cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kota denpasar,
Bali
INDONESIA
Jurnal Ilmiah Teknologi Pertanian Agrotechno
Published by Universitas Udayana
ISSN : 25030523     EISSN : 25488023     DOI : -
Arjuna Subject : -
Articles 8 Documents
Search results for , issue "Vol 3 No 1 (2018)" : 8 Documents clear
Pengaruh Lama Pengeringant terhadap Kandungan Vitamin C pada Varietas Cabai Rawit Merah, Keriting, Dorset Naga dan Carolina Reaper Rachmmad Setyawibawa; Atmiral Ernes; Eko Sutrisno
Jurnal Ilmiah Teknologi Pertanian Agrotechno Vol 3 No 1 (2018)
Publisher : Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24843/JITPA.2018.v03.i01.p01

Abstract

Cabai merupakan tanaman yang memiliki komponen antioksidan yang tinggi, seperti asam askorbat, total fenol, dan pigmen karotenoid. Vitamin C dikenal dengan asam askorbat, merupakan vitamin yang larut air dan diperlukan untuk pertumbuhan dan perbaikan jaringan dalam tubuh. Pengukuran kandungan vitamin C penting dilakukan, untuk mengetahui kandungan vitamin C pada bubuk cabai. Metode yang digunakan untuk mengetahui kandungan vitamin C dengan menggunakan uji iodimetri. Rancangan penelitian yang digunakan adalah Rancangan Acak Lengkap (RAL) Two Way-ANOVA dengan taraf signifikansi 5%. Dalam penelitian ini terdapat 2 variabel perlakuan. Variable pertama adalah 4 varietas cabai yaitu cabai rawit merah, keriting, dorset naga dan carolina reaper. Variable kedua adalah lama pengeringan, dengan 3 level pengeringan yaitu 6 jam, 7 jam dan 8 jam. Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan, diperoleh nilai rerata tertinggi vitamin C pada R1 (Cabai rawit merah) selama T3 (8 jam) sebesar 4,5 %, kadar air 1,959 gram dengan rendemen 20,6 % dan rerata terendah vitamin C pada R1 (Cabai rawit merah) selama T1 (6 jam) sebesar 1,2 %, kadar air 1,971 gram dengan rendemen 20,2 %.
Pengaruh Penambahan Stabilizer Alami Berbasis Umbi Lokal untuk Peningkatan Sifat Fisik dan Kimia Es Krim Buah Naga Merah (Hylocereus polyrhizus Sp.) Rini Nofrida; Yeni Sulastri; Rucitra Widyasari; M. Abbas Zaini; Arif Nasrullah
Jurnal Ilmiah Teknologi Pertanian Agrotechno Vol 3 No 1 (2018)
Publisher : Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24843/JITPA.2018.v03.i01.p06

Abstract

Ice cream is a kind of dessert with a sweet taste and served in a cold and frozen. Ice cream has a soft texture, to make the texture required stabilizer, which is one of the ingredients added in the manufacture of ice cream in order to prevent crystallization, as a binder and improve the texture. Stabilizers can be met from starch-based materials of local potency of tubers. Gelatinization of starch in the tuber flour can replace the function of the stabilizer. Some types of tubers that can be developed as an alternative source of natural stabilizer such as porang, uwi, and taro. The study is entitled "The Effect of Adding Natural Stabilizer Based on local tubers for Improving physical and chemical properties of Red Dragon Fruit Ice Cream(Hylocereus polyrhizus sp)". This study aims to examine the effect of local tubers (lombos,flour (porang), uwi flour and belitung taro flour) as a stabilizer on manufacture dragon fruit ice cream. The research will be done first with the preparation stage which is the manufacture of tuber flours (porang, uwi and Belitung taro). Implementation of the research was conducted in two stages are 1) making dragon fruit ice cream with tuber flours; 2) determining the best treatment of the use of stabilizer from the tubers. The tests include the physical and chemical quality that has been performed in the Quality Control Laboratory, the Chemical Laboratory and the Food Biochemistry and the Food Processing Laboratory. Parameters observed in this study include moisture content, total dissolved solids, melting time, emulsion stability, and texture. Based on the results of the research known that the best treatment is the use of porang stabilizer with 0.5% concentration in the manufacture of red dragon fruit ice cream. The treatment is able to match the ability of CMC as an ice cream stabilizer. In the treatment porang 0.5% obtained water content 64.39%, total soluble solids 14.80%, emulsion stability 87.41%, and melting time 95.45 minutes / 100 grams.
Pengaruh Waktu Penambahan Lactobacillus rhamnosus SKG 34 terhadap Karakteristik Tape Ketan Probiotik Selama Penyimpanan Emilya Grasiana Dede; Komang Ayu Nocianitri; Luh Putu Trisna Darmayanti
Jurnal Ilmiah Teknologi Pertanian Agrotechno Vol 3 No 1 (2018)
Publisher : Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24843/JITPA.2018.v03.i01.p02

Abstract

Tape is one of Indonesia's traditional fermented food that has a sweet and slightly sour taste. The basic ingredients of tape are materials that contain carbohydrates such as cassava and sticky rice. Lactobacillus rhamnosus SKG 34 is one type of lactic acid bacteria isolated from Sumbawa wild horse milk. This study aims to determine the best time addition of Lactobacillus rhamnosus SKG 34 and to determine the effect of the addition of Lactobacillus rhamnosus SKG 34 on the characteristic of probiotics Tape Ketan during storage. The study was conducted in two parts, namely first parts which aimed to know the difference of probiotic addition of Lactobacillus rhamnosus SKG 34 before fermentation and after fermentation. Second research was aimed to find out the viability of Lactobacillus rhamnosus SKG 34 in probiotic tape Ketan and characteristics of tape ketan during storage using Completely Randomized Design with the treatment of storage consisting of 5 levels were day 0, day 1, day 2, day 3 and day 4. The variables were LAB total, sugar total, acid total, pH and sensory characteristics. The results of this research showed that the addition of probiotics before fermentation had a higher LAB than after fermentation (3.5 x 108 cfu /g). Probiotic tape Ketan still has a good characteristic until third day storage with characteristic LAB total 9,0 x 108 cfu/g, sugar total 8,17%, acid total 0,76%, pH 3,54 and color (rather like), Flavor (rather like), texture (rather like), sense hedonic test (rather like), sense scoring test (neutral) and overall acceptance (rather like).
Studi Kombinasi Lama Fermentasi, Jenis Wadah dan Suhu Pengeringan Terhadap Karakteristik Kakao Kering Ni Luh Yulianti; Gede Arda
Jurnal Ilmiah Teknologi Pertanian Agrotechno Vol 3 No 1 (2018)
Publisher : Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24843/JITPA.2018.v03.i01.p07

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah mengkaji karakteristik biji kakao kering yang dihasilkan dari proses fermentasi dalam sekala kecil dan mengkaji pengaruh penggunaan wadah fermentasi yang berbeda pada kapasitas kecil, lama fermentasi serta pebedaan suhu pengeringan terhadap kualitas biji kakao kering yang dihasilkan. Penelitian ini menggunakan Rancangan Acak Kelompok dengan tiga faktor. Faktor pertama adalah wadah fermentasi (A) yang terdiri dari dua jenis yaitu wadah kotak kayu dan wadah karung. Faktor kedua adalah lama fermentasi (B) yang terdiri dari dua taraf yaitu 5 hari dan 6 hari. Faktor tiga adalah suhu pengeringan (C) yang terdiri dari 50o C dan 60o C. Masing-masing perlakuan diulang sebanyak 2 kali. Hasil penelitian menunjukan bahwa perlakuan biji kakao yang difermentasi dalam wadah kotak kayu selama 6 hari dan dikeringkan pada suhu 50oC (W1L350) menunjukkan karakteristik biji kakao yang baik, selanjutnya perlakuan tersebut merupakan perlakuan yang direkomendasikan sebagai perlakuan terbaik.
Kajian Proses Fermentasi Bioslurry Kotoran Sapi dengan Penambahan Molase I Made Mudiarta; Yohanes Setiyo; I Wayan Widia
Jurnal Ilmiah Teknologi Pertanian Agrotechno Vol 3 No 1 (2018)
Publisher : Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24843/JITPA.2018.v03.i01.p03

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui interaksi perlakuan penambahan molase dan penggunaan aerator pada proses fermentasi bioslurry kotoran sapi dan untuk mengetahui perlakuan terbaik pada proses fermentasi bioslurry kotoran sapi sesuai dengan persyaratan teknis minimal pupuk organik cair No.70./Permentan/SR.140/10/2011. Penelitian ini menggunakan rancangan acak kelompok faktorial dengan dua faktor dan tiga taraf perlakuan. Faktor pertama adalah penambahan 0, 2 dan 3 persen molase dan faktor kedua adalah penggunaan aerator 0, 1 dan 2. Masing-masing perlakuan diulang sebanyak tiga kali. Parameter yang diamati adalah suhu, biochemical oxygen demand, pH, total dissolved solids, electrical conductivity, C-organik, N-total, rasio C/N dan warna bioslurry. Hasil penelitian menunjukkan bahwa interaksi perlakuan penambahan molase dan penggunaan aerator berpengaruh pada proses fermentasi bioslurry kotoran sapi. Interaksi perlakuan penambahan molase 2 - 3 persen dengan penggunaan aerator 1-2 dapat mempercepat proses fermentasi bioslurry kotoran sapi dari 15 hari menjadi 10 hari. Hal ini ditandai dengan nilai biochemical oxygen demand yang sudah menurun pada hari ke 10 fermentasi. Dari sembilan perlakuan pada proses fermentasi bioslurry kotoran sapi, penambahan molase 3 persen dengan penggunaan 2 aerator merupakan perlakuan yang terbaik yaitu, menghasilkan total dissolved solids 6270 ppm, electrical conductivity 3,36 mS, C-organik 6,75 persen, N-total 0,44 persen, rasio C/N 15,82 dan warna hitam. Hasil ini sudah sesuai dengan standar No.70/Permentan/SR.140/10/2011. Namun, untuk kandungan N-total bioslurry belum cukup memenuhi standar Permentan yaitu 3 - 6 persen.
Uji Kadar Vitamin A Crackers Perlakuan Terbaik dari Proporsi Tepung Terigu: Ubi Jalar Kukus dan Penambahan Tepung Daun Kelor Puji Rahayu; Atmiral Ernes; Poppy Diana Sari
Jurnal Ilmiah Teknologi Pertanian Agrotechno Vol 3 No 1 (2018)
Publisher : Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24843/JITPA.2018.v03.i01.p08

Abstract

Kelor (Moringa oleifera) is a type of herbaceous plants that are efficacious and a rich source of ?-carotene, protein, vitamin C, calcium, potassium and a good source of food as a natural antioxidant. Vitamin A cannot be provided by the body, so it must be met from the outside (essential). This study aims to determine the content of vitamin A in crackers of moringa leaves with the proportion of wheat flour: yellow steamed sweet potato : the right and most preferably organoleptic Moringa flour. This research uses a Quantitative Descriptive Design with 2 Factors. The proportion of wheat flour : steamed yellow sweet potato (90:10, 80:20, 70:30) as F1 and addition of moringa flour (3%, 6%, 9%) as F2 each treatment was repeated 3 times. The results of the research showed that the most preferred treatment was on the T2K1 treatment with the proportion of 80% wheat flour: 20% steamed sweet potato and 3% addition of moringa flour, obtained water content 2.04%, color preferences 5,7 (slightly like) preferences aroma 6.1 (rather like), taste level of taste 7.1 (like) and texture preferences 6.5 (like). The content of vitamin A in the best treatment of T2K1 was 23.66 mg / 100gr.
Kandungan Antosianin dan Karakteristik Sensori Kue Pia Ubi Ungu Agus Selamet Duniaji; I A.A. Anom Jambe; Ni Nyoman Puspawati
Jurnal Ilmiah Teknologi Pertanian Agrotechno Vol 3 No 1 (2018)
Publisher : Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24843/JITPA.2018.v03.i01.p04

Abstract

The aim of this research is to know the anthocyanin content and Characteristics of Pia cake of Purple Sweet Potato as well as The Indonesia National standards (SNI) and has sensory properties are acceptable and preferred by consumers. Specific objectives of this study was to determine the effect of the addition of purple sweet potato anthocyanin content, moisture content and texture of thePiaPurple Sweet Potato. This research was carried out to know the substitution of purple sweet potato and wheat such as (100% : O%= T0), (95% : 5%,=T1) (90% : 10%=T2), (85 %: 15%=T3), (80% : 20%=T4 and 75% : 25%=T5). Experiments were performed with 3 repetitions. Parameters measured were anthocyanin content (Apriantono et al., 1989), the water content with the oven method (Selamet Sudarmaji, 1997) and sensory test with Scoring test. The research of results showed that the addition concentration of purple sweet potato 10% give the best results pia cake with the characteristics of the water content of 29.10%, anthocyanin 2.87%, texture preferred (score 6:06), color preferred (6:20) and the flavor is preferred (score 6:53)
Pengaruh Konsentrasi Starter dan Gula terhadap Karakteristik Wine Salak Ida Bagus Wayan Gunam
Jurnal Ilmiah Teknologi Pertanian Agrotechno Vol 3 No 1 (2018)
Publisher : Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24843/JITPA.2018.v03.i01.p05

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menentukan konsentrasi starter dan penambahan gula yang optimal untuk memperoleh karakteristik wine salak yang terbaik. Penelitian ini menggunakan Rancangan Acak Kelompok pola factorial dengan dua faktor. Faktor pertama adalah konsentrasi starter yaitu: 5, 10 dan 15% (v/v) dan faktor kedua adalah penambahan gula yaitu: 10, 15, 20 dan 25% (b/v). Hasil penelitian menunjukkan bahwa konsentrasi starter dan penambahan gula berpengaruh terhadap karakteristik wine salak. Pada konsentrasi gula yang lebih tinggi dapat menhasilkan kadar alkohol yang lebih tinggi juga, karena terdapat lebih banyak substrat yang dimanfaatkan oleh khamir untuk memproduksi alkohol. Wine salak dengan karakteristik terbaik diperoleh dari perlakuan konsentrasi starter 15% (v/v) dan penambahan gula 25% (b/v), dengan kadar alkohol tertinggi yaitu sebesar 12,25% dan juga memiliki nilai uji efektifitas terbaik yaitu sebesar 1,33.

Page 1 of 1 | Total Record : 8