Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : SHIBGHAH: Journal of Muslim Societies

WACANA MODERASI BERAGAMA DI STAIN TEUNGKU DIRUNDENG MEULABOH Ramli - Ramli
SHIBGHAH: Journal of Muslim Societies Vol 4, No 2 (2022): SHIBGHAH: Journal Of Muslim Societies
Publisher : STAI Al-Washliyah Banda Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Sebagai salah satu kampus negeri dibawah Kementerian Agama Republik Indonesia, STAIN Teungku Dirundeng Meulaboh ikut terlibat dalam penguatan wacana moderasi beragama di Indonesia. Melalui berbagai program, seminar dan publikasi, berbagai pemikiran moderasi beragama dituangkan secara kritis dan kontributif. Dengan menganalisis diskursus yang berkembang di lingkungan STAIN Teungku Dirundeng Meulaboh penelitian ini menemukan dua kesimpulan penting. Pertama, bahwa STAIN Teungku Dirundeng Meulaboh termasuk terdepan dalam menyambut wacana moderasi dengan mendirikan lembaga Seuramoe Moderasi Beragama atau SMB. Kedua, akademisi kampus tersebut telah membuat wacana moderasi yang lebih kultural melalui program moderasi dari pinggir melalui penerbitan buku dan seminar baik berskala nasional maupun internasional.