Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : Jurnal Medika Usada

PENGGUNAAN ALAT KESEHATAN BERMOTIF (STIKER) TERHADAP TINGKAT KOOPERATIF ANAK USIA PRASEKOLAH SELAMA ANAMNESIS DI IGD RSAD TK. II UDAYANA DENPASAR I Made Dwie Pradnya Susila
JURNAL MEDIKA USADA Vol 1 No 2 (2018): JURNAL MEDIKA USADA
Publisher : STIKES ADVAITA MEDIKA TABANAN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54107/medikausada.v1i2.20

Abstract

Latar belakang dan tujuan: Anamnesa merupakan salah satu proses pengkajian untuk mengetahui keluhan yang dialami oleh anak dengan melihat data subyektif dan obyektif dari pasien. Kebutuhan rasa nyaman diperlukan untuk membuat anak menjadi kooperatif selama prosedur anamnesa berlangsung. Tujuan dari penelitian ini mengetahui tingkat kooperatif anak selama proses anamnesa tanpa menggunakan alat kesehatan yang bermotif (stiker) dan menggunakan alat kesehatan yang bermotif (stiker) di IGD RSAD Tk. II Udayana Denpasar. Metode: Penelitian ini menggunakan metode quasi experiment dengan post test only non equivalent control group design. Sampel dari penelitian ini yaitu pasien yang berobat di Instalasi Gawat Darurat RS Tk. II Udayana Denpasar yang berjumlah 20 orang dimana 10 orang masuk dalam kelompok intervensi dan 10 orang masuk dalam kelompok kontrol yang ditentukan menggunakan teknik non probability sampling yaitu purposive sampling. Hasil: Dari hasil penelitian penggunaan alat kesehatan bermotif (stiker) kepada anak usia pra sekolah yang sedang dilakukan anamnesa di IGD RSAD Tk. II Udayana Denpasar diperoleh data anak yang awalnya tidak kooperatif saat belum diberikan intervensi menjadi lebih kooperatif setelah diberikan intervensi penggunaan alat kesehatan bermotif. Sedangkan pada kelompok kontrol anak tetap tidak kooperatif. Simpulan: Anak yang awalnya tidak kooperatif saat belum diberikan intervensi menjadi lebih kooperatif setelah diberikan intervensi penggunaan alat kesehatan bermotif.
HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN BENCANA DENGAN KESIAPAN MANAJEMEN BENCANA PADA PERAWAT PSC 119 GIANYAR I Made Dwie Pradnya Susila
JURNAL MEDIKA USADA Vol 2 No 2 (2019): JURNAL MEDIKA USADA
Publisher : STIKES ADVAITA MEDIKA TABANAN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54107/medikausada.v2i2.43

Abstract

ABSTRACT Nurses who work at the Public Safety Center (PSC) 119 need to have knowledge and disaster management readiness.. Knowledge is the main factor and is the key to preparedness. Preparedness is one part of the disaster management process and in the concept of disaster that is developing now, the importance of preparedness is one of the important elements of prevention activities that are pro-active in disaster risk reduction, prior to the occurrence of a disaster. The purpose of this study was to find out the relationship between the level of disaster knowledge and disaster management readiness nurses in Gianyar PSC 119. This study uses a correlation research design, with a total sample of 39 people. Sampling technique by non probability sampling, namely total sampling. The instrument for collecting data is using a knowledge questionnaire about disasters and disaster management readiness. Data were analyzed using the Spearman Rho test. The level of knowledge about disasters in nurses was mostly categorized as sufficient, namely as many as 20 respondents (51.3%). The readiness of disaster management in nurses was mostly categorized as moderate, namely as many as 20 respondents (51.3%). The results of the Spearman Rho test obtained a value of p = 0.001 and a value of r = 0.528, so it can be concluded that there was a relationship between the level of disaster knowledge and disaster management readiness nurses in Gianyar PSC 119, with a medium correlation strength. It is recommended to nurses to increase disaster management knowledge and readiness.