cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kota semarang,
Jawa tengah
INDONESIA
Economics Development Analysis Journal
ISSN : 22524560     EISSN : -     DOI : -
Core Subject : Economy,
The journal scope is related to the research in developing countries such as development studies, poverty adequate, inequality, unemployment studies, behavioral economics, human development problems and many other issues. Economics Development Analysis Journal also publishes an articles related to the branch of development studies, such, industry economics, international trade, bank and financial institutions, agriculture economics, financial studies, digital economics, small and medium enterprises, tourism economics and many others. It also published the study of development policy such as monetary economics, public economics, macroeconomics, microeconomics, and economic policy. Therefore, this journal also received an articles related to spatial studies such as Urban, Regional, Development planning and Rural economics. Base on the scope, Economics Development Analysis Journal welcome a multi dicipline articles who related to the economics and development studies.
Arjuna Subject : -
Articles 11 Documents
Search results for , issue " Vol 5 No 4 (2016): Economics Development Analysis Journal" : 11 Documents clear
Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Keputusan Migrasi Commuter di Kabupaten Demak Shidiq, Ahmad
Economics Development Analysis Journal Vol 5 No 4 (2016): Economics Development Analysis Journal
Publisher : Economics Development Department, Universitas Negeri Semarang, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/edaj.v5i4.22171

Abstract

Fenomena migrasi sangat mewarnai di beberapa negara berkembang, termasuk di berbagai daerah di Indonesia. Di Indonesia terutama banyak tenaga kerja yang berasal dari daerah pedesaan mengalir ke daerah perkotaan, Salah satunya dari Kabupaten Demak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi keputusan migrasi commuter di Kecamatan Karangtengah Kabupaten Demak antara lain adalah pendapatan pendidikan, pekerjaan daerah asal, jumlah tanggungan serta status perkawinan. Dalam penelitian ini menggunakan data primer melalui instrumen kuesioner terhadap sampel yaitu sebanyak 89 responden, dan menggunakan data sekunder yaitu data dari instansi-instansi terkait serta literatur buku. Penelitian ini dilakukan di Kecamatan Karangtengah Kabupaten Demak. Analisi yang digunakan dalam penelitian ini adalah binary logistic regression. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pendapatan berpengaruh negatif dan signifikan terhadap keputusan migrasi commuter, pendidikan berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap keputusan migrasi commuter, pekerjaan di daerah asal berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap keputusan migrasi commuter, jumlah tanggungan daerah asal berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap keputusan migrasi commuter, status perkawinan berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan migrasi commuter. The phenomenon of migration is very coloring in some developing countries , including in the various regions in Indonesia . In Indonesia especially many workers coming from rural regions flowed into the urban area, One of Demak District. This study aims to determine the factors that influence the decision of commuter migration in Sub Karangtengah Demak district include the earnings of education, employment areas of origin, number of dependents and marital status. In this research, using primary data through a questionnaire on the sample of 89 respondents, and using secondary data is data from relevant agencies and literature books. This research was conducted at Sub Karangtengah, Demak District. The analysis used in this study is a binary logistic regression. The results showed that the income a significant negative effect on the migration decision commuter, education has positive and not significant to the migration decision commuter, work in the area of origin has positive and not significant to the migration decision commuter, number of dependents homelands negative and not significant to decision commuter migration, marital status and significant positive effect on the decision commuter migration.
Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Ekspor Karet Indonesia ke Malaysia Tahun 1983-2013 Kusrini, Aini; Novandalina, Arini
Economics Development Analysis Journal Vol 5 No 4 (2016): Economics Development Analysis Journal
Publisher : Economics Development Department, Universitas Negeri Semarang, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/edaj.v5i4.22172

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan Faktor-faktor yang mempengaruhi ekspor karet Indonesia ke Malaysia. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder. Dimana data yang diperoleh diwujudkan dalam bentuk angka dan analisis menggunakan metode statistika dan ekonometrika.  Penelitian ini menggunakan data runtut waktu (time series). Variabel dalam penelitian ini adalah luas areal lahan, produksi, dan kurs rupiah terhadap ekspor karet Indonesia ke Negara Malaysia.Data di analisis dengan metode kuantitatif. Metode analisis yang digunakan Ordinary Least Square (OLS) dengan menggunakan alat bantu sofware Eviews. Berdasarkan hasil yang diperoleh bahwa luas areal lahan,Produksi,Kurs pada analisis regresi liniear berganda berpengaruh Signifikan terhadap ekspor karet Indonesia ke Malaysia. Luas lahan berpengaruh terhadap ekspor sebesar 2.050, produksi berpengaruh terhadap ekspor sebesar 0.000368, Kurs berpengaruh terhadap ekspor sebesar 0.090. Hasil penelitian dapat diberi saran yaitu Sebaiknya pemerintah dan petani karet bekerjasama meminimalisir pengalihan lahan karet, Pemberian subsidi bibit karet kepada petani karet dan Sebaiknya para eksportir mempelajari strategi dagang internasional sehingga selalu dalam posisi tawar yang baik dalam kondisi apapun. The purpose of this study to describe the factors influence of Indonesian rubber export to Malaysia. The data used in this secondary data. Where the data is obtained be formed in the form number and analysis using statistical and econometric methods. This study use time series data (time series) the variable in this study is the wide land of area, the production exchange rate againts Indonesia rubber export to the country of Malaysia. The data were analyzed with quantitative method. The method of analysis used ordinary least square  (OLS) using eviews software tool. Based on the results obtained that the wide land of area, exchange on multiple linear regression analysis significant influence in the Indonesia rubber export to Malaysia the land of area effect in export by 2050. The production amounted to 0.000368 impact to export, exchange rate effect in the export by 0090. The results of research can be given suggestions are: The government and rubber farmer should cooperate to minimize the shift of rubber plantation area, The providing subsidies the seed of rubber to the rubber farmer and  The exports should learning International trade strategy untill it is in a good bargaining position in any condition.
The Analysis of Absolute Convergency of Human Development Inter Provinces in Indonesia Syukriyah, Ana
Economics Development Analysis Journal Vol 5 No 4 (2016): Economics Development Analysis Journal
Publisher : Economics Development Department, Universitas Negeri Semarang, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/edaj.v5i4.22173

Abstract

The purpose of this study was to identify the sigma and absolute beta convergence of the Human Development Index (HDI) inter provinces in Indonesia, and identify the speed of absolute beta convergence. This study used a quantitative analysis with tool used is regression panel data with fixed effect model Generalize Least Square method (GLS). The results shows that there happen sigma convergence of HDI and absolute beta convergence of HDI inter provinces in Indonesia. The speed of absolute convergence is equal to 0.807 percent annually.
Pengaruh Indeks Pembangunan Manusia dan Angkatan Kerja terhadap Produk Domestik Regional Bruto Mulyasari, Andini
Economics Development Analysis Journal Vol 5 No 4 (2016): Economics Development Analysis Journal
Publisher : Economics Development Department, Universitas Negeri Semarang, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/edaj.v5i4.22174

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis besaran pengaruh indeks pembangunan manusia dan angkatan kerja yang bekerja terhadap PDRB Kabupaten/Kota di Jawa Tengah Tahun 2010-2014. Penelitian ini menggunakan analisis regresi data panel melalui pendekatan Fixed Effect Model (FEM) dengan metode Generalized Least Square (GLS). Hasil penelitian menunjukan bahwa secara bersama-sama variabel indeks pembangunan manusia dan angkatan kerja yang bekerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap PDRB Kabupaten/Kota di Jawa Tengah. Sedangkan hasil secara parsial menunjukan bahwa indeks pembangunan manusia berpengaruh positif dan signifikan terhadap PDRB Kabupaten/Kota di Jawa Tengah dan angkatan kerja yang bekerja juga berpengaruh positif dan signifikan terhadap PDRB Kabupaten/Kota di Jawa Tengah. The purpose of this study was to analyze the influence of human development index and labor toward GRDP regency/city in Central Java 2010-2014. This study used panel data regression analysis through Fixed Effect Model (FEM) approach with the Generalized Least Square (GLS) method. The results of this study showed that the variable of human development index and labor has positive and significant influence to the GRDP  regency/city in Central Java. While the partial results showed that the index of human development have positive and significant influence to the GRDP regency/city in Central Java and the labor have positive and significant influence to the GRDP regency/city in Central Java.
Analisis Kebijakan Pemerintah dalam Meningkatan Daya Saing Industri Pakaian Jadi lutfina Ratnasari, Awinda; Prasetyo, P. Eko
Economics Development Analysis Journal Vol 5 No 4 (2016): Economics Development Analysis Journal
Publisher : Economics Development Department, Universitas Negeri Semarang, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/edaj.v5i4.22175

Abstract

Daya saing industri pakaian jadi Kabupaten Semarang belum baik dan cenderung melemah. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui daya saing industri pakaian jadi di Kabupaten Semarang, kebijakan pemerintah terhadap daya saing industri pakaian jadi, sensitivitas industri pakaian jadi di kabupaten Semarang terhadap perubahan upah, harga tarif dasar listrik, dan BBM, Kebijakan pemerintah dalam upaya meningkatkan daya saing industri pakaian jadi di kabupaten Semarang. Penelitian ini menggunakan desain penelitian dengan pendekatan kuantitatif. Analisis data menggunakan analisis Revealed Comparative Analysis (RCA), Policy Analysis Matrix (PAM) dan analisis sensitivitas. Hasil penelitian ini menunjukan, berdasarkan nilai indeks RCA nilai daya saing komparatif industri pakaian jadi Kabupaten Semarang pada tahun 2008-2012 cenderung melemah, hasil analisis PAM tahun 2010-2012 daya saing keunggulan komparatif dan kompetitif memiliki nilai yang cenderung melemah. Kebijakan pemerintah yang berlaku menyebabkan industri mengeluarkan biaya lebih besar dari biaya imbangan untuk berproduksi. Sensitivitas pada kebijakan kenaikan upah minimum dapat menurunkan daya saing, sedangkan kenaikan TDL dan BBM tidak berdampak terhadap daya saing namun dapat mengurangi keuntungan. Dalam upaya meningkatan daya saing dan keuntungan, perubahan kebijakan pemerintah yang berlaku harus diimbangi dengan kenaikan nilai tambah. The competitiveness of the apparel industry Semarang regency has not been good , tends to weaken . The purpose of this research was to determine the competitiveness of the apparel industry in Semarang District, government policies on the competitiveness of the apparel industry ,the sensitivity of the apparel industry in Semarang regency to changes in wages, the price of the basic electricity tariff and fuel prices, government policy in improving the competitiveness of the apparel industry in the district of Semarang. The design of this research study with a quantitative approach. Analyzed using Revealed Comparative Analysis ( RCA ), the Policy Analysis Matrix ( PAM ) and sensitivity analysis. These results indicate, RCA index value based on the comparative competitiveness of the apparel industry Semarang District in 2008-2012 tended to weaken, PAM analysis results in 2010-2012 competitiveness comparative and competitive advantages have values that tend to weaken. Prevailing government policies caused the industry to spend more than the opportunity costs of production. Sensitivity to tdhe policy of minimum wage increases could reduce the competitiveness. While the rise in electricity and fuel prices had no impact on competitiveness but may reduce profits. In an effort to increase competitiveness and profitability , the changes in government policies that apply to be offset by the increase in value -added.
Pengaruh Kondisi Individu terhadap Keputusan Migrasi Sirkuler ke Kota Semarang Rahma Anggraini, Hastu; Fafurida, Fafurida
Economics Development Analysis Journal Vol 5 No 4 (2016): Economics Development Analysis Journal
Publisher : Economics Development Department, Universitas Negeri Semarang, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/edaj.v5i4.22176

Abstract

Fenomena migrasi sangat mewarnai di beberapa negara berkembang, termasuk di berbagai daerah di Indonesia. Di Indonesia terutama banyak tenaga kerja yang berasal dari daerah pedesaan mengalir ke daerah perkotaan, Salah satunya dari Kabupaten Kendal. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor yang berpengaruh terhadap keputusan migrasi sirkuler yang antara lain meliputi jenis kelamin, usia, status perkawinan, tingkat pendidikan dan pendapatan. Populasi dalam penelitian ini adalah tenaga kerja kabupaten Kendal yang bekerja di Kota Semarang dan menjadi migrasi sirkuler yang jumlahnya 1.135 jiwa Tidak semua tenaga kerja dalam populasi menjadi objek dalam penelitian ini karena jumlahnya sulit untuk diketahui. Pengambilan sampel dilakukan dengan metode Snowball sampling dalam hal ini sampel adalah tenaga kerja di sektor formal yang bekerja di Kota Semarang dan menjadi migrasi sirkuler yang berjumlah 92 responden. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan bahwa Jenis kelamin berpengaruh positif dan signifikan terhadap migrasi sirkuler, usia berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap migrasi sirkuler, status perkawinan berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap migrasi sirkuler, tingkat pendidikan berpengaruh positif dan signifikan terhadap migrasi sirkuler, pendapatan berpengaruh negatif dan signifikan terhadap migrasi sirkuler. The phenomenon of migration is very coloring in some developing countries, including in the various regions in Indonesia . In Indonesia especially many workers coming from rural regions flowed into the urban area, One of Kendal District. This study aims to determine the factors that influence the decision of circular migration which includes gender, age , marital status , education and income levels . In this study the object studied is the workforce in the formal sector who work in the city of Semarang and becomes circular migration. The population in this study was a labor of Kendal district who work in the city of Semarang and becomes circular migration which numbers 1,135 souls Not all workers in the population become the object of this study because the amount is hard to know. Sampling was done by snowball sampling method in this case the sample is labor in the formal sector who work in the city of Semarang and becomes circular migration which amounted to 92 respondents. Based on the results of the study indicate that the Gender positive and significant to circular migration, age positive and not significant to circular migration, marital status negative and not significant to circular migration, education level positive and significant impact on circular migration, revenue negative effect and significant impact on circular migration.
Strategi Pemberdayaan Ekonomi Petani Garam Melalui Pendayagunaan Aset Tanah Pegaraman Ihsannudin, Ihsannudin; Pinujib, Sukmo; Subejo, Subejo; Sumada Bangko, Bertus
Economics Development Analysis Journal Vol 5 No 4 (2016): Economics Development Analysis Journal
Publisher : Economics Development Department, Universitas Negeri Semarang, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/edaj.v5i4.22177

Abstract

Madura bernilai strategis dalam produksi garam nasional, namun kenyataannya kondisi petani garam masih hidup di bawah garis kemiskinan. Penelitian bertujuan merumuskan strategi pemberdayaan petani garam melalui pendayagunaan aset pertanahan dengan pendekatan subsistem budaya-kelembagaan dan subsistem ekonomi. Guna mencapai hal tersebut, perlu diketahui  kondisi subsistem budaya-kelembagaan dan subsistem ekonomi petani garam. Selain itu, dikaji faktor-faktor penyebab ketidakberdayaan petani. Hasil analisis menunjukkan subsistem budaya menunjukkan bahwa usaha pegaraman adalah bagian budaya masyarakat yang mengakar dan tidak dapat dipisahkan dari masyarakat Madura. Sementara dari subsistem kelembagaan menunjukkan petani garam dikelompokkan menjadi petani pemilik tanah dan petani penggarap (mantong). Pendekatan subsistem ekonomi menunjukkan bahwa produksi garam sangat tergantung iklim dan cuaca dan masih menggunakan teknologi tradisional. Strategi pemberdayaan bagi petani pemilik tanah adalah dengan mengupayakan sertifikasi tanah untuk mendukung akses permodalan. Sementara untuk mantong diarahkan memperoleh redistribusi tanah oyek landreform yang kemudian disertifikasi. Tanah tanah yang telah disertifikasi tersebut nantinya dapat dilakukan konsolidasi tanah yang berperan pada peningkatan kuantitas dan kualitas produksi garam serta mereduksi biaya transportasi.  Tanah yang telah tersertifikasi juga dapat digunakan untuk agunan guna mengakses modal. Madura has an important role in the national salt production. unfortunately, most of salt farmers in Madura are living under the poverty line. This paper discuss about the strategies to empower salt farmers through improving the access of lands, proposing culture-institutional and  economic subsytem approch. This strategy can be formulated by investigate the condition of the cultural- institutional and economic subsystem of salt farmers. In addition, also discussed the factors that cause the incapacities of the farmers to improve their welfare. The result based on cultural subsystem show that salt production is part of the Madura culture that deeply entrenched. Then, based on institutional subsystem show salt farmers can be divided into two type: the farmers that own their lands and peasant farmers (mantong). Meanwhile, based on economic sub system describe the existing salt production system is traditionally managed, highly dependent on the weather and climate condition. An empowerment strategy for the landowners is to get land registration to access the capital. While empowering for mantong directed to acquire redistribution on land reform object. Salt land that has been certified can be consolidated which contribute to increasing the quantity and quality of salt production and reduce transportation costs. Then salt that has been certified can be be used for collateral in order to access capital.
Dampak Realokasi Anggaran Belanja Subsidi BBM untuk Pembangunan Infrastruktur terhadap Perekonomian Indonesia Anas, Muhammad; Widodo, Wahyu; Sugiyanto, FX
Economics Development Analysis Journal Vol 5 No 4 (2016): Economics Development Analysis Journal
Publisher : Economics Development Department, Universitas Negeri Semarang, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/edaj.v5i4.22179

Abstract

Kondisi dan daya saing infrastruktur Indonesia belum memadai akibat belanja infrastruktur yang terhambat karena membengkaknya anggaran subsidi BBM. Pada akhir tahun 2014, pemerintah mereformasi anggaran belanja dengan memangkas anggaran subsidi BBM dan meningkatkan anggaran pembangunan infrastruktur. Penelitian ini bertujuan menganalisis dampak realokasi anggaran belanja subsidi BBM untuk pembangunan infrastruktur terhadap perekonomian Indonesia. Dengan menggunakan data yang bersumber dari BPS dan Susenas, penelitian ini menerapkan aplikasi Sistem Neraca Sosial Ekonomi (SNSE) sebagai alat analisis untuk melihat seberapa besar dampak kebijakan bagi pertumbuhan ekonomi dan pendapatan rumah tangga. Hasil simulasi menunjukkan bahwa realokasi anggaran subsidi BBM untuk pembangunan infrastruktur sosial (seperti pendidikan dan kesehatan) berpengaruh lebih besar terhadap perekonomian Indonesia dibandingkan infrastruktur fisik (seperti jalan dan jembatan). Meski pertubuhan ekonomi yang diperoleh melalui hasil simulasi belum mencapai target pembangunan, namun dalam jangka panjang pembangunan infrastruktur diharapkan mampu mengakselerasi pertumbuhan ekonomi. Indonesia’s infrastructure has been inadequate and not competitive due to the lack of infrastructure spending because of the consistently increasing budget for fuel subsidy. Therefore, at the end of 2014, Government of Indonesia (GoI) reformed their budgeting policy by diverting fuel subsidy’s budget to develop infrastructure. The purpose of this study was to analyze the impact of diverting Indonesia’s budgeting policy from fuel subsidy to infrastructure on its economy. Using data from Statistics Indonesia and National Survey of Social and Economy, this study applied Social Accounting Matrix (SAM) as the analytical tool to quantify the magnitude of the impact from the policy on Indonesia’s economic growth and household income. Simulation results indicated that developing social infrastructure (such as education and health) had a bigger impact on Indonesia’s economy than developing physical infrastructure (such as roads and bridges). Although the economic growth resulted from the simulation policy could not meet Indonesia’s target, infrastructure spending is expected to accelerate growth in the long run.
Distribusi Fungsi Pelayanan Kecamatan dan Interaksi antar Kecamatan di Kabupaten Tegal Budi Setiawan, Nur; Prishardoyo, Bambang
Economics Development Analysis Journal Vol 5 No 4 (2016): Economics Development Analysis Journal
Publisher : Economics Development Department, Universitas Negeri Semarang, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/edaj.v5i4.22180

Abstract

Pelayanan publik adalah segala kegiatan pelayanan yang diselenggarakan oleh penyelenggara pelayanan sebagai upaya pemenuhan kebutuhan penerima pelayanan, Pelayanan publik ini menjadi semakin penting karena senantiasa berhubungan dengan masyarakat yang memiliki keanekaragaman kepentingan dan tujuan. Oleh karena itu penelitian ini bertujuan untuk mengetahui distribusi fungsi pelayanan kecamatan serta interaksi antar kecamatan pada setiap Satuan Wilayah Pembangunan (SWP) di Kabupaten Tegal. Berdasarkan hasil penelitian dari kedua masalah yang diperoleh bahwa Distribusi fungsi pelayanan menunjukan bahwa Kecamatan yang memiliki jumlah penduduk sedikit belum tentu jumlah fasilitasnya juga sedikit, dengan kata lain terjadi ketidakmerataan fasilitas di Kabupaten Tegal. Tingkat interaksi menunjukan bahwa Kecamatan yang memiliki jumlah tingkat interaksi tertinggi adalah Kecamatan Margasari, dan Kecamatan yang memilki jumlah Interaksi Terendah adalah Kecamatan Talang, Keterkaitan antara Distribusi fungsi pelayanan dengan Interaksi antar wilayah menunjukan semakin rendah jumlah fasilitas suatu Kecamatan maka semakin tinggi tingkat interaksi dengan Kecamatan lainnya, hal ini terjadi karena untuk memenuhi kebutuhan suatu daerah, maka daerah tersebut harus mengakses fasilitas daerahlainnya Public service is any service activity organized by service providers as addressing the needs of service recipients, public services have become increasingly important because it is always in touch with people who have a diversity of interests and goals. Therefore, this study aims to determine the distribution of the service function and interaction among sub-districts in each Regional Unit Development (SWP) in Tegal regency. Based on the research results obtained from the second issue that the distribution of the service function indicates that the sub-district which has a population of a little bit is not necessarily the number of facilities are also a little bit, in other words going inequality facilities in Tegal regency. The level of interaction indicate that the Regency which have the highest number of population is Margasari Regency, and the Regency that have the lowest number of interaction is Talang Regency. The relevance between the service fuction distribution with the interaction between region indicate that the number of facilities a district is lower, then the level of interaction with other Regency is higher. It happened because to fulfill the requirement a region, so that region have to access the facility of other regions.
Relationship of The Economy and Investment Sector on The Implementation of Labor Central Sector of Central Java Atun Mahmudah, Rifa
Economics Development Analysis Journal Vol 5 No 4 (2016): Economics Development Analysis Journal
Publisher : Economics Development Department, Universitas Negeri Semarang, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/edaj.v5i4.22182

Abstract

This study aimed to analyze the linkages between sectors, multiplier and the investment sector’s role in increasing the amount of output and the amount of labor that can be absorbed in the economy in the Province of Central Java. This study used a quantitative approach with secondary data. The analytical tool used was the analysis of input-output tables Province of Central Java in 2013 primarily relies on domestic transactions table on the basis of producer prices. The results showed the role of economy based on the analysis forward linkages and backward linkages can be divided into leading sectors, growing sector, potential sectors and underdeveloped sector. Sectors with the highest output multiplier is the manufacturing sector. Sector with the highest labor multiplier is the agricultural sector. The results also showed that the leading sectors also have a growing sectors impact on the highest output and labor absorption of final demand investment, that is trade, hotels and restaurants; Manufacturing Industry; and agriculture. Increased investment will increase the value of output and an increase in output will increase employment. At last, investments have a positive relationship with employment.

Page 1 of 2 | Total Record : 11


Filter by Year

2016 2016


Filter By Issues
All Issue Vol 13 No 1 (2024): Economics Development Analysis Journal Vol 12 No 4 (2023): Economics Development Analysis Journal Vol 12 No 3 (2023): Economics Development Analysis Journal Vol 12 No 2 (2023): Economics Development Analysis Journal Vol 12 No 1 (2023): Economics Development Analysis Journal Vol 11 No 4 (2022): Economics Development Analysis Journal Vol 11 No 3 (2022): Economics Development Analysis Journal Vol 11 No 2 (2022): Economics Development Analysis Journal Vol 11 No 1 (2022): Economics Development Analysis Journal Vol 10 No 4 (2021): Economics Development Analysis Journal Vol 10 No 3 (2021): Economics Development Analysis Journal Vol 10 No 2 (2021): Economics Development Analysis Journal Vol 10 No 1 (2021): Economics Development Analysis Journal Vol 9 No 4 (2020): Economics Development Analysis Journal Vol 9 No 3 (2020): Economics Development Analysis Journal Vol 9 No 2 (2020): Economics Development Analysis Journal Vol 9 No 1 (2020): Economics Development Analysis Journal Vol 8 No 4 (2019): Economics Development Analysis Journal Vol 8 No 3 (2019): Economics Development Analysis Journal Vol 8 No 2 (2019): Economic Development Analysis Journal Vol 8 No 1 (2019): Economics Development Analysis Journal Vol 8 No 1 (2019): Economics Development Analysis Journal Vol 7 No 4 (2018): Economics Development Analysis Journal Vol 7 No 4 (2018): Economics Development Analysis Journal Vol 7 No 3 (2018): Economics Development Analysis Journal Vol 7 No 3 (2018): Economics Development Analysis Journal Vol 7 No 2 (2018): Economics Development Analysis Journal Vol 7 No 2 (2018): Economics Development Analysis Journal Vol 7 No 1 (2018): Economics Development Analysis Journal Vol 7 No 1 (2018): Economics Development Analysis Journal Vol 6 No 4 (2017): Economics Development Analysis Journal Vol 6 No 4 (2017): Economics Development Analysis Journal Vol 6 No 3 (2017): Economics Development Analysis Journal Vol 6 No 3 (2017): Economics Development Analysis Journal Vol 6 No 2 (2017): Economics Development Analysis Journal Vol 6 No 2 (2017): Economics Development Analysis Journal Vol 6 No 1 (2017): Economics Development Analysis Journal Vol 6 No 1 (2017): Economics Development Analysis Journal Vol 5 No 4 (2016): Economics Development Analysis Journal Vol 5 No 4 (2016): Economics Development Analysis Journal Vol 5 No 3 (2016): Economics Development Analysis Journal Vol 5 No 3 (2016): Economics Development Analysis Journal Vol 5 No 2 (2016): Economics Development Analysis Journal Vol 5 No 2 (2016): Economics Development Analysis Journal Vol 5 No 1 (2016): Economics Development Analysis Journal Vol 5 No 1 (2016): Economics Development Analysis Journal Vol 4 No 4 (2015): Economics Development Analysis Journal Vol 4 No 4 (2015): Economics Development Analysis Journal Vol 4 No 3 (2015): Economics Development Analysis Journal Vol 4 No 3 (2015): Economics Development Analysis Journal Vol 4 No 2 (2015): Economics Development Analysis Journal Vol 4 No 2 (2015): Economics Development Analysis Journal Vol 4 No 1 (2015): Economics Development Analysis Journal Vol 4 No 1 (2015): Economics Development Analysis Journal Vol 3 No 4 (2014): Economics Development Analysis Journal Vol 3 No 4 (2014): Economics Development Analysis Journal Vol 3 No 3 (2014): Economics Development Analysis Journal Vol 3 No 3 (2014): Economics Development Analysis Journal Vol 3 No 2 (2014): Economics Development Analysis Journal Vol 3 No 2 (2014): Economics Development Analysis Journal Vol 3 No 1 (2014): Economics Development Analysis Journal Vol 3 No 1 (2014): Economics Development Analysis Journal Vol 2 No 4 (2013): Economics Development Analysis Journal Vol 2 No 4 (2013): Economics Development Analysis Journal Vol 2 No 3 (2013): Economics Development Analysis Journal Vol 2 No 3 (2013): Economics Development Analysis Journal Vol 2 No 2 (2013): Economics Development Analysis Journal Vol 2 No 2 (2013): Economics Development Analysis Journal Vol 2 No 1 (2013): Economics Development Analysis Journal Vol 2 No 1 (2013): Economics Development Analysis Journal Vol 1 No 2 (2012): Economics Development Analysis Journal Vol 1 No 2 (2012): Economics Development Analysis Journal Vol 1 No 1 (2012): Economics Development Analysis Journal Vol 1 No 1 (2012): Economics Development Analysis Journal More Issue