Claim Missing Document
Check
Articles

Found 18 Documents
Search

ANALISIS PENGARUH PELAYANAN PUBLIK DAN E-SERVICE QUALITY TERHADAP KEPUASAN MASYARAKAT DI LINGKUNGAN PEMERINTAHAN KOTA JAMBI Hendriyaldi Hendriyaldi; Musnaini Musnaini
Jurnal Manajemen Terapan dan Keuangan Vol. 10 No. 01 (2021): Jurnal Manajemen Terapan dan Keuangan
Publisher : Program Studi Manajemen Pemerintahan dan Keuangan Daerah Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Jambi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22437/jmk.v10i01.12531

Abstract

Di era digitalisasi, setiap instansi pemerintah diharapkan mampu menyelesaikan permasalahan masyarakat dengan cepat dan berbasis teknologi dalam menghadapi era revolusi industri 4.0. Pemerintah tidak hanya dituntut untuk menyediakan layanan sistem konvensional, tetapi juga menyediakan layanan berbasis teknologi atau elektronik. Kemudian terciptanya kolaborasi antara karyawan dan teknologi sekaligus melayani masyarakat. Tujuan penelitian adalah untuk melihat pengaruh pelayanan publik terhadap kepuasan masyarakat dan pengaruh e-service quality terhadap kepuasan masyarakat di Kota Jambi. Penelitian ini menggunakan penelitian kuantitatif deskriptif. Data menggunakan metode kuesioner yang diberikan kepada responden yang menyatakan pernyataan terkait objek penelitian yaitu pelayanan publik, e-service quality dan kepuasan masyarakat. Dalam penelitian pengambilan sampel ini menggunakan teknik purposive sampling. Jumlah sampel sebanyak 60 orang. Pengukuran menggunakan variabel skala likert. Teknik pengujian instrumen validitas dan reliabilitas. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada pengaruh positif signifikan pelayanan publik terhadap kepuasan masyarakat, ada pengaruh positif signifikan e-services quality terhadap kepuasan masyarakat, dan ada pengaruh positif signifikan kualitas pelayanan publik dan e-service quality secara bersama-sama terhadap kepuasaan masyarakat di Kota Jambi Kata Kunci: Pelayanan Publik, E-Service Quality, Kepuasan Masyarakat
Analisis Kualitas Layanan Konsumen Terhadap Keunggulan Bersaing Jasa Transportasi Darat Pada Pt. Kereta Api Indonesia (Persero) Kelas Argo Musnaini Musnaini
Jurnal Manajemen Teori dan Terapan | Journal of Theory and Applied Management Vol. 4 No. 2 (2011): Jurnal Manajemen Teori dan Terapan - Agustus 2011
Publisher : Universitas Airlangga

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (223.587 KB) | DOI: 10.20473/jmtt.v4i2.2414

Abstract

This research was intended to verify and analyze the influences of service quality of the customer Argo class train Indonesia. Analysis method is descriptive statistical and Multiple regression with SPSS software. The sampling Technique was purposive sampling; the instrument to collect the data was questionnaire with e-mail of 116 customer of Argo class train. This research result a simultaneous analysis 84.7% of tangible variable (X1), reliability (X2), responsiveness (X3), Assurance (X4) and Empathy (X5) were positive significant and positive influence of train competitive advantage of PT. Kereta Api Indonesia (Argo Class).
HUBUNGAN KONSTRUK SERVICESCAPE DAN KEPUASAN KONSUMEN COFFE SHOP DI KOTA JAMBI Musnaini Musnaini
Kompetensi (Competence : Journal of Management Studies) Vol 13, No 1 (2019): April
Publisher : Universitas Trunojoyo Madura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (640.008 KB) | DOI: 10.21107/kompetensi.v13i1.6821

Abstract

Tujuan penelit ian ini untuk menjelaskan hubungan antara Servicescape yaitu Ambient Condit ion(X1), Spatial Layout/Funct ion(X2) dan Sign Symbol/Artefac (X3) dan Kepuasan Konsumen Coffee Shop di kota Jambi. Penelit ian ini menggunakan pendekatan eksplanasi. Pengumpulan data dengan kuisoner kepada 100 responden secara Judgmental Sampling. Model penelit ian diolah menggunaka regresi berganda dengan software IBM SPSS Statisctics 25. Hasil analisa membuktikanbahwa secara simultan terdapat hubungan disignifikan antara dimensi Servicescape terhadap kepuasan konsumen Coffee Shop di kota Jambi. Ternyata secara parsial kepuasan konsumen Coffee Shop di jambi dominan dipengaruhi oleh dimensi Spat ial Layout/Funct ion yaitu sebesar 13,54%.
Pengaruh Social Adjustive dan Harga Terhadap Niat Pembelian Produk Handbags Palsu Musnaini Musnaini
Akutansi Bisnis & Manajemen ( ABM ) Vol 21 No 1 (2014): April
Publisher : STIE Malangkucecwara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (459.024 KB)

Abstract

The objective of this study is to investigate factors of purchasing intentention on pirated products. That factors of attitude function caused consumers non-deceptive choose to buy counterfeit handbag. This study use Handbags Louis Vuitton(LV) scenario to stimulate, also brand as variable affected consumers purchased intention and perceived social value. Sales of pirated fashion products remain high despite various industry effortd to constrain the growth. Based on psychological theory, this study arggues that the rise of pirated fashion products such as handbags due some constraints in the supply side such as high price and consumers side such as social adjusted. The questioners spread to two hundred twenty one under graduate student at Economic Faculty Jambi University. Metode uses Experiment group-control group design and between subject with design factorial 2 (social adjusted: high and low) x 2 (price: high and low). To understand differences between treatmen group, use MANCOVA test. The result indicate that social adjusted and high price increase the favorability of purchasing pirated fashion product specialy as handbags of Louis Vuitton. The interaction among two variables is alsosignificant and indicated the low social adjusted and low price effective on reducing favorability of consumers on purchasing pirated Handbags of fashion product.
MENINGKATKAN MOTIVASI KONSUMEN MEMBELI PRODUK LOKAL DI KOTA JAMBI Asrini Asrini; Musnaini Musnaini
Prospek: Jurnal Manajemen dan Bisnis Vol. 1 No. 1 (2019)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/pjmb.v1i1.19426

Abstract

Tujuan Penelitian, menganalisis pengaruh motivasi utilitarian (cost saving, dan selection), terhadap brand attitude dan selanjutnya memoderasi dan memedisi terhadap purchase intention pada produk lokal di Jambi. Metode penelitian menggunakan kuantitatif. Model penelitian mengembangkan model  Motivation-Opportunity-Ability (MOA). Antesedan motivasi utilitarian menggunakan dimensi (cost saving, dan selection). Responden penelitian adalah konsumen yang berbelanja produk batik Jambi di kota Jambi. Jumlah sampel penelitian sebanyak 110 responden. Metode pengumpulan data dilakukan dengan kuesioner, dan di ukur menggunakan skala linkert 1-5. Alat analisis data menggunakan Path Analysis Model dengan software SPSS. Temuan empiris membuktikan motivasi utilitarian mempunyai pengaruh positif dan signifikan terhadap brand attitude pada taraf 5% dan purchase intention pada taraf 15%.  Brand attitude mempunyai pengaruh positif dan signifikan terhadap purchase intention pada taraf 5%. Motivasi utilitarian berpengaruh signifikan terhadap purchase intention melalui brand attitude dan selanjutnya memperkuat purchase intention pada produk lokak (batik Jambi). Kata Kunci:motivasi utilitarian, saving, selection, brand attitude, purchase intention, batik jambi
The Effect of Supply Chain Dynamism and Supply Chain Disruption Orientation on Supply Chain Resilience in Indonesian Manufacturing Industry M. Jihadi; Indrianawati Usman; Asrini Asrini; Musnaini Musnaini; Lutfi Lutfi; Sigit Indrawijaya; Dahmiri Dahmiri
International Journal of Supply Chain Management Vol 9, No 4 (2020): International Journal of Supply Chain Management (IJSCM)
Publisher : International Journal of Supply Chain Management

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Supply chains are starting to be more and more powerful in reaction to transforming company atmosphere as well as innovation. This has produced issues in coping with the flow of resources as well as produced increased probability of interruption. As such this particular analysis evaluates the effect of dynamism on interruption orientations, financial performance, and resilience. Whereas, an incorporated theoretical model is designed and afterwards analyzed utilizing survey information from a cross section of 345 workers from Indonesian  manufacturing industry and partial least squares - structural equation modelling (PLS-SEM). The outcomes belonging to the research show that supply chain dynamism possesses a substantial favorable impact on supply chain disruption orientation and also supply chain resilience. Supply chain resilience also is afflicted with supply chain disruption orientation.
The Impact of Corporate Governance in Forming a Strong Supply Chain: Evidence from Indonesia Giyanto Giyanto; Indrianawati Usman; M Jihadi; Titik Ambarwati; Asrini Asrini; Musnaini Musnaini
International Journal of Supply Chain Management Vol 9, No 2 (2020): International Journal of Supply Chain Management (IJSCM)
Publisher : International Journal of Supply Chain Management

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (482.333 KB)

Abstract

The main purpose of the recent research is to investigate the importance of corporate governance in evaluating supply chain capabilities. This investigation aims to assess the direct effect of SC information systems potential, SC relational potential and CG on the SC command and control efficiency of manufacturing companies operational in Tin sector of Indonesia. Additionally, we have investigated the balancing effect of CG in the collaboration between SC capability and operating efficiency of the supply chain. The scholars have utilized the SEM-PLS technique to accomplish the distinctive targets of recent research. The observations of the recent research supported the suggested findings. The research demonstrates that the organization’s strategy to customer expectations is also associated with the manufacturing-oriented approach. The implications of the report may help decision-makers identify the problems associated with the administration of the corporate governance supply chain. It is one of the few pioneering researches on these problems as per researcher’s knowledge.
Impact of Variety Seeking, dan Elektronic Word of Mouth of Cosmetic Brand Switching Brand Switching di Industri Kosmetik Indonesia Musnaini Musnaini; Hadion Wijoyo
Ekonam: Jurnal Ekonomi, Akuntansi & Manajemen Vol 3 No 1 (2021): Februari 2021
Publisher : Universitas Insan Cendekia Mandiri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (403.035 KB) | DOI: 10.37577/ekonam.v3i1.319

Abstract

The study aims to determine the behavior of women switching cosmetic brands. Switching brands is very easy to do, when there are many new brands for the same product. This study uses an exploratory approach. with purposive sampling method to get the opinion of 100 women, through a questionnaire containing question items related to the effect of variety seeking, and electronic word of mouth on brand switching. The research data were analyzed using multiple linear regression and running using SPSS version 22.0 software. The data presentation shows that all questionnaire items are valid and have good reliability. The results showed that partially only electronic word of mouth was significant towards brand switching (Y) but simultaneously there was no significant difference between variety seeking (X1) and electronic word of mouth (X2). Studi bertujuan untuk mengetahui perilaku perempuan berpindah merek kosmetik. Perpindahan merek sangat mudah dilakukan, disaat banyak merek baru untuk produk yang sama. Studi ini menggunakan pendekatan eksplorasi. dengan metode purposive sampling untuk mendapatkan pendapat 100 orang wanita, melalui kuisioner yang memuat item pertanyaan terkait pengaruh dari variety seeking, dan electronic word of mouth terhadap brand switching. Data penelietian di analisa menggunakan regresi linear berganda dan dirunning menggunakan software SPSS versi 22.0. Penyajian data menunjukkan seluruh item kuisioner valid dan reabiltas yang baik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara parsial hanya electronic word of mouth signifikan terhadap brand switching (Y) tetapi secara simultan variety seeking (X1) dan electronic word of mouth (X2) tidak ada perbedaan yang signifikan.
Pengaruh Citra Merek Dan Kualitas Produk Terhadap Minat Beli Kopi Serampas Nopisari Nopisari; Musnaini Musnaini; Wiara Sanchia Grafita Ryana Devi
Ekonam: Jurnal Ekonomi, Akuntansi & Manajemen Vol 3 No 1 (2021): Februari 2021
Publisher : Universitas Insan Cendekia Mandiri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (296.496 KB) | DOI: 10.37577/ekonam.v3i1.320

Abstract

The competition of coffee in the current era of globalization is increasingly competitive, especially in coffee in Indonesia. Serampas coffee as one of the leading new coffees in Indonesia, has difficulty in controlling the coffee market segment. This can be seen from the 2015-2016 National coffee sales data examined by International Data Corporation Asia, Serampas coffee is in the tenth position of other coffee in Indonesia in coffee sales in Indonesia. The purpose of this study was to determine the effect of Brand Image and Product Quality on Interest in Buying Serampas Coffee Products in Bangko City. The sampling method uses non-probability sampling method with purposive sampling technique. The number of samples in this study amounted to 115 respondents of consumers of Serampas coffee in the City of Bangko, are users of Serampas coffee and know about Serampas coffee in the City of Bangko Statistical analysis methods consisting of, multiple linear regression analysis, simultaneous significant testing (F test), testing partial significance (t test), and analysis of determination coeficient. The results of this study indicate that the Brand Image variable has a significant positive effect on Purchase Interest and the Product Quality variable has a significant positive effect on Buy Interest. The results of quantitative analysis prove that the Brand Image (X1) variable has the greatest influence on Purchase Interest in Serampas coffee. Persaingan kopi di era globalisasi saat ini semakin kompetitif khususnya pada kopi di Indonesia kopi serampas sebagai salah satu kopi baru ternama di Indonesia, mengalami kesulitan dalam menguasai segmen pasar kopi. Hal ini dapat dilihat dari data penjualan kopi Nasional tahun 2015-2016 yang diteliti oleh Internasional Data Corporation Asia, kopi Serampas berada pada posisi ke sepuluh dari kopi lain nya yang ada di Indonesia dalam penjualan kopi di Indonesia. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh Citra Merek dan Kualitas Produk Terhadap Minat Beli Produk kopi Serampas di Kota Bangko.Metode pengambilan sampel menggunakan metode non-probability sampling dengan teknik purposive sampling. Jumlah sampel dalam penelitian ini berjumlah 115 responden konsumen kopi Serampas di Kota Bangko, merupakan pengguna kopi Serampas dan tahu tentang kopi Serampas yang berada di Kota Bangko Metode analisis statistik yang terdiri dari, analisis regresi linier berganda, pengujian signifikan simultan (uji F), pengujian signifikan parsial (uji t), dan analisis koefisien determinasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel Citra Merek berpengaruh positif secara signifikan terhadap Minat Beli dan variabel Kualitas Produk berpengaruh positif secara signifikan terhadap Minat Beli.Hasil analisis kuantitatif membuktikan bahwa variabel Citra Merek (X1) memberikan pengaruh paling besar terhadap Minat Beli pada kopi Serampas.
PERSEPSI KOMUNITAS TERHADAP ATRIBUT DESA WISATA & PARIWISATA BERKELANJUTAN (LUBER KECAMATAN BATHIN III ULU) M. Arjun; Johannes Johannes; Musnaini Musnaini
Jurnal Manajemen Terapan dan Keuangan Vol. 11 No. 2 (2022): Jurnal Manajemen Terapan dan Keuangan
Publisher : Program Studi Manajemen Pemerintahan dan Keuangan Daerah Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Jambi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22437/jmk.v11i2.17968

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk memberikan pemahaman tentang konsep pengembangan pariwisata berkelanjutan yang dipahami oleh masyarakat Desa Wisata Lubuk Beringin dan untuk memberdayakan masyarakat desa wisata dalam mengimplementasikan dan mengimplementasikan keberlanjutan desa wisata Lubuk Beringin di Kecamatan Bathin III Ulu. . Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah 5 orang yang merupakan masyarakat desa wisata luapan. Penelitian ini menggunakan metode penelitian dengan pendekatan kualitatif. Kualitatif menggambarkan atribut perkembangan dan persepsi masyarakat Desa Wisata Luber terhadap pariwisata berdasarkan observasi dan pendalaman kasus yang dihadapi. Metode pengumpulan data dilakukan dengan tiga cara yaitu observasi, wawancara dan dokumentasi. Analisis data bersifat kualitatif dan hasil penelitian lebih menekankan makna daripada generalisasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa persepsi konsep pembangunan berkelanjutan yang dipahami oleh masyarakat wisata di Desa Wisata Lubuk Beringin ternyata baik dan positif. Hal pertama yang berdampak baik dan positif bagi masyarakat adalah peningkatan kesempatan kerja bagi masyarakat. Kedua, peluang untuk mengaktualisasikan pariwisata lebih besar dan menjadi tujuan utama bagi pengunjung untuk berwisata ke Bungo