan MTs Al-Jam'iyatul Washliyah 18 Tembung Mhd Yusuf Harahap; Miftah Suhaila Prayetno; Nova Susanti Br. Siregar; Dina Yanti
Jurnal Informasi Keagamaan, Manajemen dan Strategi: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam (IKaMaS) Vol 2 No 2 (2022): Jurnal Ikamas: Manajemen Pendidikan Islam
Publisher : Yayasan Pendidikan Islam Akmalia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (347.583 KB)

Abstract

A leader plays an important role an achieving the success and goals of an organization, as well as the principal who has an important rolein the achievement of educational and learning goals. In leading the principal must have profesionalism in order to achieve educational goals, therefore the principal must play a role in the process of planning, monitoring, etc. Improving the quality of schools in one of the goals to be achieved, so to improve the quality of the institution itself the principal must be able to foster and direct teachers to work profesionalilly to improve the quality of student. This study aims to describe the role of principals in improving the quality of education perspective of total quality management concepts. This type of research is the use of qualitative research. MTS Al - Jam'iyatul Kesulitan Tembung head 0f research subjects using interviews, observation, and documentation. The result show thar the principal acts as a manager, innovator, motivator by carrying out several efforts to improve the quality of students at MTS Al - Jam'iyatul Washliyah Tembung 18, arouse student’s interest and motivation to lean and try to improve the character and moral values of students
IMPLEMANTASI MANAJEMEN SARANA PRASARANA DALAM MENINGKATKAN LULUSAN SISWA DI SEKOLAH DASAR NEGERI TANJUNG BINJE KECAMATAN BENDAHARA KABUPATEN ACEH TAMIANG Adinda Alvina Wahyuni; Eka Syahputri; Muhammad Fiqri Ramadhan; Saida Amini Thasfa
Jurnal Informasi Keagamaan, Manajemen dan Strategi: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam (IKaMaS) Vol 2 No 1 (2022): IKAMAS: Manajemen Pendidikan Islam
Publisher : Yayasan Pendidikan Islam Akmalia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (217.841 KB)

Abstract

One of the factors that determine the graduation rate of students in a school is the facilities and infrastructure. Educational facilities and infrastructure can help students learn comfortably. The success of the teaching and learning process requires both teachers and facilities and infrastructure to achieve it. This study aims to describe the implementation of facilities and infrastructure management. infrastructure at SD Negeri Tanjung Binje Kec. Bendahara Kab.Aceh Tamiang in improving student graduates at the school.
PERANAN MANAJEMEN INOVASI DALAM MENINGKATKAN KINERJA ORGANISASI PENDIDIKAN DI SALAH SATU SEKOLAH SMP SWASTA KOTA TEBING TINGGI Khairunnisa Harahap; Dasmara Sukma; Septi Aulia Lubis
Jurnal Informasi Keagamaan, Manajemen dan Strategi: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam (IKaMaS) Vol 2 No 1 (2022): IKAMAS: Manajemen Pendidikan Islam
Publisher : Yayasan Pendidikan Islam Akmalia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (212.526 KB)

Abstract

Innovation is an idea, idea, practice or object/object that is realized and accepted as something new by a person or group for adoption. Innovation is an idea, practice, or object that is perceived as new by an individual or other unit of adoption. Innovation is an idea, item, event, method, which is felt or observed as something new for a person or group of people (society), whether it is the result of an invention or discovery. Innovation is held to achieve certain goals or to solve a certain problem. Educational innovation is innovation in the field of education or innovation to solve educational problems. Educational innovation is an idea, item, method that is felt or observed as new for a person or group of people (society), either in the form of invention (new discoveries) or discovery (newly discovered people), which are used to achieve goals or to solve problems faced.