Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

Developing Wetland Contextual Interactive Learning Media on Numbers Using Drill and Practice Method Harja Santana Purba; Ati Sukmawati; Nuruddin Wiranda; Yuni Suryaningsih; Rizaldi Aprilian
Jurnal Pendidikan Matematika Vol 16, No 1 (2022)
Publisher : Universitas Sriwijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22342/jpm.16.1.14153.45-56

Abstract

Textbooks used in schools today are available in both print and digital versions. The use of the digital version is not much different from the printed version, which is accessed page by page. The more technology develops, the more learning facilities and infrastructure are developed. Currently the availability of interactive technology that allows students and books to interact with each other. Interactive books can be designed to respond to student activities as a teacher responds to students. The purpose of this study was to develop interactive media on number material for class VII students with a drill and practice approach. The content of teaching materials has wetland content, including information on fruits, fish and handicrafts. This interactive media was developed using HTML, CSS, Javascript, Scratch, Mathjax, JSON, and Firebase technologies. The learning approach uses the drill and practice method. This interactive media was tested to organize online learning during the Covid-19 pandemic. Based on the results of the study, it was found that student learning outcomes showed the overall average score was above the KKM of the subjects, namely the average value of learning outcomes was 75.80 from the KKM of 75.00. The results of teacher and student responses showed a positive response to the developed interactive media.
Pemanfaatan Teknologi Informasi dan Komunikasi pada Lingkungan Pemerintahan Desa di Kecamatan Sungai Pandan Harja Santana Purba; Ati Sukmawati; Muhammad Hifdzi Adini; Delsika Pramata Sari
JURNAL BISNIS DAN PEMBANGUNAN Vol 7, No 1 (2018): Januari 2018
Publisher : Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20527/jbp.v7i1.4743

Abstract

The purpose of this study was to know the infrastructure and utilization of Information and Communication Technology (ICT) in village government in Sungai Pandan Subdistrict. The study was done by making mapping based on the existing potentials in ICT which was then compared with the results of implementation and resources that were in the village government. Data collection techniques in this study used questionnaire and interview. The ICT utilization survey was conducted in 17 village in Sungai Pandan subdistrict. Based on survey results, all villages had used computers to perform routine administrative work. Common applications used are Microsoft Office. In addition to general applications used are SIMDA and SisKeuDes for financial management. There were only two villages that have adequate internet facilities, while other villages were still using the internet sourced from personal cell phones.  Kata kunci : survey, utilization of ICT, village administration
PENGEMBANGAN ALAT EVALUASI BERBASIS HOTS UNTUK MENGUKUR KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS PESERTA DIDIK PADA MATERI STATISTIKA KELAS VIII BERBANTUAN APLIKASI QUIZIZZ Annisa Rahmawati; Ati Sukmawati; Rahmita Noorbaiti
JURMADIKTA Vol 2 No 3 (2022): JURMADIKTA
Publisher : Pendidikan Matematika FKIP ULM

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (273.263 KB) | DOI: 10.20527/jurmadikta.v2i3.1375

Abstract

Kurikulum 2013 dirancang dengan pendalaman dan perluasan materi yang sesuai agar peserta didik memiliki kemampuan berpikir kritis dan analisis sesuai dengan standar internasional. Peserta didik perlu dibekali kemampuan berpikir tingkat tinggi (HOTS) sebagai salah satu langkah dalam membiasakan berpikir kritis. Inovasi pembelajaran juga diperlukan untuk memenuhi tujuan tersebut. Penggunaan aplikasi berbasis game dapat menjadi salah satu alternatif inovasi dalam menunjang pembelajaran. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengembangkan alat evaluasi berbasis HOTS berbantuan quizizz yang valid dan praktis serta dapat digunakan untuk mengukur kemampuan berpikir kritis peserta didik kelas VIII. Metode yang digunakan pada penelitian ini yaitu Research and Development dengan model 4D. Intrumen penelitian berupa validasi dilakukan oleh dua orang ahli, serta penilaian kepraktisan dilakukan oleh 22 peserta didik kelas VIII MTsN 3 Barito Kuala. Hasil validasi alat evaluasi yang dikembangkan memenuhi kriteria valid dan hasil kepraktisan memenuhi kriteria sangat praktis. Alat evaluasi yang dikembangkan berupa satu paket soal sebanyak 10 soal pilihan ganda yang memenuhi 3 indikator kemampuan berpikir kritis yaitu menganalisis argumen, menginduksi dan mempertimbangkan hasil induksi, serta menentukan tindakan. Jadi, dihasilkan alat evaluasi berbasis HOTS untuk mengukur kemampuan berpikir kritis peserta didik pada materi statistika kelas VIII berbantuan aplikasi quizizz yang valid dan praktis.