Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Simpati: Jurnal Penelitian Pendidikan dan Bahasa

PERAN KEGIATAN EKSRAKULIKULER PRAMUKA DALAM PENGEMBANGAN KARAKTER DISIPLIN SISWA SMA INTENSIF TARUNA PEMBANGUNAN SURABAYA Albertin Agit Arinta Ayu Lestari Kewa Bunga Kiloona; Dwi Retnani Srinarwati
Simpati: Jurnal Penelitian Pendidikan dan Bahasa Vol. 1 No. 2 (2023): April : Jurnal Penelitian Pendidikan dan Bahasa
Publisher : CV. Alim's Publishing

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1149.498 KB) | DOI: 10.59024/simpati.v1i2.151

Abstract

Pendidikan adalah salah satu sarana penting untuk menjadikan manusia lebih berkualitas. Manusia tidak mampu berkembang secara optimal tanpa adanya bantuan orang lain. Tujuan dari penelitian ini ialah mendeskripsikan pelaksanaan kegiatan ekstrakurikuler pramuka siswa SMA intensif taruna pembangunan Surabaya, mendeskripsikan pengembangan karakter disiplin siswa SMA intensif taruna pembangunan Surabaya dan mendeskripsikan dan menganalisis peran kegiatan ekstrakurikuler pramuka dalam pengembangan karakter disiplin siswa SMA intensif taruna pembangunan Surabaya. Metode penelitian yang digunakan adalah kualitatif deskriptif, peneliti berperan sebagai pengamat partisipan selama proses ekstrakurikuler pramuka data diambil melalui observasi,wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan ekstrakurikuler pramuka yang dilaksanakan selama satu kali dalam seminggu dengan beberapa kegiatanya seperti latihan rutin, jelajah alam, dan persami. Penanaman karakter disiplin terbukti dengan kurangnya disiplin pada siswa SMA intensif taruna pembangunan Surabaya.