Claim Missing Document
Check
Articles

Found 19 Documents
Search

IMPLEMENTAS BEBAN RESISTIF DAN INDUKTIF UTUK PENGUJIAN KESALAHAN PADA KWH METER SATU FASA anisah, siti; Rahmaniar, Rahmaniar; Indayani, Pratiwi
JESCE (JOURNAL OF ELECTRICAL AND SYSTEM CONTROL ENGINEERING) Vol 3, No 1 (2019): Journal Of Electrical And System Control Engineering Agustus
Publisher : Universitas Medan Area

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (914.45 KB) | DOI: 10.31289/jesce.v3i1.2810

Abstract

kWh meter merupakan alat ukur integrasi yang digunakan untuk mengukur besarnya energi aktif dalam satuan kilo watt hour. Pengujian kesalahan dan eror pada kWh meter dilakukan dengan membandingkan kWh meter elektronik kelas I dengan meter standar yang telah dikalibrasi. Dengan menggunakan beban resistif lampu pijar dan beban induktif berupa  dinamo kipas angin serta lampu hemat energi. Dari hasil pengujian didapatkan pada kWh meter dengan menggunakan beban resistif terdapat kesalahan sebesar  0,236 %, dengan menggunakan beban induktif kesalahan yang terjadi sebesar 0,883% dan pada lampu hemat energy terjadi kesalahan sebesar 1,424%.
IMPLEMENTAS BEBAN RESISTIF DAN INDUKTIF UTUK PENGUJIAN KESALAHAN PADA KWH METER SATU FASA siti anisah; Rahmaniar Rahmaniar; Pratiwi Indayani
JOURNAL OF ELECTRICAL AND SYSTEM CONTROL ENGINEERING Vol 3, No 1 (2019): Journal Of Electrical And System Control Engineering Agustus
Publisher : Universitas Medan Area

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31289/jesce.v3i1.2810

Abstract

kWh meter merupakan alat ukur integrasi yang digunakan untuk mengukur besarnya energi aktif dalam satuan kilo watt hour. Pengujian kesalahan dan eror pada kWh meter dilakukan dengan membandingkan kWh meter elektronik kelas I dengan meter standar yang telah dikalibrasi. Dengan menggunakan beban resistif lampu pijar dan beban induktif berupa  dinamo kipas angin serta lampu hemat energi. Dari hasil pengujian didapatkan pada kWh meter dengan menggunakan beban resistif terdapat kesalahan sebesar  0,236 %, dengan menggunakan beban induktif kesalahan yang terjadi sebesar 0,883% dan pada lampu hemat energy terjadi kesalahan sebesar 1,424%.
PENINGKATAN ANALISA SISTEM TENAGA DENGAN METODE COMPUTING Rahamniar Rahmaniar; Agus Junaidi
Jurnal Elektro dan Telkomunikasi Vol 5 No 1 (2018): Jurnal Teknik Elektro dan Telkomunikasi
Publisher : UNIVERSITAS PEMBANGUNAN PANCA BUDI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penguatan Daya Saing sumber daya manusia menjadi tanjung jawab perguruan tinggi sebagai penyelengara pendidikan fomal tinggi. Prodi Teknik Elektro UNPAB (Prodi TE UNPAB) sebagai salah satu program studi yang mengelola bidang keahlian teknik tenaga listrik memiliki andil yang sangat penting dalam mempersiapkan sumber daya manusia (SDM) yang dibutuhkan oleh dunia usaha dan insdutri., Prodi TE UNPAB telah merespon dengan menyusun kurikulum berbasis KKNI 2015. Kurikulum Prodi TE UNPAB 2015 berbasis KKNI diusun sebagai cara untuk menjawab tantangan daya saing global, dimana lulusan yang dihasilkan oleh Prodi TE UNPAB diharapkan mampu bersaing secara global, terutama terkait dengan pemberlakukan Masyarakat Ekonomi Asean (MEA) yang menuntut partisipasi aktif lulusan dengan kompetensi dan kualitas daya saing sumber daya manusia. Persiapan pembentukan SDM kompetitif tersebut dilakukan dengan berbagai strategi yang termuat dalam Tujuh (7) Standard Pendidikan Tinggi, satu bagian diantaranya adalah penyelenggaraan proses belajar mengajar pada mata kuliah Analisis sistem tenaga listrik dengan materi analisis hubung singkat (Short Circuit Calculation . Mata kuliah ini merupakan mata kuliah inti yang menjadi landasan untuk kompetensi mata kuliah lainnya di semester lanjutan pada Prodi TE UNPAB. Pengembangan model Computer Based Learning (CBL) dilakukan dalam pembelajaran analisis Gangguan hubung singkat multi mesin yang meliputi: (a). Gangguan Hubung Singkat Satu fasa, (b) Gangguan Hubung Singkat Dua Fasa, (c) Gangguan Hubung Singkat Dua Fasa Ketanah , (d) Gangguan Hubung Singkat Satu Fasa Ketanah. Pengembangan model pembelajaran CBL untuk mata kuliah Analisis Sistem Tenaga listrik ini memberi ruang kepada mahasiswa untuk lebih aktif dalam pembelajaran dalam menyelesaikan masalah yang kompleks (rumit), sehingga menghasilkan keleluasaan cara belajar mahasiswa aktif menyelesaikan masalah analisis hubung singkat serta membentuk partisipasi aktif mahasiswa dalam pembelajaran (Student Center Learning) dalam proses kegiatan perkuliahan analisis sistem tenaga listrik.
Peningkatan Pemahaman PUIL 2000 dan Perhitungan Iluminasi pada Museum Deli Serdang Rahmaniar Rahmaniar; Siti Anisah; Agus Junaidi
Jurnal Abdidas Vol. 2 No. 3 (2021): Pages 459-724
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/abdidas.v2i3.326

Abstract

Museum sebagai satu bagian cagar budaya di kawasan Deli Serdang, Sumatera Utara menjadi objek wisata penting masyarakat sekitar Sumatera Utara. Museum memiliki peran penting dalam mengedukasi masyarakat tentang peristiwa melalui peninggalan sejarah masa lalu dengan benda-benda koleksi dalam bentuk benda-benda seni budaya yang mengandung nilai keindahan estetika dan unik, merupakan penawar bagi para pengunjung yang berwisata. Universitas Pembangunan Panca Budi dan Universitas Negeri Medan melalui kolaborasi kerja sama antar dosen pada kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (Abdimas) mengambil peran bekerjasama dengan pengelola Museum melaksanakan kegiatan implementasi teknologi bidang teknik elektro untuk melakukan penguatan terhadap penggunaan peralatan listrik bagi pengelola gedung budaya. Museum diresmikan sejak tahun 2003, saat ini telah beroperasi 18 tahun, tentu membutuhkan peninjauan kembali terkait kuat penerangan lampu yang sangat menyentuh estetika, kenyamanan dan keamanan kelistrikan ruang gedung dilakukan dengan metode pengukuran menggunakan lux meter. Sedangkan penguatan pemahaman tentang keamanan listrik dilakukan dengan sosialisasi standar PUIL 2000 kepada operator gedung yang mengelola kelistrikan. Kedua metode digunakan dalam kegiatan ABDIMAS tersebut menghasil rata-rata pengukuran kuat penerangan di lantai 1, lantai 2 dan lantai 3 masih memenuhi standar SNI 16 -7062-2004, dan pemahaman operator terkait PUIL 2000 pada bagian sistem kelistrikan tentang instalasi listrik gedung, pada tingkat pemahaman 82,1% pada katagori baik.
SOSIALISASI PEMAHAMAN BAHAYA TEGANGAN SENTUH DAN HUBUNG SINGKAT SISTEM KELISTRIKAN BAGI MASYARAKAT DESA KOTA PARI Rahmaniar Rahmaniar; Muhammad Rizki Syahputra; Dicky Lesmana; Agus Junaidi
RESWARA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 3, No 2 (2022)
Publisher : Universitas Dharmawangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46576/rjpkm.v3i2.1818

Abstract

Masa Pandemi Covid-19 memiliki efek peningkatan dalam penggunaan peralatan listrik. Penggunaan peralatan listrik yang baik dan benar harus diketahui karena merupakan alat yang langsung bersentuhan dengan manusia. Bahaya-bahaya yang dapat ditimbulkan karena penggunaan yang salah dan pemakaian peralatan–peralatan listrik yang di luar standar merupakan tindakan yang dapat membahayakan pengguna dan lingkungan sekitar. Tujuan kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini adalah memberikan pemahaman tentang bahaya tegangan sentuh dan hubung singkat pada warga yang berada di desa Kota Pari, Serdang Bedagai. Penyampaian informasi dilakukan dengan metode wawancara langsung kepada warga yang berada pada desa Kota Pari sebagai analisis situasi, presentasi, pemutaran video dan tanya jawab merupakan metode yang dilakukan pada saat dilaksanakannya kegiatan pengabdian kepada masyarakat. Peningkatan pemahaman tentang bahaya tegangan sentuh dan hubung singkat berhasil dilakukan dengan hasil peningkatan sebesar 80%. Sehingga diharapkan warga desa kota Pari dapat lebih memahami dan menghindari bahaya kebakaran yang pernah terjadi pada wilayah Serdang Bedagai umumnya dan desa kota Pari khususnya.
Digital Simulation of Short Circuit Current Calculation Using Graphical User Interface for Learning Media Electric Power System Analysis Rahmaniar Rahmaniar; Agus Junaidi; Adi Sastra P Tarigan; Abdul Hakim Butar Butar
International Journal of Artificial Intelligence Research Vol 6, No 1.1 (2022)
Publisher : STMIK Dharma Wacana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (432.743 KB) | DOI: 10.29099/ijair.v6i1.360

Abstract

The research examines the design of a simulation program for short circuit calculations. A short circuit is an abnormal event called a disturbance in the electric power system. The classification of short circuit consists of three-phase fault, single-phase fault to ground, two-phase fault and two-phase fault to ground. Calculation of short circuit faults in electric power systems is very important for the study of reliability and safety of power systems. The method used in the design of the Graphical User Interface (GUI) based simulation program is the experimental method, which is to identify the magnitude of the short circuit current value based on the theorem of Fortescue's theorem related to symmetrical components. Furthermore, a GUI program script is built for short circuit calculations. The GUI success test was carried out by comparing the results of the short circuit analysis with the short circuit calculation program using Matlab and validation by experts. From the results of testing and validation by experts, it can be seen that the program built can complete the calculation of short circuit faults validly. The GUI SCC program can be applied to electric power system analysis learning, with a media validity level of 0.85, which is good for use in learning. In addition, this study also built a simulation for the calculation of class intervals and the practicality of the media using the Simulink Matlab media, the results of the program design were declared by experts to be valid with an average score of 0.8625
Effectiveness of Learning Electric Power System Transmission using Higher Other Thinking Skill based Simulation Agus Junaidi; Rahmaniar Rahmaniar
AL-ISHLAH: Jurnal Pendidikan Vol 14, No 3 (2022): AL-ISHLAH: Jurnal Pendidikan
Publisher : STAI Hubbulwathan Duri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (785.812 KB) | DOI: 10.35445/alishlah.v14i3.1227

Abstract

The research discusses the effectiveness of learning in the field of Electrical Power Transmission (EPT). The model developed by applying the Higher Other Thinking Skill (HOTS) strategy using computer simulation media at levels 4 and 5, which is not yet optimal in improving learning outcomes in the EPT field. The HOTS strategy at the level of analysis and evaluation is needed in the study of electric power transmission which has abstract study material through complex mathematical modeling, so it requires HOTS. Measurement of the effectiveness of EPT learning begins with a needs analysis, through 14 questions identifying learning needs. Furthermore, building EPT simulation media equipped with HOTS Practice questions, and Construct Model-Tracking-Simulation and Analysis (CTA) syntax in learning, as a strategy for achieving EPT learning. The media has been validated by 4 experts with the Aiken's V approach through media instrument validation with a value of 0.86 which is declared valid. It has been tested the effectiveness of learning as measured through trials in the experimental class and control class on 22 students in the control class and 23 students in the experiment class (45 respondents). In the control class, an inquiry model is applied, while the experimental class is a CTA based simulation model. From the results of the tests that have been carried out, the average value of the experimental class was 78,53 and 68,57 in the control class. The application of the simulation-based HOTS thinking skills strategy is effectively used by students in EPT learning.
MONITORING AIR QUALITY SYSTEM BASED ON SMART DEVICE INTELLIGENT Beni Satria; Hermansyah Alam; Rahmaniar Rahmaniar
Jurnal Ekonomi Vol. 12 No. 01 (2023): Jurnal Ekonomi, 2023 Periode Januari - Maret
Publisher : SEAN Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Life on Earth can no longer be free from pollution. Pollution has an unfavorable impact, especially for health. Air pollution, for example, besides being able to trigger lung health problems, can also increase the risk of glaucoma which can result in blindness. Air pollution is pollution in the air by the presence of various contaminants beyond the threshold. A journal published by LAPAN said that some of these pollutants have the chemical elements CO, NO, SO, SPM (suspended particulate matter, O) and various heavy metals such as lead. Globally, the contributors to air pollution come from the transportation sector. In this study a design was designed. a system that can monitor air quality in a place, using the MQ-135 sensor, which is a gas sensor that has a relatively high sensitivity to ammonia, benzene, alcohol, CO2, smoke and other gases. And the MQ-7 sensor is a gas sensor used in equipment to detect carbon monoxide (CO) gas in everyday life, industry or cars. This system is based on the ATMega8 microcontroller as the main processor, and monitoring results are displayed on a 2 x 16 character LCD. So that the system becomes portable but still reliable to use. flat shape which makes it easy to lift up and causes losses to increase.
Analysis of Shadow Effect on Solar PV Plant using Helioscope Simulation Technology in Palipi Village Rahmaniar Rahmaniar; Khairul Khairul; Agus Junaidi; Debby Keumala Sari
JTEV (Jurnal Teknik Elektro dan Vokasional) Vol 9, No 1 (2023): JTEV (Jurnal Teknik Elektro dan Vokasional)
Publisher : Universitas Negeri Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24036/jtev.v9i1.122372

Abstract

This research discusses the study of renewable energy potential in Palipi village, North Sumatra Province, renewable energy is an option in overcoming the problem of irrigating rice fields in Palipi village in the summer. The use of pumps in irrigation in Palipi Village, North Sumatra province for six hours requires 138,564 watts of electrical energy per day. Solar potential is the most feasible as an option in renewable energy development, through solar power plants. The research method uses a simulation of solar energy potential by determining the number of solar panels used in the electricity generation process. HelioScope was used as an assistive technology tool to find the maximum utilisation of the available space, the influence of shadows on solar panels was also taken into account for the feasibility study conducted. The total electrical energy obtained through PLTS generation in Palipi village is 10,345.5 kWh/year, with the largest loss of 13% influenced by temperature, while the shadow effect contributes to a loss of 0.9% due to the shadow factor of 1 building and an electricity tower pole at the location of the solar panel.
STUDI FUNDAMENTAL SYMMETRICAL SHORT CIRCUIT CALCULATION (S-SCC) 14 BUS IEEE-POWER SYSTEMS Rahmaniar Rahmaniar; Agus Junaidi; Rudi Salman; Joni S. Rambey
Prosiding Seminar Nasional Teknik UISU (SEMNASTEK) SEMNASTEK UISU 2021
Publisher : Fakultas Teknik Universitas Islam Sumatera Utara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (537.869 KB)

Abstract

Gangguan hubung singkat pada sistem tenaga listrik, merupakan hubungan antar satu sistem bertegangan dengan sistem lain terhubung langsung dengan impedansi yang sangat kecil. Hubungan langsung mengakibatkan distribusi aliran arus listrik dititik gangguan melampaui arus nominal. Keadaan ini berdampak pada ketidakstabilan sistem, sistem bekerja pada keadaan tidak seimbang serta yang dapat merusak peralatan, jika gangguan tidak dinetralisir (diamankan). Studi gangguan hubung singkat secara fundamental terdiri atas gangguan simteris dan gangguan tidak simetris. Gangguan Simetris yang sering dikenal dengan gangguan tiga fasa, dapat dianalisis berdasarkan data parematrik reaktansi sub-peralihan sistem. Analisis gangguan simetris dapat dijadikan sebagai acuan dalam mementukan kapasitas breaker. Penentuan nilai gangguan simetris dilakukan dengan memodelkan diagram segaris, kemudian dilakukan entri data reaktansi sistem, selanjutnya ditetapkan notasi secara simbolik titik-titik hubung yang disebut sebagai Bus. Jumlah Bus akan menentukan banyaknya orde matrik dari matrik impedansi bus (ZBUS). Matrik Z bus ini menjadi acuan dalam menentukan nilai imepdansi short circuit pada tiap bus, melalui pengamatan diagonal matrik ZBUS. Kalkulasi menggunakan alat bantu perangkat lunak matlab, untuk menentukan besaran arus gangguan tiap bus. Dari data 14 BUS-IEEE Power Systems, dilakukan uji coba untuk studi fundamental hasil analisis terbesar pada bus1 dan 2, dengan nilai arus sebesar 9,58 Pu