Claim Missing Document
Check
Articles

Found 5 Documents
Search
Journal : Prosiding Seminar Nasional Sains dan Teknologi Terapan

Karakteristik dan Bangkitan Perjalanan Pada Kawasan Perumahan UKA Kecamatan Benowo Surabaya Firdausi, Mutiara; Hafizah, Nafilah El
Prosiding Seminar Nasional Sains dan Teknologi Terapan 2020: Memberdayakan Riset dan Inovasi untuk Teknologi yang Berkelanjutan
Publisher : Institut Teknologi Adhi Tama Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Menurut data BPS (Badan Pusat Statistik) Kota Surabaya tahun 2019, Surabaya merupakan kota terbesar ke-2 se Indonesia dengan jumlah penduduk sebesar 3.100.000 jiwa. Sebagai kota terbesar ke-2 Se Indonesia, Surabaya memiliki banyak perumahan untuk menampung kehidupan warganya. Salah satu perumahan yang ada di Surabaya yaitu perumahan UKA, yang terletak di Jl. Kendung, kel. Sememi, Kec. Benowo, Surabaya. Kebanyakan penduduk perumahan UKA keluar dari lingkungan perumahan untuk bekerja, sekolah, kuliah, belanja dan lainnya. Dengan adanya perumahan UKA di daerah Surabaya barat seringkali terjadi kemacetan lalu lintas akibat bangkitan penduduk perumahan UKA melewati jalan Sememi – Manukan untuk menuju pusat kota Surabaya. Di jalan Sememi – Manukan banyak tempat seperti pergudangan jadi banyak kendaraan seperti truk dan trailer yang melewati jalan Sememi - Manukan yang menuju ke jalan tol dan pusat kota Surabaya. Hal tersebut yang menjadi tujuan dari penelitian ini untuk membuat model bangkitan perjalanan terhadap Perumahan UKA Surabaya. Berdasarkan hasil analisis data menggunakan metode analisis regresi linear berganda dan uji statistik diperoleh model persamaan Y = -0,358 - 0,63 X1 + 0,866 X2+ 0,808 X3+ 0,084 X4 dengan variabel bebas X1 Jumlah anggota keluarga,  X2 adalah Jumlah anggota keluarga bekerja, X3 adalah Jumlah anggota keluarga bersekolah, dan X4 adalah jumlah pendapatan rata-rata. Terdapat 2 faktor yang paling dominan dalam mempengaruhi bangkitan perjalanan di perumahan UKA yaitu Jumlah anggota keluarga bekerja (X2) , dan Jumlah anggota keluarga bersekolah (X3). Berdasarkan hasil perhitungan diperoleh jumlah bangkitan per 1 sampel populasi penduduk perumahan UKA sebesar 3 perjalanan/hari dan total bangkitan perumahan UKA dengan 303 sampel populasi sebesar 797 perjalanan/hari.
PERENCANAAN DEMAND DAN KEBUTUHAN TOLL GATE PROBO-WANGI El Hafizah, Nafilah; Sairlela, Joudri Rudi
Prosiding Seminar Nasional Sains dan Teknologi Terapan 2021: Peluang dan Tantangan Peningkatan Riset dan Teknologi di Era Pasca Covid-19
Publisher : Institut Teknologi Adhi Tama Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Jalan tol merupakan bagian dari suatu sistem jaringan jalan nasional yang dikhususkan untuk kendaraan minimal 2 gandar dimana pengguna jalan tol harus membayar sesuai golongan dan tarif yang berlaku. Tujuan perencanaan gerbang tol Probolinggo-Banyuwangi untuk mendapatkan volume kendaraan rencana yang akan ditampung dan kebutuhan gardu tol pada tahun 2024 dan 2034. Perencanaan gerbang tol ini menggunakan metode Multi Channel Single Phase dan menggunakan disiplin antrian First In First Out (FIFO). Dalam perhitungan perencanaan gerbang tol ini nantinya akan merencanakan gerbang tol Otomatis dan On Board Unit. Dimana pada toll gate Probolinggo-Banyuwangi terdapat 7 seksi gerbang tol. Pada perhitungan di tahun 2024, panjang antrian pada tiap toll gate sesuai dengan Peraturan Menteri Pekerja Umum Republik Indonesia Nomor 16/PRT/M/2014, untuk jumlah kendaraan terdapat jumlah kendaraan terkecil pada toll gate Situbondo berjumlah 23 kendaraan dengan jumlah toll gate, arah masuk dan keluar terdapat 1 toll gate Otomatis, 1 toll gate OBU, untuk jumlah kendaraan terbanyak terdapat pada gerbang tol Ketapang sebesar 1058 kendaraan dengan jumlah gerbang tol, arah masuk dan keluar terdapat 1 toll gate On Board Unit, 2 GTO. Kemudian untuk tahun 2034, akan terjadi panjang antrian pada toll gate Bajulmati dan toll gate Krakasan.
Karakteristik dan Bangkitan Perjalanan Pada Kawasan Perumahan UKA Kecamatan Benowo Surabaya Mutiara Firdausi; Nafilah El Hafizah
Prosiding Seminar Nasional Sains dan Teknologi Terapan 2020: Memberdayakan Riset dan Inovasi untuk Teknologi yang Berkelanjutan
Publisher : Institut Teknologi Adhi Tama Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Menurut data BPS (Badan Pusat Statistik) Kota Surabaya tahun 2019, Surabaya merupakan kota terbesar ke-2 se Indonesia dengan jumlah penduduk sebesar 3.100.000 jiwa. Sebagai kota terbesar ke-2 Se Indonesia, Surabaya memiliki banyak perumahan untuk menampung kehidupan warganya. Salah satu perumahan yang ada di Surabaya yaitu perumahan UKA, yang terletak di Jl. Kendung, kel. Sememi, Kec. Benowo, Surabaya. Kebanyakan penduduk perumahan UKA keluar dari lingkungan perumahan untuk bekerja, sekolah, kuliah, belanja dan lainnya. Dengan adanya perumahan UKA di daerah Surabaya barat seringkali terjadi kemacetan lalu lintas akibat bangkitan penduduk perumahan UKA melewati jalan Sememi – Manukan untuk menuju pusat kota Surabaya. Di jalan Sememi – Manukan banyak tempat seperti pergudangan jadi banyak kendaraan seperti truk dan trailer yang melewati jalan Sememi - Manukan yang menuju ke jalan tol dan pusat kota Surabaya. Hal tersebut yang menjadi tujuan dari penelitian ini untuk membuat model bangkitan perjalanan terhadap Perumahan UKA Surabaya. Berdasarkan hasil analisis data menggunakan metode analisis regresi linear berganda dan uji statistik diperoleh model persamaan Y = -0,358 - 0,63 X1 + 0,866 X2+ 0,808 X3+ 0,084 X4 dengan variabel bebas X1 Jumlah anggota keluarga,  X2 adalah Jumlah anggota keluarga bekerja, X3 adalah Jumlah anggota keluarga bersekolah, dan X4 adalah jumlah pendapatan rata-rata. Terdapat 2 faktor yang paling dominan dalam mempengaruhi bangkitan perjalanan di perumahan UKA yaitu Jumlah anggota keluarga bekerja (X2) , dan Jumlah anggota keluarga bersekolah (X3). Berdasarkan hasil perhitungan diperoleh jumlah bangkitan per 1 sampel populasi penduduk perumahan UKA sebesar 3 perjalanan/hari dan total bangkitan perumahan UKA dengan 303 sampel populasi sebesar 797 perjalanan/hari.
PERENCANAAN DEMAND DAN KEBUTUHAN TOLL GATE PROBO-WANGI Nafilah El Hafizah; Joudri Rudi Sairlela
Prosiding Seminar Nasional Sains dan Teknologi Terapan 2021: Peluang dan Tantangan Peningkatan Riset dan Teknologi di Era Pasca Covid-19
Publisher : Institut Teknologi Adhi Tama Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Jalan tol merupakan bagian dari suatu sistem jaringan jalan nasional yang dikhususkan untuk kendaraan minimal 2 gandar dimana pengguna jalan tol harus membayar sesuai golongan dan tarif yang berlaku. Tujuan perencanaan gerbang tol Probolinggo-Banyuwangi untuk mendapatkan volume kendaraan rencana yang akan ditampung dan kebutuhan gardu tol pada tahun 2024 dan 2034. Perencanaan gerbang tol ini menggunakan metode Multi Channel Single Phase dan menggunakan disiplin antrian First In First Out (FIFO). Dalam perhitungan perencanaan gerbang tol ini nantinya akan merencanakan gerbang tol Otomatis dan On Board Unit. Dimana pada toll gate Probolinggo-Banyuwangi terdapat 7 seksi gerbang tol. Pada perhitungan di tahun 2024, panjang antrian pada tiap toll gate sesuai dengan Peraturan Menteri Pekerja Umum Republik Indonesia Nomor 16/PRT/M/2014, untuk jumlah kendaraan terdapat jumlah kendaraan terkecil pada toll gate Situbondo berjumlah 23 kendaraan dengan jumlah toll gate, arah masuk dan keluar terdapat 1 toll gate Otomatis, 1 toll gate OBU, untuk jumlah kendaraan terbanyak terdapat pada gerbang tol Ketapang sebesar 1058 kendaraan dengan jumlah gerbang tol, arah masuk dan keluar terdapat 1 toll gate On Board Unit, 2 GTO. Kemudian untuk tahun 2034, akan terjadi panjang antrian pada toll gate Bajulmati dan toll gate Krakasan.
ANALISIS PENGARUH KERUSAKAN JALAN TERHADAP LAJU KENDARAAN ( STUDI KASUS RUAS JALAN RAYA TANJUNGSARI – RAYA TAMBAK MAYOR, KOTA SURABAYA ) Niki Dimas Syah Putro Dewo; Nafilah El Hafizah; Theresia MCA; Mutiara Firdausi
Prosiding Seminar Nasional Sains dan Teknologi Terapan 2022: Energi Terbarukan dan Keberlanjutannya di Berbagai Sektor
Publisher : Institut Teknologi Adhi Tama Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Sepanjang ruas jalan Raya Tanjungsari - jalan Raya Tambak Mayor, Kota Surabaya terdapat kerusakan yang dapat mengganggu aktifitas pengguna jalan sehingga mempengaruhi waktu tempuh kendaraan menjadi lambat dan penyebab terjadinya kecelakaan. Pada penelitian ini, mengggunakan metode seperti identifikasi kerusakan menggunakan metode Dirgolaksono dan Indrasurya B. Mochtar 1990, metode kecepatan setempat, dan metode regresi untuk mengetahui hubungan antara kondisi kerusakan jalan dengan kecepatan kendaraan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh kecepatan kendaraan terhadap tingkat kerusakan perkerasan jalan Raya Tanjungsari – Raya Tambak Mayor sepanjang 2000-meter untuk panjang setiap segmen 100 meter. Pengumpulan data dilakukan dilapangan secara visual seperti geometrik jalan, kerusakan jalan, dan kecepatan kendaraan. Hasil analisis dapat dilihat pada segmen 13 dengan nilai TDP = 45 menunjukkan bahwa jalan tersebut dalam kondisi kerusakan rusak dengan kecepatan perjalanan mencapai 18,650 Km/Jam. Sedangkan untuk segmen 15 dengan nilai TDP = 6,25 menunjukkan jalan tersebut dalam kondisi baik dengan kecepatan perjalanan 44,291 Km/Jam. Persamaan regresi adalah Y = 0,8209x + 48,273. R2 (R Square) R2 yang didapat 0,704. Artinya hubungan kerusakan jalan terhadap kecepatan perjalanan sebesar sebesar 70,4%.