Claim Missing Document
Check
Articles

Found 5 Documents
Search
Journal : Cyberspace: Jurnal Pendidikan Teknologi Informasi

PENERIMAAN METODE PEMBALAJARAN BERBASIS E-LEARNING DI DAYAH JEUMALA AMAL LUENG PUTU, PIDIE JAYA Bustami Yusuf; Hendri Ahmadian; Masrura Mailany; Basrul Abdul Majid; Yusran Asnawi
CYBERSPACE: Jurnal Pendidikan Teknologi Informasi Vol 1, No 2 (2017)
Publisher : UIN Ar-Raniry

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (559.238 KB) | DOI: 10.22373/cs.v1i2.2071

Abstract

The growth of Information Technology (IT) has changed the order of conventional learning process toward the learning model without geographical boundaries, which is known as E-learning. This study aims to explore the readiness of Dayah Jeumala Amal Lueng Putu to implement the E-learning method by using ELR Aydin & Tasci data analysis model. The results of this study has shown that Dayah Jeumala Amal is ready to implement learning system based on E-learning except on Human Resources factor (2.99) and Innovation factor (3.11). The highest score is on Technology factor (4.02), followed by self-development factor (3.57). This study contributes to educational institutions to improve the quality of human resources and innovation in the implementation of learning methods based on E-learning.
PERBANDINGAN PENGGUNAAN APLIKASI SCRATCH DAN MACROMEDIA FLASH 8 TERHADAP MINAT BELAJAR PADA MATA PELAJARAN ANIMASI 2D JURUSAN MULTIMEDIA DI SMK NEGERI 1 MESJID RAYA Nadia Satriana; Yusran Yusran; Basrul Abdul Majid
CYBERSPACE: Jurnal Pendidikan Teknologi Informasi Vol 3, No 1 (2019)
Publisher : UIN Ar-Raniry

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (341.146 KB) | DOI: 10.22373/cj.v3i1.4722

Abstract

Pada mata pelajaran Animasi 2D di kelas XI Multimedia SMKN 1 Mesjid Raya masih menggunakan aplikasi Macromedia Flash 8 . Padahal masih banyak aplikasi lainnya. Pada penelitian ini, penulis memperkenalkan aplikasi Scratch pada siswa-siswi dengan tujuan agar peneliti dapat membandingkan minat belajar siswa pada mata pelajaran Animasi 2D menggunakan aplikasi Scratch dan Macromedia Flash 8. Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kuantitatif, yaitu menggambarkan dan menginterpretasikan sesuai data yang diperoleh. Sedangkan untuk pengumpulan datanya dengan menyebarkan angket/kuisioner kepada responden. Kemudian dari hasil angket dilakukan pengolah data dengan menggunakanediting, scoring, dan tabulating. Berdasarkan hasil penelitian, minat belajar siswa menggunakan aplikasi Scratch lebih meningkat dibandingkan dengan menggunakan aplikasi Macromedia Flash 8. Rata-rata presentase respon siswa terhadap minat belajar pada mata pelajaran Animasi 2D adalah termasuk kriteria sangat tertarik, dengan perolehan rata-rata skor 97,48 dan persentase 81,2%. Sedangkan hasil frekuensi nilai rata-rata minat belajar Animasi 2D adalah siswa mencapai kriteria minat belajar yang tinggi terhadap mata pelajaran Animasi 2D, dengan perolehan skor 81,2.
PERANCANGAN MODUL PRAKTIKUM KOMPUTER & JARINGAN DASAR BERBASIS MULTIMEDIA INTERAKTIF PADA SMKN 1 KOTA JANTHO Ammarsyah Ammarsyah; Yusran Yusran; Basrul Basrul
CYBERSPACE: Jurnal Pendidikan Teknologi Informasi Vol 3, No 2 (2019)
Publisher : UIN Ar-Raniry

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (536.759 KB) | DOI: 10.22373/cj.v3i2.6282

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana hasil belajar dan respon siswa terhadap modul praktikum komputer dan jaringan dasar berbasis multimedia interaktif menggunakan Macromedia Flash 8. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode Research And Development (R&D). Adapun pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kuantitatif. Untuk melihat hasil belajar siswa SMKN 1 Kota Jantho maka dilakukan tes, dengan bentuk Pre-Test dan Post-Test.Untuk melihat ketertarikan siswa terhadap modul praktikum maka dilakukan pembagian angket respon. Hasil penelitian ini menyatakan bahwa nilai rata-rata pada hasil Pre-Test adalah lebih rendah yaitu 39,79 dibandingkan Post-Test sebanyak 53,33. Dapat disimpulkan bahwa pembelajaran menggunakan modul praktikum komputer dan jaringan dasar berbasis multimedia interaktif menggunakan Macromedia Flash 8 berpengaruh terhadap hasil belajar siswa.Adapun respon siswa SMKN 1 Kota Jantho Aceh Besar terhadap modul praktikum komputer dan jaringan dasar berbasis multimedia interaktif adalah baik. Dibuktikan dengan hasil presentase data angket menunjukan  bahwa setiap butir soal, siswa dominan merespon pembelajaran dengan respon positif, nilai rata-rata presentase respon positif pada lembaran koesioner adalah 77,9%, sedangkan siswa dengan respon negatif sebanyak 22,1% maka dapat disimpulkan bahwa siswa tertarik belajar menggunakan modul praktikum ini.
DESIGN OF ACEH LANGUAGE LEARNING ANDROID BASED APPLICATION FOR PAUD TEACHERS USING USER CENTERED DESIGN (UCD) METHOD Mushaddiq Mushaddiq; Yusran Yusran; Dewi Fitriani
CYBERSPACE: Jurnal Pendidikan Teknologi Informasi Vol 6, No 1 (2022)
Publisher : UIN Ar-Raniry

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (525.857 KB) | DOI: 10.22373/cj.v6i1.12993

Abstract

This research is purpose to develop a android application that can be a Aceh language learning media based on PAUD curriculum. Backgrounds of this research is a requirement of PAUD teacher media for learning Aceh language based on Aceh curriculum. This research using User Centered Design (UCD) for the method and system usability scale (SUS) method for apps usability test, the final result for this apps who tested on 20 respondent consist of 14 respondent from PAUD teacher, 3 respondent from lecture of PTI and 3 respondent from PAUD lecture is79 score point, in the percentile rank graphic this application get B grade and based on adjective rank this apps get good rating, so thi]s app categorized as good apps cause already according to users need and easy to use for users
KESIAPAN GURU DALAM IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN BLENDED LEARNING Yusran Asnawi; Rauzatun Nisa; Rahmat Musfikar
CYBERSPACE: Jurnal Pendidikan Teknologi Informasi Vol 7, No 1 (2023)
Publisher : UIN Ar-Raniry

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22373/cj.v7i1.17821

Abstract

Kemajuan teknologi memberi pengaruh yang besar terhadap dunia Pendidikan. Salah satunya ialah penerapan e-learning, namun pada kenyataannya pembelajaran e-learning memiliki beberapa kelemahan.  Sehingga alternatif dari kelemahan e-learning adalah model pembelajaran blended learning. Tujuan dari penelitian ini adalah mengetahui kesiapan guru dalam implementasi model pembelajaran blended learning. Jenis penelitian yang digunakan adalah kuantitatif dengan model E-learning Readiness (ELR) memakai kuesioner. Berdasarkan hasil analisis data menggunakan aplikasi SmartPLS di SMAN 2 Kuta Baro bahwasanya guru siap dalam implementasi blended learning