cover
Contact Name
Fathiah Alatas
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
edusains-fitk@uinjkt.ac.id
Editorial Address
-
Location
Kota tangerang selatan,
Banten
INDONESIA
EDUSAINS
ISSN : 19797281     EISSN : 24431281     DOI : 10.15408/es
Core Subject : Education,
EDUSAINS is a journal publishing the Natural Science Education, Biology Education, Physics Education, and Chemistry Education Journal. Edusains is published by Center for Science Education (CSE) which is located in Departement of Natural Science Education, Faculty of Education and Teachers' Training, Islamic State University (UIN) Syarif Hidayatullah Jakarta.
Arjuna Subject : -
Articles 16 Documents
Search results for , issue "Vol 12, No 2 (2020): EDUSAINS" : 16 Documents clear
PENGEMBANGAN BAHAN AJAR KIMIA DASAR BERBASIS CONCEPTUAL CHANGE TEXT PADA MATERI REDOKS Wati Sukmawati; Asep Kadarohman; Omay Sumarna; Wahyu Sopandi
EDUSAINS Vol 12, No 2 (2020): EDUSAINS
Publisher : Faculty of Education and Teacher Training, UIN (State Islamic University) Syarif Hidayatul

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15408/es.v12i2.15090

Abstract

DEVELOPMENT OF TEACHING MATERIALS BASED ON CONCEPTUAL CHANGE TEXT ON REDOX MATERIALS FOR BASIC CHEMICALS ON REDOX CONCEPTAbstractThe problem in this study is that there are still many students who have difficulty learning basic chemical concepts and experience misconceptions. One way to overcome student difficulties in understanding the concept of chemistry is to provide quality learning media. This study aims to produce learning media in the form of quality teaching materials. The teaching materials developed are chemical teaching materials based on Conceptual Change Text (CCT). The research data were obtained from the results of validation of teaching materials from experts and the results of a questionnaire distributed to 30 students. This research was conducted using the R&D method with the research subjects being teaching materials and students. Based on the data generated in this study, it was found that the development of CCT-based teaching materials when viewed from the aspects of content feasibility, presentation feasibility, language assessment, multiple chemical representations assessed by some experts, it can be concluded that the teaching materials developed are good and suitable for use in the field with some improvements with an average validation value of 4. Besides, a limited test was also carried out on students of the teaching materials that were being developed and students responded well to the teaching materials because it could help them understand the average value of 85. AbstrakPermasalahan dalam penelitian ini adalah masih banyaknya mahasiswa yang mengalami kesulitan dalam belajar konsep kimia dasar dan mengalami miskonsepsi. Salah satu cara untuk mengatasi kesulitan mahasiswa dalam memahami konsep kimia adalah menyediakan media pembelajaran yang berkualitas. Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan media pembelajaran berupa bahan ajar yang berkualitas. Bahan ajar dikembangkan adalah bahan ajar kimia berbasis Conceptual Change Text (CCT). Data penelitian diperoleh dari hasil validasi bahan ajar dari para ahli dan hasil angket yang disebarkan kepada 30 orang mahasiswa.  Penelitian ini dilakukan dengan metode R&D dengan subjek penelitian adalah bahan ajar dan mahasiswa. Berdasarkan data yang dihasilkan dalam penelitian ini diperoleh hasil bahwa pengembangan bahan ajar berbasis CCT jika dilihat dari aspek kelayakan isi, kelayakan penyajian, penilaian bahasa, penilaian multiple representasi kimia yang dinilai oleh beberapa ahli dapat disimpulkan bahwa bahan ajar yang dikembangkan sudah baik dan layak digunakan di lapangan dengan beberapa perbaikan dengan rata-rata nilai validasi 4. Selain itu juga dilakukan uji terbatas terhadap mahasiswa terhadap bahan ajar yang sedang dikembangkan dan mahasiswa merespon dengan baik bahan ajar tersebut karena bisa membantu mereka dalam memahami dengan rata-rata nilai 85. konsep. 
The Development Of Crossword Game Media On Virus Material Mardiana Nata Ruron; risya pramana situmorang; Susanti Pudji Hastuti
EDUSAINS Vol 12, No 2 (2020): EDUSAINS
Publisher : Faculty of Education and Teacher Training, UIN (State Islamic University) Syarif Hidayatul

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15408/es.v12i2.15095

Abstract

PENGEMBANGAN MEDIA GAME CROSSWORD PADA VIRUS MATERIALAbstractCrossword game media was a learning tool that serves features to understand the concept and solve a problem. The media provides many features that facilitate students to learn enjoyably. This study aims to develop a viable and effective product to improve students' problem-solving skills and conceptual understanding. The ADDIE model is used as a type of research and development. The subjects were students of X-grade senior high school in Salatiga. Data collection was carried out through observation, questionnaires, and tests. Media experts and material experts carried out the validation of products. Teachers were involved in giving feedback about the practicality of the media. The validation concluded that the product was feasibly based on the media aspect= 85,5% (feasible) and the material aspect = 81,25% (feasible). The product's development has improved problem-solving skills and conceptual understanding effectively that the t-test showed a significant value with acquisition sig. 2 tailed < 0,05. The results indicate that the crossword game was feasible and effective in improving problem-solving skills and conceptual understanding.AbstrakMedia crossword game merupakan salah satu media belajar siswa, menyediakan fitur untuk menjadikan siswa dapat memahami konsep dan memecahkan masalah. Crossword game menyediakan banyak fitur yang memudahkan siswa untuk belajar dengan menyenangkan. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan produk yang layak dan efektif untuk meningkatkan keterampilan pemecahan masalah dan pemahaman konseptual siswa. Model ADDIE digunakan sebagai penelitian dan pengembangan. Subjek penelitian adalah siswa SMA kelas X di Salatiga. Pengumpulan data dilakukan melalui observasi, kuesioner, dan tes. Validasi produk melibatkan ahli media dan materi. Guru dilibatkan untuk memberikan umpan balik tentang kepraktisan media. Berdasarkan validasi, disimpulkan bahwa produk layak berdasarkan aspek media = 85,5% (layak) dan aspek material = 81,25% (layak). Pengembangan dari produk telah meningkatkan keterampilan pemecahan masalah dan pemahaman konseptual secara efektif sehingga berdasarkan uji-t menunjukkan nilai yang signifikan dengan perolehan sig. 2 tailed <0,05. Hasil menunjukkan bahwa media crossword game layak dan efektif dalam meningkatkan keterampilan pemecahan masalah dan pemahaman konseptual.  
KEMAMPUAN LITERASI SAINS PADA SISWA SMA MENGGUNAKAN PEMBELAJARAN KIMIA BERBASIS ETNOSAINS Teguh Wibowo; Ariyatun Ariyatun
EDUSAINS Vol 12, No 2 (2020): EDUSAINS
Publisher : Faculty of Education and Teacher Training, UIN (State Islamic University) Syarif Hidayatul

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15408/es.v12i2.16382

Abstract

SCIENTIFIC LITERACY OF SENIOR HIGH SCHOOL STUDENTS USING ETHNOSCIENCE BASED LEARNING CHEMISTRY Scientific literacy skills are needed to understand science issues, the risks, and benefits of science, and understand the nature of science, including its relationship to culture. This study aimed to determine students' scientific literacy in using ethnoscience-based learning-chemistry. The study Method used quasi-experimental by nonequivalent control group design. The subject was grade XI-MIPA  of SMAN 1 Kendal. The data collection techniques are test instruments to know students' scientific literacy. The analysis data technique is descriptive and inferential statistical analysis (independent sample t-test and N-gain). The results showed that the ethnoscience based learning-chemistry could increase students' scientific literacy. The mean score of students' scientific literacy on experiment and control class was 72% (high category) and 65% (medium category), and count -3,551 and table -1,995. N-gain score experiment class of 0,47 (medium) and control class of 0,28 (low). Ethnoscience-based chemistry learning can be used in chemistry learning to develop students' chemical literacy skills. AbstrakKemampuan literasi sains dibutuhkan untuk memahami isu-isu sains, resiko dan manfaat sains, serta untuk memahami sifat sains, termasuk hubungannya dengan budaya. Penelitian ini bertujuan mengetahui kemampuan literasi sains siswa melalui pembelajaran kimia berbasis etnosains. Metode penelitian yang digunakan adalah quasi experimental dengan desain nonequivalent control group design. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas XI MIPA SMAN 1 Kendal. Teknik pengumpulan data berupa tes untuk mengetahui kemampuan literasi siswa. Teknik analisis data menggunakan analisis deskriptif dan statistik inferensial (independent sample t-test dan uji N-gain). Berdasarkan hasil penelitian tersebut dapat dilihat bahwa pembelajaran kimia berbasis etnosains dapat meningkatkan kemampuan literasi sains siswa. Rerata skor kompetensi literasi sains siswa kelas eksperimen dan kontrol secara berturut-turut mendapat 72% dengan kategori tinggi dan  65% dengan kategori sedang, serta thitung sebesar -3,551, dan ttabelnya -1,995. Adapun nilai N-gain pada kelas eksperimen adalah 0,47 (kategori sedang) sedangkan kelas kontrol adalah 0,28 (kategori rendah). Pembelajaran kimia berbasis etnosains dapat digunakan dalam pembelajaran kimia untuk mengembangkan kemampuan literasi kimia siswa. 
THE EFFECT INQUIRY LEARNING MODEL WITH PICTORIAL RIDDLE TECHNIQUE DIGITAL BASED ON STUDENTS CREATIVE THINGKING ABILITY TOWARDS TEMPERATURE AND HEAT CONCEPT Dini Nurfitria; Erina Hertanti
EDUSAINS Vol 12, No 2 (2020): EDUSAINS
Publisher : Faculty of Education and Teacher Training, UIN (State Islamic University) Syarif Hidayatul

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15408/es.v12i2.18131

Abstract

MODEL PEMBELAJARAN EFEK INQUIRY DENGAN TEKNIK PICTORIAL RIDDLE BERBASIS KEMAMPUAN HAL KREATIF MAHASISWA TERHADAP KONSEP SUHU DAN PANASAbstractThis study to determine the effect of inquiry model with technique pictorial riddle based digital on students’ creative thinking in temperature and heat concept. The study was conducted at SMAN 01 Rumpin on even semester year 2019/2020. Purposive sampling was used to determine the sample that class XI science I as experiment class and class XI science II as control class. This study used a quasi-experimental method as a research methodology and nonequivalent control group research design. This study used 8 essay questions as instrumental tests and questionnaires as instrumental nontest. Based on hypothesis test of posttest score by using t’ test showed Sig. (2-tailed) < significant standard. This shows that learning using inquiry model with technique pictorial riddle based digital effect to the creative thinking of the student. Also, in the experimental N-Gain test the experimental class increased which was superior to the control class. While, the results of questionnaire response of students to learning using inquiry model with technique pictorial riddle base digital, who got a very good category (78%). AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh model inkuiri dengan teknik teka-teki bergambar berbasis digital terhadap kemampuan berpikir kreatif siswa dalam konsep suhu dan kalor. Penelitian dilaksanakan di SMAN 01 Rumpin pada semester genap tahun 2019/2020. Purposive sampling digunakan untuk menentukan sampel yaitu kelas XI IPA I sebagai kelas eksperimen dan kelas XI IPA II sebagai kelas kontrol. Penelitian ini menggunakan metode eksperimen semu sebagai metodologi penelitian dan desain penelitian kelompok kontrol nonequivalent. Penelitian ini menggunakan 8 soal essay sebagai tes instrumental dan angket sebagai instrumental nontest. Berdasarkan uji hipotesis skor posttest dengan menggunakan uji t menunjukkan Sig. (2-tailed) <standar signifikan. Hal ini menunjukkan bahwa pembelajaran menggunakan model inkuiri dengan teknik bergambar teka-teki berbasis digital berpengaruh terhadap daya pikir kreatif siswa. Selain itu, pada uji coba N-Gain kelas eksperimen mengalami peningkatan yang lebih unggul dari kelas kontrol. Sedangkan hasil angket respon siswa terhadap pembelajaran menggunakan model inkuiri dengan teknik bergambar riddle base digital memperoleh kategori sangat baik (78%).
ANALYSING THE LEVEL OF ORGANIC CHEMISTRY ANXIETY OF PRE-SERVICE EDUCATION STUDENTS Munasprianto Ramli
EDUSAINS Vol 12, No 2 (2020): EDUSAINS
Publisher : Faculty of Education and Teacher Training, UIN (State Islamic University) Syarif Hidayatul

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15408/es.v12i2.17504

Abstract

ANALISIS TINGKAT KECEMASAN KIMIA ORGANIK MAHASISWA PRA JASA PENDIDIKANAbstractSeveral studies have reported that poor performance of organic chemistry among students has been attributed partly to organic chemistry anxiety. The purpose of this study is to investigate the level of organic chemistry anxiety among chemistry education students. Sequential explanatory mixed methods approach employed in the study. Due to COVID-19 Pandemic, 142 pre-service education students from four universities were chosen using the convenience sampling technique. The questionnaires were distributed to the participants using google form. This quantitative data generation was followed by a semi-structured interview with 2 students from each university. Quantitative data gathered were analyzed using descriptive statistics meanwhile qualitative data from interviews were analyzed using thematic analysis. The results show that 5.63% of students have low anxiety, 81.69% of students have moderate anxiety levels, while 12.68% of students have high anxiety levels.  On average the anxiety level of chemistry education students is at a moderate level with a score was 62. According to students, this anxiety was influenced by the complexity of organic chemistry lesson materials, lecturer strategies in teaching organic chemistry, and their previous knowledge of chemistry. Further study should be carried out to analyze the factors that influence students’ anxiety.AbstrakSejumlah penelitian telah melaporkan bahwa buruknya performa mahasiswa pada mata kuliah kimia organik berkaitan dengan kecemasan mereka terhadap kimia organik. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui tingkat kecemasan mahasiwa Pendidikan Kimia  terhadap perkuliahan Kimia Organik. Pendekatan metode campuran eksplanatori sekuensial digunakan dalam penelitian ini. Akibat Pandemi COVID-19, sebanyak 142 mahasiswa Pendidikan kimia dari empat universitas dengan menggunakan teknik convenience sampling. Kuisioner dibagikan kepada peserta menggunakan google form. Penyebaran kuesioner ini dilanjutkan dengan wawancara semi struktur dengan 2 mahasiswa dari masing-masing universitas. Data kuantitatif yang terkumpul dianalisis menggunakan statistik deskriptif sedangkan data kualitatif dari wawancara dianalisis menggunakan analisis tematik. Hasil penelitian menunjukkan 5,63% siswa memiliki tingkat kecemasan rendah, 81,69% siswa memiliki tingkat kecemasan sedang, sedangkan 12,68% siswa memiliki tingkat kecemasan tinggi. Rata-rata tingkat kecemasan mahasiswa pendidikan kimia berada pada tingkat sedang dengan skor 62. Menurut mahasiswa, kecemasan ini dipengaruhi oleh kompleksitas materi pelajaran kimia organik, strategi dosen dalam pembelajaran kimia organik dan pengetahuan sebelumnya tentang kimia. Studi lebih dapat dilakukan untuk menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi kecemasan siswa.  
PENDEKATAN STREAM (SCIENCE-TECHNOLOGY-RELIGION-ENGINEERING-ARTS-MATHEMATICS) MEMBEKALKAN KEBIASAAN BERPIKIR MAHASISWA Tri Wahyu Agustina; Nuryani Y Rustaman; Riandi Riandi; Widi Purwianingsih
EDUSAINS Vol 12, No 2 (2020): EDUSAINS
Publisher : Faculty of Education and Teacher Training, UIN (State Islamic University) Syarif Hidayatul

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15408/es.v12i2.17605

Abstract

THE STREAM APPROACH (SCIENCE-TECHNOLOGY-RELIGION-ENGINEERING-ARTS-MATHEMATICS) PROVIDES STUDENTS 'THINKING HABITSAbstractThis research develops an Applied Biology learning program using a science-technology-religion-engineering-arts-mathematics (STREAM) approach that can equip students with habits of mind. These thinking habits include systems thinking skills. The Applied Biology learning content includes compost making, nata de soya making, and biopesticides making. The research was carried out in the Microbiology course on the topic of Applied Microbiology. During the lectures, the learning process combines the 3Es learning cycle model (exploration-explanation-expansion phase), Jigsaw-type cooperative, and a combination of various learning methods. Students are trained in scientific process skills and designing /engineering skills. The products of the program consisted of modifications to the syllabus and the microbiology course matrix, performance tasks on students' worksheet, the STREAM approach scheme, system thinking skills' question instruments, concept map rubrics and scores. The resul indicate that system thinking skills in Applied Biology learning content could be equipped to students using the STREAM approach. AbstrakPenelitian mengembangkan program pembelajaran Biologi Terapan menggunakan pendekatan science-technology-religion-engineering-arts-mathematics (STREAM) yang dapat membekalkan kebiasaan berpikir. Kebiasaan berpikir tersebut diantaranya keterampilan berpikir sistem (KBS). Konten Biologi Terapan antara lain pembuatan kompos, nata de soya, dan biopestisida. Penelitian dilaksanakan pada perkuliahan Mikrobiologi pada pokok bahasan Mikrobiologi Terapan. Selama pembelajaran memadukan model siklus belajar 3Es (fase eksplorasi-pengenalan konsep-aplikasi konsep), kooperatif tipe Jigsaw, dan kombinasi metode belajar. Mahasiswa dilatihkan keterampilan proses saintifik dan mendesain (engineering). Produk program terdiri dari modifikasi pada silabus dan modifikasi matriks perkuliahan Mikrobiologi, tugas kinerja (task) pada lembar kerja mahasiswa (LKM), skema pendekatan STREAM, instrument soal KBS, dan skor beserta rubrik peta konsep. Hasil penelitian mengidikasikan bahwa KBS dapat dibekalkan kepada mahasiswa menggunakan pendekatan STREAM. 
HUBUNGAN ANTARA SELF REGULATED LEARNING DENGAN PROKRASTINASI AKADEMIK PADA MAHASISWA PENDIDIKAN KIMIA DI MASA PANDEMI COVID-19 Rizkyani, Arivia Monique; Feronika, Tonih; Saridewi, Nanda
EDUSAINS Vol 12, No 2 (2020): EDUSAINS
Publisher : Faculty of Education and Teacher Training, UIN (State Islamic University) Syarif Hidayatul

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15408/es.v12i2.18175

Abstract

RELATIONSHIP BETWEEN SELF REGULATED LEARNING AND ACADEMIC PROCRASTINATION IN CHEMISTRY EDUCATION STUDENTS IN THE COVID-19 PANDEMIC  AbstractThe world, including Indonesia, is being hit by the covid-19 outbreak, making students adapt to a new learning process, namely online. Students need self-regulated learning to direct the learning process to achieve optimal learning goals and suppress the level of academic procrastination experienced by students during the covid-19 pandemic. This study aims to determine the relationship between self-regulated learning and academic procrastination in Chemistry Education students during the covid-19 pandemic. This study uses a correlational method with a quantitative research approach. This study's population was 210 students of Chemistry Education class 2017, 2018, and 2019 with a sample size of 68 students who were determined using the proportional stratified random sampling technique. The instruments used were self-regulated learning questionnaires, academic procrastination questionnaires, and interviews. The product-moment correlation technique is used to test the hypothesis. The results obtained a correlation coefficient value of -0.409 with a significance of 0.001, so it can be said that there is a negative and significant relationship between self-regulated learning and academic procrastination in  Chemistry Education students during the covid-19 pandemic.  Abstrak Saat ini dunia termasuk Indonesia sedang dilanda wabah covid-19 yang membuat mahasiswa harus beradaptasi dengan proses pembelajaran baru yakni melalui daring. Mahasiswa membutuhkan kemampuan self regulated learning untuk mengarahkan proses belajar dalam mencapai tujuan pembelajaran yang optimal serta untuk menekan tingkat prokrastinasi akademik yang dialami mahasiswa pada masa pandemi covid-19. Penelitian ini. bertujuan untuk. mengetahui. hubungan antara. self regulated.learning dengan. Prokrastinasi. akademik pada mahasiswa. Pendidikan Kimia di.masa pandemi covid-19. Penelitian ini menggunakan metode korelasional dengan pendekatan penelitian kuantitatif. Populasi penelitian ini adalah mahasiswa Pendidikan Kimia angkatan 2017, 2018, dan 2019 berjumlah 210 mahasiswa dengan jumlah sampel sebanyak 68 mahasiswa yang ditentukan menggunakan teknik proportional stratified random sampling. Instrumen yang digunakan berupa angket self regulated learning, angket prokrastinasi akademik, dan wawancara. Teknik korelasi product moment digunakan untuk menguji hipotesis. Hasil penelitian diperoleh nilai .koefisien korelasi sebesar. – 0,409 dengan. signifikansi 0,001 sehingga.dapat dikatakan bahwa terdapat hubungan.negatif dan signifikan.antara self. regulated. learning dengan prokrastinasi akademik pada. mahasiswa Pendidikan Kimia di.masa pandemi covid-19. 
DEVELOPMENT OF SCIENCE TEST TO MEASURE HOTS AND DIGITAL LITERACY OF JUNIOR HIGH SCHOOL STUDENTS ON THE TOPIC OF CITY NOISE Nurwahidah, Indri; Widiyawati, Yeni; Sari, Dwi Septiana; Masykuri, Mohammad; Budiyanto, Cucuk Wawan
EDUSAINS Vol 12, No 2 (2020): EDUSAINS
Publisher : Faculty of Education and Teacher Training, UIN (State Islamic University) Syarif Hidayatul

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15408/es.v12i2.17609

Abstract

PENGEMBANGAN SCIENCE TEST UNTUK MENGUKUR HOTS DAN DIGITAL LITERACY SISWA SMP PADA TEMA KEBISINGAN KOTA AbstractThe 2013 Curriculum emphasizes the process to improve HOTS and digital literacy. However, no appropriate science test instrument can measure the combination of these two aspects in contextual topics and relate to real-world problems. This kind of science test will engage students in-depth thinking as well as improve their digital literacy. This research aims to develop science tests based on HOTS and digital literacy in the City Noise theme for 8th-grade students. HOTS is operationally defined as critical thinking, creativity, collaboration, and communication (4C), while digital literacy is a thinking and operation skill. Borg & Gall models were adopted in this research and development. A total of 21 private school students in Semarang were subject to this research and investigated the validity and reliability of developed science tests. Based on expert judgment, the science test instrument, which consists of 25 multiple choice items and five essay items, was in a very good category. Based on the Rasch model analysis, the science tests are valid (28 items are valid) and reliable (Alpha cronbach=0.79). It can be concluded that the developed science test is feasible to use to measure HOTS and digital literacy of junior high school students on the topic of the City Noise.AbstrakKurikulum 2013 menekankan pada proses peningkatan HOTS dan digital literacy. Namun, belum banyak tersedia instrumen tes sains yang mampu mengukur kombinasi dari kedua aspek tersebut dalam topik yang kontekstual dan berhubungan dengan masalah nyata. Jenis science test seperti ini dapat melibatkan siswa dalam proses berpikir mendalam serta dapat meningkatkan digital literacy. Tujuan dari penelitian ini yaitu mengembangkan science test berbasis HOTS dan digital literacy pada tema Kebisingan Kota untuk siswa kelas 8. HOTS secara operasional didefinisikan sebagai critical thinking, creativity, collaboration and communication (4C) sementara digital literacy sebagai thinking skills dan operation skills. Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan (R&D) yang mengadaptasi dari Borg & Gall. Sebanyak 21 siswa dari SMP swasta di Semarang digunakan sebagai subjek dalam penelitian ini dan digunakan untuk mengetahui validitas dan reliabilitas science test hasil pengembangan. Berdasarkan hasil validasi ahli, instrumen science test yang terdiri dari 25 item pilihan ganda dan 5 item uraian termasuk dalam kategori baik. berdasarkan hasil analisis Rasch model, science test dikatakan valid (28 item valid) dan reliabel (Alpha Cronbach=0,79). Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa science test hasil pengembangan layak digunakan untuk mengukur HOTS dan digital literacy siswa SMP pada tema Kebisingan Kota.  
ASSESING CRITICAL THINKING SKILLS AND MASTERY CONCEPTS: THE CASE OF ECOSYSTEM Harahap, Lia Junita; Komala, Ratna; Ristanto, Rizhal Hendi
EDUSAINS Vol 12, No 2 (2020): EDUSAINS
Publisher : Faculty of Education and Teacher Training, UIN (State Islamic University) Syarif Hidayatul

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15408/es.v12i2.16544

Abstract

PENILAIAN KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS DAN PENGUASAAN KONSEP PADA MATERI EKOSISTEMAbstractCritical thinking skills and mastery concepts are competencies that measure cognitive aspects. Both of these competencies support each other. This study aims to analyze critical thinking skills and mastery concepts of students in the ecosystem material. This was quantitative research. The sampling technique used Purposive Sampling, namely 60 high school students. Data was collected through the critical thinking skills test and mastery concept of ecosystem tests for students and interviews with the teacher. Based on the analyzed data, the average critical thinking skills and mastery concepts of an ecosystem are 53,15 and 61,10, which are in the low category. This is because students still have difficulty in understanding the basic concepts of ecosystems; students have not understood yet the terms in the ecosystem so that the terms with their meanings are often exchanged which has an impact on the low achievement of students.AbstrakKeterampilan berpikir kritis dan penguasaan konsep adalah kompetensi yang mengukur kemampuan kognitif. Kedua kompetensi tersebut saling berkaitan dan mendukung satu sama lain. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis keterampilan berpikir kritis dan penguasaan konsep peserta didik pada materi Ekosistem. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah purposive sampling, yaitu 60 peserta didik SMA. Data diperoleh melalui tes tentang keterampilan berpikir kritis dan penguasaan konsep pada materi Ekosistem yang dikerjakan oleh peserta didik dan wawancara dengan guru. Berdasarkan analisis data, rata-rata keterampilan berpikir kritis dan penguasaan konsep materi Ekosistem peserta didik, masing-masing adalah 53,15 dan 61,10. Hasil tersebut termasuk dalam kaegori rendah. Hal ini disebabkan oleh sulitnya peserta didik dalam memahami konsep dasar Ekosistem, belum mengertinya istilah-istilah dalam ekosistem sehingga sering terjadi pertukaran istilah dengan maknanya yang berdampak pada rendahnya prestasi belajar siswa.  
PENGARUH PENERAPAN MODEL PBL TERINTEGRASI STEAM TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF DITINJAU DARI PEMAHAMAN KONSEP SISWA Agus Budiyono; Hotimatul Husna; Arin Wildani
EDUSAINS Vol 12, No 2 (2020): EDUSAINS
Publisher : Faculty of Education and Teacher Training, UIN (State Islamic University) Syarif Hidayatul

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15408/es.v12i2.13248

Abstract

THE EFFECT OF IMPLEMENTATION OF STEAM INTEGRATED PBL MODEL ON CREATIVE THINKING ABILITY JUDGED BY STUDENTS' UNDERSTANDING OF CONCEPTSAbstractThe ability to think creatively is a skill that can support students in 21st-century learning. This study aims to describe the effect of the application of the integrated PBL model and STEAM on the ability to think creatively in terms of students' conceptual understanding. The study used a pre-experimental method using one group pretest-posttest design, that is, only one experimental group without using a control group. The population was all class XI of SMAN 1 Pademawu with samples taken using cluster random sampling, namely only one class. Data were analyzed using two-way ANOVA. The result shows that there is a significant effect of the integrated PBL model and STEAM on high school students' creative thinking (Fhit = 177.189 α = 0.000 <α = 5%). Students 'high understanding of concepts has an impact on students' higher creative thinking abilities when compared to students who have low concept understanding (Fhit = 202,804 α = 0,000 <α = 5%). The interaction between the STEAM integrated PBL model and students 'understanding of the initial concept had a significant effect on students' creative thinking abilities, namely (Fhit = 5.406 α = 0,000 <α = 5%). AbstrakKemampuan berpikir kreatif menjadi kemampuan yang dapat menunjang siswa dalam pembelajaran abad 21. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan pengaruh penerapan model PBL terintegrasi pendekatan STEAM terhadap kemampuan berpikir kreatif ditinjau dari pemahaman konsep siswa. Penelitian ini menggunakan metode pre-experiment dengan menggunakan desain one group pretest-posttest design yaitu hanya satu kelompok eksperimen dengan tanpa menggunakan kelompok kontrol. Populasinya adalah seluruh kelas XI SMAN 1 Pademawu dengan sampel diambil menggunakan cluster random sampling yakni hanya satu kelas saja. Data dianalisis menggunakan ANAVA Dua Jalur. Penelitian menunjukkan ada pengaruh yang siginifikan model PBL terintegrasi pendekatan STEAM terhadap berpikir kreatif siswa SMA (Fhit = 177.189  Pemahaman konsep siswa yang tinggi berdampak pada kemampuan berpikir kreatif siswa yang lebih tinggi pula jika dibandingkan dengan siswa yang memiliki pemahaman konsep rendah (Fhit = 202.804 . Interaksi antara model PBL terintegrasi STEAM dan pemahaman konsep awal siswa memberikan pengaruh yang signifikan terhadap kemampuan berpikir kreatif siswa yaitu sebesar (Fhit = 5.406 . 

Page 1 of 2 | Total Record : 16