Claim Missing Document
Check
Articles

Found 6 Documents
Search
Journal : Mimbar Agribisnis: Jurnal Pemikiran Masyarakat Ilmiah Berwawasan Agribisnis

RISIKO USAHATANI PADI PADA WILAYAH BANTARAN SUNGAI CITANDUY (Kasus di Desa Manggungsari, Kecamatan Rajapolah, Kabupaten Tasikmalaya) Hendar Nuryaman; Faqihuddin Faqihuddin
Mimbar Agribisnis: Jurnal Pemikiran Masyarakat Ilmiah Berwawasan Agribisnis Vol 6, No 2 (2020): Juli 2020
Publisher : Universitas Galuh Ciamis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (248.038 KB) | DOI: 10.25157/ma.v6i2.3308

Abstract

Riverbanks are land lines on the left and right side of the river, generally planted with plants whose roots are firmly bound to the ground or also with seasonal crops such as rice, as well as in the citanduy riverbanks. Risk is something that must be faced by anyone, the ability of farmers to manage risk is interesting to learn in order to describe what risks are faced in farming, especially rice. The purpose of this study is to: 1) Identify the types of risks faced by rice farmers; 2) Analyzing the risks of production, costs and income of rice farming; and, 3) Knowing how farmers deal with the risks of rice farming. The study was conducted on 31 rice farmers in Manggungsari Village, Rajapolah District, Tasikmalaya Regency using the Survey Method. The analysis uses descriptive analysis and risk analysis (a Coefficient of Variation/ CV). The results showed that the types of risks faced by farmers in rice farming were disruption of crop pest organisms (pests, diseases and weeds), fluctuations in the price of grain/rice, slow construction of facilities (irrigation, roads, warehouses), damage to equipment production due to continuous use, and the difficulty in finding farm capital loans. Based on the analysis of risk shows that the risk of production, costs and income are categorized low. Furthermore, the method chosen by farmers in dealing with risks before conducting rice farming or experiencing risks, farmers first make a joint plan with farmer groups and agricultural extension workers, during the production period when entering the dry season, more farmers to improve existing waterways for fear of drought land and after run the risk, farmers continue to do their farming while looking for other jobs to earn additional income.
KOMPARASI EFISIENSI PENGGUNAAN TRAKTOR, TERNAK KERBAU DAN TENAGA MANUSIA DALAM PENGOLAHAN LAHAN USAHATANI PADI Tedi Hartoyo; M Iskandar Mamoen; Hendar Nuryaman
Mimbar Agribisnis: Jurnal Pemikiran Masyarakat Ilmiah Berwawasan Agribisnis Vol 5, No 1 (2019): Januari 2019
Publisher : Universitas Galuh Ciamis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (152.914 KB) | DOI: 10.25157/ma.v5i1.1642

Abstract

This study aims to develop a capacity analysis, the cost analysis and comparative efficiency of use of the tractor, buffalo and power man in the processing of paddy farmland. The study was conducted using survey method in the city of Tasikmalaya. Based on the analysis, of this study concluded there are significant differences amount of capacity, the cost of the use of tractor, livestock and human labor in the processing of farm land. Tractor in land processing, achieve the highest capacity 0.0425 ha/hour compared with 0.0292 ha/hour the buffalo capacity and manpower 0.0021 ha/hour For using the land with the highest human power Rp 1.610.227/ha, and the lowest cost using Rp 364.127 cattle /ha, while the cost of the use of tractor is between them, namely Rp 715.390 /ha. Based on the capacity and the cost can be stated that it is technically the most efficient use of tractor, but economically use the most efficient buffalo shows.
PERAN KELEMBAGAAN DALAM PENGEMBANGAN AGRIBISNIS MENDONG Tenten Tedjaningsih; Suyudi Suyudi; Hendar Nuryaman
Mimbar Agribisnis: Jurnal Pemikiran Masyarakat Ilmiah Berwawasan Agribisnis Vol 4, No 2 (2018): Juli 2018
Publisher : Universitas Galuh Ciamis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (138.705 KB) | DOI: 10.25157/ma.v4i2.898

Abstract

The success of farming implemented will not be separated from institutional role of agribusiness. If the role is not yet optimal then commodity agribusiness development will be hampered. This study aims to determine the satisfaction of farmers on the institutional performance of agribusiness mendong. The research was conducted by using survey method in Manonjaya Sub district, Tasikmalaya Regency. The sample used is 25 farmers mendong, sampling using simple random sampling. To know the institutional performance of agribusiness used Importance Performance Analysis (IPA), while to see farmer satisfaction on institutional performance use Consumer Satisfaction Index (CSI). The result of the research shows that for the agribusiness institution performance, the farmers are satisfied with the kiosks of production facilities, collectors / dealers, artisans, farmers, extensionists and universities that perform well in performing the institutional function of agribusiness in Mendong farming. Priority to improve the institutional function lies in the existence of cooperatives, purchase requirements mendong, selling prices mendong, farmers group as a production unit and provider of production facilities and training by information and technology institutions. As for institutional performance shows that institutional agribusiness mendong still need to be improved again in order to be able to face challenge of competition with strengthening of farmer independence through improvement of function farmers group as production unit and procurement of production means so that there is increase of added value and exchange rate from its farming activity by not apart from training application of technological innovation from related institutions.Keywords: Institutional, Agribusiness, Interest, Performance, Satisfaction
PERSEPSI PETANI TERHADAP PENGGUNAAN PUPUK ORGANIK PADA USAHATANI MENDONG Tenten Tedjaningsih; Suyudi Suyudi; Hendar Nuryaman
Mimbar Agribisnis: Jurnal Pemikiran Masyarakat Ilmiah Berwawasan Agribisnis Vol 3, No 1 (2017): Januari 2017
Publisher : Universitas Galuh Ciamis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (63.422 KB) | DOI: 10.25157/ma.v3i1.76

Abstract

Changing a habit is not an easy job, let alone that has great risks as they relate to social and cultural issues. In understanding of technological innovation requires mental readiness to take the decision to adopt it through a process of perception, because the rate of adoption of an innovation depends on the perceptual characteristics of the adopter of innovation that includes the company telnologi relative advantage, the level of conformance level of complexity, can be tried and can be observed. The purpose of this study to examine the relationship between the characteristics of the farmers, the communication behavior and support efforts by the perception of farmers to use organic fertilizer on crops mendong. Partially, the data were analyzed using Spearman Rank analysis, while simultaneously using Kendall concordance coefficient W. Analysis Research was conducted in February-November 2016 using the method of survey. Sampling using simple random sampling against rushes farmers in Sub Manonjaya with a total sample of 30 farmers.The results showed the internal characteristics of the farmers, support the business climate as well as the perception of farmers on organic farming fertilization mendong included in the medium category and communication behavior are included in the low category. Simultaneously there is a relationship between the internal characteristics of the farmers, the communication behavior and support the business climate by perception of farmers on the use of organic fertilizer to the level of the relationship is very close. Partially that have a relationship with the perception of the use of organic fertilizers is the communication behavior and the support of the business climate. Guidance to the farmers both individually and institutionally still needs to be done to encourage farmers to use organic fertilizer on farm mendong.
ESTIMASI EFISIENSI TEKNIS DAN EKONOMIS USAHATANI KEDELAI (Glycine max L.) PADA LAHAN SAWAH Hendar Nuryaman
Mimbar Agribisnis: Jurnal Pemikiran Masyarakat Ilmiah Berwawasan Agribisnis Vol 1, No 2 (2016): Januari 2016
Publisher : Universitas Galuh Ciamis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (482.813 KB) | DOI: 10.25157/ma.v1i2.53

Abstract

Bertambahnya populasi penduduk Indonesia, peningkatan pendapatan perkapita dan kesadaran masyarakat akan gizi makanan serta kebutuhan akan industri pangan dan pakan yang berbahan baku kedelai, dimasa mendatang proyeksi permintaan akan kedelai terus meningkat. Hanya sekitar 35 persen dari total kebutuhan yang dapat dipenuhi dari produksi dalam negeri. Keadaan ini tidak dapat dibiarkan terus-menerus, mengingat potensi lahan cukup luas, teknologi, dan sumberdaya lainnya cukup tersedia. Untuk menekan laju impor kedelai dapat diupayakan melalui berbagai strategi diantaranya peningkatan produktivitas, perluasan areal tanam dan peningkatan efisiensi pada faktorfaktor produksi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) Pengaruh faktor-faktor produksi secara terhadap produksi usahatani kedelai, (2) Efisiensi faktor-faktor produksi secara teknis dan ekonomis pada usahatani kedelai, dan (3) Estimasi penambahan atau pengurangan faktor-faktor produksi. Penelitian dilakukan di Kecamatan Banjarsari Kabupaten Ciamis. Metode yang digunakan adalah survai eksplanatory (Explanatory survey). Penarikan sampel menggunakan teknik penarikan sampel berstrata dengan jumlah ukuran sampel sebanyak 97 orang. Data dianalisis menggunakan fungsi produksi Cobb-Douglass dan pendekatan fungsi produksi frontier. Hasil penelitian menunjukkan pengaruh penggunaan faktor produksi secara teknis, dimana lahan, benih dan tenaga kerja berpengaruh terhadap produksi pada lahan luas dan lahan sedang, pupuk organik hanya berpengaruh pada lahan luas. Pada lahan sempit, hanya faktor produksi lahan yang berpengaruh terhadap produksi. Secara ekonomis, analisis simultan variabel yang diamati baik itu pada lahan luas, sedang maupun pada lahan sempit berpengaruh nyata terhadap produksi. Sedangkan secara parsial pada lahan luas dan lahan sedang variable lahan, benih dan tenaga kerja berpengaruh nyata. Sedangkan pada lahan sempit, variabel lahan, urea, KCL dan tenaga kerja berpengaruh nyata terhadap produksi usahatani kedelai. Tingkat efisiensi secara teknis pada lahan luas, sedang dan sempit sudah mencapai tingkat yang efisien. Secara ekonomis pada lahan luas, sedang dan sempit tidak ada faktor produksi yang tepat efisien atau NPMXi/PXi=1. Faktor-faktor produksi kebanyakan berada pada kondisi yang tidak efisien baik itu pada lahan luas, sedang maupun sempit, dengan kata lain penggunaannya terlalu berlebihan sehingga perlu dikurangi.
OPTIMASI AGROINDUSTRI STROBERI Betty Rofatin; Hendar Nuryaman; Suyudi Suyudi
Mimbar Agribisnis : Jurnal Pemikiran Masyarakat Ilmiah Berwawasan Agribisnis Vol 1, No 3 (2016): Juli 2016
Publisher : Universitas Galuh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (91.649 KB) | DOI: 10.25157/ma.v1i3.48

Abstract

Penggunaan sumberdaya yang optimal merupakan salah satu faktor penting yang akan menentukan keberhasilan produksi. Maka dari itu, kombinasi yang tepat dalam penggunaan sumberdaya yang tersedia dalam proses produksi harus dilakukan secara optimal. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui kondisi aktual dan optimal agroindustri berbahan baku stroberi serta selisih penerimaan sebelum dan sesudah dilakukan optimasi. Metode yang digunakan adalah studi kasus dan penentuan lokasi secara purposive. Analisis menggunakan Linear Programming. Hasil penelitian menunjukkan Kondisi aktual berdasarkan penggunaan bahan baku adalah 40 kg untuk dodol stroberi, 20 kg untuk selai stroberi dan 20 kg untuk sirup stroberi. Berdasarkan penggunaan tenaga kerja adalah 24 JKO untuk dodol stroberi, 4 JKO untuk selai stroberi dan 4 JKO untuk sirup stroberi, sehingga dengan 30 kg dodol stroberi, 12 kg selai dan 17,5 kg (?35 botol) sirup stroberi, diperoleh penerimaan sebesar Rp. 2.505.000. Kondisi optimal berdasarkan penggunaan bahan baku adalah 39,67 kg untuk dodol stroberi, 40,33 kg untuk sirup stroberi, dan tidak memproduksi selai stroberi. Berdasarkan penggunaan tenaga kerja adalah 23,86 JKO untuk dodol stroberi, 8,14 JKO untuk sirup stroberi, sehingga dengan 29,83 kg dodol stroberi dan 35,37 kg (? 71 botol) sirup stroberi diperoleh penerimaan Rp. 2.552.716. Perbedaan penerimaan sebelum dan sesudah dilakukan optimasi adalah Rp. 47.716.