Claim Missing Document
Check
Articles

Found 16 Documents
Search

PENGARUH FLUKTUASI MUKA AIR TERHADAP DEBIT ALIRAN PADA SUNGAI KETUPAK PADA SAAT MUSIM PENGHUJAN Yendri, Okma; Oemiati, Nurnilam; Muafi, Alaik Yahya
CANTILEVER Vol 8, No 1 (2019): Cantilever
Publisher : Jurusan Teknik Sipil dan Perencanaan Fakultas Teknik Universitas Sriwijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (924.149 KB) | DOI: 10.35139/cantilever.v8i1.75

Abstract

The fluctuations in Ketupak river water affect the amount of inundation that occurs in G Dwijaya Village, Tugumulyo Subdistrict, Musi Rawas Regency.  The research aims to obtain a cross section of river channels to drain runoff water, so that runoff water due to maximum rainfall does not cause inundation.  the Ketupak river channel is unable to float the flow discharge that occurs during the rainy season, besides that there is also a lot of sediment, garbage, trunks and branches that interfere with ketupak river flow, so a re-dimension of the river channel needs to be done.  Based on the calculation of the Ketupak River discharge in the rainy season using the Chow formula method, flowrate (Q) is obtained at 5.22 m³ / sec.  From the results of calculations According to the 5-year rainfall data from 2012-2016, Q = 0.719 m³ / s, so when the rainy season the flow in the river becomes 5.94 m³ / sec (Q ≤ Q max), to meet Q max = equal to 5.94 m³ / sec, it is necessary to add a river cross-sectional area of 12.33 m² to 15.63 m² so that Q is obtained at 5.94 m³ / sec (Q ≥ Q max).
Analisis Pengadaan Barang dan Jasa Konstruksi Menurut Perpres 70/2012 Terhadap Perpres 4/2015 Okma yendri; Desi Qomariah
Borneo Engineering : Jurnal Teknik Sipil Volume 4 Nomor 1 Tahun 2020
Publisher : Jurusan Teknik Sipil, Fakultas Teknik, Universitas Borneo Tarakan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35334/be.v4i1.1093

Abstract

The construction sector has an important role in economic growth. To realize a condition that all necessary infrastructure that can guarantee an increase in economic activity. Procurement will be infrastructure and infrastructure by the government, using the budget of revenues and expenditures (APBN / APBD). To oversee the use of the budget, must arrange the procurement rules which the regulation amended by Presidential Decree 70/2012 and 4/2015. The tender process is expected to use the electronic media (e-procurement) to be more transparent, accountable, effective and efficient, in line with efforts to eradicate corruption, collusion and nepotism. The research method uses descriptive research. The sampling technique used purposive sampling with data taken from LPSE Musi Rawas and questionnaires to respondents as service providers, service users, and the auction committee. A descriptive analysis of data processing and data processing using a Likert scale questionnaire on the subject of the study variables The results of a comparative analysis of the construction tender based on Presidential Decree 4/2015 is the same as the Presidential Decree 70/2012. It's just that there is a difference in the duration of time the activity evaluation of the Proposal, namely the regulation 70/2012 is 4 days while on the regulation 4/2015 is 11 days. The duration of time on activities Sanggah Auction Results period is 4 days while the Presidential regulation 70/2012 4/2015 is 6 days.
Analysis Of Water Distribution Networks In A Supply System Drinking Water In STL Ulu Terawas Districts Musi Rawas District okma yendri okma yendri
Jurnal Teknik Sipil dan Teknologi Konstruksi Vol 8, No 1 (2022): Jurnal Teknik Sipil dan Teknologi Konstruksi
Publisher : Universitas Teuku Umar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35308/jts-utu.v8i1.4343

Abstract

AbstractClean water is a vital need of living things, especially for human beings who live spread throughout the earth's surface both in urban and rural areas. This study aims to determine the discharge and the condition of the existing water sources used by SPAM, STL Ulu Terawas Sub-district, to find out the elevation of each pipe junction of the STL Ulu Terawas SPAM pipe. Provide the most efficient alternative network in meeting the needs of the community. The method of analyzing the water distribution network in the drinking water supply system in STL Ulu Terawas District, Kabupaten Musi Rawas using EPANET 2.0 software. The EPANET simulation results show that the water discharge value at the SPAM STL Ulu Terawas Musi Rawas Regency is getting lower as the water pressure decreases at junction 4 (four) the water discharge is 30 liters/second until junction 13 (thirteen) the water discharge is 15 liters/second. The EPANET simulation results show that the elevation conditions at the SPAM STL Ulu Terawas Musi Rawas Regency are too high from the water source, such as at junction 2 (two) the elevation is 51 meters, while the elevation at junction 10 (ten) elevation is 62 meters. That's what causes the water discharge to get further and lower its speed. The EPANET simulation results show that the water distribution network of SPAM STL Ulu Terawas has failed, such as at junction 4 (four) the water discharge is 30 liters/second while junction 13 (thirteen) water discharge is 15 liters/second, which means it can be explained that the water distribution network At SPAM STL Ulu Terawas Kabupatn Musi Rawas, the water has not been able to drain properly.
Analisis Biaya Operasional Kendaraan Untuk Tarif Angkutan Umum (Studi Kasus Rute Kota Lubuk Linggau –Kecamatan Singkut Kabupaten Sarolangun) Okma Yendri; Aang Samudra; Ely Mulyati
Jurnal Civronlit Unbari Vol 6, No 1 (2021): April
Publisher : Universitas Batanghari

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33087/civronlit.v6i1.72

Abstract

Angkutan umum memiliki karakteristik yang berbeda mulai dari mulai dari jenis kendaraan, harga kendaraan, jumlah kapasitas muat penumpang dan lain sebagainya sehingga Biaya Operasi Kendaraaan tiap jenis angkutan umum juga berbeda-beda yang berpengaruh pada tarif penumpang dan jenis Angkutan Umum. Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk menghitung Biaya Operasi jenis Angkutan Umum Mini Bus Lubuk Linggau (Provinsi Sumatera Selatan) – Singkut (Provinsi Jambi), Untuk mengetahui selisih biaya antar tarif berdasarkan  Dinas Perhubungan dengan tarif yang laksanakan saat ini. Pengambilan data dengan cara penyebaran kuesioner dan wawancara serta mengolahnya dengan menggunakan metode deskriptif kuantitatif. Dari hasil penelitian angkutan umum rute Lubuk Linggau – Singkut diperoleh Biaya operasi kendaraan mini bus dengan nilai BOK sebesar Rp. 152.578.139,- /tahun dan Rp. 2.337,29/km. Pendapatan bersih kendaraan mini bus sebesar Rp. 39.421.860,-/tahun dan Rp. 603,89/km. Sedangkan Biaya angkutan umum mini bus Rp.41.073,-/Penumpang, tarif yang berlaku saat ini Rp.50.000,-/Penumpang, dimana selisih Rp.8.927,-/Penumpang. Dari hasil analisa data dapat memberikan gambaran bahwa pengusaha angkutan umum memperoleh keuntungan, dimana pendapatan yang diperoleh lebih besar dibandingkan dengan biaya operasi kendaraan.
Analisis Besaran Komponen Imbangan Air pada Lahan Irigasi Kelingi Tugumulyo Kabupaten Musi Rawas Provinsi Sumatera Selatan Okma Yendri; Dinar DA Putranto; Sarino Sarino
Jurnal Civronlit Unbari Vol 4, No 2 (2019): Oktober
Publisher : Universitas Batanghari

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (668.499 KB) | DOI: 10.33087/civronlit.v4i2.48

Abstract

Penggunaan Air di suatu Daerah Irigasi menjadi hal yang sangat penting agar sumber daya air yang ada dapat dialokasikan ke semua daerah irigasi secara efisien dan efektif. Pemberian air irigasi dan hujan akan mempengaruhi imbangan air di lahan. Bila diketahui ada kelebihan ketersediaan air terhadap kebutuhan air irigasi, maka dapat dilakukan penghematan dan dimanfaatkan lagi untuk berbagai kepentingan lain. Sistem imbangan air irigasi di lahan meliputi hujan, suplai air, kebutuhan air untuk tanaman dan kelebihan air perlu di kelolah dengan baik dengan model simulasi untuk mengetahui besaran parameter-parameter dalam imbangan air dilahan irigasi dengan menerapkan secara koninyu, terjadwal dan terkontorol. Berdasarkan hasil simulasi menunjukkan kebutuhan air irigasi dengan cara pemberian secara terjadwal merupakan yang paling sedikit yaitu 523.31 mm per musim tanam, diikuti pemberian air secara kontinyu 587.36 mm per musim tanam, kemudian pemberian air secara terkontrol sebesar 618.71 mm per musim tanam.
Perencanaan Sistem Instalasi Pengolahan Air Limbah Komunal di Perumahan Grand Ville Taba Lestari Kota Lubuklinggau Provinsi Sumatera Selatan Okma Yendri; Herpi Deska Ardinata
Cantilever: Jurnal Penelitian dan Kajian Bidang Teknik Sipil Vol 8 No 2 (2019): Cantilever
Publisher : Department of Civil Engineering and Planning, Faculty of Engineering, Sriwijaya University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (421.288 KB) | DOI: 10.35139/cantilever.v8i2.14

Abstract

The purpose of this research are to plan, design and estimate the construction cost of a communal wastewater treatment system in the Grand Ville Taba Lestari housing town of Lubuklinggau. The domestic wastewater, comes from businesses, residential activities, restaurants, offices, apartments and dormitories. The wastewater distribution system for residential area uses a shallow sewer system, namely domestic wastewater from sanitary ware (latrines, sinks, floor drain, kitchen sink, etc.) directly connected using a wastewater pipe and the wastewater distribution system in this design, uses a gravity system. Communal wastewater treatment plant is expected to prevent and reduce the occurrence of environmental pollution. From the site-plan, the maximum number of occupant are 369 persons, resulting in a wastewater debit of 40.51 m3/day. The designed dimensions of the wastewater treatment plant are based on the amount of wastewater produced, which is 9.5 m long, 3 m wide with a depth of 2 m. Piping network are 475.50 m of parcel pipe, 478.93 m of service pipe, 434.6 m of lateral pipe and 3 m of main pipe. The cost required for constructing the communal wastewater treatment plant in the Grand Ville Taba Lestari Housing is Rp. 335,500,000.00.-.
PERUBAHAN TUTUPAN LAHAN TERHADAP DEBIT BANJIR MENGGUNAKAN MODEL REGRESI LINIER BERGANDA SUB DAS MUSI HULU KABUPATEN MUSI RAWAS Okma Yendri; Andi Wahyudi; Gusta Gunawan
TEKNIK HIDRO Vol 12, No 2 (2019): TEKNIK HIDRO Agustus
Publisher : Universitas Muhammadiyah Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26618/th.v12i2.2810

Abstract

Perubahan lahan yang digunakan akan mempengaruhi debit banjir di DAS. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dampak lahan yang digunakan untuk berubah pada debit banjir di DAS hulu Musi Musi Rawas. Data yang dibutuhkan berupa data curah hujan. Tanah tersebut menggunakan data dan peta topografi. Data curah hujan digunakan data curah hujan harian yang dicatat di stasiun Kungku SPAS. Data curah hujan harian ditransformasikan menjadi intensitas curah hujan per jam 'Metode Mononabe'. Berdasarkan hasil penelitian tutupan lahan mengubah debit banjir dengan menggunakan model regresi linier berganda dengan variabel bebas yaitu tutupan lahan perkebunan kopi, semak, campuran kebun, padi, perkebunan rakyat, perkebunan besar dan pemukiman. Sementara, variabel yang tidak independen adalah banjir yang terjadi karena perubahan tutupan lahan. Berdasarkan hasil analisis data yang dilakukan pada Spa hulu sub-DAS Kungku Musi Musi Rawas menggunakan SPSS terlihat bahwa perubahan tutupan lahan sangat mempengaruhi periode kembali debit banjir pada waktu tertentu. Jumlah puncak buangan yang terjadi dalam 2 tahun ke depan = 12:23 m3 / detik 2 tahun, 5 tahun berikutnya = 16,63 m3 / detik, 10 tahun berikutnya = 20:56 m3 / detik, 25 tahun berikutnya = 26,89 m3 / detik, 50 tahun berikutnya = 32,75 m3 / detik dan 100 tahun berikutnya = 39,75 m3 / detik.
MODEL WAKTU BANJIR DARI PROSES HUJAN LIMPASAN DAN INFILTRASI UNTUK PERENCANAAN DRAINASE PERKOTAAN Okma Yendri; Andry Andry
RADIAL : Jurnal Peradaban Sains, Rekayasa dan Teknologi Vol 9 No 2 (2021): RADIAL
Publisher : Universitas Bina Taruna Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (550.904 KB) | DOI: 10.37971/radial.v9i2.227

Abstract

Abstrak: Penelitian ini bertujuan Mendapatkan besaran limpasan, Infiltrasi dan banjir pada ketiga model. Metode yang dilakukan dalam penelitian ini yaitu Model 1 mengambil sampel Pasir, Kerikil, Lempung, Lanau. Model 2 mengambil sampel Pasir dan Kerikil, Pasir dan Lempung, Pasir dan Lanau. Model 3 mengambil sampel Permodelan ketiga dengan mengambil sampel pada delapan kecamatan di wilayah Kota Lubuklinggau. Diuji pada laboratorium dengan mengunakan alat simulator hujan. Pada model 1, bahan pasir diberi waktu hujan selama 4 menit terjadi banjir mulai menit ke 3 sebesar 16 cm sampai 21 cm, bahan Kerikil di beri waktu hujan selama 4 menit terjadi banjir mulai menit ke 3 sebesar 16 cm sampai 20 cm, bahan Kerikil, alanau dan lempung di beri waktu hujan selama 4 menit terjadi banjir mulai menit ke 3 sebesar 16 cm sampai 20 cm, Model 2, Pasir dan Kerikil, Pasir dan Lanau, Pasir dan Lempungke 3 sebesar 16 cm sampai 21cm. Model 3, Kecamatan Lubuklinggau Selatan 2, diambil tanah pada tiga titik banjir tertinggi pada titik III, pada menit ke 3 seberat 20 cm dan 21 cm karena daerah tersebut adalah Daerah irigasi. Kemampuan bahwa banjir teringgi pada model satu pada bahan pasir, banjir pada model 2 sama, kecamatan lubuklinggau selatan satu lebih mudah bajir karena tanahnya sering tergenang air oleh air irigasi. Disarankan untuk memperbanyak sampel. Aplikasi peneliian ini adalah untuk perencanaan drainase perkotan. Kata Kunci : Limpasan; Infiltrasi; Banjir; Alat Simulator Hujan; Model. Abstract: This study aims to obtain the amount of runoff, infiltration and flooding in the three models. The method used in this study is Model 1 taking samples of sand, gravel, clay, silt. Model 2 takes samples of Sand and Gravel, Sand and Clay, Sand and Silt. Model 3 takes samples. The third model takes samples from eight sub-districts in the Lubuklinggau city area. Tested in the laboratory using a simulator. In model 1, the sand material is given 4 minutes of rain, there is a flood starting from the 3rd minute of 16 cm to 21 cm, the gravel material is given a 4 minute rain time, there is a flood from the 3rd minute of 16 cm to 20 cm, the gravel material The silt and clay were given 4 minutes of rain, starting from the 3rd minute of 16 cm to 20 cm, Model 2, Sand and Gravel, Sand and Silt, Sand and Clay 3 of 16 cm to 21 cm. Model 3, South Lubuklinggau District 2, took soil at the three highest flood points at point III, at minute 3 weighing 20 cm and 21 cm because these areas are irrigation areas. The ability that the highest flooding in model one is on sand material, flooding in model 2 is the same, southern Lubuklinggau sub-district one is more prone to flooding because the land is often flooded by irrigation water. It is recommended to multiply the sample. This research application is for urban drainage planning. Keywords: Runoff; Infiltration; Flood; Rain Simulator Tool; Model.
PELATIHAN PEMANFAATAN MEDIA PENGOLAHAN AIR BAKU SEDERHANA DENGAN SISTEM FILTRASI DI DESA AIR SATAN KECAMATAN MUARA BELITI KABUPATEN MUSI RAWAS Okma Yendri; Addy Sumarsono
J-ABDI: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Vol. 2 No. 2: Juli 2022
Publisher : Bajang Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pelatihan ini bertujuan untuk emmahami pembuatan alat pengellola air baku sederhana dengan system filtrasi di Desa Air Satan Kecamatan Muara Beliti Kabupaten Musi Rawas Air bersih merupakan salah satu kebutuhan pokok kehidupan manusia. Namun, di berbagai wilayah Indonesia, masih terdapat daerah yang kekurangan pasokan air minum. Bahan yang digunakan adalah pipa PVC 3 inchi dan inchi, lem PVC dan alat yang digunakan adalah gergaji, bor tangan. Pembuatan alat pengolahan air baku sederhana dengan sistem filtrasi akan membantu masyarakat mengubah air kotor menjadi air baku skala rumah tangga. Alat ini mudah digunakan, dengan bahan yang murah, mudah didapat dan dapat dipindahkan karena ukurannya yang tidak terlalu besar.
Effect of Water on Flow Fluctuation in River Flow Okma Yendri
Journal of Integrated and Advanced Engineering (JIAE) Vol 2, No 1 (2022)
Publisher : Asosiasi Staf Akademik Perguruan Tinggi Seluruh Indonesia (ASASI)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51662/jiae.v2i1.23

Abstract

River water fluctuations affect the amount of inundation that occurs. The study aims to obtain a cross-section of the river channel to drain runoff water so that the runoff due to maximum rainfall does not cause puddles. The Ketupak river flow cannot drain flow during the rainy season. Besides that, there is also a lot of sediment, garbage, stems and branches that interfere with the Ketupak river flow. Therefore, it is necessary to rearrange the river channel. From the results of calculations based on rainfall data, it is necessary to increase the cross-sectional area of the river.