Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara (JPkMN)

Pendampingan Tim Kesehatan Yayasan Maha Bhoga Marga Dalam Digitalisasi Data Pada Kegiatan Pelayanan Kesehatan Gabriel Adnyana; Putu Wida Gunawan; I Nyoman Bernadus; Prastyadi Wibawa Rahayu; I Made Dwi Ardiada; Gerson Feoh
Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara Vol. 4 No. 4 (2023): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara (JPkMN)
Publisher : Sistem Informasi dan Teknologi (Sisfokomtek)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Dalam pelayanan kesehatan yang dilakukan tim kesehatan dari Yayasan Bhoga Marga (MBM) kepada jemaat Gereja Kristen Protestan di Bali (GKPB), ada beberapa kendala yang dihadapi, salah satunya adalah pendataan secara digital bagi jemaat yang telah dilayani dalam pelayanan kesehatan. Selain itu, informasi terkait dengan faskes BPJS di klinik MBM kepada jemaat GKPB masih minim. Untuk itu, dosen-dosen dan mahasiswa Program Studi Teknik Informatika Universitas Dhyana Pura memandang perlu untuk memberikan pendampingan berupa desain material informasi faskes di klinik MBM yang dapat disebarkan kepada jemaat GKPB baik melalui media sosial atau media komunikasi lainnya. Selain itu pendampingan juga berupa pendataan digital selama pelayanan kesehatan di berbagai gereja (GKPB) diseluruh Bali oleh tim kesehatan MBM.