Claim Missing Document
Check
Articles

Found 15 Documents
Search

PENGARUH KEDISIPLINAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. SUBUR MAKMUR SENTOSA CABANG CIKUPA TANGERANG Baliyah Munadjat Munadjat; Muliahadi Tumanggor; Bulan Oktrima
JURNAL SeMaRaK Vol 2, No 1 (2019): Jurnal SeMaRaK
Publisher : universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (673.331 KB) | DOI: 10.32493/smk.v2i1.2666

Abstract

Abstrak               Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menemukan hubungan antara pengaruh disiplin dan gaya kepemimpinan terhadap kinerja karyawan. Oleh karena itu hipotesis ini dibuat untuk mengetahui bahwa terdapat pengaruh yang positif dan signifikan baik secara parsial ataupun secara simultan antara variabel-variabel independent dan dependent. Metodeatau model yang gunakan olehpenelitidanpenelitian adalah kuantitatif yang bersifat deskriptif analisis. Populasi dalam penelitian ini ialah karyawan PT. Subur Makmur Sentosa cabang Cikupa, Tangerang yang berjumlah 85 orang dan menggunakan teknik sampling jenuh dimana jumlah populasi dijadikan sampel, sehingga sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 85 orang karyawan. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi linier sederhana (uji t).               Hasildaripenelitianinimenunjukanbahwapengujiankoefisienkorelasididapatlahhasil 0,698 yang berartiada pengaruh yang kuat antara variabel X dan variabel Y. Ini menunjukkan bahwa ukuran kontribusi dari disiplin kinerja karyawan adalah 48%, dilainitusebanyak52% dipengaruhi oleh faktor-faktor lain. Dari  hasil pengolahan data, uji-t diperoleh thitung (8,879)> ttabel (1,989) dengan taraf signifikansi 5% pada area penerimaan Ha, artinya Ho ditolak, kesimpulannyaterdapat pengaruh yang kuatatausignifikan antara disiplin kerja pada kinerja karyawan.Kata kunci: KinerjadanDisiplin
Manajemen Alokasi Dana Desa dalam Upaya dan Strategi Mewujudkan Desa Sejahtera Mandiri di Desa Cihambulu, Kec. Pabuaran, Kab. Subang, Jawa Barat Rosa Lesmana; Nardi Sunardi; Wiwik Hasbiyah; Muliahadi Tumanggor; Susanto Susanto
Jurnal Abdi Masyarakat Humanis Vol 1, No 1 (2019): Jurnal Abdi Masyarakat Humanis
Publisher : LPPM Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32493/jamh.v1i1.4152

Abstract

Pelatihan Manajemen dalam Meningkatkan Motivasi Siswa dan Guru SDN 84 Rejang Lebong Rosa Lesmana; Nardi Sunardi; Muliahadi Tumanggor
Jurnal Abdi Masyarakat Humanis Vol 1, No 2 (2020): Jurnal Abdi Masyarakat Humanis
Publisher : LPPM Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32493/jamh.v1i2.4805

Abstract

Pengabdian ini berjudul Pelatihan Manajemen dalam Meningkatkan Motivasi Siswa dan Guru SDN 84 Rejang Lebong. Tujuan umum dari kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini adalah Memberikan pelatihan dan pengetahuan secara praktis ilmu manajemen dan bisnis.  Metode yang digunakan adalah metode survey dan penyampaian materi secara langsung serta simulasi dan diskusi mengenai manajemen untuk meningkatkan motivasi. Kesimpulan dari pengabdian kepada masyakat ini adalah perlunya mengadakan penyuluhan, pelatihan dan simulasi untuk membangkitkan motivasi buat masayarakat khusunya untuk masyarakat di padaama di daerah rejang lebong, Perlu adanya akses ke dinas terkait seperti Dinas pendidikan Rejang Lebong untuk membantu terwujudnya pedidikan yang unggul dengan memperhatikan kesejahtraan guru yang ada di daerah, perlu dukungan motvasi dari semua pihak baik itu pemda maupuun masyarakat sekitarnya.Kata Kunci : Manajemen :  Motivasi Siswa dan Guru
Implementasi Ilmu Manajemen dalam Mewujudkan Pembangunan Masjid Raya Abdul Kadim, Yayasan Ar-Rohim, Kab. Musi Banyuasin, Propinsi Sumatra Selatan. Nardi Sunardi; Rosa Lesmana; Muliahadi Tumanggor; A Kadim
Jurnal Abdi Masyarakat Humanis Vol 1, No 1 (2019): Jurnal Abdi Masyarakat Humanis
Publisher : LPPM Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32493/jamh.v1i1.3379

Abstract

Pengabdian ini berjudul Implementasi Ilmu Manajemen dalam Mewujudkan Pembangunan Masjid Raya Abdul Kadim, Yayasan Ar-Rohim, Kab. Musi Banyuasin, Propinsi Sumatra Selatan. Tujuan umum dari kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini adalah Memberikan pelatihan dan pengetahuan secara praktis ilmu manajemen dalam pengelolaan K3 dalam pembangunan proyek masjid raya abdul kadim.  Metode yang digunakan adalah metode survey dan penyampaian materi secara langsung serta simulasi dan diskusi mengenai manajemen, Pentinggnya K3 dalam pembangunan. Kesimpulan dari pengabdian kepada masyakat ini adalah  proyek telah menerapkan kebijakan K3 yang disebut Komitmen QPASS di proyek namun penerapan belum dilakukan secara optimal. secara struktural telah menerapkan organisasi. Implementasi Ilmu Manajemen belum berjalan secara optimal dalam menerapkan komunikasi dan informasi. proyek telah melaksanakan atau menerapkan pelatihan tetapi belum sesuai dengan upaya pencegahan kecelakaan kerja. belum  optimalnya menerapan pengawasan K3.
Determinan Rasio Profitabilitas Pada PT Bank Mandiri, Tbk. (Persero Periode Tahun 2009 – 2018) Bulan Oktrima; Muliahadi Tumanggor; Waluyo Jati
Jurnal Ilmiah PERKUSI Vol 2, No 1 (2022): PERKUSI
Publisher : Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32493/j.perkusi.v2i1.17632

Abstract

Tujuan Dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh LDR dan NPL secara parsial maupun simultan terhadap ROA pada PT. Bank Mandiri, Tbk. Periode tahun 2009-2018. Dengan menggunakan SPPS 22.0 melakukan beberapa uji, yaitu: uji asumsi klasik, uji regresi linier berganda, uji koefisien determinasi, uji koefisien korelasi, uji hipotesis (t dan f). dengan hasil penelitian, tidak terdapat pengaruh signifikan antara LDR dan NPL secara parsial maupun simultan terhadap ROA. dengan kekuatan hubungan yang kuat dan memberikan kontribusi sebesar 28.3% dan sisanya sebesar 71.7% oleh variabel yang tidak diteliti dalam penelitian ini.