Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Meningkatkan Partisipasi Masyarakat Dalam Upaya Pencegahan Dan Penanggulangan Bencana Longsor Di Desa Gelangsar Kabupaten Lombok Barat : - Santi Farmasari; Muhammad Ramadhan; Nurfitriani; Anggi Wiraning Palupi; Sumaiyah; Zulfa Aulia Hasni; Latifha Padlani
Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA Vol 5 No 1 (2022): Januari - Maret
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (597.39 KB) | DOI: 10.29303/jpmpi.v5i1.1354

Abstract

This community service program was conducted in Gelangsar Village, West Lombok. It was aimed at increasing the villagers’ awareness and participations in preventing and surviving natural disasters. The prevention programs were conducted by involving the villagers to get actively involved in rubbish management, whereas the disaster survival programs were conducted by training the villagers the first-aid skills for the safety of their selves and for other villagers’. The programs were successful because of the supports of the village local officials, the villagers, as well as from other institutions: the Department of Social and the Department of Local Disasters Management.
GAMBARAN PENGETAHUAN WANITA USIA SUBUR TENTANG PELAKSANAAN PEMERIKSAAN PAYUDARA SENDIRI (SADARI) DI KELURAHAN MAYANG MENGURAI KOTA JAMBI Nurfitriani
PROSIDING SIMPOSIUM KESEHATAN NASIONAL Vol. 1 No. 1 (2022): Simposium Kesehatan Nasional
Publisher : LPPM STIKES BULELENG

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (505.217 KB)

Abstract

Kanker payudara adalah keganasan yang berasal dari sel kelenjar, saluran kelenjar dan jaringan penunjang payudara , tidak termasuk kulit payudara. Dari 10 jenis kanker di dunia, kanker payudara merupakan urutan kedua terbanyak dengan kematian 12,90% setelah kanker paru dan prevalensi kanker di Indonesia, Provinsi Jambi menempati urutan ke-13 dari 34 provinsi dengan jumlah penderita pada tahun 2017 sebanyak 1287 orang. Tujuan penelitian diketahuinya Gambaran Pengetahuan WUS tentang Pelaksanaan SADARI di RT 36 Kelurahan Mayang Mengurai Kota Jambi. Jenis penelitian kuantitatif dengan rancangan Cross Sectional yang dilakukan di RT 36 Kelurahan Mayang Mengurai Kota Jambi pada bulan Nopember 2020 s/d Agustus 2021. Pengambilan sampel secara purposive sampling, sabanyak 35% yaitu 38 orang dengan analisis univariat. Hasil penelitian menunjukkan sebagian besar (84,16%) responden melakukan SADARI, dan lebih dari setengah (68,4%) pengetahuan responden kurang baik dalam pelaksanaan SADARI. Hal ini perlu ditandaklanjuti oleh petugas kesehatan kearah promosi kesehatan agar dapat menurunkan atau menghambat kematian ibu dari kanker payudara