Claim Missing Document
Check
Articles

Found 10 Documents
Search

PENGUKURAN KEPADATAN TULANG DAN KADAR PROTEIN PADA MASYARAKAT DESA KARANG TENGAH, BOGOR, JAWA BARAT Muhamad Ilham; Sri Nuraini; Nadya Dwi Oktafiranda
Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 1 (2020): PROSIDING SEMINAR NASIONAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - SNPPM2020
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Negeri Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (872.593 KB)

Abstract

Abstract The implementation of PSBB by the government in an effort to reduce the number of spread of the COVID-19 virus resulted in a decline in the economy and a lack of community activity. This will certainly have an impact on decreasing bone density and protein levels in the community. This community service aims to measure and provide knowledge to the people of Karang Tengah Village, Babakan Madang District, Bogor Regency, West Java Province regarding the importance of maintaining bone density and protein levels during a pandemic. This community service was carried out on September 28 and 29, 2020 by implementing strict health protocols. The methods used are: lectures, discussions, demonstrations, and measurement of bone density and protein content using the Xiaomi Mi Scale 2 tool. This activity was attended by 33 residents. The results of bone density measurements showed that 19 people or 57.58% of participants had bone density below standard, and 14 people or 42.42% of participants were the same or above the standard. The results of measuring protein levels showed 17 people or 52% were in the Less category, 6 people or 18% were in the Normal category, and 10 people or 30% were in the good category. More people who have bone density and protein content that are less or below standard, it is necessary to increase awareness of movement and more attention to diet and nutritional adequacy rates for the people of Karang Tengah village. Community participation and support is quite high, where the community is actively involved in implementing the program so that the community can take full advantage of it. Abstrak Pemberlakuan PSBB oleh pemerintah dalam upaya menurunkan angka penyebaran virus COVID-19 mengakibatkan penurunan perekonomian dan kurangnya aktivitas gerak masyarakat. Hal tersebut tentunya akan berdampak pada penurunan kepadatan tulang dan kadar protein masyarakat. Pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk melakukan pengukuran dan memberikan Pengetahuan kepada masyarakat Desa Karang Tengah, Kecamatan Babakan Madang, Kabupaten Bogor, Provinsi Jawa Barat mengenai pentingnya menjaga kepadatan tulang dan kadar protein pada masa pandemi. Pengabdian masyarakar ini dilaksanakan pada tanggal 28 dan 29 September 2020 dengan menerapkan protokol kesehatan yang ketat. Metode yang digunakan adalah: ceramah, diskusi, demonstrasi, dan pengukuran pengukuran kepadatan tulang dan kadar protein menggunakan alat Xiaomi mi Scale 2. Kegiatan ini diikuti oleh 33 orang warga. Hasil pengukuran kepadatan tulang menunjukan 19 orang atau 57,58% peserta memiliki kepadatan tulang di bawah standar, dan 14 orang atau 42,42% peserta sama dengan atau di atas standar. Hasil pengukuran kadar protein menunjukan 17 orang atau 52% masuk kategori Kurang, 6 orang atau 18% masuk kategori Normal, dan 10 orang atau 30% masuk kategori baik. Lebih banyaknya jumlah warga yang memiliki kepadatan tulang dan kadar protein yang kurang atau di bawah standar, maka perlu ditingkatkan kedasaran gerak dan perhatian lebih terhadap pola makan dan angka kecukupan gizi bagi masyarakat desa Karang Tengah. Partisipasi dan dukungan masyarakat cukup tinggi, dimana masyarakat turut aktif dalam pelaksanaan program sehingga masyarakat dapat mengambil manfaatnya dengan lebih maksimal.
PENYULUHAN POLA HIDUP SEHAT DENGAN LATIHAN FISIK DI MASA PANDEMI COVID-19 BAGI MASYARAKAT DESA BOJONG KONENG, KABUPATEN BOGOR Sri Nuraini; Kuswahyudi; Muhamad Ilham
Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 2 (2021): PROSIDING SEMINAR NASIONAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - SNPPM2021
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Negeri Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (497.295 KB)

Abstract

Abstract This community service aims to provide knowledge to the people of desa Bojong Koneng, kecamatan Babakan Madang, Kabupaten Bogor, West Java about a Healthy Lifestyle With Physical Exercise During the Covid-19 Pandemic. The place of service is held in desa Bojong Koneng, kecamatan Babakan Madang, Kabupaten Bogor, West Java. The implementation time of the activity starts from September 07 to September 08 2021. This activity is partnered with desa Bojong Koneng officials, kecamatan Babakan Madang, Kabupaten Bogor as a form of community service by the Fakultas Ilmu Keolahragaan, Universitas Negeri Jakarta. The methods used in carrying out this community service program are: information discussions, demonstrations, mentoring, training, and hands-on practice. The results of community service went well and smoothly. Programs that have been implemented include; Provide counseling materials, watch videos of physical exercise activities with various movements, and conduct knowledge surveys about Healthy Lifestyles With Physical Exercises During the Covid-19 Pandemic. Community participation and support is quite high, where the community is actively involved in implementing the program so that the community can take full advantage of it. Abstrak Pengabdian Kepada masyarakat ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan kepada masyarakat Desa Bojong Koneng Kecamatan Babakan Madang Kabupaten Bogor Provinsi Jawa Barat tentang Pola Hidup Sehat Dengan Latihan Fisik Di Masa Pandemi Covid-19. Tempat pengabdian dilaksanakan di Desa Bojong Koneng Kecamatan Babakan Madang Kabupaten Bogor Provinsi Jawa Barat. Waktu pelaksanan kegiatan dimulai tanggal 07 September sampai dengan 08 September 2021. Kegiatan ini bermitra dengan perangkat Desa Bojong Koneng, Kecamatan Babakan Madang, Kabupaten Bogor sebagai wujud pengabdian kepada masyarakat oleh institusi Fakultas Ilmu Keolahragaan Universitas Negeri Jakarta. Metode yang digunakan dalam menjalankan program pengabdian masyarakat ini adalah: diskusi informasi, demonstrasi, pembimbingan, latihan, dan praktek langsung. Hasil Pengabdian masyarakat berjalan dengan baik dan lancar. Program yang telah dilaksanakan meliputi; Memberikan materi penyuluhan, menonton video kegiatan latihan fisik dengan berbagai gerakan, dan melakukan survey pengetahuan tentang Pola Hidup Sehat Dengan Latihan Fisik Di Masa Pandemi Covid-19. Partisipasi dan dukungan masyarakat cukup tinggi, dimana masyarakat turut aktif dalam pelaksanaan program sehingga masyarakat dapat mengambil manfaatnya dengan lebih maksimal.
APLIKASI PENERAPAN TES DAN PENGUKURAN KONDISI FISIK UNTUK ATLET DESA/KECAMATAN PASAWAHAN KABUPATEN KUNINGAN JAWA BARA Bambang Sutiyono; Tirto Apriyanto; Muhamad Ilham
Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 2 (2021): PROSIDING SEMINAR NASIONAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - SNPPM2021
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Negeri Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (442.565 KB)

Abstract

AbstractThe purpose of this community service is to provide knowledge about Tests and Measurement of Physical Conditions for Athletes in the Pasawahan Village/District. Achievement development in volleyball can be achieved through programmed, regular and measurable exercises involving various disciplines of science and technology. In compiling, implementing and evaluating training programs, knowledge, experience, abilities and skills are required; These include the so-called tests, measurements and evaluations. A coach or athlete more or less needs to understand and run tests, measurements and evaluations. Based on the results of the analysis of the physical condition of the athletes in the Pasawahan Village/Sub-district, the results were not satisfactory, one of the reasons was that the physical exercise program had not been programmed properly. The ongoing physical exercise program is still being trained by the main trainer as well as the technical trainer. This will certainly hamper the achievement of the Pasawahan Village/District Athletes. The solution offered is to provide training and knowledge about Physical Condition Tests and Measurements for Volleyball Athletes in Pasawahan Village/Sub-District. The target to be achieved is to increase the knowledge of coaches and athletes regarding the theory of physical conditions in volleyball. Improving test technique skills and measuring physical condition in volleyball sports are good and correct. Improving the technical skills of data processing test results and measuring physical conditions in volleyball. AbstrakTujuan pengabdian masyarakat ini adalah memberikan pengetahuan tentang Tes dan Pengukuran Kondisi Fisik Untuk Atlet Desa/Kecamatan Pasawahan. Pembinaan prestasi dalam cabang olahraga bola voli dapat dicapai melalui latihan yang terprogram, teratur dan terukur dengan melibatkan berbagai disiplin ilmu pengetahuan dan teknologi. Dalam menyusun, melaksanakan dan mengevaluasi program latihan diperlukan pengetahuan, pengalaman, kemampuan dan keterampilan; antara lain yang dinamakan tes, pengukuran dan evaluasi. Seorang pelatih ataupun atlet sedikit banyak perlu mengerti dan menjalankan tes, pengukuran dan evaluasi. Berdasarkan hasil analisis kondisi fisik atlet Desa/Kecamatan Pasawahan diperoleh hasil yang belum memuaskan, salah satu penyebanya adalah program latihan fisik belum terprogram dengan baik. Program latihan fisik yang berjalan masih dilatih oleh pelatih utama sekaligus pelatih teknik. Hal ini tentunya akan menghambat pencapaian prestasi Atlet Desa/Kecamatan Pasawahan. Solusi yang ditawarkan adalah memberikan pelatihan dan pengetahuan tentang Tes dan Pengukuran Kondisi Fisik Untuk Atlet bola voli Desa/Kecamatan Pasawahan. Target yang ingin dicapai Peningkatan pengetahuan pelatih dan atlet mengenai dan teori kondisi fisik pada cabang olahraga bola voli. Meningkatkan keterampilan teknik tes dan pengukuran kondisi fisik pada cabang olahraga bola voli yang baik dan benar. Meningkatkan keterampilan teknik pengolahan data hasil tes dan pengukuran kondisi fisik pada cabang olahraga bola voli
PENYULUHAN PENDIRIAN KLUB BOLA VOLI PADA WARGA KARANG TARUNA KAMPUNG AREMAN, KELURAHAN TUGU, KECAMATAN CIMANGGIS, KOTA DEPOK, PROVINSI JAWA BARAT Muhamad Ilham; Tirto Apriyanto
Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 2 (2021): PROSIDING SEMINAR NASIONAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - SNPPM2021
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Negeri Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (593.51 KB)

Abstract

AbstractThis community service aims to provide counseling on how to organize and establish a volleyball club. The high interest of youth in volleyball training activities in the Tugu sub-district made the Karang Taruna Tugu subdistrict moved to establish a volleyball coaching club as a forum to channel the talent of the younger generation in the Tugu village as well as a place to learn for youth organizations in developing organizational skills in the field of sports. The lack of organizational experience in the field of sports, the lack of knowledge about volleyball club coaching programs, the recruitment process for administrators, coaches and athletes in particular is still not optimal, so that existing human resources may not appear dominant in the program, and the lack of knowledge about the administration needed in managing a volleyball club is an obstacle for Karang Taruna to establish a volleyball club. Based on these problems, the researchers felt that it was necessary to conduct counseling on the establishment of a volleyball club to the youth community members of the Tugu sub-district, Cimanggis subdistrict, Depok City, West Java. This service implementation method uses a mentoring method consisting of several stages, the first stage is the counseling preparation stage, the second stage is the counseling implementation stage, and the third stage is the follow-up counseling stage. This community service results in: volleyball club management structure, club member data, determination of the place/field to practice, and volleyball club training schedule. AbstrakPengabdian masyarakat ini bertujuan untuk memberikan penyuluhan bagaimana mengorganisasikan dan mendirikan klub bola voli. Tingginya minat pemuda terhadap kegiatan Latihan bola voli di lingkungan kelurahan tugu membuat karang taruna kelurahan tugu tergerak untuk mendirikan klub pembinaan cabang olahraga bola voli sebagai wadah untuk menyalurkan bakat generasi muda di kelurahan tugu sekaligus sebagai ajang belajar karang taruna dalam mengembangkan kemampuan organisasi dibidang olahraga. Minimnya pengalaman berorganisasi dibidang olahraga, Minimnya pengetahuan mengenai program pembinaan klub bola voli, Proses rekrutmen pengurus, pelatih dan atlet khususnya yang masih belum maksimal, sehingga sumber daya manusia yang ada mungkin peran sertanya dalam program tidak terlihat dominan, dan Minimnya pengetahuan mengenai administrasi yang dibutuhkan dalam mengelola klub bola voli menjadi hambatan bagi Karang Taruna untuk mendirikan klub bola voli. Berdasarkan permasalahan tersebut, peneliti merasa perlu dilakukan penyuluhan pendirian klub bola voli pada warga karang taruna kelurahan Tugu, kecamatan Cimanggis, Kota Depok, Jawa Barat. Metode pelaksanaan pengabdian ini menggunakan metode pendampingan yang terdiri dari beberapa tahap, tahapan yang pertama adalah tahap persiapan penyuluhan, tahapan yang kedua adalah tahap pelaksanaan penyuluhan, dan yang ketiga adalah tahap tindak lanjut penyuluhan. Pengabdian masyarakat ini menghasilkan: Struktur kepengurusan Klub bolavoli, Data anggota klub, Penetapan tempat/lapangan untuk berlatih, dan Jadwal Latihan klub bolavoli.
Tingkat Pemahaman Variasi Latihan Fleksibility Pada Pelatih INKANAS DKI Jakarta Lita Mulia; Muhamad Ilham; Kartika Herliana; Bayu Nugraha
Jurnal Ilmiah Sport Coaching and Education Vol 7 No 1 (2023): Jurnal Ilmiah: Sport Coaching and Education
Publisher : Universitas Negeri Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21009/JSCE.07106

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk untuk mengetahui tingkat pemahaman variasi latihan kelentukan pada pelatih INKANAS DKI Jakarta, meningkatkan pemahaman variasi latihan fleksibility pada pelatih INKANAS DKI Jakarta sehingga dapat diterapkan dalam meningkatkan prestasi Karate INKANAS DKI Jakarta, membawa dampak perubahan kebijakan dalam pembuatan program latihan khususnya latihan fleksibility serta meningkatkan kualitas dan kuantitas menulis publikasi ilmiah bagi peneliti. Pengambilan data dilakukan pada 25 september 2022 di Jakarta dengan penyebaran kuisioner yang diisi oleh 77 responden. Responden dalam penelitian ini adalah para pelatih Karate INKANAS DKI Jakarta. Teknik analisis data dilakukan dengan menggunakan metode Guttman. tingkat pemahaman variasi latihan fleksibility pada pelatih Inkanas DKI Jakarta secara keseluruhan ialah tinggi. Diperoleh hasil tertinggi ialah pada Sub Bahasan Fleksibility sebesar 83.31%. Dan hasil terendah ialah pada Sub Bahasan Dynamic Streching yakni sebesar 19.48%. Dimana kondisi ini menunjukkan bahwa kemampuan yang ada sudah cukup baik untuk kemudian dijadikan landasan dalam pengembangan pembuatan dan pelaksanaan program latihan yang ditujukan untuk memaksimalkan potensi yang ada guna mencapai prestasi yang maksimal. Kata kunci: Karate, Kelentukan, Guttman ABSTRACT This study aims to determine the level of understanding of flexibility training variations in INKANAS DKI Jakarta trainers, increase understanding of the variety of flexibility exercises in INKANAS DKI Jakarta trainers so that they can be applied in improving the achievements of INKANAS DKI Jakarta Karate, bringing the impact of policy changes in the creation of exercise programs, especially flexibility exercises and improving the quality and quantity of writing scientific publications for researchers. Data collection was carried out on September 25, 2022 in Jakarta with the distribution of questionnaires filled out by 77 respondents.The respondents in this study were INKANAS DKI Jakarta Karate trainers. The data analysis technique was carried out using the Guttman method.the level of understanding of the variation of flexibility training in the Inkanas DKI Jakarta trainer as a whole is high. The highest result was obtained in the Flexibility Sub-Discussion of 83.31%. And the lowest result was in the Dynamic Streching Sub-Discussion, which was 19.48%. Where this condition shows that the existing capabilities are good enough to then be used as a basis in the development of making and implementing exercise programs aimed at maximizing potential that exists in order to achieve maximum achievements. Keywords: Karate, Fleksibility, Guttman
EDUKASI DAN LATIHAN PEREGANGAN OTOT DALAM MENGANTISIPASI KELUHAN MUSKULOSKLETAL PADA MASYARAKAT DESA BOJONG KONENG, KECAMATAN BABAKAN MADANG, KABUPATEN BOGOR Muhamad Ilham; Nadya Dwi Oktafiranda
Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 3 (2022): PROSIDING SEMINAR NASIONAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - SNPPM2022
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Negeri Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstract This community service activity aims to provide services and information to the community in the Bojong Koneng Village area, Babakan Madang District, Bogor Regency regarding the technical implementation of stretching exercises to reduce musculoskeletal complaints. The people of Bojong Koneng village, the majority of whom work as farmers, are very at risk of musculoskeletal disorders, this is due to repetitive activities or work that is carried out continuously such as hoeing, splitting large logs, lifting and transporting, etc. Muscle complaints occur because the muscles receive pressure due to workload continuously without getting a chance to relax. The problem of the pandemic is also a risk factor for farmers with musculoskeletal complaints. Due to the pandemic period, farmers are also affected by the reduced number of people who will meet their food needs. This will cause anxiety which will affect high stressor levels and have an impact on triggering musculoskeletal complaints. This problem will certainly affect the health and work productivity of farmers if there is no proper and proper prevention and action. Providing education on stretching exercises is expected to reduce musculoskeletal complaints in the Bojong Koneng village community. Abstrak Kegiatan Pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk memberikan pelayanan dan informasi kepada masyarakat di wilayah Desa Bojong Koneng, Kecamatan Babakan Madang, Kabupaten Bogor mengenai teknis pelaksanaan Latihan peregangan untuk mengurangi keluhan musculoskeletal. Masyarakat desa bojong koneng yang mayoritas bermata pencaharian sebagai petani sangat berisiko terhadap gangguan musculoskeletal, hal ini disebabkan aktivitas berulang atau pekerjaan yang dilakukan secara terus menerus seperti pekerjaan mencangkul, membelah kayu besar, angkat-angkut dsb. Keluhan otot terjadi karena otot menerima tekanan akibat beban kerja secara terus menerus tanpa memperoleh kesempatan untuk relaksasi. Permasalahan pandemi juga ikut menjadi faktor resiko pada petani dengan keluhan musculoskeletal. Karena dengan adanya masa pandemi, petani ikut terdampak dengan berkurangnya masyarakat akan memenuhi kebutuhan pangan. Hal ini akan menimbulkan rasa cemas yang akan mempengaruhi tingkat stresor tinggi dan berdampak pemicu keluhan musculoskeletal. Masalah ini tentunya akan mempengaruhi kesehatan dan produktivitas kerja pada petani jika tidak dilakukan suatu pencegahan dan tindakan secara tepat dan baik. Pemberian edukasi latihan peregangan diharapkan dapat mengurangi keluhan musculoskeletal pada masyarakat desa bojong koneng.
COACHING CLINIC PENGUKURAN OLAHRAGA (KONDISI FISIK) TIM BOLA VOLI DESA CIJATI KECAMATAN SITURAJA KABUPATEN SUMEDANG Bambang Sutiyono; Tirto Apriyanto; Muhamad Ilham
Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 3 (2022): PROSIDING SEMINAR NASIONAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - SNPPM2022
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Negeri Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstract The purpose of Community Service in the Faculty Assisted Areas (PKM-WBUF) is the Volleyball Team in Cijati Village, Situraja District, Sumedang Regency. Service activities are carried out by providing knowledge in both theory and practice about Sports Measurement (Physical Conditions). The participants of this activity were the 17 participants of the Volleyball Team in Cijati Village, Situraja District, Sumedang Regency. Community Service Activities in the Faculty Assisted Areas (PKM-WBUF) have been carried out well. This service activity received an enthusiastic response from the activity participants. This is evident from the participation rate of the activity participants of 85% of the total athletes. The satisfaction level of participants in this service activity is very high, at 88.53%. Abstrak Tujuan kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat Wilayah Binaan Fakulttas (PKM-WBUF) adalah Tim Bola Voli Desa Cijati Kecamatan Situraja Kabupaten Sumedang. Kegiatan pengabdian dilakukan dengan pemberian pengetahuan baik teori maupun praktek tentang Pengukuran Olahraga (Kondisi Fisik). Peserta kegiatan ini adalah atleti Tim Bola Voli Desa Cijati Kecamatan Situraja Kabupaten Sumedang sebanyak 17 peserta. Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat Wilayah Binaan Fakulttas (PKM-WBUF) telah terlaksana dengan baik. Kegiatan Pengabdian ini mendapatkan respon yang antusias dari para peserta kegiatan. Hal ini terbukti dari tingkat partisipasi peserta kegiatan sebesar 85% dari total atlet. Tingkat kepuasaan peserta kegiatan pengabdian ini sangat tinggi yaitu sebesar 88,53%.
COACHING CLINIC PENGUKURAN OLAHRAGA BAGI KLUB BOLAVOLI TUNAS DESA / KEC. LOHBENER, KAB. INDRAMAYU Hendro Wardoyo; Tirto Apriyanto; Muhamad Ilham
Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 3 (2022): PROSIDING SEMINAR NASIONAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT - SNPPM2022
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Negeri Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstract The main objectives of community service activities for the Superior Assisted Area are coaches, coaches and players of the Tunas Volleyball Club in Lohbener village, Indramayu district, Indramayu district. Service activities are carried out by providing knowledge both theoretical and practical about measurement knowledge and skills, especially in physical aspects and procedures for their implementation. The participants of this activity are coaches, coaches and volleyball players of Lohbener village, Indramayu district, kab. Indramayu had 25 participants. Community service activities for the Superior Assisted Areas regarding coaching clinics have been carried out well. Through this service activity produced 25 coaches, coaches and athletes who have competence about knowledge and measurement skills, especially in the physical aspects and procedures for their implementation. This community service activity in the Ungulan Fostered area received an enthusiastic response from the participants of the activity. This is evident from the coach's satisfaction with coaching clinic activities is very high, which is 88.40%. AbstrakTujuan utama kegiatan pengabdian kepada masyarakat Wilayah Binaan Unggulan adalah pelatih, pembina dan pemain Klub Tunas bola voli desa Lohbener, kec. Indramayu, kab. Indramayu. Kegiatan pengabdian dilakukandengan pemberian pengetahuan baik teori maupun praktek tentang pengetahuan dan keterampilan pengukuran terutama dalam aspek fisik dan prosedur pelaksanaannya. Peserta kegiatan ini adalah pelatih, pembina dan pemain bola voli desa Lohbener, kec. Indramayu, kab. Indramayu sebanyak 25 peserta. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat Wilayah Binaan Unggulan mengenai coaching clinic telah terlaksana dengan baik. Melalui kegiatan pengabdian ini menghasilkan 25 pembina, pelatih dan atlet yang memiliki kompetensi tentang pengetahuan dan keterampilan pengukuran terutama dalam aspek fisik dan prosedur pelaksanaannya. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat wilayah Binaan Ungulan ini mendapatkan respon yang antusias dari para peserta kegiatan. Hal ini terbukti dari kepuasaan pelatih terhadap kegiatan coaching clinic sangat tinggi yaitu sebesar 88,40%.
The Effects Moving Up And Down The Bench At Night For 20 Minutes On Decrease Blood Sugar Levels Ahmad Syauqi Al Fanjari; Samsul Bahri; Yasep Setiakarnawijaya; Muhamad Ilham
Halaman Olahraga Nusantara : Jurnal Ilmu Keolahragaan Vol. 6 No. 2 (2023): Halaman Olahraga Nusantara (Jurnal Ilmu Keolahragaan)
Publisher : Universitas PGRI Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This study aims to determine the effect of work up and down the bench at night. Subjects in this study are students of SMAN 12 Tangerang totaling 25 people, clinical trial research with research design “One Group Pre-test and Post-test Design”. The measured Parameter is the blood glucose level. The results obtained pre-test and post-test glucose levels after doing activities up and down the bench. The data analysis technique used is the T-test technique (t-test) by calculating the value of t-count compared to the T-table at degrees of freedom n-1 and at the level of significance (p<0.05). From the results of research on the activity of the effects of work up and down the bench at night for 20 minutes, obtained the average value of pre-test blood sugar levels is 114.8 and the average post-test is 97.6 the value of the difference between pre-test and post-test is 17.2. Conclusion activity up and down the bench at night for 20 minutes affects a significant decrease in blood sugar levels and is easy to do.  
Integrating analytical thinking skills into physical education to improve student learning outcomes Jusuf Blegur; Yusi Riksa Yustiana; Agus Taufik; Muhamad Ilham; Sefri Hardiansyah
Jurnal Keolahragaan Vol 11, No 2: September 2023
Publisher : Program Studi Ilmu Keolahragaan Program Pascasarjana Universitas Negeri Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21831/jk.v11i2.61176

Abstract

In the education curriculum in Indonesia, physical education is a medium for developing the potential of student learning outcomes in a comprehensive (cognitive, affective, and psychomotor) and sustainable manner. However, at the same time, teachers have not maximized analytical thinking supplements in learning and mastering student movements to optimize their physical education learning outcomes. This research used quantitative methods to examine the effect of analytical thinking skills on student learning outcomes. The participants were 24 elementary school students (mean age = 10.17+0.38) who were determined using a purposive sampling technique. Data on thinking skills were collected using instruments and rubrics for assessing analytical thinking skills. While the learning outcomes data use the final value of physical education learning. Data analysis used descriptive statistics and simple linear regression analysis. Descriptive analysis showed that students' analytical thinking skills were moderate (58.34%), and learning outcomes were good (100%). There is a significant influence between analytical thinking skills on student learning outcomes (t = 2.312, α = 0.031) with a determination value of 19.6%. Considering the essence of analytical thinking skills for learning outcomes and supporting students' life skills, the orientation of physical education learning outcomes parameters and the comprehensive and sustainable integration of analytical thinking into students' physical activities must be discussed further.