Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : AGRIPEAT

PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN KEDELAI (Glycine max (l) Merr) YANG DIBERI PUPUK KOTORAN KAMBING DAN RHIZOBIUM SP PADA TANAH GAMBUT (Growth and Yield of Soybean (Glycine max (l) Merr) Fertilized WithGoat manure Fertilizer and Rhizobium sp on peat) S., Winarti,; Y., Sundari,; Y., Asie,
AGRIPEAT Vol 17, No 2 (2016): JURNAL AGRIPEAT VOLUME 17 NOMOR 1 TAHUN 2016
Publisher : Universitas Palangka Raya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

ABSTRACTPenelitian ini bertujuan untuk menelaah respon tanaman kedelai terhadap pemberian pupuk organikkotoran kambing dan Rhizobium sp pada tanah gambut, serta menentukan dosis pupuk kotorankambing dan Rhizobium sp yang memberikan pertumbuhan dan hasil tanaman kedelai terbaik padatanah gambut. Percobaan ini menggunakan Rancangan Acak Kelompok (RAK) dengan 2 (dua) faktorperlakuan dan 3 (tiga) ulangan. Faktor pertama adalah pupuk kandang (K) yang terdiri dari 3 tarafyaitu : 0, 10 dan 20 t ha-1dan faktor kedua adalah Rhizobium yang terdiri dari 5 taraf, yaitu : 0, 4, 8, 12dan 16 g kg-1 benih. Hasil penelitian menunjukkan bahwa jumlah bintil akar efektif tertinggidiperoleh pada tanaman kedelai yang diberi pupuk kotoran kambing dosis 20 t ha-1 dan 12 g kg-1benihRhizobium sp yaitu 63,3 buah. Pemberian kotoran kambingpada tanah gambut dengan dosis 10 tha-1, tanaman kedelai cenderung tumbuh lebih tinggi, daun lebih luas, bobot bintil akar efektif, bobotpolong, bobot biji per tanaman dan bobot 1000 butir nyata lebih tinggi serta jumlah polong pertanaman nyata lebih banyak dibandingkan dengan tanpa diberi pupuk kotoran kambing. PemberianRhizobium sp pada tanah gambut dengan dosis 12 g kg-1 benih, mampu secara nyata meningkatkantinggi tanaman, luas daun, jumlah bintil akar efektif, bobot bintil akat per tanaman bobot polong pertanaman, berat biji per tanaman dan bobot 1000. biji dibandingkan dengan tanpa diberi Rhizobium sp(kontrol)Kata kunci : Pupuk kandang kambing, Rhizobium sp, tanah gambut.
PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN KEDELAI (Glycine max (l) Merr) YANG DIBERI PUPUK KOTORAN KAMBING DAN RHIZOBIUM SP PADA TANAH GAMBUT Winarti Sih; Sundari Yayang; Asi Yanetri
AgriPeat Vol. 17 No. 02 (2016): JURNAL AGRIPEAT VOLUME 17 NOMOR 02, SEPTEMBER 2016
Publisher : Fakultas Pertanian Universitas Palangka Raya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This study aimed to examine the response of soybean plants to organic fertilizer goat manure and Rhizobium sp on peat soil, and determine the goat manure fertilizer and Rhizobium sp which gives the growth and yield of soybean best in peat soil. This experiment used a block randomized factorial design with two factors treatments and 3 replications. The first factor is the goat manure consists of three levels ie 0 , 10 and 20 t ha-1 and the second factor is the Rhizobium sp consists of five levels ie 0 , 4 , 8 , 12 and 16 g kg-1 seed.The results showed that the highest number of root nodules on soybean obtained by goat manure dose of 20 t ha-1 and 12 g kg-1 seed Rhizobium sp. Fertilization goat manure at a dose of 10 t ha-1 on peat, soybean plants tend to grow taller, wider leaves, root nodule weight effectively, the weight of pods, seed weight per plant and 1000 grain weight was significantly higher and the real number of pods per plant more than in the controls. GivingRhizobiumspon peat soilwitha dose of12gkg-1seed, is capable of significantly increased plant height, leaf area, number of root nodules effectively, the weightof nodulesperplant, weightof pods perplant, seed weight perplant and weight of 1000 seeds of soybean compared with nogiven Rhizobiumsp (control)