Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : SEWAGATI: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat

Penyuluhan Gizi Dan Pembuatan Puding Daun Kelor Untuk Ibu Hamil Dan Balita Di Desa Lido Bima NTB Dea Zara Avila; Hadijah Hadijah; Adnan Adnan; Mastorat Mastorat
SEWAGATI: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Vol 1 No 1 (2022)
Publisher : Sarau Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan diadakan kegiatan penyuluhan gizi dan pembuatan pudding daun kelor untuk meningkatkan pengetahuan dan kesadaran masyarakat akan pentingnya kecukupan gizi yang seimbang pada masa 1000 Hari Pertama Kehidupan (HPK) serta dengan adanya praktek pembuatan pudding kelor diharapkan agar ibu hamil dan ibu balita bisa mengaplikasikannya untuk makanan pendamping ASI dan cemilan yang sehat bagi ibu hamil. Kegiatan penyuluhan dilaksanakan di Aula Desa Lido yang dikuti oleh 30 kader posyandu, bidan desa, ibu hamil dan ibu balita Desa Lido. Metode yang digunakan pada pengabdian ini yaitu dengan penyuluhan dan memberikan pelatihan langsung pembuatan pudding daun kelor. Hasil dari pengabdian ini adalah masyarakat mempunyai ketertarikan dalam mengenal produk olahan daun kelor yang mempunyai nilai ekonomis dan kandungan gizi yang baik.