cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kota adm. jakarta timur,
Dki jakarta
INDONESIA
JURNAL PENDIDIKAN DASAR
ISSN : -     EISSN : -     DOI : -
Core Subject : Education,
Arjuna Subject : -
Articles 70 Documents
PENGARUH MEDIA PEMBELAJARAN DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS IV SEKOLAH DASAR KABUPATEN TANAH TIDUNG Musakkir, Musakkir
JURNAL PENDIDIKAN DASAR Vol 6, No 1 (2015)
Publisher : Pascasarjna Universitas Negeri Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstract: This study was to determine the effect of instructional media and learning motivation toward mathematics learning outcomes. This research was conducted at the Primary School Sesayap Tana Tidung North Kalimantan province with a sample of 28 students of class IV were obtained using the technique of multi-stage random sampling. The method used is the experimental design of treatment by level 2 x 2 with the dependent variable consists of local wisdom-based media and media-based presentation, moderator variables consist of high motivation and low motivation as well as the independent variable is the result of learning mathematics. Collecting data using multiple-choice test instruments. Data analysis using descriptive and inferential statistics. Hypothesis testing is done by ANOVA two-lane after passing tests of normality and homogeneity. From the ANOVA calculation on the line between the two lanes of Learning Media (A) is known Fhitung> Ftabel (4.789> 4.260) so Ho rejected and declared there was significant difference in student learning outcomes were studied using local wisdom-based media with the use of media-based presentations. In line AxB interaction known Fhitung <F table (2.628 <4.260) so Ho accepted and declared there was no interaction effect of instructional media and learning motivation on student learning outcomes. Research results prove the use of local wisdom-based media gives better results than the use of media-based presentation of the results of fourth grade students learn math. Keywords: Learning studying mathematics, learning media, local wisdom, motivation to learn  Abstrak: Penelitian ini untuk mengetahui pengaruh media pembelajaran dan motivasi belajar terhadap hasil belajar matematika. Penelitian ini dilaksanakan di SDN 001 Sesayap Kabupaten Tana Tidung Provinsi Kalimantan Utara dengan sampel penelitian sebanyak 28 siswa kelas IV yang diperoleh menggunakan teknik multi stage random sampling. Metode penelitian yang digunakan yaitu eksperimen desain treatment by level 2 x 2 dengan variabel terikat terdiri dari media berbasis kearifan lokal dan media berbasis presentasi, variabel moderator terdiri dari motivasi tinggi dan motivasi rendah serta variabel bebas yaitu hasil belajar matematika. Dari perhitungan ANAVA dua jalur pada baris antar Media Pembelajaran (A) diketahui fhitung > ftabel (4,789 > 4,260) dengan demikian Ho ditolak dan dinyatakan terdapat perbedaan signifikan hasil belajar siswa yang belajar menggunakan media berbasis kearifan lokal dengan yang menggunakan media berbasis presentasi. Pada baris interaksi AxB diketahui fhitung < ftabel (2,628 < 4,260) dengan demikian Ho diterima dan dinyatakan tidak terdapat pengaruh interaksi media pembelajaran dan motivasi belajar terhadap hasil belajar siswa. Hasil penelitan membuktikan penggunaan media berbasis kearifan lokal memberikan hasil lebih baik daripada penggunaan media berbasis presentasi terhadap hasil belajar matematika siswa kelas IV.Kata kunci: Hasil belajar matematika, Media pembelajaran, Kearifan lokal, Motivasi belajar
EFIKASI DIRI DAN PEMAHAMAN KONSEP IPA DENGAN HASIL BELAJAR ILMU PENGETAHUAN ALAM SISWA SEKOLAH DASAR NEGERI KOTA BENGKULU Prayuningtyas Angger Wardhani, Prayuningtyas Angger Wardhani
JURNAL PENDIDIKAN DASAR Vol 6, No 1 (2015)
Publisher : Pascasarjna Universitas Negeri Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstract: This study aims to determine: the relationship between self-efficacy and understanding of science concepts to learning outcomes Natural Sciences separately and simultaneously study was conducted in Bengkulu City Elementary School students in 2015 with 32 samples taken using simple random sampling. The technique used to analyze the data is the statistical technique of regression and correlation. The results showed that there was a positive correlation between: (1) efficacy ourselves to learning outcomes Natural Sciences, (2) understanding the concept of Natural Sciences learning outcomes Natural Sciences, (3) self-efficacy and understanding of the concept of Natural Sciences collectively together with the results of study Natural Sciences. Based on the results, it can be concluded understanding of the concept of Sciences Alam memiliki greater contribution to the learning outcomes Natural Sciences compared with self-efficacy. However, self-efficacy and understanding of the concept of Natural Sciences have jointly contributed to the learning outcomes of Natural Sciences. Keywords: Self efficacy, understanding of science concepts, learning outcomes Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: hubungan antara efikasi diri dan pemahaman konsep IPA dengan hasil belajar IPA terpisah dan simultan Penelitian dilakukan pada siswa SDN 5 Kota Bengkulu pada tahun 2015 dengan 32 sampel diambil dengan menggunakan simple random sampling. Teknik yang digunakan untuk menganalisis data adalah teknik statistik regresi dan korelasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada korelasi positif antara: (1) efikasi diri dengan hasil belajar IPA, (2) pemahaman konsep IPA dengan hasil belajar IPA, (3) efikasi diri dan pemahaman konsep IPA secara bersama-sama dengan hasil Belajar IPA. Kesimpulan dari penelitian ini yaitu pemahaman konsep IPA memiliki kontribusi lebih besar terhadap hasil belajar IPA dibandingkan dengan efikasi diri. Akan tetapi, efikasi diri dan pemahaman konsep IPA memiliki kontribusi secara bersama-sama terhadap hasil belajar IPA. Kata kunci: Efikasi diri, pemahaman konsep IPA, hasil belajar IPA
PENGARUH METODE CTL DAN KEMAMPUAN BERPIKIR LOGIS TERHADAP HASIL BELAJAR IPA SISWA KELAS IV SEKOLAH DASAR NEGERI 114 PALEMBANG Mutia Ratna, Mutia Ratna
JURNAL PENDIDIKAN DASAR Vol 6, No 2 (2015)
Publisher : Pascasarjna Universitas Negeri Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstract: This study aims to determine the effect of the CTL Method of Problem-Based Learning Technique and Problem Posing Technique and the ability to think logically to the learning outcomes of natural sciences. The study was conducted at the grade IV Elementary School 114 Palembang. The amount of students as many as 32 students. Research design using experiment method with treatment by level 2 x 2. Data analysis is theanalysis of variance of two lanes (ANOVA). The results of this study indicate that (1) There are  differences in learning outcomes of natural science between the groups given CTL method of problem-based learning technique and the groups given CTL method of problem posing technique (2) There are interactions between CTL method and the ability to think logically to the learning outcomes of natural science.Keywords: Problem-Based Learning Technique and Problem Posing Technique, Logical Thinking Ability, Learning outcomes.Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Metode CTL Masalah Berbasis Teknik Belajar dan Problem Posing Teknik dan kemampuan untuk berpikir logis dengan hasil belajar ilmu alam. Penelitian dilakukan di kelas IV Sekolah Dasar 114 Palembang. Jumlah siswa sebanyak 32 siswa. Desain penelitian menggunakan metode eksperimen dengan pengobatan oleh tingkat 2 x 2. Analisis data adalah theanalysis varians dua jalur (ANOVA). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa (1) Ada perbedaan hasil belajar ilmu pengetahuan alam antara kelompok diberikan metode CTL teknik pembelajaran berbasis masalah dan kelompok diberikan metode CTL masalah teknik (2) berpose Ada interaksi antara metode CTL dan kemampuan untuk berpikir logis dengan hasil belajar ilmu pengetahuan alam.Kata kunci: Problem-based learning,  teknik dan problem posing teknik, logical thinking kemampuan, hasil belajar.
PENGARUH METODE PEMBELAJARAN KOOPERATIF DAN KONSEP DIRI TERHADAP HASIL BELAJAR PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN SISWA KELAS V SEKOLAH DASAR Ruri Tria Astika, Ruri Tria Astika
JURNAL PENDIDIKAN DASAR Vol 6, No 2 (2015)
Publisher : Pascasarjna Universitas Negeri Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstract: This research intent to know influence of Teams's method Tournament's Gamete and Numbered HeadsTogether and concept self to Educations learned result civic. Research is done on classes educative participant v Elementary School 147 Palembang, with student amount as much 32 students. Research utilizes treatment by level 2 x 2. analisis's Teches data is analisis variance two bands (ANAVA). Observational result (1 ) participant group are taught that have concept self tall given by Teams's method Tournament's Gamete and participant is taught that have concept self low is given methodics Numbered Heads Together (2 ) Mark Sense I nteraksi among methodics kooperatif's learning with concept self to educations learned result civic. Key word:  Teams's method Tournament's Gamete, Numbered Heads Together, Concept self, Educations learned result civic Abstrak : Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dari metode Teams Games Tournament dan Numbered HeadsTogether serta konsep diri terhadap hasil belajar Pendidikan Kewarganegaraan. Penelitian dilakukan pada peserta didik kelas V SD Negeri 147 Palembang, dengan jumlah siswa sebanyak 32 orang siswa. Penelitian menggunakan treatment by level 2 x 2. Teknik analisis data adalah analisis varians dua jalur (ANAVA). Hasil penelitian (1) kelompok peserta didik yang memiliki konsep diri tinggi diberikan metode Teams Games Tournament dan peserta didik yang memiliki konsep diri rendah diberikan  metode Numbered Heads Together (2) Adanya Interaksi antara metode pembelajaran kooperatif dengan konsep diri terhadap hasil belajar pendidikan kewarganegaraan. Kata Kunci: Metode Teams Games Tournament, Numbered Heads Together, Konsep diri, Hasil belajar Pendidikan Kewarganegaraan. 
METODE PEMBELAJARAN PENGETAHUAN AWAL TERHADAP KEMAMPUAN MEMBACA PEMAHAMAN SISWA Susilo, Sigit Vebrianto
JURNAL PENDIDIKAN DASAR Vol 7, No 1` (2016)
Publisher : Pascasarjna Universitas Negeri Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstrak : Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh metode pembelajaran dan pengetahuan awal siswa terhadap kemampuan membaca pemahaman. Penelitian ini dilakukan pada siswa kelas V SD Negeri 1 Depok Kabupaten Cirebon pada tahun 2015 dengan 60 sampel. Pengambilan data diperoleh melalui tes analisis Varian (ANAVA) dua jalur dengan desain treatmeant by level 2 x 2. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Hasil kemampuan membaca pemahaman siswa yang menggunakan metode problem based learning lebih baik dari pada siswa yang menggunakan metode directed reading thinking activities. (2) Hasil kemampuan membaca pemahaman siswa yang pengetahuan awal tinggi dan belajar dengan metode problem based learning lebih baik dari pada metode directed reading thinking activities, (3) Hasil kemampuan membaca pemahaman siswa yang pengetahuan awal rendah dan belajar dengan metode problem based learning lebih baik dari pada metode directed reading thinking activitiesKata Kunci: Metode pembelajaran, pengetahuan awal, membaca pemahamanAbstrak : Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh metode pembelajaran dan pengetahuan awal siswa terhadap kemampuan membaca pemahaman. Penelitian ini dilakukan pada siswa kelas V SD Negeri 1 Depok Kabupaten Cirebon pada tahun 2015 dengan 60 sampel. Pengambilan data diperoleh melalui tes analisis Varian (ANAVA) dua jalur dengan desain treatmeant by level 2 x 2. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Hasil kemampuan membaca pemahaman siswa dengan metode problem based learning lebih baik dari pada siswa dengan metode directed reading thinking activities. (2) Hasil kemampuan membaca pemahaman siswa yang pengetahuan awal tinggi dan belajar dengan metode problem based learning lebih baik dari pada metode directed reading thinking activities, (3) Hasil kemampuan membaca pemahaman siswa dan belajar dengan metode problem based learning lebih baik dari pada metode directed reading thinking activitiesKata Kunci: Metode pembelajaran, pengetahuan awal, membaca pemahaman
PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MATERI OPERASI PENJUMLAHAN BILANGAN BULAT MELALUI PERMAINAN LOMPAT HENTI Eliana, Neneng
JURNAL PENDIDIKAN DASAR Vol 7, No 1` (2016)
Publisher : Pascasarjna Universitas Negeri Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstract : The purpose of this research is to find the increase of mathematics study result with materi operation of adding numeral rounding.where the activity of one cycle consist of 4 component including planning, action, monitoring, and reflection. As data analysis technic, usingqualitative and quantiative data. Qualitative data was obtain by monitoring result along intervention act through field research notes and monitoring notes, while quantitative data was obtain with comparing first assessment average scoring (before action was given) and last assessment. The result of this research find there’s increasing in mathematics study result with materi operation of adding numeral rounding through “Stop-Jump” game.Keywords : Mathematics, Stop-Jump GameAbstrak : Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menemukan peningkatan hasil belajar matematika dengan operasi materi menambahkan pembulatan angka. di mana aktivitas satu siklus terdiri dari 4 komponen, termasuk perencanaan, tindakan, pemantauan, dan refleksi. Sebagai teknik analisis data, usingqualitative dan data quantiative. Data kualitatif adalah memperoleh dengan hasil pemantauan di sepanjang intervensi tindakan melalui catatan penelitian lapangan dan pemantauan catatan, sedangkan data kuantitatif adalah mendapatkan dengan membandingkan penilaian pertama rata-rata skor (sebelum tindakan diberikan) dan penilaian terakhir. Hasil penelitian ini menemukan ada yang meningkat dalam hasil studi matematika dengan operasi materi penambahan angka pembulatan melalui “Stop-Jump” permainan.Kata Kunci : Matematika, permainan stop-Jump
PENGARUH METODE PEMBELAJARAN DAN KECERDASAN SOSIAL TERHADAP HASIL BELAJAR PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN SISWA KELAS V SEKOLAH DASAR Erlina, Erlina
JURNAL PENDIDIKAN DASAR Vol 7, No 1` (2016)
Publisher : Pascasarjna Universitas Negeri Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

social intelligence to the learning outcomes of civics in fifth grade of Amaliah Elementary school. The method used was experimental study design using treatment by level 2 x 2 with analysis testing ANAVA.The study show that: (1) Study groups learning with Project Based Learning method gives a better effect than the method of Problem Based Learning learning outcomes civics. (2) There is an interaction between learning and social intelligence toward Civics outcomesin fifth garde. (3) Students who have a high social intelligence, Project Based Learning method gives a better effect than the group learned than using Problem Based Learning. (4) For students who have a low social intelligence, Problem Based Learning method give a better effect civics learning outcomes Civics fifth grader than the group with Project Based Learning.The implications of this study indicate that the learning methods and social intelligence influence on student learning outcomes Civic.Keyword : civic education, learning,Abstrak : Arah penelitian ke fakta abtain sekitar pengaruh terpelajar kiat dan inteligen kemasyarakatan ke hasil belajar dari kewarganegaraan di susun ke-lima dari Sekolah Dasar Amaliah. Cara yang dipergunakan adalah pembahasan percobaan mendisain perlakuan penggunaan oleh meningkat 2 x 2 dengan test analisa ANAVA.The mempelajari pertunjukan tersebut: (1) belajar group Pembahasan dengan Belajar Berdasar Proyek kiat memberikan satu lebih baik akibat dibandingkan cara dari Masalah Mendasari hasil belajar kewarganegaraan. (2) Di Situ adalah satu interaksi di antara mempelajari dan inteligen kemasyarakatan ke arah Kewarganegaraan outcomesin ke-lima garde. (3) Murid siapa punya ketinggian kemasyarakatan kecerdasan, Proyeksikan Belajar Berdasar kiat memberikan satu lebih baik akibat dibandingkan belajar group dibandingkan Masalah penggunaan Mendasari Belajar. (4 ) Untuk murid yang punya satu inteligen kemasyarakatan rendah, Masalah Mendasari Belajar kiat memberikan satu lebih baik akibat kewarganegaraan hasil belajar alat pengukur ke-lima dibandingkan group dengan Belajar Berdasar Proyek. Implikasi dari pembahasan ini menandai bahwa cara belajar dan pengaruh inteligen kemasyarakatan pada hasil belajar murid Tata Negara.Kata Kunci : Pendidikan Kewarganegaraan
PENGARUH MEDIA PEMBELAJARAN DAN KECERDASAN LOGIS MATEMATIS TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA Mujiani, Dwi Safitri
JURNAL PENDIDIKAN DASAR Vol 7, No 2 (2016)
Publisher : Pascasarjna Universitas Negeri Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstract: The aim of this experimental study is determine the effect of teaching aid on math learning outcomes. This research was conducted in Elementary School on fifth grade, by using simple random sampling technique that has been done to 58 students. The data is collected by test and analyzed by using analysis variant (ANAVA) two way design with treatment by level 2x2. Based on the results and discussion, it concluded that (1) the mathematics learning outcomes of students who use models media are higher than students who use printing media, besides the use of models media give 90.1% effect on learning outcomes, (2) there is interaction effect between the application of teaching aid and mathematical logical intelligence towards learning outcomes of mathematics, (3) the mathematics learning outcomes of students taught by using models media are higher than students taught by using printing media on a group of students who have high mathematical logical intelligence and (4) the mathematics learning outcomes of students by using models media in low level of mathematical logical intelligence is not higher than the mathematics learning outcomes of students by using printing media in low level of mathematical logical intelligence. The results of this study indicates that models media with mathematical logical intelligence can improve mathematics learning outcomes of students.Keywords: models media, printing media, mathematical logical intelligence, mathematics learning outcomesAbstrak: Penelitian eksperimen ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh media pembelajaran terhadap hasil belajar matematika. Penelitian ini dilaksanakan di Sekolah Dasar Siswa kelas V dengan menggunakan teknik simple random sampling yang telah dilakukan kepada 58 siswa. Pengambilan data diperoleh melalui tes dan dianalisis menggunakan analisis varian (ANAVA) dua jalan dengan desain Treatment by Level 2x2. Berdasarkan hasil dan pembahasan, diperoleh kesimpulan bahwa (1) hasil belajar matematika siswa yang menggunakan media model lebih tinggi dibandingkan dengan siswa yang menggunakan media cetak, selain itu penggunaan media model berpengaruh sebesar 90,1% terhadap hasil belajar, (2) terdapat pengaruh interaksi antara pemberian media pembelajaran dan kecerdasan logis matematis terhadap hasil belajar matematika siswa, (3) hasil belajar matematika antara siswa yang diajarkan menggunakan media pembelajaran model lebih tinggi dari siswa yang diajarkan menggunakan media pembelajaran cetak pada kelompok siswa yang memiliki kecerdasan logis matematis tinggi, dan (4) hasil belajar matematika menggunakan media pembelajaran model dengan tingkat kecerdasan logis matematis rendah tidak lebih tinggi dari hasil belajar matematika menggunakan media pembelajaran cetak dengan tingkat kecerdasan logis matematis rendah. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa media pembelajaran model dengan kecerdasan logis matematis mampu meningkatkan hasil belajar matematika siswa.Kata kunci: media pembelajaran, media model, media cetak, kecerdasan logis matematis, hasil belajar matematika
PENGARUH PENDEKATAN MATEMATIKA REALISTIK DAN BENTUK PORTOFOLIO TERHADAP KEMAMPUAN KONEKSI MATEMATIKA Nadar, Nadar
JURNAL PENDIDIKAN DASAR Vol 7, No 2 (2016)
Publisher : Pascasarjna Universitas Negeri Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstract:The purpose of this study is to determine the effect of learning approaches and form of portfolios to connection capability study math class V students in primary schools. The design of this study by 2 x 2 factorial sample consisted of 111 students. Data analysis techniques analysis of variance (ANOVA) two way.The results obtained are: 1) the ability to connect mathematics to the group of students who were given a mathematical approach realistic higher than the group of students who were given a learning approach directly, 2) the ability to connect mathematics to the group of students who were given a kind of portfolio to see higher than the group of students who were given type of portfolio documentation, 3) there is an interaction effect between teaching approaches and form of portfolios to the connection capabilities of mathematics, 4) groups of students by type of portfolio to see higher if taught using realistic approach mathematics rather than learning approach directly, 5) the group of students who were given kind portfolio of documentation higher if taught using learning approach directly rather than mathematical approach realistic, 6) in the process of learning to use a mathematical approach realistic mathematical studies of their results will be higher by the type of portfolio view rather than by type of portfolio documentation, 7) in the learning process using a direct approach to learning their math study results will be higher by portfolio type of documentation rather than by type of portfolio views.Keywords: Learning Approaches,FormOf Portfolios, Mathematics Connection Ability.Abtrak:Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh pendekatan pembelajaran dan bentuk portofolio terhadap kemampuan koneksi matematika. Desain penelitian ini disain faktorial 2 x 2 sampel terdiri dari 111 siswa.Teknik analisis data varians (ANOVA) dua arah. Hasil penelitian diperoleh adalah: 1) kemampuan untuk menghubungkan matematika untuk kelompok siswa yang diberi pendekatan matematika realistik lebih tinggi daripada kelompok siswa yang diberi pendekatan pembelajaran langsung, 2) kemampuan untuk menghubungkan matematika dengan kelompok siswa yang diberikan semacam portofolio untuk melihat lebih tinggi daripada kelompok siswa yang diberi bentuk dokumentasi portofolio, 3) ada pengaruh interaksi antara pendekatan pengajaran dan bentuk portofolio dengan kemampuan koneksi matematika, 4) kelompok siswa berdasarkan bentuk portofolio untuk melihat lebih tinggi jika diajarkan menggunakan realistis pendekatan matematika daripada belajar pendekatan langsung, 5) kelompok siswa yang diberi portofolio bentuk dokumentasi yang lebih tinggi jika diajarkan menggunakan pendekatan pembelajaran langsung daripada pendekatan matematika realistik, 6) dalam proses belajar menggunakan pendekatan matematika studi matematika realistik dari hasil mereka akan lebih tinggi dengan bentuk tampilan portofolio bukan oleh bentuk dokumentasi portofolio, 7) dalam proses pembelajaran menggunakan pendekatan langsung ke belajar hasil studi matematika mereka akan lebih tinggi dari tipe portofolio dokumentasi bukan oleh bentuk tampilan portofolio.Kata kunci: Pendekatan Pembelajaran, Bentuk Portofolio, Kemampuan Koneksi Matematika.
PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPS MELALUI STRATEGI INQUIRY DISCOVERY LEARNING DI KELAS IV SDN KECAMATAN CIKARANG UTARA KABUPATEN BEKASI Masitoh, Siti
JURNAL PENDIDIKAN DASAR Vol 7, No 2 (2016)
Publisher : Pascasarjna Universitas Negeri Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstract: Research is based on the low the results and learning and motivation students fourth grade land waluya 01 through the application of learning model inquiry discovery learning thematic and judgment santifik with a focus subjects science social matter identify the tourist destinations through the activities of read maps. To increase yields of student learning writer do research through motede action research, by steps of, planning, the implementation of the, observation, and reflection through steps siklus-siklus improvement where every cycle done researchers done three times the meeting except pre cycle with the object repair processes are learning, study results, and motivation and a studied attitude students. Improvement learning done with stage pra-siklus with these study results student average students only 62, The average score on cycle I increased by 64, and the more increase in cycle II with an average achievement of 75 study results or as much as. 78 percent of students be completed of learning. The conclusions of this research is the application of model inquiry discovery in learning social class in the class iv can improve the results and learning students, reduce services learning did as teachers and can as input for fellow has another in efforts to improve study results students. Keywords: inquiry discovery learning Social Studies, the results and the motivation to studyAbtrak: Penelitian ini didasarkan pada rendahnya hasil dan proses belajar serta motivasi siswa kelas IV SD Negeri Waluya 01 melalui penerapan model pembelajaran Inquiry Discovery pembelajaran tematik dan penilaian santifik dengan fokus mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial. Untuk meningkatkan hasil belajar siswa penulis melakukan penelitian melalui motede action research, dengan langkah-langkah berupa, perencanaan, pelaksanaan, observasi, dan refleksi melalui tahapan-tahapan siklus-siklus perbaikan dimana setiap siklus yang dilakukan peneliti dilakukan sebanyak tiga kali pertemuan kecuali pra siklus dengan objek perbaikan proses pembelajaran, hasil belajar, dan motivasi serta sikap belajar siswa. Perbaikan pembelajaran dilakukan dengan tahapan pra-siklus dengan capaian hasil belajar rata-rata siswa siswa hanya 62 perolehan nilai rata-rata pada siklus I mengalami peningkatan sebesar 64 dan makin meningkat pada siklus II dengan rata-rata pencapaian hasil belajar sebesar 75 atau sebanyak 78 % siswa tuntas belajarnya. Kesimpulan dari penelitian ini adalah penerapan model inquiry Discovery pada pembelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial di kelas IV dapat memperbaiki hasil dan proses belajar siswa, mereduksi layanan pembelajaran yang dilakukan guru serta dapat menjadi masukan bagi rekan sejawat lain dalam upaya meningkatkan hasil belajar siswa.Kata kunci : Inquiry Discovery, Pembelajaran IPS, Hasil dan Motivasi Belajar