Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Edukasi Matematika dan Sains

Pengaruh Media Konkret Terhadap Hasil Belajar Materi Operasi Hitung Campuran Bilangan Bulat Siswa Kelas IV Sekolah Dasar Gingga Prananda; Sonia Yulia Friska; Wiwik Okta Susilawati
JEMS: Jurnal Edukasi Matematika dan Sains Vol 9, No 1 (2021)
Publisher : Universitas PGRI Madiun

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25273/jems.v9i1.8421

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh media konkret ceker terhadap hasil belajar matematika. Penelitian ini merupakan Quasi Experiment dengan Desain Pretest Posttest Control Group Desaign. Sampel penelitian ini sebanyak 28 orang dengan menggunakan teknik simple random sampling  dimana SD N 01 Tarantang sebagai kelas eksperimendan SD N 03 Tarantang sebahai kelas kontrol. Berdasarkan hasil penelitian diperoleh uji t diperoleh thitung yaitu 2,3995 sedangkan ttabelpada taraf signifikanα = 0,05 didapatkan thitung yaitu 2,3995dan ttabel sebesar 2,056. Diperoleh thitung> ttabel (2,3995>2,056). Hal ini menunjukkan bahwa terdapat penggaruh penggunaan media konkret ceker terhadap hasil belajar matematika kelas IV SDN gugus VII Harau.