Claim Missing Document
Check
Articles

Found 12 Documents
Search

PENGARUH SELEBRITY ENDORSER, CITRA MEREK DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KOSMETIK WARDAH (STUDI KASUS MAHASISWI ASRAMA UNDHARI) Munawaroh Munawaroh; Yesi Gusteti; Fenesy Resty
Jurnal Ilmiah Manajemen Ubhara Vol 3, No 2 (2021): JURNAL ILMIAH MANAJEMEN UBHARA
Publisher : Prodi Magister Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31599/jmu.v3i2.960

Abstract

Penelitian ini dilakuan untuk mengetahui dan menganalisis seperti apa dampak yang ditimbulkan oleh celebrity endorser, citra merek dan harga terhadap keputusan pembelian kosmetik wardah pada mahasiswi asrama Undhari. Tujuan penelitian ini dilakukan untuk mengetahui dan menganalisis “Pengaruh celebrity endorser, citra merek dan harga terhadap keputusan pembelian kosmetik wardah” (studi kasus mahasiswi asrama Undhari). Penelitian ini menggunakan metode kuantitantif, teknik pengembilan sampel menggunakan non proaility sampling pengambilan data menggunakan kuesioner, responden yang di jadikan sampel adalah sebanyak 105 reponden. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa secara parsial dan simultan terbukti bahwa celebrity endorser, citra merek dan harga berpengaruh secara signifikan terhadap keputusan pembelian. Nilai Adjusted R Square nya adalah 0,789 yang berarti semua variable independen dapat menjelaskan sebesar 78,9% terhadap variable dependen. Sementara sisanya 21,1% dapat dijelaskan oleh faktorl ainnya yang tidak diuji dalam penelitian ini. Kata Kunci : celebrity endorser, citra merek, harga, keputusan pembelian
Analysis The Effect of Entrepreneurship Education on E-Commerce Entrepreneur Motivation in Information Systems Students: Analisis Pengaruh Pendidikan Kewirausahaan terhadap Motivasi Berwirausaha E-Commerce pada Mahasiswa Sistem Informasi Yesi Gusteti; Jujuk Juan Colin
International Journal of Management and Business (IJMB) Vol. 1 No. 1 (2020): IJMB Vol.1 No.1 (2020)
Publisher : Perkumpulan Doktor Indonesia Maju

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46643/ijmb.v1i1.7

Abstract

This research aims at analyzing the effect of entrepreneur education toward students’ entrepreneur motivation especially e-commerce on system information students of computer science faculty. Dharmas Indonesia University. Dharmasraya, West Sumatera.Curriculum of system information gives computer science approach toward business management in order to graduate students are capable to get jobs related to system information field especially in implementing of computerizing on business management. E-commerce is one of business computer-based and internet technology that have been developed rapidly and well-known recently. On line business is one of e-commerce that can be reached by many people. This research used regression linear analysis to find the effect of profit, independent, freedom, personal dream, environment and mode toward entrepreneur motivation of e-commerce on system information students at Dharmas Indonesia University(UNDHARI). Keywords: entrepreneur, motivation, e-commerce.
ANALYSIS OF EXTERNAL AND INTERNAL FACTORS OF CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (CSR) IMPLEMENTATION IN IMPROVING COMMUNITY WELFARE Septya Ari Wijaya; Mayroza Wiska; Yesi Gusteti
Jurnal Ekonomi dan Bisnis Airlangga Vol. 32 No. 1 (2022): JURNAL EKONOMI DAN BISNIS AIRLANGGA
Publisher : Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Airlangga

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20473/jeba.V32I12022.10-18

Abstract

Introduction: CSR is very active role in overcoming the impact of the production process, as well as the welfare of the community around the company. This study wants to analyze the external and internal factors of CSR implementation in improving the welfare of the community by taking research at PT PLN (Persero) South Sumatra Generation Main Unit, Ombilin Generation Implementing Unit in Sijantang, Talawi District, Sawahlunto City, West Sumatra Province. Methods: This study uses quantitative methods with multiple linear regression analysis. A sample of 379 in this study was taken from three of the eleven villages in the Talawi sub-district of Sawahtulo city. The three villages are Salak Village, Sijantang Village, and Talawi Hili Village, due to the three villages received CSR funding from PLTU Ombilin. Data and questionnaires were distributed in April – June 2021. Results: Internal factors (primary measures and effectiveness) and external factors affect welfare in the implementation of CSR in Salak village, Sijantang village and Talawi Hili village at PT PLN (Persero), the Southern Sumatra generation main unit, the ombilin generation implementing unit. Conclusion and suggestion: A company in implementing its Corporate Social Responsibility (CSR) program must be serious about the interests of the community and the surrounding environment. In applying the concept of Corporate Social Responsibility (CSR), it can also be done jointly by inviting the government and community representatives to conceptualize the series of processes, start from program design or planning, program implementation, program monitoring, program evaluation up to reporting.
PENGARUH PENDIDIKAN DAN PELATIHAN KEWIRAUSAHAAN TERHADAP MINAT MASYARAKAT BERWIRAUSAHA (STUDI KASUS DI BALAI LATIHAN KERJA KABUPATEN BUNGO) Septawati Patimah Septawati Patimah; Mayroza Wiska; Yesi Gusteti
MANAJEMEN DEWANTARA Vol 6 No 2 (2022): MANAJEMEN DEWANTARA
Publisher : Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26460/md.v6i2.12549

Abstract

This study was conducted to find out the effect of entrepreneurship education and training on people's interest in entrepreneurship (a case study at the Bungo Regency Job Training Center). The purpose of this study was to find out and analyze the effect of education and job training on the public's interest in entrepreneurship. This research uses quantitative method, to collect the data used questionnaire. The data analysis technique with Validity Test, Reliability Test, Correlation Analysis, Multiple Linear Regression Analysis, Classical Assumption Test, T Test, F Test and Determination Test (R2). The population in this study were 224 respondents and 144 respondents were used as sample. The results of the study showed that partially (t test) it is proven that entrepreneurship education has a significant effect on people's interest in entrepreneurship, the entrepreneurship training has a significant effect on the people's interest in entrepreneurship, simultaneously ( test f) together with entrepreneurship education and training have a significant effect on entrepreneurship interest. The Adjusted R2 value is 0.624, which means that all independent variables can affect 62.4% of the dependent variable. While the remaining 37.6% can be influenced by other factors not tested in this study.
PENGARUH SALURAN PENJUALAN DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN (Studi Kasus Pabrik Tahu Bapk Tarwoto di Nagari Kurnia Selatan, Kec. Sungai Rumbai) Ike Frandika Wibowo; Yesi Gusteti; Kelik Purwanto
MANAJEMEN DEWANTARA Vol 6 No 3 (2022): MANAJEMEN DEWANTARA
Publisher : Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26460/md.v6i3.13145

Abstract

Researchers want to see how far the influence of sales channels and product quality on customer loyalty. This study was conducted to find out and analyze what kind of influence is caused by sales channels and product quality on customer loyalty at the tofu factory of Mr. Tarwoto. The purpose of this study was to determine and analyze "The Effect of Sales Channels and Product Quality on Customer Loyalty at Mr Tarwoto's Tofu Factory". This study uses quantitative methods, by distributing questionnaires, the respondents who are used as samples are 110 respondents. The results of this study indicate that based on the results of the F test, it is found that the sales channel (X1) and product quality (X2) have a significant simultaneous effect on customer loyalty (Y) by comparing the F value with F because the F value is greater than the F value ( 135,439 > 3.08). F value 135,439 with a significant level (0.000<0.005). Then it is obtained that Ho is rejected and H3 is accepted, which means that this is done jointly between sales channels, product quality has a significant effect on customer loyalty. The value of Adjust R square is 0.712, this shows that the contribution of sales channel variables and product quality to loyalty is 0.712, which means that sales channels and product quality to purchasing decisions are 71.2% while 28.8% is influenced by other factors.
PENGARUH PENDIDIKAN KEWIRAUSAHAAN, LINGKUNGAN KELUARGA DAN MOTIVASI TERHADAP MINAT BERWIRAUSAHA (STUDI KASUS MAHASISWA MANAJEMEN 2018-2021) Febiola; Yesi Gusteti; Eka Ermawati
MANAJEMEN DEWANTARA Vol 6 No 3 (2022): MANAJEMEN DEWANTARA
Publisher : Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26460/md.v6i3.13146

Abstract

The purpose of this study was to determine how influential the variables of entrepreneurship education, family environment and motivation on management student'entrepreneurial interest were. The method is a quantitative method. The population and sample in this study were all management students 2018-2022 as many as 128 people. The study resulted in an R coefficient of (0.717) and an Adjusted R Square coefficient of (0.503) this means that there is an influence of entrepreneurship education, family environment and motivation of (50.3%) and the rest (49.7%) is influenced by variables others not investigated. Entrepreneurship education has a positive and significant effect on management entrepreneurship interest, it is known that the t-count value is 2.961 which is greater than t-table of 1.979, family environment has a positive and significant effect on interest in management entrepreneurship. It is known that the t-count value is 6.991 which is greater than t- the table is 1.979, and motivation has a positive and significant effect on management's entrepreneurial interest, it is known that the t-count value of 4.661 is greater than the t-table of 1.979. Entrepreneurship education, family environment, motivation have a positive and significant influence on the entrepreneurial interest of management students, it is known that the fcount value of 43,772 is greater than ftable of 2.68, which is 43,772 > 2.68 with a significance level of 0.000. So Ho is rejected and Ha is accepted. In conclusion, entrepreneurship education, family environment and motivation in this study simultaneously and partially have a positive and significant effect on management students' entrepreneurial interest.
ANALISIS PENGARUH EXPERIENTAL MARKETING DAN KEPUASAN PELANGGAN TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN G COFFEE KOTO BARU(Studi Kasus G Coffee Koto Baru Kabupaten Dharmasraya) Kameliya; Fenisi Resty; Yesi Gusteti
MANAJEMEN DEWANTARA Vol 6 No 3 (2022): MANAJEMEN DEWANTARA
Publisher : Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26460/md.v6i3.13206

Abstract

Metode pada penelitian ini adalah metode kuantitatif dan pengambilan data menggunakan koesioner. Populasi dalam penelitian ini adalah pelanggan G Coffee Koto Baru sebagai pembeli makanan atau minuman. Responden yang dijadikan sampel yaitu 100 responden. Berdasarkan dari hasil penelitian diketahui bahwa nilai koefisien korelasi (R²) adalah 0,768.Artinya terdapat hubungan yang kuat antara variabel experiental marketing dan kepuasan pelanggan terhadap variabel loyalitas pelanggan G Coffee sebesar 0,76,8% karena R mendekati 1, sedangkan angka R² (R Squere) dapat dijelaskan pada variabel dependen loyalitas pelanggan sebesar 0,590 atau 0,59,0% sedangkan Adjusted R Squere (Koefisien determinasi) sebesar 0,582, yang artinya pengaruh variabel experiental marketing dan kepuasan pelanggan terhadap loyalitas pelanggan sebesar 58,2% sedangkan 41,8% dipengaruhi faktor lain. Secara simultan experiental marketing dan kepuasan pelanggan berpengaruh signifikan terhadap loyalitas pelanggan.
Analisis Peran Pemerintah, Networking, Dan Inovasi Produk Terhadap Tingkat Penjualan (Studi Kasus Umkm Kripik Tempe Daerah Padang Bintungan, Blok D, Sitiung 1) Bima Adi Prayoga; Yesi Gusteti; Mayroza Wiska
Innovative: Journal Of Social Science Research Vol. 3 No. 4 (2023): Innovative: Journal Of Social Science Research
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/innovative.v3i4.3643

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis Peran Pemerintah, Networking dan Inovasi Produk Terhadap Tingkat Penjualan (studi kasus UMKM Kripik Tempe Daerah Padang Bintungan, Blok D, Sitiung 1). Penelitian ini menggunakan penelitian kualitatif dengan menggunakan prosedur penelitan seperti pengumpulan data, reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Informan pada penelitian ini adalah pemilik usaha UMKM kripik tempe daerah padang Bintungan, Blok D Sitiung 1. Teknik pengumpulan data yang digunakan peneliti yaitu wawancara dengan teknik analisis data menggunakan model analisis interaktif. Hasil penelitian menunjukkan variabel peran pemerintah, networking dan inovasi dapat pembantu memberikan pengaruh terhadap tingkat penjualan pada UMKM kripik tempe yang ada di daerah Padang Bintungan Blok D Sitiung 1. Berdasarkan observasi dan hasil wawancara yang dilakukan memberikan peningkatan yang baik dalam penjualan UMKM kripik tempe terutama kripik tempe matahari, kripik tempe mata najwa dan kripik tempe tiga bersaudara.
Analisis Pengaruh Marketing Mix Terhadap Keputusan Pembelian Sepeda Motor Honda Bead di Kecamatan Koto Salak Kabupaten Dharmasraya Hutriadi Hutriadi; Yesi Gusteti; Eka Ermawati
Innovative: Journal Of Social Science Research Vol. 3 No. 5 (2023): Innovative: Journal of Social Science Research
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/innovative.v3i5.4977

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui analisis pengaruh marketing mix (produk, harga, promosi, dan tempat) terhadap keputusan pembelian produk sepeda motor Honda Beat. Melalui penelitian ini maka dapat diketahui pengaruh variabel manakah yang signifikan dalam mempengaruhi variabel keputusan pembelian produk sepeda motor Honda Beat. Dalam penelitian ini penulis menggunakan pendekatan penelitian kuantitatif dan asosiatif. Instrumen pengumpulan data yang digunakana angket, wawancara dan lainnya. Uji hipotesis yang telah dilakukan didapatkan hasil bahwa fhitung sebesar (160,530) > ftabel (2,396) dan nilai signifikansi (0,000) < (0,05). Maka diperoleh H0 ditolak dan H5 diterima, dan tingkat signifikansi (0,000 < 0,05), serta nilai fhitung (160,530) > ftabel (2,396). Koefisien Determinasi dalam penelitian ini menunjukkan bahwa 62,6% variasi dalam keputusan pembelian dapat dijelaskan oleh variabel-variabel produk, harga, promosi dan tempat, sedangkan sisanya sebesar 37,4% dipengaruhi oleh variasi variabel lain diluar penelitian.
Pengaruh Return On Asset (ROA), Return On Equity (ROE), Dan Price Earning Ratio (PER) Terhadap Harga Saham Perusahaan Transportasi Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Drita Cerry Saputra; Fenisi Resty; Yesi Gusteti; Eka Ermawati
Innovative: Journal Of Social Science Research Vol. 3 No. 5 (2023): Innovative: Journal of Social Science Research
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/innovative.v3i5.4980

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dari variabel Return On Asset (ROA), Return On Equity (ROE), dan Price Earning Ratio (PER) terhadap Harga Saham pada perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Data yang digunakan dalam penelitian ini diperoleh dari Laporan Keuangan Publikasi Tahunan dari Bursa Efek Indonesia Tahun 2018-2022. Jumlah sampel sebanyak 9 perusahaan transportasi yang tercatat dalam Bursa Efek Indonesia dengan periode 2018-2022 yang dipilih melalui purposive sampling. Teknik analisis yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel Return On Asset (ROA) tidak memiliki pengaruh secara positif dan tidak signifikan terhadap harga saham. Sementara variabel Return On Equity (ROE) memiliki pengaruh secara positif dan signifikan terhadap harga saham dan variabel Price Earning Ratio (PER) memiliki pengaruh secara positif bernilai negatif dan tidak signifikan terhadap harga saham. Kemampuan prediksi dari ketiga variabel independen terhadap harga saham adalah sebesar 36,1% yang ditunjukkan dari besarnya adjusted R square, sisanya dijelaskan oleh variabel lainnya diluar model penelitian.