Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Sosietas : jurnal pendidikan sosiologi

Analisis Bolu Kemojo sebagai Makanan Kearifan Lokal Pekanbaru Masyhuri, Arfy; Ilhami, Aldeva
Sosietas: Jurnal Pendidikan Sosiologi Vol 13, No 2 (2023): Sosietas : jurnal pendidikan sosiologi
Publisher : Universitas Pendidikan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.17509/sosietas.v13i2.60009

Abstract

Seperti halnya daerah Riau, dengan kearifan lokalnya memiliki makanan khas yaitu Bolu Kemojo. Bolu kemojo merupakan salah satu jenis kue tradisional daerah Riau yang sebelumnya kurang dikenal orang karena pada zaman dahulu bolu kemojo ini hanya dapat dinikmati pada acara-acara tertentu, seperti upacara adat atau pernikahan. Dalam masa sekarang, pmbelajaran IPA di sekolah masih kurang memperhatikan perkembangan masyarakat budaya setempat Pembelajaran IPA di kelas hendaknya menuntun siswa untuk melek tentang ilmu pengetahuan, teknologi dan kearifan lokal pada daerah di sekolah tersebut. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode analisa deskriptif kualitatif yaitu dengan cara memberikan gambaran secara rinci mengenai objek wisata lokasi penelitian dengan mengacu pada hasil literasi referensi yang memiliki keterkaitan dengan topik kajian dan observasi langsung pada lokasi penelitian berikut lengkap dengan analisis SWOT sebagai bentuk strategi perencanaan pengembangan wilayah.