Claim Missing Document
Check
Articles

Found 13 Documents
Search

ANALISIS SISTEM PENYIMPANAN DAN PENEMUAN KEMBALI ARSIP DATA PEGAWAI UNTUK MENUNJANG EFEKTIVITAS PENGAWASAN ARSIP PADA POLITEKNIK NEGERI MALANG Erlangga Andi Sukma; Tri Wahyu Widodo; Farika Nikmah
Adbis: Jurnal Administrasi dan Bisnis Vol 14, No 2 (2020): JURNAL ADMINISTRASI DAN BISNIS 2020
Publisher : Politeknik Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33795/j-adbis.v14i2.100

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana pengelolaan arsip di Politeknik Negeri Malang berupa sistem penyimpanan dan penemuan kembali arsip guna menunjang efektivitas pengawasan arsip data pegawai. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif. Metode pengumpulan data menggunakan metode observasi, wawancara dan dokumentasi serta menggunakan data primer dan sekunder. Penelitian ini difokuskan pada bagian Kepegawaian dengan subyek arsip data pegawai. Berdasarkan hasil penelitian, pelaksanaan prosedur pengelolaan arsip data pegawai di Politeknik Negeri Malang ini masih terdapat masalah, yaitu penyimpanan yang masih kurang tertata secara runtut karena tidak diberi kode di setiap dokumen sehingga mempersulit penemuan kembali arsip. Dari hasil perhitungan angka kecermatan arsip masih 1,35% yang berarti pengawasan arsip masih belum efektif.
PENGARUH EKSTERIOR DAN GENERAL INTERIOR TERHADAP PERILAKU PEMBELIAN DI SUPER INDO SINGOSARI MALANG Joni Dwi Pribadi; Erlangga Andi Sukma; Eko Boedhi Santoso
Adbis: Jurnal Administrasi dan Bisnis Vol 11, No 2 (2017): Jurnal Administrasi dan Bisnis 2017
Publisher : Politeknik Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33795/j-adbis.v11i2.30

Abstract

This research was intended to analyze the implementation,responses of customers, and to analyze how big the influence of exterior and general interior is on purchasing behavior. The kind of research is explanatory research with two independent variables which are exterior and general interior designand purchasing decision as the dependen variables, using data collection techniques of questionnaire, interviews, observation, documentation, with accidental sampling. The respondents of this research were 90 customers at Super Indo Singosari. The data were then analyzed with multiple regression analysis. The result showed that Y = 6,694 + 0,198 X1 + 0,382 X2. It mean that exterior design and general interior design had positive and significant effect on purchasing decision. The determination coefficient score was 0,465; it mean that variables (exterior and general interior) had 46% effect on purchasing decision, and the rest 54% was influenced by other variables such as price, product, quality, and others not included in this research.
TECHNOLOGY ACCEPTANCE MODEL (TAM) DAN SIKAP PENGGUNAAAN MEDIA SOSIAL (STUDI PADA MAHASISWA JURUSAN ADMINISTRASI NIAGA POLINEMA) Erlangga Andi Sukma
Adbis: Jurnal Administrasi dan Bisnis Vol 12, No 1 (2018): Jurnal Administrasi dan Bisnis 2018
Publisher : Politeknik Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33795/j-adbis.v12i1.37

Abstract

This study examines individual adoption behavior of the most popular social networking site Instagram. The influences on the attitude toward using social networking based on individual’s perceived ease of use (PEU), perceived usefulness (PU) and trust is empirically examined with a primary data set of 95 students of Business Administration at State Polytechnic of Malang, users of Instagram gathered from a questionnaire survey. The results demonstrate that the revised social media TAM model proposed in this study supports all the hypotheses of attitude toward using social media. The results of this study provide evidence for the importance of additional key variables to TAM in considering user engagement on social media sites and other social-media-related business strategies.
PENGARUH TECHNOLOGY ACCEPTANCE MODEL (TAM) DAN TRUST TERHADAP INTENSI PENGGUNA INSTAGRAM Erlangga Andi Sukma; Musthofa Hadi; Farika Nikmah
Jurnal Riset Ekonomi dan Bisnis Vol 12, No 2 (2019): AGUSTUS
Publisher : Universitas Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (549.681 KB) | DOI: 10.26623/jreb.v12i2.1659

Abstract

Studi ini meneliti perilaku adopsi individu dari situs jejaring sosial paling populer saat ini Instagram. Pengaruh pada intensi terhadap penggunaan jejaring sosial berdasarkan persepsi kemudahan penggunaan individu (PEU), persepsi kemanfaatan (PU) dan kepercayaan secara empiris diperiksa dengan kumpulan data primer dari 95 mahasiswa Administrasi Bisnis di Politeknik Negeri Malang, pengguna Instagram dikumpulkan dari survei kuesioner. Hasil penelitian menunjukkan bahwa model TAM media sosial yang diusulkan dalam penelitian ini mendukung semua hipotesis intensi terhadap penggunaan media sosial. Hasil penelitian ini memberikan bukti untuk pentingnya variabel kunci tambahan untuk TAM dalam mempertimbangkan keterlibatan pengguna di situs media sosial dan strategi bisnis terkait media sosial lainnya.This study examines individual adoption behavior of the most popular social networking site  Instagram. The influences on the intetion toward using social networkinf based on individual’s perceived ease of use (PEU), perceived usefulness (PU) and trust is empirically examined with a primary data set of 95 students of Business Administration at State Polytechnic of Malang, users of Instagram gathered from a questionnaire survey. The results demonstrate that the revised social media TAM model proposed in this study supports all the hypotheses of intention toward using social medial. The results of this study provide evidence for the importance of additional key variables to TAM in considering user engagement on social media sites and other social-media related business strategies.
PELATIHAN CRAFT KAIN PERCA BAGI PEMBERDAYAAN DAN KESEJAHTERAAN KELUARGA RT.08 RW.05 DI KELURAHAN BANDUNG REJOSARI KOTA MALANG Tri Yulistyawati Evelina; Rena Feri Wijayanti; Lina Budiarti; Erlangga Andi Sukma; Rizky Kurniawan Murtiyanto
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat (J-ABDIMAS) Vol 4 No 1 (2017): Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat 2017
Publisher : Publisher UPT P2M Politeknik Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Family empowerment is all the guidance and coaching efforts for the family to live healthy prosperous, advanced and independent. Members PKK RT.08 RW.05 in Rejosari urban village of Malang Malang some of the mother-mother as a housewife.One proposed to the mother of PKK is a Craft Cloth Training. The reason for the selection of this training is that the training is not too difficult, it does not require special training so that for mothers who have other activities such as taking care of the family, shop business and so fits very well.The purpose of PKM activities are as follows: (1) To provide knowledge and skills for PKK mothers in handicraft processing using patchwork material; (2) To empower and prosper the family by creating business opportunities to supplement family income. While the expected benefits are: (1) As input to develop the program of empowerment and family welfare; (2) As inputs to find potential for PKK mothers in entrepreneurship. Implementation of their service activities as follows: (1) Pre Training; (2) Training Design; (3) Implementation of work skills training
PENYULUHAN TENTANG PERANAN ISTRI DALAM MANAJEMEN KEUANGAN RUMAH TANGGA BAGI KELUARGA MUDA PURI NIRWANA PANDANWANGI RT 3 RW 3 KELURAHAN PANDANWANGI KECAMATAN BLIMBING KOTA MALANG Shinta Maharani Trivena; Ellyn Eka Wahyu; Erlangga Andi Sukma; Farida Akbarina; Siti Nurbaya
Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat (J-ABDIMAS) Vol 4 No 1 (2017): Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat 2017
Publisher : Publisher UPT P2M Politeknik Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Community Service Activities was held on August 26, 2017 in Puri Nirwana Pandanwangi Jl Kalisari Gang Makam RT 03 RW 03 Pandanwangi Blimbing, Malang. This activity is divided into several namely the preparation stage includes the preparation of places and events, the stage of delivery of materials, the discussion phase, and the closing stage. The goal is to open the participants' awareness on the importance of household financial management for the future of the family, strengthen the commitment to discipline in managing expenditure, strengthening the relationship between State Polytechnic of Malang with society at large. Success in the community service is apparent after the socialization event is completed that some residents proposed to be held monthly arisan as a substitute to save in the bank and strengthen the relationship between housing residents. All participants are quite easy in understanding the material provided.
PROSEDUR PENGELOLAAN ARSIP UNTUK KEAMANAN DOKUMEN DI RSIA PURI BUNDA MALANG Retha Dwi Putri Veraniansyah; Erlangga Andi Sukma
Adbis: Jurnal Administrasi dan Bisnis Vol 13, No 1 (2019): JURNAL ADMINISTRASI DAN BISNIS 2019
Publisher : Politeknik Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33795/j-adbis.v13i1.66

Abstract

In every organization, institution or agency in the implementation of the daily activities cannot be separated from an administrative activity. One of administration activity is archival activities. One of the purposes of the filing activities are archives that are stored remain safe and secure. Security activities of the archive also needs to be done to keep the archive remains in losed and damaged. The methods of data analysis to support the work of this research were used qualitative analysis method and used the method of data collection by observation and interview. The results of the research it had been known that the security of the archive was not in accordance with existing theory. Security archive influenced by how Hospital of Puri Bunda Malang conducting the management of the archive in order to avoid loss and damage to the archive. The problem occured because there is no control in borrowing and lending system of the archives, no certain place to put in, bad disaster resistance building, and also the lack of detail in the saving procedure. The Hospital of Puri Bunda Malang needed to pay attention to the security of the archives as well as the stored maintenance records.
PENGARUH BEBAN KERJA DAN PEMBERIAN INSENTIF TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. PERKEBUNAN NUSANTARA XII WONOSARI KEBUN TEH MALANG Erlangga Andi Sukma; Farika Nikmah; Izzatul Ulya
Adbis: Jurnal Administrasi dan Bisnis Vol 15, No 2 (2021): JURNAL ADMINISTRASI DAN BISNIS 2021
Publisher : Politeknik Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33795/j-adbis.v15i2.134

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk menguji pengaruh beban kerja dan pemberian insentif terhadap kinerja karyawan PT. Perkebunan Nusantara XII Kebun Teh Wonosari Malang. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan variabel Beban Kerja (X1), Pemberian Insentif (X2) dan Kinerja Karyawan (Y). Penelitian ini menggunakan teknik pengumpulan data kuesioner dan wawancara, dengan teknik sampling purposif diperoleh 50 responden karyawan tetap bagian produksi PT. Perkebunan Nusantara XII Malang. Analisis data digunakan uji validitas, uji reliabilitas, uji regresi berganda, uji koefisien determinasi dan uji hipotesis (parsial dan simultan). Hasil pengujian hipotesis secara parsial dan simultan diketahui bahwa, pada H0 ditolak dan Ha diterima. Hasil dari persamaan uji regresi berganda yaitu nilai konstanta positif, sehingga hasil dari pengujian hipotesis secara parsial dan simultan serta uji regresi berganda dapat dikatakan Beban Kerja (X1) berpengaruh negatif dan signifikan terhadap Kinerja Karyawan (Y), sedangkan Pemberian Insentif (X2) berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja Karyawan (Y).
BIMBINGAN DAN PENDAMPINGAN PENGELOLAAN PENYELENGGARAAN EVENT UNTUK UMKM KOPI SAWAH Becik Gati Anjari; Erlangga Andi Sukma; Izzatul Ulya; Eko Boedhi Santoso; Rizka Rahmawati
Jurnal Pengabdian Polinema Kepada Masyarakat Vol. 8 No. 2 (2021): Jurnal Pengabdian Polinema Kepada Masyarakat
Publisher : UPT Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Politeknik Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33795/jppkm.v8i2.87

Abstract

Event merupakan kegiatan rutin yang sering diadakan baik dari perorangan seperti hajatan perkawinan, ataupun perusahaan seperti konferensi dan juga pemilik kafe seperti mengadakan live music untuk menarik pelanggan. Adanya pandemic covid-19 ini tentunya sangat mempengaruhi penyelenggaraan event karena ada banyak peraturan terkait protocol kesehatan yang harus dipatuhi oleh penyelenggara. Oleh sebab itulah, maka PKM ini dibuat untuk memberikan jalan tengah kepada pengusaha, di sini adalah Kedai Kopi Sawah, agar tetap dapat mengadakan event namun tetap sesuai dengan protocol kesehatan. Pengabdian masyarakat ini dilakukan dengan parisipasi dari pemilik usaha untuk memetakan event apa yang sering diselenggarakan dan masalah apa yang dihadapi, dan setelah itu akan dilanjutkan dengan proses penyuluhan, diskusi dan pendampingan. Dari keseluruhan rangkaian kegiatan pengabdian ini, pemilik merasa bahwa pembimbingan terhadap pelaksanaan event di masa pandemic ini sangat membantu dan sesuai dengan kebutuhan event mereka.
ANALISIS PROSEDUR PENYIMPANAN DAN PENEMUAN KEMBALI ARSIP DINAMIS UNTUK MENUNJANG EFEKTIVITAS PENGAWASAN ARSIP PADA CV.ARJUNA FLORA KOTA BATU Erlangga Andi Sukma; Farika Nikmah; Izzatul Ulya
Adbis: Jurnal Administrasi dan Bisnis Vol 16, No 1 (2022): JURNAL ADMINISTRASI DAN BISNIS 2022
Publisher : Politeknik Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33795/j-adbis.v16i1.154

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana pengelolaan arsip di CV. Arjuna Flora Kota Batu berupa prosedur penyimpanan dan penemuan kembali arsip guna menunjang efektivitas pengawasan arsip dinamis aktif. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif. Metode pengumpulan data menggunakan metode observasi, wawancara dan dokumentasi serta menggunakan data primer dan sekunder. Penelitian ini difokuskan pada bagian administrasi dengan subyek arsip dokumen ekspor. Berdasarkan hasil penelitian, pelaksanaan prosedur penyimpanan dan penemuan kembali arsip dinamis aktif di CV Arjuna Flora Kota Batu dapat disimpulkan bahwa penyimpanan dan penemuan kembali arsip yang baik dapat meningkatkan efektivitas pengawasan arsip. Agar pengelolaan arsip lebih efektif, alangkah baiknya apabila mengikuti sistem penyimpanan arsip sesuai dengan teori yang ada, semisal dengan memberi kode di setiap dokumen sehingga penataan arsip bisa lebih tertata.