Claim Missing Document
Check
Articles

Found 9 Documents
Search

MEDIA KARTU KOSA KATA DAN PEMBELAJARAN BAHASA DALAM MENUNJANG PROFESIONALISME GURU Nancy Angelia Purba; Restio Sidebang
Pendidikan Bahasa Indonesia dan Sastra (PENDISTRA) Vol 4 No. 2 Tahun 2021
Publisher : Universitas Katolik Santo Thomas Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54367/pendistra.v4i2.1616

Abstract

Media kartu kosa kata dan Pembelajaran bahasa. Media pembelajaran memegang peranan penting dalam proses belajar mengajar di kelas. Proses pembelajaran itu tidak lepas dari penggunaan media digunakan oleh guru secara kontiunitas dan komprehensif tentunya akan menunjang profesionalisme guru, terkhusus guru bahasa. Dibutuhkan keterampilan seorang guru bahasa dalam menggunakan media kartu kosa kata agar pembelajaran yang menarik, inovatif dan menyenangkan. Dibutuhkan kesadaran guru senantiasa dan akrab dengan media pembelajaran. Dengan terampil menggunakan media pembelajaran kartu kosa kata dalam proses belajar mengajar merupakan salah satu menunjang profesionalisme guru bahasa terkhusus di tingkat usia dini dan sekolah dasar. Jika dipahami dengan baik, sesungguhnya media kartu kosa kata menjadi jawaban bagi guru bahasa untuk meningkatkan kemampuan berbahasa anak, baik membaca, menulis, mendengarkan dan berbicara, selain keterbacaan ukurannya yang besar membuat media ini akan sangat membantu proses kegiatan belajar mengajar yang bermakna dan menyenangkan
PENGARUH DISIPLIN BELAJAR SISWA TERHADAP PRESTASI BELAJAR PADA SISWA KELAS III SD NEGERI 040528 SUKADAME T.P. 2020/2021 Restio - Sidebang
ELEMENTARY SCHOOL JOURNAL PGSD FIP UNIMED Vol 11, No 1 (2021): ELEMENTARY SCHOOL JOURNAL PGSD FIP UNIMED
Publisher : FIP Unimed

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24114/esjpgsd.v11i1.24831

Abstract

The research objective was to determine the description of student learning discipline, the description of student learning achievement, and the significant influence of learning discipline on the learning achievement of third grade students SD Negeri 040528  Sukadame in the 2020/2021 learning year. This type of research is a quantitative study with a population of third grade students SD Negeri 040528 Sukadame  and the sampling used was total sampling with a total of 17 students. The method used is descriptive analysis, using the t test formula. The average score of students is 78. The description of student learning achievement based on the average score of the semester report cards is 78, including the good category, and there is a significant influence between Student Discipline on Student Learning Achievement in class III SD Negeri 040528  Sukadame.
PENGUATAN LITERASI DIGITAL DALAM PEMBELAJARAN DI SEKOLAH DASAR Nancy Angelia Purba; Restio Sidebang; Asnita Hasibuan
Pendidikan Bahasa Indonesia dan Sastra (PENDISTRA) Vol 5 No. 1 Tahun 2022
Publisher : Universitas Katolik Santo Thomas Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Literasi Digital dan Pembelajaran di Sekolah Dasar. Gerakan Literasi Sekolah didukung dengan adanya penguatan literasi dalam pembelajaran di sekolah Dasar merupakan hal yang sangat penting yang harus disadari oleh setiap orang. Penggunaan literasi digital dalam pembelajaran di sekolah dasar menghasilkan suatu kemampuan berpikiri kritis dari permasalahan yang diberikan oleh guru. Guru dan siswa sekolah dasar harus senantiasa dan akrab dengan literasi digital. Dengan cakap dan terampil menggunakan literasi digital dalam pembelajaran akan membuat materi yangs sulit dapat dipelajari dengan lebih mudah. Penguatan literasi digital bagi setiap orang untuk menyadarkan kolektif bermedia sosial bagi siswa di sekolah dasar perlu adanya edukasi dengan penggunaan yang diperlukan dan terhindar dari perundungan, permainan (game) yang menjadi candu, korban media sosial, bahkan korban dari kelalaian dalam pengelolaan waktu.
Upaya Meningkatkan Kemampuan Menulis Puisi Siswa melalui Penggunaan Media Diorama pada Siswa Sekolah Dasar Nancy Angelia Purba; Restio Sidebang; Amelia Simanungkalit
EDUKATIF : JURNAL ILMU PENDIDIKAN Vol 5, No 1 (2023): February
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/edukatif.v5i1.4414

Abstract

Penelitian ini berupa Penelitian Tindakan Kelas dengan materi menulis puisi pada siswa kelas V UPTD SD Negeri 122371 Pematang Siantar. Tujuannya untuk meningkatkan proses belajar mengajar di kelas agar mendapat hasil yang lebih baik dari sebelumnya. Metode yang digunakan yakni action research dari penggunaan media diorama. Alat pengumpul data yang digunakan yakni lembar observasi guru dan siswa serta tes menulis puisi. Hasil temuan membuktikan bahwa kemampuan menulis puisi yang diperoleh pada siklus I bahwa 65 sedangkan pada siklus II meningkat menjadi 80. Dari lembar aktivitas guru dan siswa juga mengalami peningkatan. Pada siklus I aktivitas guru sebesar 33 (cukup) dan mengalami peningkatan pada siklus II sebesar 42,75 (baik). Lembar observasi siswa pada siklus I adalah sebesar 34,5 (cukup) sedangkan pada siklus II sebesar 41,75 (baik) mengalami peningkatan dari siklus I ke siklus II secara keseluruhan pada siklus II dan berada pada kategori baik. Atas dasar hipotesis tindakan maka dapat disimpulkan bahwa adanya peningkatan kemampuan menulis puisi melalui penggunaan media diorama pada siswa kelas V UPTD SD Negeri 122371 Pematang Siantar.
The Importance of Principal Leadership Management in Increasing the Competence of Elementary School Teachers in Medan City, North Sumatra Srie Faizah Lisnasari; Pelista Br Karo Sekali; Jainab Jainab; Gemala Widiyarti; Restio Sidebang; Rinci Simbolon
International Journal of Multidisciplinary: Applied Business and Education Research Vol 4 No 2 (2023): International Journal of Multidisciplinary: Applied Business and Education Resear
Publisher : Future Science

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.11594/ijmaber.04.02.27

Abstract

To leadership to the principal of the school plays an important role in improve the competence of teachers in their schools. Efforts to increase this are carried out by making policies that are translated into programs to increase teacher competency. This study aims to describe; (1) Principal Management in Improving Teacher Competence; (2) Principal Management Success in Increasing Teacher Competence; (3) Supporting factors, inhibiting factors and solutions for Principal Management in Improving Teacher Competence at SD N Medan City, North Sumatra. This research is in the form of qualitative research, the data collection method used is observation, interviews, and documentation. The research results show that Principal management in improving teacher competence, namely : (1) Involving teachers in training, training and seminars, (2) Implementation of supervision (3) Prioritizing discipline, (4) Motivating teachers. Application of leadership management school principals in improving teacher competence greatly affect the competence of teachers in SD N Medan City, North Sumatra, namely that the teachers have started apply the basic competency standards regulated by the government as well as possible. In implementing the program there will be supporting factors, inhibiting factors and leadership management solutions principal in improving teacher competence in Elementary School Medan City, North Sumatra.
PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN BRAINWRITING TERHADAP KETERAMPILAN MENULIS MAHASISWA Restio Sidebang; Rita Herlina Br PA
JURNAL CURERE Vol 7, No 1 (2023): Jurnal Curere
Publisher : Universitas Quality

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36764/jc.v7i1.1027

Abstract

This study aims to determine the influence of the Brain Writing learning model on the ability to write articles for semester 2 students of Quality University for the 2022/2023 academic year. This type of research uses quantitative methods that refer to a type of quasi-experimental research approach with a one-group pretest-posttest design method.The research subjects were 21 students. The research instrument for data collection is by essay test in the form of assignments, namely writing articles. Based on the research method, the research data is distinguished between before and after treatment using the Brainwiting model.The results of the data with the Shapiro Wilk test produced normally distributed data, homogeneous and non-homogeneous data, so that then a non-parametric test (Wilcoxon test) was used, the result of the significance t test of 0.00 was smaller than 0.005.There is a difference in the average results of student pretests before using the Brainwriting learning model and the average positive postest score, so it means that experimental class scores are better by using the Brainwriting learning model.The conclusion in this study is that the Brainwriting Learning Model affects the ability to write student articles.
PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN QUANTUM TEACHING TERHADAP KEMAMPUAN MENULIS KARANGAN NARASI PADA SISWA SEKOLAH DASAR Amelia Simanungkalit; Nancy Angelia Purba; Restio Sidebang
Pendidikan Bahasa Indonesia dan Sastra (PENDISTRA) Vol 6 No. 1 Tahun 2023
Publisher : Universitas Katolik Santo Thomas Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54367/pendistra.v6i1.2704

Abstract

The purpose of conducting this data was to determine the effect of the quantum teaching learning model on the ability to write narrative essays in class V of Bahbiak Siantar Adventist Private Elementary School. This research was carried out in the 2022/2023 school year. This research method is an experiment with a pre-experimental research design with a One-Group Pretest Post-test Design research design. The sample of this research is 33 students. Data collection techniques used are observation, documentation, and tests. Data is processed using statistical analysis techniques with the N-gain test. Based on the results of the hypothesis test, it was found that the ability to write narrative essays for fifth grade students had a normal with a final N-gain score of 0.52 in the moderate category. The pretest average score is 64.4 while the post-test average score is 83.5. The results of conceptual tests and problem solving strongly suggest that the use of the quantum teaching method in grade V can improve the effectiveness of students' narrative essay writing abilities in elementary schools.
Pengaruh Penggunaan Brain Gym terhadap Motivasi Belajar Siswa di SD Negeri 040454 Desa Sempajaya Tahun Pelajaran 2022/2023 Karmila Br Karo; Restio Sidebang; Ripaldi Karo-karo
Innovative: Journal Of Social Science Research Vol. 3 No. 4 (2023): Innovative: Journal Of Social Science Research
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/innovative.v3i4.3813

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah mengtahui bagaimana motivasi belajar siswa dengan menggunakan Brain Gym di SD Negeri 040454 Desa Sempajaya Tahun Pelajaran 2022/2023. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian eksperimen semu (Quasi eksperimental Research), menggunakan dua kelompok, yaitu kelas eksperimen dan kelas kontrol. Motivasi belajar siswa diukur menggunakan instrument angket yang berjumlah dua puluh item pertanyaan yang diberikan kepada 22 siswa kelas eksperimen dan kelas kontrol. Dari hasil penelitian ini, ditemukan bahwa motivasi belajar siswa semakin meningkat setelah adanya kegiatan brain gym sebelum dan pada pertengahan kegiatan belajar. Hal ini juga terlihat dari hasil belajar yang meningkat secara konsisten pada kelas eksperimen yang dilakukan oleh peneliti. Penggunaan Brain Gym yang beragam oleh peneliti terhadap kelas eksperimen membuat siswa semakin bersemangat dalam menerima Pelajaran dan ini mempengaruhi hasil belajar siswa SD 040454 Desa Sempajaya Tahun Pelajaran 2022/2023.
Pengaruh Membaca Cerita Rakyat Dalam Meningkatkan Keterampilan Bercerita dan Pengetahuan Budaya Lokal Pada Siswa Kelas VI SD Negeri 060937 Kwala Bekala Tahun Pelajaran 2023/2024 Karmila Br Karo Karo; Restio Sidebang
Journal of Social Science and Multidisciplinary Analysis Vol. 1 No. 1 (2024): Journal of Social Science and Multidisciplinary Analysis (Jossama), February 20
Publisher : Laboratorium Riset Ekonomi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas (PTK) yang bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh membaca cerita rakyat dalam meningkatkan keterampilan bercerita dan pengetahuan tentang budaya lokal pada siswa SD Negeri 060937 Kwala Bekala, Medan. Subjek dari penelitian adalah siswa Kelas VI SD Negeri 060937 Kwala Bekala yang berjumlah 20 orang dan objek penelitian ini perbaikan pembelajaran dengan membaca cerita rakyat. Alat pengumpul data digunakan lembar observasi. Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan, penelitian tindakan kelas yang dilaksanakan pada Kelas VI SD Negeri 060937 Kwala Bekala maka dapat disimpulkan sebagai berikut : (1) Pengenalan cerita rakyat kepada siswa membuat mereka tertarik untuk membaca. (2) Membaca cerita rakyat membuat siswa semakin terampil dalam bercerita di depan kelas. (3) Membaca cerita rakyat menambah pengetahuan siswa tentang budaya lokal, khususnya budaya lokal di Sumatera Utara. Hal ini terlihat dari hasil belajar siswa dalam 2 siklus pelaksanaan penelitian Tindakan kelas.