Claim Missing Document
Check
Articles

Found 6 Documents
Search

STUDI LITERATUR: SENAM KAKI MENINGKATKAN KEKUATAN OTOT INSTRINSIK KAKI PADA PENDERITA DIABETES MELLITUS TIPE II Zahra Sativani; Dewi Fatimah Zahra; Ahmad Syakib
Jurnal Fisioterapi dan Kesehatan Indonesia Vol 1 No 2 (2021): Jurnal Fisioterapi dan Kesehatan Indonesia
Publisher : Ikatan Fisioterapi Indonesia cabang kota bekasi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (183.546 KB)

Abstract

Background: Diabetes Mellitus type 2 has become one of the highest non-communicable diseases in Indonesia. The enhancement of the diseases almost happens every year. Metabolism changes lead to complications in the neurology system such as neuropathy. One of the causes of peripheral neuropathy is motor nerve damage that has an impact on intrinsic foot muscle weakness and it causes balance disorder in the sufferer. There need exercises to increase the intrinsic foot muscle strength through foot exercises. Objective: This study aims to investigate the effect of foot exercise on increasing the intrinsic foot muscle strength in diabetes mellitus type 2. Methods: This was a literature study method with the last 10 years of publication. Literature was obtained from 4 international online databases Pubmed, Semantic Scholar, Science Direct, and ProQuest. From a total of 567 pieces of literature, there was 8 literature relevant to this literature study. Result: From 8 literature shows that foot exercises have an effect on increasing the intrinsic muscle strength of the foot in people with Diabetes Mellitus type 2 seen from the p-value < 0,0005. Conclusion: Foot exercise is effective for increasing intrinsic foot muscle strength in Diabetes Mellitus type 2.
EFEKTIFITAS PLIOMETRIK PUSH UP UNTUK MENINGKATKAN DAYA LEDAK OTOT LENGAN Ganesa P.D. Kurniawan; Ahmad Syakib
Jurnal Fisioterapi dan Kesehatan Indonesia Vol 2 No 1 (2022): Jurnal Fisioterapi dan Kesehatan Indonesia
Publisher : Ikatan Fisioterapi Indonesia cabang kota bekasi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (221.334 KB)

Abstract

Background: Muscular power is a person's ability to use the maximum strength deployed in the shortest possible time. In this case, it is stated that muscle power = strength (force) X speed (velocity). Plyometrics is a practical exercise in increasing explosive muscle power (power). Because in this exercise, the stretch reflex in the muscles is repeated to produce an explosive reaction. The conscious and unconscious movement processes involved in plyometrics are the so-called stretch reflex, also called the spindle reflex or myotatic reflex (spindle reflex or myotatic reflex). The tools or devices for the 4-axis reflex and the stretch reflex are the main components of the overall control of the nervous system for body movement (Radcliffe & Farentinos, 2002). Objective: To determine the effectiveness of plyometric push-up exercises on arm muscle explosive power at the Matador Volleyball Club. Results: The analysis results for the plyometric push-up group got a p-value = 0.000 (<0.05). In contrast, the results for the conventional push-up group got a p-value = 0.000 (<0.05), and based on the results of the difference test, a p-value of 0.000 was obtained. <0.05 Conclusion: There is a difference in the effect between the intervention of the two treatment groups. Plyometric push-up exercises are more effective than conventional push-up exercises in increasing arm muscle explosive power in members of the Matador Volly Ball Team.
PERBEDAAN HUBUNGAN FUNGSI SENSORIS DAN CORE STABILITY TERHADAP KESEIMBANGAN DINAMIS PADA ANAK USIA 3-5 TAHUN DI AL-FATIH CENTER TANGERANG Rovika Trioclarise; Miratiani Sitompul; Ahmad Syakib
Jurnal Fisioterapi dan Kesehatan Indonesia Vol 2 No 2 (2022): Jurnal Fisioterapi dan Kesehatan Indonesia
Publisher : Ikatan Fisioterapi Indonesia cabang kota bekasi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (211.864 KB)

Abstract

Introduction: Problems with balance can occur in early childhood because of problems in sensory function and weak core stability. The purpose of this study was to determine the differences in the relationship of sensory function and core stability on dynamic balance in children aged 3-5 years at Al-Fatih Center Tangerang in 2022. Methods: This type of research is observational with a cross sectional study design. The population were all children aged 3- 5 years at Al-Fatih Center Tangerang with a sample of 82 people. Tests were conducted using Sensory Processing Measure-Preschool to determine sensory function, Supine Flexion to determine core stability, Pediatric Balance Scale to determine children's dynamic balance. Result: The relationship between sensory function and core stability on dynamic balance (p- value 0.000) and and standardized coefficients beta on core stability is 0.312. Conclusion: Core stability is more influential than sensory function on dynamic balance.
PENGARUH INTERVENSI WALL STRECTHING EXERCISE TERHADAP PERUBAHAN PLANTAR FACIITIS PAIN PADA IBU RUMAH TANGGA DI KELURAHAN CIBUBUR JAKARTA TIMUR TAHUN 2022 Ratu Karel Lina; Zahra Qurratuaini; Ahmad Syakib
Jurnal Fisioterapi dan Kesehatan Indonesia Vol 2 No 2 (2022): Jurnal Fisioterapi dan Kesehatan Indonesia
Publisher : Ikatan Fisioterapi Indonesia cabang kota bekasi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (180.601 KB)

Abstract

Latar Belakang: Plantar Faciitis merupakan nyeri tumit yang disebabkan peradangan atau iritasi pada fascia plantaris. Plantar Faciitis ditandai dengan adanya keluhan nyeri pada tumit saat injakan pertama di pagi hari, saat berjalan nyeri biasanya akan lebih berkurang. Namun rasa sakit kemungkinan dirasakan lagi saat berdiri lama atau bangun dari posisi duduk. Rasa sakit biasanya dibagian depan dan dasar tumit. Wall Stretching Exercise sebagai salah satu intervensi Fisioterapi untuk Plantar Faciitis Pain. Tinjauan ini bertujuan menilai efektifitas peregangan pada penurunan rasa nyeri pada ibu rumah tangga penderita Plantar Faciitis di Kelurahan Cibubur. Metode Penelitian : Penelitian ini bersifat pre eksperimen dengan prepost test, sampel dipilih dengan metode purposive sampling dengan jumlah sebanyak 16 orang. Hasil : Hasil penelitian memiliki rerata Visual Analog Scale sebelum intervensi adalah 4,31 dan sesudah intervensi 2,50. Kemudian di uji dengan Paired sampel T-Test, didapatkan nilai p-value 0,000 (p<0,05). Simpulan : Intervensi Wall Stretching Exercise dapat menurunkan skala nyeri pada ibu rumah tangga penderita Plantar Faciitis
6281335119014 PENGARUH KOREKSI POSTUR TERHADAP PENURUNAN NYERI PINGGANG BAWAH PADA MAHASISWA SEBAGAI DAMPAK KEGIATAN PEMBELAJARAN SECARA VIRTUAL Nia Kurniawati; Ahmad Syakib; Jerry Maratis
Jurnal Fisioterapi dan Kesehatan Indonesia Vol 3 No 1 (2023): Jurnal Fisioterapi dan Kesehatan Indonesia
Publisher : Ikatan Fisioterapi Indonesia cabang kota bekasi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Sitting for long hours during virtual learning will cause a musculoskeletal disorder in the lower spine which is commonly known as low back pain.Interventions that can be done to treat low back pain are through posture correction exercises, which are exercises to correct unstable muscles, bad posture and muscle pain caused by changes in posture by teaching someone good posture.Objective: To determine the effect of posture correction on reducing low back pain in college students. Research design: pre-experimental using a "one-group pretest-posttest" design.The research population was all Physiotherapy students at the Jakarta III Polytechnic of the Ministry of Health.The results of the sample count were 17 people.The independent variable in this study was the posture correction exercise intervention.The dependent variable is low back pain.This research was conducted in April – September 2022. Data collection used a low back pain assessment instrument and then provided posture correction interventions.Data analysis was performed using univariate and bivariate.The results of the statistical test proved that there was a significant difference in the average lower back pain in college students between before and after the intervention (p = 0.0001).Suggestion: So that students can practice Posture Correction regularly, so that lower back pain will be felt even less. Keywords: Posture Correction, low back pain.
Deteksi Dini Tumbuh Kembang dan Stimulasi Motorik pada Balita Berbasis Masyarakat dalam Kegiatan Fisioterapi Komunitas di Desa Lulut Kabupaten Bogor Diah Ayu Larasati; Brilliant Syahgiran Yusuf; Daffiella Sekar Pramesti; Dian Utami; Dinda Aulia Asri; Zahra Sativani; Ahmad Syakib
Jurnal Pengabdian Masyarakat Fisioterapi dan Kesehatan Indonesia Vol 1 No 1 (2022): Jurnal Pengabdian Masyarakat Fisioterapi dan Kesehatan Indonesia
Publisher : IFI cabang Kota Bekasi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59946/jpmfki.2022.109

Abstract

Abstrak 1000 hari petama kehidupan merupakan masa yang sangat penting karena pertumbuhan dan perkembangan anak berkembang sangat pesat di setiap aspek. Pertumbuhan dan perkembangan anak yang optimal sesuai dengan tahapan usianya akan berdampak kepada kemampuan anak di usia selanjutnya. Perkembangan motorik kasar dan halus penting distimulasi sejak usia dini. Kemampuan motorik menjadi dasar ketercapaian aspek tumbuh kembang anak berikutnya, seperti kemampuan bicara dan bahasa serta bersosialisasi. Selain itu, keluarga sebagai lingkungan pertama memberikan dampak besar terhadap tumbuh kembang anak. Oleh karena itu pemberian stimulasi penting dilakukan kepada balita untuk menghindari terjadinya gangguan pertumbuhan dan perkembangan. Kegiatan ini bertujuan untuk mengetahui tumbuh kembang anak dan tingkat pengetahuan orang tua tentang tumbuh kembang anak. Program kegiatan berbasis masyarakat dilaksanakan mulai Maret sampai April 2022 kepada 18 pasang balita dan orang tua. Kegiatan berupa pengisian data kuisioner terkait data balita dan orang tua, pemeriksaan antropometri, dan deteksi dini menggunakan DDST II. Selanjutnya dilakukan edukasi mengenai tumbuh kembang balita dan memberikan latihan berupa play therapy. Hasil pemeriksaan DDST II pada domain motorik kasar diperoleh hasil 11 balita (61%) Normal, 1 balita (6%) Suspect, dan 6 balita (33%) Untestable. Motorik halus diperoleh hasil 9 balita (50%) Normal, 3 balita (17%) Suspect, dan 6 balita (33%) Untestable. Tingkat pengetahuan orang tua setelah pemberian edukasi didapatkan hasil 18 orang (100 %) dengan tingkat pengetahuan tinggi. Kata Kunci: pediatri, motorik halus, motorik kasar.