Claim Missing Document
Check
Articles

Analisis Pengaruh Current Ratio, Debt Ratio, Total Asset Turn Over terhadap Kinerja Keuangan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Endar Rafitri A’yun Joyta; Nurul Qomari; Enny Istanti
EkoBis: Jurnal Ekonomi & Bisnis Vol 1, No 3: April 2021
Publisher : Universitas Bhayangkara Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46821/ekobis.v1i3.171

Abstract

Setiap perusahaan pasti ada manajemen keuangan. Manajemen keuangan sangat penting guna memantau dan melihat nilai kinerja perusahaan. Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis apakah variabel current ratio, debt ratio, total asset turn over berpengaruh secara simultan dan signifikan, berpengaruh secara parsial dan signifikan dan variabel mana yang berpengaruh dominan terhadap kinerja keuangan. Metode pengambilan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah purposive sampling dengan Populasi sebanyak 15 perusahaan dan 8 Perusahaan sebagai sampel. Penelitian ini menggunakan teknik analisis data regresi linier dibantu dengan Program SPSS 22, yang meliputi simultan (uji F), persial (uji t) dan dominan. Dapat disimpulkan bahwa current ratio, debt ratio, total asset turn over berpengaruh secara simultan dan signifikan terhadap kinerja keuangan. Uji Parsial diperoleh current ratio berpengaruh positif dan signifikan ,sedangkan debt ratio berpengaruh negatif dan signifikan, dan total asset turn over berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja keuangan. Uji dominan diperoleh debt ratio memiliki nilai standart coefficients terbesar dibanding dengan variabel lain.
PROGRAM PENGEMBANGAN PEMASARAN UMKM DI DESA KEDUNGREJO, KECAMATAN JABON MELALUI MEDIA SOSIAL Enny Istanti; Ruchan Sanusi
JPM17: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol 6 No 1 (2021)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30996/jpm17.v6i1.5089

Abstract

Media sosial adalah alat atau sarana yang dapat diakses oleh semua orang tanpa adanya batasan waktu dan jarak selama terdapat jaringan internet. Adanya media sosial yang mempunyai akses luas, mudah, dan cepat hal ini dimanfaatkan oleh para pengusaha kecil UMKM untuk lebih berani mempromosikan produk-produknya sebagai media pemasaran yang efektif dan efisien. Pesatnya perkembangan UMKM membuat pemanfaatan media sosial juga semakin tinggi. Keberadaan UMKM diharapkan mampu memperluas lapangan kerja, mempercepat proses pemerataan ekonomi, peningkatan pendapatan masyarakat, dan mendorong mewujudkan stabilitas nasional. Pemanfaatan media sosial diharapkan mampu menambah jangkauan pemasaran usaha UMKM. Dengan adanya program Kuliah kerja Nyata Tematik diharapkan kegiatan penyuluhan dan pelatihan tentang pengembangan pemasaran UMKM di Desa Kedung Rejo melalui media sosial dapat memberikan pemahaman kepada masyarakat pentingnya media sosial dalam mengembangkan bisnis sekaligus mengikuti perkembangan zaman dan dapat dimanfaatkan semaksimal mungkin. Kata Kunci : UMKM, media sosial, penyuluhan,pelatihan
EVALUASI PROSEDUR PENGENDALIAN INTERN ATAS PIUTANG USAHA PADA PT SPS (DEPO GEDANGAN) Enny Istanti
Akuntansi \'45 Vol. 1 No. 1 (2020): Mei : Jurnal Ilmiah Akuntansi
Publisher : Fakultas Ekonomi Program Studi Akuntansi Universitas 45 Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (155.869 KB) | DOI: 10.30640/akuntansi45.v1i1.89

Abstract

in performing company”s activities, absolute officency principle in hold and implemented. A company is demanded to be able to permorm with other companies. One of several factors in reaching offciency and effectiveness is sufficient intern control on every company activities. Internal control is organization planning and all methods, procedure, and policies which is coordinated in a business unit. Problem solving method that being used in this thesis writing is qualitative analysis method. Here, the writer is performing direct research, thah is by data collection technique, through interview and document analysis thaht suitable with writer needs as the basic of intern control system implementation of account receivable and good delivery that being implemented at PT SPS (Depo Gedangan).Based on above research, it can be concluded that intern control system at billing prosedur and good delivery is not sufficient yet, because at good delivery procedure there is no right policy for good delivery to the customer couse it”s influence the billing process. In order to solve company”s problem, there is a need improvement which later will be able to help company”s development that is by make policy wint no unload goods if not print newa item receipt (BPB) and with implement a billing system in each Center Distrik (DC).
PENGARUH PENERAPAN PERATURAN PEMERINTAH NOMOR 23 TAHUN 2018 TERHADAP KEPATUHAN PEMBAYARAN PAJAK USAHA MIKRO KECIL MENENGAH RM. Bramastyo KN; Enny Istanti
Akuntansi \'45 Vol. 1 No. 2 (2020): November : Jurnal Ilmiah Akuntansi
Publisher : Fakultas Ekonomi Program Studi Akuntansi Universitas 45 Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (328.719 KB) | DOI: 10.30640/akuntansi45.v1i2.97

Abstract

Sumber pendapatan terbesar Indonesia berasal dari pajak. Pajak adalah pendapatan negara yang berpotensi dalam menciptakan keberhasilan dalam pembangunan nasional. Populasi dari penelitian ini adalah usaha mikro kecil menengah yang terdapat di KPP Pratama X dan Metode yang digunakan dalam pengambilan sampel adalah metode Sampling Purposive Data yang digunakan bentuk kuesioner (Questionare). Uji t menunjukkan bahwa thitung thitung > ttabel (5,383 > 1,678) dan tingkat signifikansi 0,000 maka hal ini membuktikan bahwa penerapan PP No. 23 Tahun 2018 mempunyai pengaruh signifikan terhadap kepatuhan pembayaran pajak usaha mikro kecil menengah. Simpulan bahwa kepatuhan pembayaran pajak usaha mikro kecil menengah tidak hanya berdasarkan penerapan PP No. 23 Tahun 2018 tetapi juga disebabkan oleh tingkat kesadaran masyarakat dalam membayar pajak cukup tinggi walau tidak semua wajib pajak usaha mikro kecil menengah membayar pajak tepat waktu.
ANALISIS LAPORAN KEUANGAN DAN INDIKATOR KEBANGKRUTAN UNTUK MENILAI KINERJA KEUANGAN SERTA KELANGSUNGAN PADA PT BAYU BUANA Tbk Enny Istanti; RM Bramastyo Kusumo Negoro
Akuntansi \'45 Vol. 2 No. 2 (2021): November : Jurnal Ilmiah Akuntansi
Publisher : Fakultas Ekonomi Program Studi Akuntansi Universitas 45 Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (221.68 KB) | DOI: 10.30640/akuntansi45.v2i2.113

Abstract

In today's tight business competition, many companies always want to stay afloat from business competitors. This research is a qualitative descriptive study with an approach that is carried out using quantitative data calculations in the form of financial statements. From the analysis, it shows that the financial performance of PT Bayu Buana Tbk in 2008 to 2012 can be said to be still not good. Where in terms of liquidity ratios and leverage ratios, the company is still not able to pay off its obligations. For the analysis of bankruptcy indicators, the results obtained from 2008 to 2012, the company is classified as a very healthy company or does not experience financial difficulties or bankruptcy.
PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DI DESA TANJUNGAN KEC. DRIYOREJO KAB. GRESIK MELALUI PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN BUDIDAYA TOGA Enny Istanti; Sutopo Sutopo
BUDIMAS : JURNAL PENGABDIAN MASYARAKAT Vol 2, No 2 (2020): BUDIMAS : Vol. 2, No. 2, 2020
Publisher : LPPM ITB AAS Indonesia Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29040/budimas.v2i2.1090

Abstract

ABSTRAK : Desa Tanjungan merupakan sebuah wilayah di Provinsi Jawa Timur. Desa ini berbatasan dengan Desa Mojosarirejo di utara, Desa Sumput di timur, Desa Sumput di selatan, serta Desa Banjaran di barat. Dan dikelilingi oleh perusahaan-perusahaan besar sehingga kondisi daerah disana yaitu tanah tandus, udara panas, serta kurangnya penghijauan sehingga terlihat kondisi pedesaan yang gersang. Untuk mata pencaharian sebagian penduduk Tanjungan adalah Karyawan Pabrik, Sopir Truck dan Petani. Sedangkan untuk fasilitas desa masih ada beberapa fasilitas yang kurang memadai seperti tong sampah dan untuk seluruh aktivitas administrasi berada di balai desa sudah cukup baik tetapi dalam hal pelayanan masih perlu antri lama dan proses yang cukup panjang jika persyaratan tidak lengkap serta kurangnya pengetahuan teknologi informasi yang dimiliki masyarakat desa untuk melakukan pengurusan surat-surat yang dibutuhkan secara online. Sehingga bisa dikatakan masyarakat di Desa Tanjungan masih kurang mengoptimalkan lahan yang ada untuk penghijauan dan fasilitas pembangunan yang ada di desa tersebut. Maka dari itu perlu adanya kesadaran masyarakat untuk lebih mencintai lingkungan yang bersih dan hijau melalui pemanfaatan tanaman toga / tanaman obat keluarga yang merupakan tanaman hasil budidaya rumahan yang berkhasiat sebagai obat. Selain itu perangkat desa tanjungan agar dapat meningkatkan pelayanan masyrakat di desa tanjungan melalui pelayanan E-government yang merupakan pemanfaatan informasi, komunikasi, dan teknologi oleh pemerintah dalam pelayanan public. Kata Kunci : Desa Tanjungan, Tanaman Toga, Pembangunan, Teknologi, E-Government
PEMBERDAYAAN UKM UNTUK MENINGKATKAN PENDAPATAN MASYARAKAT DI DESA KEPUH KECAMATAN KERTOSONO KABUPATEN NGANJUK Enny Istanti; Indi Nuroini
BUDIMAS : JURNAL PENGABDIAN MASYARAKAT Vol 4, No 1 (2022): BUDIMAS : VOL. 04 NO. 01, 2022
Publisher : LPPM ITB AAS Indonesia Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29040/budimas.v4i1.3540

Abstract

Pemberdayaan UMKM merupakan salah satu langkah strategis dan tepat dalam rangkat peningkatan dan perkuatan dasar hidup ekonomi kerakyatan bagi sebagaian besar masyarakat Indonesia, terutama dalam rangka menciptakan lapangan kerja baru dalam rangka mengurangi pengangguran dan kesenjangan sosial dalam kehidupan. tujuan memberi pengetahuan kepada UKM tentang apa itu branding, cara menentukan target dan segmen pasar, memberikan pelatihan tentang cara mengaplikasikan sosial media dan juga marketplace, juga melatih UKM untuk bisa melakukan packaging untuk menunjang proses dari pengaplikasian marketplace. Metode yang digunakan adalah kualitatif dengan cara memberikan sosialisasi dan bimbingan kepada pelaku UKM Desa Kepuh. Hasil yang diperoleh setelah diadakan sosialisai dan bimbingan terhadap peserta dan pelaku UKM yang ada di desa Kepuh. Terlihat bahwa terdapat 72% peserta sangat paham terhadap materi sosialisasi, 18% sebanyak itu peserta yang paham dan sisanya sebanyak 10% tidak paham. Hal ini sangat membanggakan karena peningkatan prosentase peserta yang paham akan materi. Kesimpulan dalam kegiatan pengabdian masyarakat ini adalah bahwa dari beberapa pelaku UKM yang ada di Desa Kepuh [1] Tidak memahami dan mengerti cara mengemas produk dengan baik sehingga mampu menarik minat beli konsumen, [2] rebranding produk sehingga mampu memberikan daya Tarik terhadap produk tersebut, [3] Merubah kebiasaan menjual barang secara konfensial menjadi digital marketing dengan memanfaatkan kemajuan tekhnologi dan memanfaatkan markerplace yang ada di media sosial
PENGARUH KECERDASAN EMOSIONAL TERHADAP PRESTASI BELAJAR MAHASISWA FAKULTAS EKONOMI MANAJEMEN UNIVERSITAS BHAYANGKARA SURABAYA Enny Istanti
EKONOMIKA45 :  Jurnal Ilmiah Manajemen, Ekonomi Bisnis, Kewirausahaan Vol. 3 No. 2 (2016): Juni : Jurnal Ilmiah Manajemen, Ekonomi Bisnis, Kewirausahaan
Publisher : Fakultas Ekonomi Universitas 45 Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (695.861 KB)

Abstract

Competition world's work is getting sharply due to the era of globalization. Many examples around prove that the person who had a degree of higher education not necessarily successful actively involved in the work force. Activity students in organization very influential on the development of emotional intelligence. Independent variables in this study is that emotional intelligence consists of self-control (X1), motivation (X2), and social skills (X3). While the dependent variable is Student Learning Achievement (Y). The population in this study were students of Economics Faculty of Management Prodi class 2008, 2009 and 2010 because the students were considered to have had a GPA that shows the results of their final semester who had traveled during the study as many as 84 students. The sampling technique used in this study using proportionate Stratified Random Sampling. Data analysis techniques used in this study is the multiple linear regression. The results obtained in this study are variables Self-Control, Motivation and Social Skills simultaneous effect of Learning on Student Achievement Management Faculty of Economics, University of Surabaya Bhayangkara because FHitung value (70 708) greater Ftabel (2.72). The results also showed that Self-Control (X1), motivation (X2) and Social Skills (X3) partially significant effect on Student Achievement Study Management Faculty of Economics, University of Surabaya Bhayangkara. The results also showed that Self-Control (X1), motivation (X2) and Social Skills (X3) partially significant effect on Student Achievement Study Management Faculty of Economics, University of Surabaya Bhayangkara. Variable that has a dominant influenceon the Student Learning Achievement Management Faculty ofEconomics, University of Surabaya is Bhayangkara motivation variable (X2).
PENGARUH HARGA, PROMOSI DAN PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN DI RESTORAN BURGER KING KAWASAN SURABAYA PLAZA SURABAYA Enny Istanti Enny Istanti
EKONOMIKA45 :  Jurnal Ilmiah Manajemen, Ekonomi Bisnis, Kewirausahaan Vol. 7 No. 1 (2019): Desember: Jurnal Ilmiah Manajemen, Ekonomi Bisnis, Kewirausahaan
Publisher : Fakultas Ekonomi Universitas 45 Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (138.152 KB)

Abstract

This study aims to determine the effect of prices, promotions, and products on consumer purchasing decisions simultaneously, partialy, and significantly. And to determine which variables have a dominant influence. Methods of research using quantitative methods in the study population are consumers Restorant Burger King Surabaya Plaza Surabaya. The sampling technique used was simple random sampling and accidental sampling with a sample size of 95 respondents to the formula Slovin. Technique uses multiple linier regression analysis. The variable is the prices, promotions, products, buying decisions. Result were obtained value of F count 31,843 with a significance of 0,000, t value of each variable of prices 2,635 > 1,98638, variable promotions 2,892 > 1,98638, and variable products 3,531 > 1,98638 Based on the result of research in Restorant Burger King Surabaya Plaza Surabaya to the simultaneous effect of three independent variables, partial and significant impact on buying decisions. The Independent variable of Product has a dominant influence on the Purchasing Decision which has a Beta value of 0,351.
IMPLEMENTASI HARGA, KUALITAS PELAYANAN DAN PEMBELIAN BERULANG PADA PENJUALAN PRODUK GAMIS AFIFATHIN Enny Istanti; Bramastyo Kusumo; Indah Noviandari
EKONOMIKA45 :  Jurnal Ilmiah Manajemen, Ekonomi Bisnis, Kewirausahaan Vol. 8 No. 1 (2020): Desember : Jurnal Ilmiah Manajemen, Ekonomi Bisnis, Kewirausahaan
Publisher : Fakultas Ekonomi Universitas 45 Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (972.207 KB) | DOI: 10.30640/ekonomika45.v8i1.180

Abstract

This study aims to determine the effect of prices, service quality, and repeat purchases on product sale decisions simultaneously, partialy, and significantly. And to determine which variables have a dominant influence. Methods of research using quantitative methods in the study population are consumers Gamis Afifathin Surabaya. The sampling technique used was simple random sampling and accidental sampling with a sample size of 95 respondents to the formula Slovin. Technique uses multiple linier regression analysis. The variable is the prices, service quality, repeat purchases, product sale. Result were obtained value of F count 41,563 with a significance of 0,000, t value of each variable of prices 1,094 > 1,98638, variable service quality 10,757 > 1,98638, and variable repeat purchases 0,437 > 1,98638 Based on the result of research in Product Gamis Afifathin Surabaya to the simultaneous effect of three independent variables, partial and significant impact on Product sale. The Independent variable of Service Quality has a dominant influence on the Product Sale which has a Beta value of 0,597.