cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kota jambi,
Jambi
INDONESIA
Jambi Medical Journal "Jurnal Kedokteran dan Kesehatan"
Published by Universitas Jambi
ISSN : 2339269X     EISSN : 25806874     DOI : -
Core Subject : Health,
Jambi Medical Journal is a Journal for Medical And Health Issues, in Scope: Medical Education, Farmakology, Mikrobiology, PUblic Health, Clinical Patology, Medical Nutrition, Clinical Medicine, Pediatric, Immunology, Patology Anatomi, Orthopedy, Obstetri and Gynekology, Internal Medicine, Endocrine and Metabolic, Genetics & Molecular Biology.
Arjuna Subject : -
Articles 15 Documents
Search results for , issue "Vol. 8 No. 2 (2020): JAMBI MEDICAL JOURNAL Jurnal Kedokteran Dan Kesehatan" : 15 Documents clear
FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KETAJAMAN PENGLIHATAN PADA PELAJAR SEKOLAH DASAR NEGERI 07 PONDOK LABU JAKARTA SELATAN Asiyanto, Mila Citrawati; Aprilia, Citra Ayu; Hadiwiardjo, Yanti Harjono
JAMBI MEDICAL JOURNAL "Jurnal Kedokteran dan Kesehatan" Vol. 8 No. 2 (2020): JAMBI MEDICAL JOURNAL Jurnal Kedokteran Dan Kesehatan
Publisher : FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS JAMBI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (263.104 KB) | DOI: 10.22437/jmj.v8i2.4124

Abstract

Pada proses pendidikan, penglihatan merupakan salah satu faktor yang sangat penting. Pada proses belajar dalam kelas konvensional, tajam penglihatan menjadi faktor penting mengingat perbandingan luas kelas dengan jumlah siswa seringkali tak memadai. Proses belajar sangat bergantung pada tajam penglihatan, dan turunnya tajam penglihatan dapat mengganggu beberapa aspek perkembangan anak yang berkaitan dengan ketrampilan yang mengandalkan penglihatan. Penurunan tajam penglihatan yang tidak diterapi berakibat gangguan prestasi dan bahkan perilaku anak. Saat ini prevalensi myopia pada anak usia sekolah cenderung meningkat di Asia. Penelitian ini bertujuan mencari faktor yang paling menentukan kejadian miopia. Penelitian ini merupakan penelitian observasional analitik dengan metode pendekatan cross sectional, yang dilakukan pada bulan Agustus – Oktober 2017. Penelitian dilakukan pada seluruh murid kelas V dan VI di Sekolah Dasar Negeri 07 Pondok Labu Jakarta Selatan yang memenuhi kriteria, yang berjumlah 144 orang. Data karaktestik sampel didapatkan distribusi frekuensi terbanyak pada usia adalah 11 tahun (48,6%), laki-laki (58,3%). Untuk data univariat yang merupakan faktor risiko didapatkan riwayat miopia pada keluarga sebanyak 63,3%, tingkat pengetahuan cukup (53,5%), sikap yang kurang (64,6%), perilaku yang cukup baik (39,6%), screen time > 2 jam (54,2%), posisi membaca dengan duduk tegak (75%), jarak membaca 30 cm (88,2%), emetrop (56,3%). Data kemudian dianalisis untuk hubungan antara faktor risiko dengan tajam penglihatan dengan hasil terdapat hubungan yang signifikan antara riwayat keluarga miopia dengan tajam penglihatan (p=0.048), sedangkan faktor risiko lain tidak memiliki hubungan yang bermakna.
AGE-RELATED FACTORS OF EPILEPSY AND ITS IMPACT ON QUALITY OF LIFE: A CROSS-SECTIONAL STUDY IN BETHESDA HOSPITAL YOGYAKARTA Pinzon, Rizaldy Taslim; Wijono, Andre Dharmawan; Renita, Rosa De Lima
JAMBI MEDICAL JOURNAL "Jurnal Kedokteran dan Kesehatan" Vol. 8 No. 2 (2020): JAMBI MEDICAL JOURNAL Jurnal Kedokteran Dan Kesehatan
Publisher : FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS JAMBI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (280.148 KB) | DOI: 10.22437/jmj.v8i2.5361

Abstract

Introduction: Epilepsy is a neurological disorder that negatively impacts quality of life (QOL). There are limited studies on the QOL of people living with epilepsy in Indonesia. Aim: The purpose of this study was to evaluate the association between age-related factors (age, age at onset, and duration of epilepsy) and QOL. Methods: This cross sectional study was conducted in the Department of Neurology, Bethesda Hospital, Yogyakarta, Indonesia from November 2017 to February 2018. Patients with epilepsy aged 18 years and above were recruited in the study. QOL was measured using the Short Form 8 (SF-8). Results: A total of 27 patients were eligible for the study. The QOL of patients aged ≥ 60 years was significantly lower in the following aspects: physical functioning (42.44±8.243), general health (40.04±7.641), role emotional (39.60±7.638), mental health (43.50±10.347), and mental component score (42.04±10.282). Patients with age at onset ≥ 55 years had significant effects in lower role emotional (40.54±7.245) and mental component score (42.98±10.155). There was no significant difference in the QOL scores and duration of epilepsy. Conclusion: This study demonstrated that age and age at onset influence the QOL in patients with epilepsy. Keywords: Epilepsy, age-related factors, quality of life, Short Form 8 Health Survey.
THE DIFFERENCES OF COMMUNITY KNOWLEDGE BETWEEN BEFORE AND AFTER HEALTH EDUCATION OF MALARIA Sa'diyah, Isma Fadlilatus; Wardani, Dyah Wulan Sumekar Rengganis; Kurniawan, Betta; Soleha, Tri Umiana
JAMBI MEDICAL JOURNAL "Jurnal Kedokteran dan Kesehatan" Vol. 8 No. 2 (2020): JAMBI MEDICAL JOURNAL Jurnal Kedokteran Dan Kesehatan
Publisher : FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS JAMBI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (187.22 KB) | DOI: 10.22437/jmj.v8i2.10209

Abstract

Background: Sukajaya Lempasing village is a malaria-endemic area with the increasing of Annual Parasitic Incident from 2015, which is 1.7 per 1,000 population to 2.2 per 1,000 population in 2016. The village has a higher Annual Parasite Incidence with a national Annual Parasite Incidence in Indonesia of 0.84 per 1,000 population. Various efforts have been made to prevent malaria, such as early diagnosis, prompt treatment, vector surveillance and control. However, the program has not been effective in reducing the number of malaria due to the lack of society’s knowledge about Malaria. Methods: This research uses the quasi-experimental method. The sampling technique is a total sampling. The study was conducted from April to June 2017, located in Sukajaya Lempasing Village, Pesawaran, Lampung. The samples obtained were 25 people. Data obtained from questionnaires. Results: The results of univariate analysis obtained abnormal distribution data with the p-value of pretest = 0.03 and p posttest = 0.00. Because the data is abnormally distributed, the bivariate analysis of the non-parametric Wilcoxon test is used which shows the value of p = 0.00. Conclussion: The conclusion of this research is the difference in knowledge about malaria before and after health education in the community of Sukajaya Lempasing Village. Keywords: Malaria, Health Education, Knowledge.
Peran Peer Mentoring dalam Pelatihan Komunikasi Dokter Pasien pada Mahasiswa Kedokteran Syakurah, Rizma Adlia; Nirmalasari, Melisa Yuni
JAMBI MEDICAL JOURNAL "Jurnal Kedokteran dan Kesehatan" Vol. 8 No. 2 (2020): JAMBI MEDICAL JOURNAL Jurnal Kedokteran Dan Kesehatan
Publisher : FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS JAMBI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (78.329 KB) | DOI: 10.22437/jmj.v8i2.10356

Abstract

Komunikasi dokter-pasien merupakan keterampilan yang harus dimiliki oleh dokter untuk dapat menyelesaikan permasalahan keluhan pasien. Keterampilan komunikasi dokter-pasien harus dilatih oleh mahasiswa kedokteran sebagai calon dokter agar saat melakukan praktik mereka dapat menyelesaikan permasalahan pasien dengan baik. Kesulitan dalam mendapatkan tenaga pengajar untuk program komunikasi dokter-pasien menjadi permasalahan dalam pelatihan komunikasi dokter-pasien pada mahasiswa kedokteran sehingga peran dari peer mentoring dibutuhkan dalam program pelatihan komunikasi dokter-pasien. Peran peer mentoring dapat menimbulkan rasa nyaman pada mahasiswa kedokteran sebagai mentee karena komunikasi yang dilakukan oleh teman sebaya dapat meningkatkan kenyamanan mentee dalam berkomunikasi dengan baik
The CERVICOTHORACIC SPINAL TUBERCULOSIS TREATED WITH A COMBINED SINGLE STAGE SURGERY: Spinal Tuberculosis Ermawan, Rieva; jiwandono, bayu sakti jiwandono; Utomo, Pamudji
JAMBI MEDICAL JOURNAL "Jurnal Kedokteran dan Kesehatan" Vol. 8 No. 2 (2020): JAMBI MEDICAL JOURNAL Jurnal Kedokteran Dan Kesehatan
Publisher : FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS JAMBI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (234.877 KB) | DOI: 10.22437/jmj.v8i2.10365

Abstract

Introduction Tuberculosis of the cervical spine is rare, comprising only 3-5% of cases of tuberculosis of the spine. TB spine is the most common form of skeletal TB. It is the most dangerous manifestation of TB due to the involvement of the spinal cord and the resultant neurologic impairment. Objective The objective of this paper is to present our experience with a rare case of cervical spine spondylitis. This case stresses the usefulness of a single-stage anterior and posterior approach with posterior instrumentation. Method We present a case report based on our internal documents. We report a case of spondylitis tuberculosis of the C6-C7 cervical spine associated with retropharyngeal abscess in a 15-year-old Indonesian female. Neck pain and weakness of both upper and lower extremities were the main features. There was a history of weight loss, fever, and excessive night sweats. No antecedent history of trauma to the head and neck region. Results We did a single-stage anterior and posterior approach with posterior instrumentation. Anterior approach was done to evacuate and debridement of the retropharyngeal abscess. The posterior approach was done for posterior instrumentation with pedicle screw and dual rod. We did posterior stabilization on Cervical 5-6 and Thoracal 3-4. One week after surgery we found remarkable improvement of the pain and extremities functions. Conclusion In the surgical treatment of cervicothoracic spinal tuberculosis, a single-stage cervical combined anterior-posterior approach with posterior instrumentation is capable of complete debridement for tuberculosis lesions. Operative management in our patient resulted in remarkable improvement. Keywords: Cervicothoracic spondylitis, tuberculosis, retropharyngeal abscess
Studi Kualitas Hidup Pekerja Komuter Pengguna KRL Commuter line dan Busway Transjakarta dari Bogor ke Jakarta David Kusmawan; Susilowati, Indri Hapsari
JAMBI MEDICAL JOURNAL "Jurnal Kedokteran dan Kesehatan" Vol. 8 No. 2 (2020): JAMBI MEDICAL JOURNAL Jurnal Kedokteran Dan Kesehatan
Publisher : FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS JAMBI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (363.581 KB) | DOI: 10.22437/jmj.v8i2.10429

Abstract

Background: Many studies have concluded that commuting activities have an impact on the quality of life of commuters on both physical, mental / psychological, health, and social / environmental aspects of commuting. The purpose of this study was to determine the quality of life of commuting workers of busway Transjakartaand train commuter linemodes of transportation from Bogor to Jakarta and what factors which influenced it. Methods:This study was conducted using cross sectional design with WHO Quality of Life BREF questionnaire. Analysis with univariate and bivariate with Chi square. Results: The result showed the respondents had used train commuter line for ≥ 4 years (50.6%) while busway Transjakartauser workers <4 years were 52.5% with frequency ten times a week for train commuter line(72.4%) The quality of life of user commuter line and busway Transjakara is categorized by percentage of 57.1% and 70%. Conclusion:The psychological and environmental domains have the highest scores on both mode transportation while the physical domain has the lowest score. Bivariate analysis revealed the quality of life in train commuter line workers affected by income and psychological conditions. While the worker busway Transjakarta usersaffected by type of work Keywords: Quality of Life, WHOQOL BREF, Worker Commuter, Busway Transjakarta, Train Commuter line
THE BENEFITS OF LI-ESWT THERAPY IN ORGANIC ERECTILE DYSFUNCTION WITH CHRONIC RENAL FAILURE: A CASE REPORT Setiawan, Androniko; Japari, Andrian; Cakrasana, Haris; Agustinus
JAMBI MEDICAL JOURNAL "Jurnal Kedokteran dan Kesehatan" Vol. 8 No. 2 (2020): JAMBI MEDICAL JOURNAL Jurnal Kedokteran Dan Kesehatan
Publisher : FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS JAMBI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (205.641 KB) | DOI: 10.22437/jmj.v8i2.10432

Abstract

Erectile dysfunction (ED) is a common type of male sexual dysfunction that has a negative impact on the quality of life. Erectile dysfunction is common in men and the incidence increases with age. Erectile dysfunction can be caused by organic disorders, such as hormonal disorders and metabolic disorders. In this case report, the authors report the case of a man who developed chronic renal failure with multiple metabolic disorders and hypogonadism. This case report described the benefits of Low Intensity Extracorporeal Shockwave Therapy (Li-ESWT) therapy in patients who less responsive after receiving phosphodiesterase type 5 inhibitor (PDE-5 inhibitor) therapy, tadalafil as first-line therapy for erectile dysfunction. This case report was evaluated using the International Index of Erectile Function-5 (IIEF-5) questionnaire and Erection Hardness Score (EHS) score as a description of erection quality with Peak Systolic Velocity (PSV) parameters from the results of penile Color Doppler Ultrasonography (CDUS) during flaccid and Vascular Endothelial Growth Factor (VEGF) parameters as angiogenesis factors. In this case report, the patient experienced improvements in erection quality, PSV parameters, and VEGF parameters after receiving Li‑ESWT therapy.
Osteokondroma Raksasa Pada Rami Pubis: Laporan Kasus Idulhaq, Mujaddid; Utomo, Pamudji; Jiwandono, Bayu Sakti; Tulandi, M qathar RF Tulandi
JAMBI MEDICAL JOURNAL "Jurnal Kedokteran dan Kesehatan" Vol. 8 No. 2 (2020): JAMBI MEDICAL JOURNAL Jurnal Kedokteran Dan Kesehatan
Publisher : FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS JAMBI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (297.109 KB) | DOI: 10.22437/jmj.v8i2.10451

Abstract

ABSTRAK Pendahuluan Osteokondroma adalah tumor tulang jinak yang paling umum. Osteokondroma merupakan malformasi perkembangan daripada neoplasma sejati.Osteokondroma biasanya mempengaruhi tulang yang berkembang oleh osifikasi endokondral dan jarang berasal dari tulang yang berkembang secara osifikasi intramembran seperti tulang rami pubis, skapula, klavikula, dan tulang rusuk. Objektif Makalah ini dimaksudkan untuk menyajikan kasus osteokondroma pubis yang jarang terjadi dan mengevaluasi hasil setelah eksisi luas. Kasus Seorang pria 34 tahun dengan benjolan di daerah selangkangan kanan mengeluh selama 10 tahun. Di RSO Prof Soeharso, pasien menjalani eksisi lebar ramus pubis kanan, di mana banyak struktur berbahaya yang harus dihindari. Kami mendapatkan seluruh jaringan tumor dengan diameter 12 sentimeter. Menurut Konferensi Klinikopatologi tumor disimpulkan sebagai osteokondroma. Lokasi tumor dan presentasi klinis jarang terjadi. Tumor ini tidak memiliki keterlibatan viseral atau vaskular meskipun lesi tersebut sangat dekat dengan banyak struktur vital pada ramus pubis superior. Hasil Setelah 1 tahun evaluasi, kondisi klinis pasien baik. Pasien tidak merasakan keluhan apapun, tidak ada tanda-tanda kambuh, dan tidak ada komplikasi pada luka operasi. Kesimpulan Kami telah melakukan eksisi ekstensif tumor di ramus pubis pria berusia 34 tahun. Hasil pemeriksaan histopatologi sesuai dengan gambaran osteokondroma. Osteokondroma yang muncul dari panggul adalah presentasi yang tidak biasa yang harus diingat sebagai diagnosis banding saat mengevaluasi pasien dengan massa di panggul.
THE EFFECT OF VITAMIN D3 SUPPLEMENTATION PER ORAL AND SUN EXPOSURE ON THE EMPLOYEES OF PROF. DR. R SOEHARSO ORTHOPEDIC HOSPITAL OF SURAKARTA WITH VITAMIN D INSUFICIENCY OR DEFICIENCY Pamudji Utomo; Mujaddid Idulhaq; Agus Wahyudi; Tulandi, M qathar RF Tulandi
JAMBI MEDICAL JOURNAL "Jurnal Kedokteran dan Kesehatan" Vol. 8 No. 2 (2020): JAMBI MEDICAL JOURNAL Jurnal Kedokteran Dan Kesehatan
Publisher : FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS JAMBI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (184.212 KB) | DOI: 10.22437/jmj.v8i2.10472

Abstract

Background : Vitamin D insufficiency affects almost 50% of the population worldwide. About 1 billion people worldwide from all ethnicities and age groups, have a vitamin D deficiency. This pandemic of hypovitaminosis D closely related to to lifestyle (such as less of outdoor activities) and environmental (such as air pollution) factors that reduce exposure to sunlight, which is required for ultraviolet-B (UVB)-induced vitamin D production in the skin. High prevalence of vitamin D insufficiency is an important public health issue because hypovitaminosis D is an independent risk factor for total mortality in the general population. Last studies suggest that we may need more vitamin D to prevent chronic disease. As few foods contain vitamin D, guidelines recommended supplementation at suggested daily intake and tolerable upper limit levels. It is also suggested to take a measurement of the 25-hydroxyvitamin D level serum as the initial diagnostic test in patients at risk for deficiency. Treatment with either vitamin D2 or vitamin D3 is recommended for deficient patients. Subjects and Method : This study was an experimental study with one group design pretest and postest. Target population was employee of Prof dr R Soeharso Orthopaedic hospital with deficiency or insuficiency of vitamin D level. Total of 40 subjects has been measured serum 25-hydroxyvitamin D level. The result found that 1 sample is normal and excluded from the study, and 39 others are included in the study. All of them have been treated with vitamin D3 suplement 50.000 IU per week for eight weeks then measured serum 25-hydroxyvitamin D level post treatment. All the result was analized with Wilcoxon test respectively Results : All samples undergoing treatment with vitamin D3 suplement had a significant improvement on the result of Vitamin D level. Wilcoxon rank test shows the value of p = <0.001 (p <0.05) which means that there is a significant improvement of vitamin D serum levels before and after treatment.Conclusion : Normalization of hypovitaminosis D level with cholecalciferol (D3) treatment significantly reduces the severity of fatigue symptoms in person who has complain about fatigue conditions.
EFEK TERAPI DISFUNGSI EREKSI DENGAN LI-ESWT DIKOMBINASI DENGAN PDE-5 INHIBITOR DIBANDING PDE-5 INHIBITOR SAJA TERHADAP KADAR hs-CRP Nur Febriani, Rosy; Andrian; Supardi
JAMBI MEDICAL JOURNAL "Jurnal Kedokteran dan Kesehatan" Vol. 8 No. 2 (2020): JAMBI MEDICAL JOURNAL Jurnal Kedokteran Dan Kesehatan
Publisher : FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS JAMBI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (277.077 KB) | DOI: 10.22437/jmj.v8i2.10574

Abstract

ABSTRAK Tujuan dari penelitian ini adalah menganalisis efek pemberian tadalafil 2,5 mg oral sekali sehari dan pemberian terapi Li-ESWT dua kali seminggu selama empat minggu pada penderita disfungsi ereksi serta melihat pengaruhnya terhadap kadar hs-CRP. Jenis penelitian ini merupakan uji klinis eksperimental dengan rancangan pre and posttest control group design. Pada penelitian ini terkumpul 26 orang subjek penelitian. Subjek penelitian dibagi menjadi dua kelompok, yaitu kelompok kontrol dan kelompok perlakuan. Kelompok kontrol mendapatkan monoterapi PDE-5 Inhibitor (tadalafil) 2,5 mg dan kelompok perlakuan mendapatkan terapi kombinasi PDE-5 Inhibitor (tadalafil) 2,5 mg dengan Li-ESWT. Terapi diberikan selama 4 minggu. Skor IIEF-5, skor EHS diperiksa pada pre dan post-terapi. Kadar hs-CRP subjek diperiksa pada pre, mid, dan post-terapi. Kelompok perlakuan menunjukkan perbaikan disfungsi ereksi lebih baik dibanding kelompok kontrol dari skor IIEF-5 (p = 0,047) dan skor EHS (p = 0,032). Namun hal ini tidak didapatkan pada kadar hs-CRP (p = 0,271). Kesimpulan dari penelitian ini adalah bahwa pemberian monoterapi dan terapi kombinasi tidak dapat menurunkan kadar hs-CRP secara konsisten. Pemberian terapi kombinasi PDE-5 Inhibitor dengan modalitas Li-ESWT mampu meningkatkan fungsi ereksi lebih baik dibandingkan monoterapi PDE-5 Inhibitor namun tidak dapat menurunkan kadar hs-CRP lebih banyak dibandingkan monoterapi. Tidak ada hubungan antara penurunan kadar hs-CRP dengan peningkatan nilai IIEF-5 dan EHS. Kata kunci: disfungsi ereksi, Li-ESWT, PDE-5 Inhibitor, tadalafil, hs-CRP

Page 1 of 2 | Total Record : 15


Filter by Year

2020 2020


Filter By Issues
All Issue Vol. 12 No. 1 (2024): JAMBI MEDICAL JOURNAL: Jurnal Kedokteran dan Kesehatan Vol. 11 No. 4 (2023): JAMBI MEDICAL JOURNAL Jurnal Kedokteran dan Kesehatan Vol. 11 No. 3 (2023): Jambi Medical Journal: Jurnal Kedokteran dan Kesehatan Special Issues: Jambi M Vol. 11 No. 2 (2023): Jambi Medical Journal: Jurnal Kedokteran dan Kesehatan Special Issues: Jambi M Vol. 11 No. 1 (2023): Jambi Medical Journal: Jurnal Kedokteran dan Kesehatan Vol. 10 No. 4 (2022): Jambi Medical Journal: Jurnal Kedokteran dan Kesehatan Vol. 10 No. 3 (2022): Jambi Medical Journal: Jurnal Kedokteran dan Kesehatan Vol. 10 No. 2 (2022): Special Issues: Jambi Medical And Health Sciences International Conference (JA Vol. 10 No. 1 (2022): Jambi Medical Journal: Jurnal Kedokteran dan Kesehatan Vol. 9 No. 1 (2021): Special Issues: JAMHESIC 2020 Vol. 9 No. 3 (2021): JAMBI MEDICAL JOURNAL Jurnal Kedokteran Dan Kesehatan Vol. 9 No. 2 (2021): JAMBI MEDICAL JOURNAL Jurnal Kedokteran Dan Kesehatan Vol. 8 No. 2 (2020): JAMBI MEDICAL JOURNAL Jurnal Kedokteran Dan Kesehatan Vol. 8 No. 1 (2020): JAMBI MEDICAL JOURNAL Jurnal Kedokteran Dan Kesehatan Vol. 7 No. 2 (2019): JAMBI MEDICAL JOURNAL Jurnal Kedokteran Dan Kesehatan Vol. 7 No. 1 (2019): JAMBI MEDICAL JOURNAL Jurnal Kedokteran Dan Kesehatan Vol. 6 No. 2 (2018): JAMBI MEDICAL JOURNAL Jurnal Kedokteran Dan Kesehatan Vol. 6 No. 1 (2018): JAMBI MEDICAL JOURNAL Jurnal Kedokteran Dan Kesehatan Vol. 5 No. 2 (2017): JAMBI MEDICAL JOURNAL Jurnal Kedokteran dan Kesehatan Vol. 5 No. 1 (2017): JAMBI MEDICAL JOURNAL Jurnal Kedokteran dan Kesehatan Vol. 4 No. 2 (2016): JAMBI MEDICAL JOURNAL Jurnal Kedokteran dan Kesehatan Vol. 4 No. 1 (2016): JAMBI MEDICAL JOURNAL Jurnal Kedokteran dan Kesehatan Vol. 3 No. 2 (2015): JAMBI MEDICAL JOURNAL Jurnal Kedokteran dan Kesehatan Vol. 3 No. 1 (2015): JAMBI MEDICAL JOURNAL Jurnal Kedokteran dan Kesehatan Vol. 2 No. 2 (2014): JAMBI MEDICAL JOURNAL Jurnal Kedokteran dan Kesehatan Vol. 2 No. 1 (2014): JAMBI MEDICAL JOURNAL Jurnal Kedokteran dan Kesehatan Vol. 1 No. 2 (2013): THE JAMBI MEDICAL JOURNAL Vol. 1 No. 1 (2013): JAMBI MEDICAL JOURNAL Jurnal Kedokteran dan Kesehatan More Issue