Claim Missing Document
Check
Articles

Found 23 Documents
Search

Citra Publik Presiden Republik Indonesia pada Pemberitaan di Harian Suara Merdeka, Tabloid Tempo, dan Harian Republika : Kajian Analisis Wacana Kritis Model Norman Fairclough Assidik, Gallant Karunia; Santoso, B.Wahyudi Joko
Seloka: Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Vol 5 No 2 (2016): November 2016
Publisher : Pascasarjana Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (380.589 KB)

Abstract

Fokus penelitian ini adalah (a) mendeskripsikan dimensi tekstual, (b) memaparkan praktik wacana, dan (c) memaparkan dimensi sosiobudaya dari pemberitaan Harian Suara Merdeka, Tabloid Tempo, dan Harian Republika dalam membentuk citra presiden.Pendekatan penelitian yang digunakan meliputi pendekatan metodologis dan teoretis. Pendekatan metodologis yang digunakan adalah deskriptif kualitatif dengan pendekatan teoretis Analisis Wacana Kritis (AWK) Norman Fairclough. Ada tiga tahap analisis yang digunakan, yakni deskripsi, interpretasi, dan eksplanasi. Data penelitian ini adalah penggalan wacana pemberitaan tentang Presiden Republik Indonesia dalam rentang masa penerbitan bulan November 2015 hingga Januari 2016. Berdasarkan penelitian, diperoleh hasil penelitian sebagai berikut. Pertama, Harian Suara Merdeka lebih mengarah ke pembentukan citra positif bagi Presiden, dengan persentase citra positif 51,35%. Harian Republika juga condong ke pembentukan citra positif Presiden, melalui persentase 58,3%. Adapun Tabloid Tempo 66,67% condong ke pembentukan citra negatif bagi Presiden. Kedua, analisis praktik kewacanaan dipusatkan pada bagaimana teks diproduksi dan dikonsumsi. Harian Suara Merdeka, Harian Republika, dan Tabloid Kompas memiliki pertimbangan khusus dalam pemilihan isu yang akan disajikan kepada pembaca setiap harinya. Produksi teks berhubungan erat dengan ideologi wartawan dan tindakan yang hendak dicapai. Ketiga, teks berita yang diproduksi media dipengaruhi oleh teks, praktik wacana, dan praktik sosiokulturalThe focus of this study were (a) describe the textual dimension, (b) exposing the practice of discourse, and (c) exposing the sociocultural dimension of the preaching of Suara Merdeka, Tabloid Tempo and Republika newspaper in shaping the image of the president.The approach used in this study include the methodological and theoretical approaches. The methodological approach used is qualitative descriptive theoretical approaches Critical Discourse Analysis (AWK) Norman Fairclough. There are three stages of analysis used, the description, interpretation and explanation. This research data is a fragment of discourse proclamation of President of the Republic of Indonesia in the issuance of period November 2015 to January 2016.Based on research, obtained the following results. First, Suara Merdeka leads to the formation of a positive image for the President, with the percentage of 51.35% positive image. Republika newspaper also inclined to the formation of a positive image of the President, with the percentage of 58.3%. The Tabloid Tempo 66.67% incline to the formation of a negative image for the President. Second, the analysis of discourse practice focused on how the text is produced and consumed. Suara Merdeka daily, Republika and Kompas Tabloid has a special consideration in the selection of issues to be presented to the readers every day. Text production is closely linked to the ideology of journalists and actions to be achieved. Third, the text of the news produced media influenced by the text, discourse practice and socio-cultural practices.
Implementasi Pembelajaran Berbasis Proyek (Project Based Learning) pada Mata Kuliah Media Pembelajaran di Prodi Pendidikan Bahasa Indonesia Universitas Muhammadiyah Surakarta Gallant Karunia Assidik
TRANSFORMATIKA Vol 2, No 2 (2018): Transformatika: Jurnal Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya
Publisher : Universitas Tidar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (265.634 KB) | DOI: 10.31002/transformatika.v2i2.829

Abstract

The purpose of this study was to determine the effectiveness of implementing a project-based learning model. This study used design of classroom action research in two cycles. The instrument used was in the form of a test instrument to measure the results of knowledge and skills tests, as well as non-test instruments to find out student activity data. The subjects in this study were 42 5A grade students of Indonesian Language Education Study Program, Muhammadiyah University Surakarta, who attended learning tool courses in the odd semester of 2017/2018. Based on the results of the study, aspects of knowledge, skills, and attitudes of students in the basic concepts, classifications, and criteria of visual learning tool for elementary and junior high school students have increased after using the project-based learning model. The results of the knowledge test showed that the average class score on the cycle was 48.7, the first cycle was 48.67, then in the second cycle, it increased to 84.45 in the excellent category. As for the results of the skill test, the pre-cycle class average value is 69.69, the first cycle is 75.64, and in the second cycle is 84.06. The results of the non-data data analysis also showed an increase in student activity. In prusiks the percentage of students who are passive is 16.67%, in cycle one it is reduced to 11.90%, then in cycle 2, it is only 9.52%. When pre-cycle the percentage of students active during lectures is 47.62%, then during period one it increases to 52.38%, and in cycle two it becomes 59.52%.
EFEKTIVITAS EKSTRAKURIKULER PRAMUKA SELAMA PANDEMI COVID-19 DI SMA NEGERI 1 NGAWEN Sinta Tri Noviana; Rifiana Febriyanti; Main Sufanti; Gallant Karunia Assidik
Buletin Literasi Budaya Sekolah Vol 3, No. 2, Desember 2021
Publisher : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23917/blbs.v3i2.14448

Abstract

This study aims to look at the scout extracurricular activities during the corona virus pandemic. The problems in this research are extracurricular activities during the pandemic and the effectiveness of scout extracurricular activities during a pandemic at SMA Negeri 1 Ngawen. The methods used are quantitative and qualitative descriptions. Data collection was carried out by observation, interviews, and distributing questionnaires. After the data is obtained, the data will be analyzed inductively, then validated using triangulation techniques. The results showed that the implementation of scout extracurricular activities during the Covid-19 pandemic at SMA Negeri 1 Ngawen was carried out online using Microsoft Office 365 media. This online Scout extracurricular could be in the form of delivery of scouting and production materials taken from quizzes, practical videos, and student activeness in class. X. The effectiveness of this scout extracurricular can be in the form of time use and understanding of students in understanding the scout material. From levels 1-5, it can be concluded that extracurricular implementation during the pandemic ranges at level 4, which is said to be good with a percentage of 48.6%.
TINDAK TUTUR PADA BAHASA PROMOSI (ENDORSEMENT) DI INSTAGRAM Melisa Sheila; Gallant Karunia Assidik
Diglosia : Jurnal Pendidikan, Kebahasaan, dan Kesusastraan Indonesia Vol 6, No 1 (2022): Februari
Publisher : Universitas Majalengka

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (926.135 KB)

Abstract

Various kinds of media are used as a place of promotion today, one of which is Instagram. The contributing factor is the emergence of a large impact which is often called an influencer with diverse speech or speech acts and attracts the attention of the speech partner with their respective promotional language strategies. This study has a purpose, namely (1) finding the form of promotional language speech acts (endorsement) onInstagram (2) describing the forms of promotional language speech acts onInstagram (endorsement). The type of research used The type of research used is qualitative research using descriptive methods in describing the data found. The data from this research is using qualitative data, which is the speech act data of influencers the selected. While the data source is taken from the speech acts of the influencers onInstagram that have been selected. In this study using data collection techniques documentation and observation. Documentation technique is done by listening, reading, and speaking methods. For data validation used theory triangulation. The results of this study indicate that there are (1) 6 data of assertive speech acts (2) 10 data of directive speech acts (3) 4 data of expressive speech acts (4) 10 data of commissive speech acts. In the deepest assertive speech act suggesting, in the directive speech act there is a recommending and commanding speech act, in the expressive speech act there is a praising speech act and a commissive speech act there is an offering commissive speech act. Of speech acts assertive in endorsing there are a number of 6, totaling 10 directive speech acts, expressive speech acts amounted to 4, and the speech act 10.jumlah Komis as many as the entire data totaling 30 types of speech acts that are often used in the promotion of (endorsement) is a follow directive speech and commissive speech acts, can be seen in the table of directive and commissive speech acts, each totaling 10.
An Interreligious Tolerance in Warganet Condolence-expressions on Passing of B.J. Habibie: Anthropolinguistic Study Laily Rahmatika; Agus Budi Wahyudi; Gallant Karunia Assidik
RETORIKA: Jurnal Ilmu Bahasa Vol. 7 No. 1 (2021): April
Publisher : Magister of Linguistic, Postgraduated Program, Universitas Warmadewa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (279.053 KB) | DOI: 10.22225/jr.7.1.2481.43-49

Abstract

The passing of B.J. Habibie is identified as a form of utterance about the existence of interreligious tolerance in Indonesia. Interreligious is intersected with each other in upholding the value of tolerance as manifestation of a sense of Bhineka Tunggal Ika. The research aims to identify the value of tolerance based on potential diversities among interreligious in condolence-expressions. This type of research is a qualitative descriptive study. Data are from Warganet expressions which contain tolerance value. Collecting data uses purposive sampling technique. Data sources are taken from Warganet expressions on Twitter and Instagram. Analyzing data method uses distribution method with markup reading techniques and the equivalent method with referential equivalence technique that refers to the meaning outside of language. The result of this research is that interreligious tolerance is contained in the condolence-expressions in the form of expressions of religious, affection and kinship, and general.
Analisiss Wacana Kritis Model Teun A. Van Djik pada Pidato Menteri Pendidikan dan Kebudayaan dalam Rangka Hari Pendidikan Nasional 2020 Swara Gema Ramadhan; Gallant Karunia Assidik
Jurnal Onoma: Pendidikan, Bahasa, dan Sastra Vol. 8 No. 1 (2022)
Publisher : Universitas Cokroaminoto Palopo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30605/onoma.v8i1.1507

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk memberi penjelasan dalam teks yang dikaji oleh seseorang atau kelompok yang memiliki tujuan untuk mengungkap kepentingan dari pihak tertentu. Metode yang digunaka pada penelitian ini adalah metode deskriptif kualitatif dengan analisis wacana krisis oleh Teun A. Van Djik. Analisis wacana kristis model Van Djik terbagi atas tiga dimensi yaitu dimensi teks, dimensi kognisi sosial, dan dimensi konteks sosial. Hasil dari penelitian menunjukkan Dimensi teks pada analisis wacana kritis model Teun A. Van djik terbagi atas Struktur makro, super struktur, dan struktur micro. Setiap struktur wacana terdapat beberapa elemen yang ditemukan pada wacana pidato Mendikbud. Struktur makro ditemukan elemen topik/tema yang terdapat pada pidato Mendikbud. Super struktur ditemukan elemen skema berupa rangkaian pendapat yang disusun dan dirangkai, seperti pendahuluan, isi, dan penutup. Struktur micro terbagi atas semantik, sintaksis, stilistik, dan retoris. Elemen semantik terdapat unsur latar dan detil, sintaksis terdapat unsur bentuk kalimat, koherensi, dan kata ganti. Elemen stilistik terdapat unsur leksikon atau pemilihan kata, sedangkan elemen retoris hanya ditemukan unsur ekspresi. Kognisi sosial dipengaruhi oleh tiga elemen yaitu pengetahuan, opini dan sikap, dan yang terakhir adalah ideologi. Dimensi konteks sosial ditemukan pengaruh wacana pidato Mendikbud di masyarakat yang dikuatkan oleh kutipan berita dari surat kabar.
WORKSHOP PENAMAAN BADAN USAHA BERBAHASA ASING DI WILAYAH SURAKARTA: KAJIAN SOSIOLINGUISTIK PADA GURU SMP DAN SMK DI JAKARTA Gallant Karunia Assidik; Yakub Nasucha; Tina Indri Astuti; Devi Kurnia Khikmawati; Shindy Tresna Vinansih; Erry Widya Kustanti
JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri) Vol 6, No 3 (2022): Juni
Publisher : Universitas Muhammadiyah Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (293.359 KB) | DOI: 10.31764/jmm.v6i3.7723

Abstract

Abstrak: Penamaan badan usaha tidak jarang melibatkan bahasa asing agar terlihat keren, berbeda, dan menarik. Keadaan di lapangan sering ditemukan nama-nama badan usaha yang maknanya tidak diketahui oleh orang lain, bahkan tidak jarang ditemukan nama badan usaha yang dapat membentuk persepsi negatif pembaca. Kegiatan Workshop dilaksanakan pada tanggal 07 Agustus 2021 di Jakarta. Peserta pelatihan ini ialah 55 guru SMP-SMK Era Pembangunan 3 Jakarta. Tujuan dari pengabdian ini adalah peserta workshop mampu membuat badan usaha dengan nama yang tepat dan bermakna positif. Workshop dilakukan dengan tiga kegiatan yaitu penyajian materi, diskusi dan praktik, serta pendampingan langsung. Berdasarkan hasil pengabdian ditemukan 2 guru dengan persentase 3,64% yang cukup paham, guru yang paham sebanyak 23 dengan persentase 41,82%, dan terdapat 30 guru dengan persentase 54,54% yang sangat paham mengenai materi workshop. Hasil pengabdian ini bermanfaat untuk menambah khazanah ilmu sosiolinguistik terutama yang berkaitan dengan model atau penamaan bahasa asing pada badan usaha.Abstract:  Naming a business entity often involves a foreign language to make it look cool, different, and attractive. The situation in the field is often found with the name of a business entity whose meaning is not known by others, and it is rare to find the name of a business entity that can shape the perception of the reader. Workshop activities will be held on August 7, 2021 in Jakarta. The participants of this training were 55 teachers of SMP-SMK Era Pembangunan 3 Jakarta. The purpose of this service is that the workshop participants are able to create a business entity with the right name and positive meaning. The workshop was carried out with three activities, namely material presentation, discussion and practice, and direct assistance. Based on the results of the service, it was found 2 teachers with a percentage of 3.64% who quite understand, 23 teachers who understand with a percentage of 41.82%, and there are 30 teachers with a percentage of 54.54% who are very understanding about material workshops. The results of this service are useful for adding to the treasures of sociolinguistics, especially those related to models or naming foreign languages in business entities.
Alih Kode dan Campur Kode Bahasa Jawa dan Bahasa Indonesia pada Kicauan Twitter Remaja di Surakarta Indah Suci Melati; Gallant Karunia Assidik
Jurnal Pendidikan dan Konseling (JPDK) Vol. 4 No. 3 (2022): Jurnal Pendidikan dan Konseling
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (247.388 KB) | DOI: 10.31004/jpdk.v4i3.4997

Abstract

Media sosial Twitter digunakan sebagai sarana dalam mengkomunikasikan maksud dan tujuan mereka adalah Twitter. Pengguna jejaring sosial Twitter berasal dari berbagai wilayah dan negara, tidak hanya satu wilayah. Pesatnya perkembangan teknologi di kurun modern ini telah memberikan derma yang signifikan bagi para remaja. Pengguna jejaring sosial melalui Internet biasanya remaja. Banyaknya media sosial ini sering digunakan oleh para remaja untuk mengungkapkan pikiran mereka dalam bahasa yang bisa digambarkan sebagai "campur aduk". Menguasai lebih dari satu bahasa merupakan ciri khas masyarakat. Munculnya bahasa yang disebut Generasi Milenial juga dibuktikan dengan melonjaknya kurun waktu yang dinamis seiring dengan kebutuhan bahasa untuk beradaptasi dengan komunitas penggunanya, sehingga penelitian ini mengidentifikasi alih kode dan campur kode bagi pengguna Twitter. Agar berkelanjutan, penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif, yang berusaha menginterpretasikan secara menyeluruh fakta-fakta yang relevan. Data dikumpulkan dengan menyelidiki data dalam bentuk tweet dan menggunakan sumber yang berbeda dengan cara yang berbeda. Data terhubung ke media sosial online kapan saja dan di mana saja. Dari hasil penelusuran diketahui bahwa data penelitian terdiri dari 9 data alih kode dan 4 data campur kode, terjadi alih kode berupa kata dan frasa, serta terdapat campur kode sebagai deskriptif agar dapat dipahami pembaca.
BENTUK DAN FUNGSI TINDAK TUTUR DIREKTIF SATGAS COVID-19 DALAM SOSIALISASI PENANGANAN PANDEMI Umi Kholifah; Gallant Karunia Assidik
KREDO : Jurnal Ilmiah Bahasa dan Sastra Vol 6, No 1 (2022): JURNAL KREDO VOLUME 6 NO 1 TAHUN 2022
Publisher : Universitas Muria Kudus

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24176/kredo.v6i1.7802

Abstract

Penelitian bertujuan untuk (1) mendeskripsikan bentuk tindak tutur direktif satgas covid-19 dalam sosialisasi penanganan pandemi, dan (2) mendeskripsikan fungsi tindak tutur direktif satgas covid-19 dalam sosialisasi penanganan pandemi pada tayangan youtube Kemenkes RI edisi penanganan pandemi bulan September. Metode penelitian yang menggunakan metode kualitatif deskriptif. Data penelitian berupa tindak tutur direktif satgas covid-19. Sumber data dalam penelitian berupa media youtube kementerian kesehatan Indonesia bulan September 2021. Pengumpulan data menggunakan teknik SBLC (Simak Bebas Libat Cakap) yang kemudian data yang diperoleh direkam selanjutnya dilakukan mentranskip video tahap terakhir dianalisis untuk mendapatkan hasil bentuk tindak tutur direktif dan fungsi tindak tutur direktif. Data yang sudah dianalisis mendapatkan hasil yaitu bentuk-bentuk dari tindak tutur direktif berupa, (1) tindak tutur direktif perintah, (2) tindak tutur permintaan, (3) tindak tutur saran, (4) tindak tutur ajakan. Dari bentuk-bentuk tindak tutur direktif terdapat pula fungsi tindak tutur direktif berupa (1) fungsi tindak tutur perintah meliputi, memerintah, menyuruh, dan memaksa, (2) fungsi tindak tutur permintaan meliputi, meminta, mengharapkan, memohon, mengimbau, (3) fungsi tindak tutur direktif saran meliputi, nasihat, (4) fungsi tindak tutur ajakan meliputi, ajakan. Tindak tutur yang paling banyak digunakan dalam sosialisasi penanganan covid-19 ialah bentuk permintaan sedangkan tindak tutur direktif yang sedikit digunakan adalah bentuk ajakan. Adanya sosialisasi penanganan covid-19 yang diberikan, seharusnya masyarakat dapat mematuhi peraturan yang ada, guna untuk pencegahan penyebaran virus covid-19. Penangganan pandemi yang dilakukan satgas covid-19 memberikan sebuah informasi untuk mengajak masyarakat agar mematuhi protokol kesehatan.
Analisis Semiotika Motivasi Mendalam pada Lirik Lagu Dunia Sementara Akhirat Selamanya #2 Karya Derry Sulaiman Vrisca Putri Nur Sholekhah; Lely Aprillia Arin Dhita; Anjas Rusdiyanto Soleh; Gallant Karunia Assidik; Sri Waljinah
Prosiding University Research Colloquium Proceeding of The 10th University Research Colloquium 2019: Bidang Pendidikan, Humaniora dan Agama
Publisher : Konsorsium Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Perguruan Tinggi Muhammadiyah 'Aisyiyah (PTMA) Koordinator Wilayah Jawa Tengah - DIY

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (515.452 KB)

Abstract

Artikel ini berisi tentang analisis semiotika motivasi mendalampada lirik lagu dunia sementara akhirat selamanya # 2 karyaderry sulaiman (kajian semiotika Ferdinand de Saussure), didalam penelitian ini akan mengunakan metode semiotikapemikiran dari Saussure. Untuk teori Saussure sendiridijelaskan bahwa tanda memiliki unsur yang salingberhubungan anata dunia eksternal yang sesungguhnya denganlirik lagu sangat kuat, karena yang ada di dalam lyric laguAnalisis semiotika motivasi mendalam pada litik lagu duniasementara akhirat selamanya #2 karya derry sulaiman yangsangat membangun dan memotivasi ntuk lebih mengingatdengan akhirat bahwa akhirat itu selamanya dan duniasementara,lirik yang sanagat memotivasi untuk selalumengungat akhirat selamanya.’’wahai manusia jangan engkautertipu daya oleh dunia yang fana sebagai tempat pujian bagikita dunia sementara akhirat selamanya”. Kemudian teknikanalisis data yang digunakan yaitu analisis data yang digunakanyaitu analisis dengan menggunakan teori semiotika ferdinan deSaussure. Model teori dari Saussure lebih memfokuskanperhatian langsung kepada tanda itu sendiri. Dalam penelitianterhadap lirik lagu “’’wahai manusia jangan engkau tertipudaya oleh dunia yang fana sebagai tempat pujian bagi kita duniasementara akhirat selamanya” ini, penelitian membuatinterprestasi dengan membagi keseluruhan lirik lagu menjadibeberapa bait dan selanjutnya pebait akan dianalisis denganmenggunakan teori semiotika dari Saussure.