Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Science and Education Journal

Pendampingan Siswa Dalam Penggunaan Perangkat Komputer Persiapan ANBK SDN 2 Gelumbang David Budi Irawan; Efri Meldianto; Bz. Septeiyawan abdullah; Dwi Nopita Sari
Science and Education Journal (SICEDU) Vol. 1 No. 2 (2022): Volume 1 No 2 2022
Publisher : Faculty Of Education

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/sicedu.v1i2.65

Abstract

Program ANBK yaitu Asesmen Nasional Berbasis Komputer yang masih baru bagi guru dan siswa. ANBK Memuat asesmen kompetensi minimum (AKM) dan survei karakter. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk untuk memastikan bahwa seluruh perangkat dan sumber daya lainnya beroperasi dengan maksimal untuk menunjang terlaksananya ANBK selama 3 hari pelaksanaan ANBK tersebut. Selain itu, tim juga memastikan para siswa tidak mengalami kendala saat melakukan login sebagai peserta pada CAT ANBK dari puspendik yang diakses secara portable. Metode penelitian yang dilakukan adalah deskriptif kualitatif dengan mengumpulkan data dan informasi tentang pelaksanaan ANBK di sekolah dasar. Sesuai dengan sistem dan teknis tersebut maka SD Negeri 2 Gelumbang menyediakan berbagai sarana dan prasarana dalam mendukung pelaksanaan ANBK. Sekolah telah melakukan banyak upaya agar terjalannya ANBK secara baik.