Claim Missing Document
Check
Articles

Found 5 Documents
Search
Journal : Al-Ibda: Jurnal Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah

PERBANDINGAN ANTARA METODE ICE BREAKING DENGAN COMPARASI TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA KELAS III DI MI AL-KHAIRIYAH SINAR BATEN TALANGPADANG: indonesia Rexsa Habsah; Muhtarom; Abdul Hamid
Jurnal Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah AL-IBDA' Vol. 1 No. 1 (2021): Vol. 01 No. 01 Tahun 2021
Publisher : STIT Pringsewu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54892/jpgmi.v1i1.124

Abstract

Abstract This study aims to determine the effect of ice breaking use on student motivation and find out the comparison between the ice breaking method with the comparison of learning motivation in class III MI Al-khairiyah Sinar Banten Talangpadang students. The research method used is a quantitative method and the sample in this study was class III A and class III B MI Al-Khairiyah Sinar Banten which was divided into two, namely the experimental class and the control class. The total number of samples of this study were 68 students, consisting of 34 experimental class students and 34 control classes. Instrument The type of research used is one sample research t test consisting of the experimental class and the control class, with the experimental class of the research used is motivation learning questionnaire and observation of learning motivation. The giving of learning motivation questionnaire after giving treatment then the acquisition of value will be compared with the class without giving (control) the results are tested through one sample t test. From the calculation results, the average value of the experimental class is 44.12 and the control class is 29.45 with the sig experimental class 0,000 and the control class 0.05, H0 is rejected and Ha is accepted. It can be concluded that there is the influence of the application of the ice breaking method when learning takes place to increase the learning motivation of class III students of MI Al-Khairiyah Sinar Banten Talangpadang. Keywords: Ice Breaking, Increased Motivation To Learn Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penggunaan ice breaking terhadap motivasi belajar siswa dan mengetahui perbandingan antara metode ice breaking dengan comparasi terhadap motivasi belajar pada siswa kelas III MI Al-khairiyah Sinar Banten Talangpadang. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kuantitatif dan sampel dalam penelitian ini adalah siswa kelas III A dan kelas III B MI Al-Khairiyah Sinar Banten yang terbagi menjadi dua, yaitu kelas eksperimen dan kelas kontrol. Jumlah total sampel penelitian ini adalah 68 siswa, yang terdiri dari 34 siswa kelas eksperimen dan 34 kelas kontrol. Instrument Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian one sampel t test yang terdiri dari kelas eksperimen dan kelas kontrol, dengan kelas eksperimen penelitian yang digunakan adalah angket motivasi belajar dan observasi motivasi belajar. Pemberian angket motivasi belajar sesudah memberikan perlakuan senlanjutnya perolehan nilai akan dibandingkan dengan kelas yang tanpa pemberian (kontrol) hasilnya diuji melalui one sampel t test. Dari hasil perhitungan diperoleh nilai rata-rata hitung kelas eksperimen sebesar 44,12 dan kelas kontrol sebesar 29,45 dengan sig kelas eksperimen 0,000 dan kelas kontrol 0,05 maka H0 ditolak dan Ha diterima. Dapat disimpulkan ada pengaruh penerapan metode ice breaking saat pembelajaran berlangsung terhadap peningkatan motivasi belajar siswa kelas III MI Al-Khairiyah Sinar Banten Talangpadang. Kata-Kata Kunci: Ice Breaker, Motivasi Belajar
THE INFLUENCE OF AUDIO-VISUAL MEDIA ON STUDENTS 'LEARNING MOTIVATION DURING THE PANDEMIC TIME OF COVID-19 AT MI AL FAJAR PRINGSEWU: indonesia Muhtarom; Evi Gusliana; Syeh Al Ngarifin; Moh. Masrur
Jurnal Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah AL-IBDA' Vol. 1 No. 02 (2021): Vo. 01 No. 02 Tahun 2021
Publisher : STIT Pringsewu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54892/jpgmi.v1i02.165

Abstract

Abstract The Covid 19 outbreak has an impact on various areas of life, especially the world of education. Student learning is required to transform and adapt to the conditions of the 4.0 century. This is what motivates researchers to conduct research on children's learning motivation during the Covid-19 pandemic. The aim of this research is to determine the effect of using audio-visual media on student motivation during the Covid-19 pandemic in grade IV MI Al Fajar Pringsewu. This research is a quantitative study with data collection techniques using a questionnaire. The data were analyzed using simple linear regression test. The results of this study indicate there is an effect of audio visual media on student learning motivation during the Covid-19 pandemic with a known value tcount > ttable (4.118 > 2.056) then Ho was rejected and Ha accepted. The big influence of audio-visual media on student learning motivation namely 57,3 % Keywords : Covid-19, audio-visual media, motivation to learn
SAS (SYNTHETIC STRUTURAL ANALYTIC) METHOD IN IMPROVING STUDENT'S READING SKILLS: indonesia Muhtarom; Eri Purwanti; M. Yusuf Efendi
Jurnal Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah AL-IBDA' Vol. 1 No. 02 (2021): Vo. 01 No. 02 Tahun 2021
Publisher : STIT Pringsewu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54892/jpgmi.v1i02.167

Abstract

Abstract The problem in this study is that there are still students who have not been able to read, there are still students who still have difficulty spelling the reading, and there are still low reading skills in students. This study aims to determine the application of the SAS (Synthetic Analytical Structural) method to improve reading skills of grade II students of SDN 1 Wonosari. This type of research is a qualitative method. The research population was class II homeroom teachers, class II students, and principals. The sample of class II students was 13 students. Data collection techniques using interview techniques, observation, documentation. Based on the results of the study, the application of the SAS (Synthetic Analytical Structural) method can improve reading skills of grade II SDN 1 Wonosari students, this can be seen from the progress of students who were not able to read as much as 50% to 70%. Students who had difficulty spelling a reading from 40% to 60%. Based on this, the application of the SAS (Synthetic Analytical Structural) method is very helpful in improving the reading skills of grade II students of SDN 1 Wonosari. Keywords: SAS method, reading skills
PENGEMBANGAN BUDAYA MEMBACA ANAK MELALUI MEDIA PEMBELAJARAN POP UP BOOK: Indonesia Ulfa Umurohmi; Muhtarom; Eri Purwanti
Al-Ibda: Jurnal Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah Vol. 2 No. 1 (2022): Vol. 02 No. 01 Tahun 2022
Publisher : STIT Pringsewu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54892/jpgmi.v2i01.209

Abstract

Latar belakang penulisan jurnal ini karena peneliti melihat budaya membaca di negeri kita masih rendah, sehingga perlu dimotivasi dengan tulisan-tulisan yang berupaya meningkatkan budaya membaca. Budaya membaca dapat dimulai dari lingkup keluarga, sekolah, masyarakat dan pemerintah yang mendukung, sarana pra sarana kepustakaan yang mendukung, bahkan metode, strategi dan media pembelajaran di sekolah yang beragam. Tujuan tulisan ini adalah pengembangan budaya membaca melalui media pembelajaran Pop Up Book. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode studi pustaka atau library research. Berpusat pada memanfaatkan model, metode,strategi dan media pembelajaran peneliti menelaah Pop Pup Book. Media Pop Pup Book dapat meningkatkan minat baca anak yang bertujuan untuk membiasakan anak membaca dan tercipta budaya membaca. Dalam penerapan Pop Up Book mempermudah pemahaman siswa, menarik perhatian siswa, dapat memvisualisasikan fakta-fakta, memperjelas sajian materi, memperkuat pesan yang disampaikan. Media Pop Up Book ini selain dapat digunakan ketika pembelajaran di kelas, media Pop Up Book ini juga bisa digunakan dalam pembelajaran secara mandiri karena media Pop Up Book ini di kemas secara praktis yang bisa di bawa kemana-mana. Kata Kunci : Budaya Membaca, Media
BEGINNING READING ABILITY USING IMAGE MEDIA (Analysis Study in Class 1 An-Nabawi MI Al Fajar Pringsewu): Indonesia Mawadah Kumalasari; Muhtarom; Wiwin Windayanti
Al-Ibda: Jurnal Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah Vol. 2 No. 02 (2022): Vol. 02 No. 02 Tahun 2022
Publisher : STIT Pringsewu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstrak Membaca permulaan merupakan proses membaca yang dilakukan pada masa anak-anak, khususnya pada tahun awal sekolah dasar. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kemampuan membaca siswa di kelas 1 An-Nabawi MI AL FAJAR Pringsewu Media yang dapat digunakan untuk meningkatkan keterampilan awal adalah media gambar Media bergambar sangat banyak diterapkan.pada siswa. Sekolah.Dasar I dan II dalam rangka keterampilan membaca. Keterampilan membaca dalam mata pelajaran Bahasa Indonesia adalah keterampilan bahasa dasar yang diajarkan di sekolah. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif dengan jenis penelitian tindakan kelas (PTK).Metode kualitatif adalah penelitian yang menghasilkan data deskriptif berupa tulisan atau ucapan, serta perilaku orang yang diamati. Penelitian tindakan kelas (PTK) adalah suatu kegiatan penelitian yang berkonteks kelas yang dilaksanakan untuk memecahkan masalah-masalah pembelajaran yang dihadapi oleh guru, memperbaiki mutu, hasil pembelajaran, dan mencobakan hal-hal baru dalam pembelajaran demi peningkatan mutu dan hasil pembelajaran.Teknik yang digunakan dalam pengumpulan data adalah observasi dan wawancara. Hasil penelitian menunjukan bahwaada 88% siswa yang sudah bisa membaca secara lancar dari segi kata dan kalimat, ada 72% siswa yang sudah memahami dan membaca dengan menggunakan media gambar meskipun belum lancar dalam kalimat dan ada 68% siswa yang sudah bisa mengenal huruf tetapi untuk membacanya masih kesulitan. Kata kunci:Membaca Permulaan , Media Gambar