Claim Missing Document
Check
Articles

Found 10 Documents
Search

PENGARUH KOMPETENSI PROFESIONAL GURU DAN KEBISAAN BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR IPS SISWA KELAS V SLB NEGERI SIMALUNGUN Asnitha Marbun banjarnahor; Lisbet Novianti Sihombing; Natalina Purba
Pengembangan Penelitian Pengabdian Jurnal Indonesia (P3JI) Vol. 1 No. 2 (2023): P3JI - MEI
Publisher : Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh kompetensi Profesional guru dan kebisaan belajar (ability) terhadap hasil belajar IPS siswa kelas V SLB Negeri Simalungun Tahun Ajaran 2022/2023. Adapun jenis Metode penelitian ini yaitu metode kuantitatif, dengan desain penelitian korelasional, Sampel dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas V yang berjumlah 23 orang. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini yaitu menggunakan angket (kuisioner) dan Nilai raport bulanan yang di minta dari guru kelas ketika peneliti melakukan observasi pada kelas tersebut. Hasil analisis data dalam penelitian ini menggunakan program SPSS 21 (Statistical Product and Service Solution). Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan, dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh yang positif dan signifikan kompetensi professional guru dan kebisaan belajar (Ability) siswa terhadap hasil belajar IPS siswa Kelas V Sekolah Luar Biasa (SLB) Negeri Simalungun Tahun Ajaran 2022/2023. Dengan hasil yang didapat adalah < , dengan nilai 0,< 0,197. Besar pengaruh kompetensi professional guru dan kebisaan belajar (Ability) siswa terhadap hasil belajar IPS siswa Kelas V SLB Negeri Simalungun Tahun Ajaran 2022/2023 yaitu 0,17 atau 17 %, selebihnya dipengaruhi faktor lain diluar dari penelitian ini.
PENGARUH KETERSEDIAAN BUKU PAKET TEMATIK TERHADAP MINAT BELAJAR SISWA KELAS V SD NEGERI 122373 NAGORI BOSAR NAGAHUTA PEMATANG SIANTAR Riris Natalia Samosir; Lisbet Novianti Sihombing; Natalina Purba
Pengembangan Penelitian Pengabdian Jurnal Indonesia (P3JI) Vol. 1 No. 2 (2023): P3JI - MEI
Publisher : Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh ketersediaan buku paket tematik terhadap minat belajar siswa Siswa Kelas V SD Negeri 122373 Nagori Bosar Nagahuta Pematang Siantar Tahun Ajaran 2022/2023. Jumlah siswa yang dijadikan sampel dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas V dengan jumlah 22 orang. Teknik pengambilan sampel ini menggunakan purposive Sampling yang teknik pengambilannya berdasarkan pertimbangan tertentu. penelitian ini merupakan jenis penelitian kuantitatif. Teknik pengumpulan data menggunakan angket, observasi, dan dokumentasi. Uji validitas instrument menggunakan korelasi product moment, dan uji reliabilitas menggunakan rumus alpha cronbach’s. Metode yang digunakan adalah korelasi product moment dengan taraf signifikan 5%. Dari hasil perhitungan analisis regresi linier sederhana ketersediaan buku paket tematik dengan minat belajar diperoleh persamaan Ŷ= 36,191 + 0,667X + ɛ dengan thitung sebesar 7,004 > dari ttabel 1,999 dan memperoleh koefisien determinasi sebesar 0,442 atau 4,42% . dengan demikian, maka H0 ditolak pada taraf 0,05 dan H1 diterima. Maka kesimpulannya terdapat pengaruh yang signifikan ketersediaan buku paket tematik terhadap minat belajar siswa Kelas V SD Negeri 122373 Nagori Bosar Nagahuta Pematang Siantar Tahun Ajaran 2022/2023.
HUBUNGAN ANTARA PERHATIAN ORANGTUA TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS V DI UPTD SD NEGERI 122368 PEMATANGSIANTAR Okta Meliana Tarigan; Natalina Purba; Sukardo Sitohang
Pengembangan Penelitian Pengabdian Jurnal Indonesia (P3JI) Vol. 1 No. 4 (2023): P3JI - NOVEMBER
Publisher : Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan perhatian orang tua terhadap hasil belajar siswa kelas V SD Negeri 122368 Pematangsiantar Tahun Ajaran 2022/2023. Dalam penelitian ini, peneliti menggunakan jenis penelitian metode kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini yaitu seluruh siswa kelas V yang berjumlah 24 siswa dan sampel penelitian ini yaitu seluruh populasi penelitian sebanyak 24 siswa. pengumpulan data menggunakan instrument penelitian, analisis data bersifat kuantitatif, dengan tujuan untuk menguji hipotesis yang telah ditetapkan. Adapun teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner. Adapun analisis data menggunakan rumus deskriptif, dengan uji validitas dan korelasional, dengan memperhatikan nilai koefisien determinasi Berdasarkan analisis tersebut, disimpulkan bahwa terdapat hubungan yang signifikan antara perhatian orang tua terhadap hasil belajar siswa kelas V SD Negeri 122368 Pematangsiantar Tahun Ajaran 2022/2023 terdapat hubungan positif yang signifikan antara perhatian orang tua terhadap hasil belajar siswa, dengan koefisien sebesar 0,720 dengan nilai signifikan Sig.( 2-tailed) sebesar 0.000 dan nilai Pearson Correlation 1.
PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN SAVI (SOMATIS, AUDITORY, VISUAL, INTELEKTUAL) TERHADAP HASIL BELAJAR SUBTEMA 1 SISWA KELAS V SD NEGERI 097326 KABUPATEN SIMALUNGUN Veronika Siahaan; Natalina Purba; Janwar Tambunan
Pengembangan Penelitian Pengabdian Jurnal Indonesia (P3JI) Vol. 1 No. 4 (2023): P3JI - NOVEMBER
Publisher : Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pelnelliltilan ilnil dillatar bellakangil olelh relndahnya nillail hasill bellajar silswa kellas V SD Nelgelril 097326 Kabupateln Silmalungun. Modell pelmbellajaran Somatilc, Audiltory, Vilsual dan Ilntellelktual (SAVIl) Telrhadap Hasill Bellajar IlPA Subtelma 1 Silswa Kellas V SD Nelgelril 097326 Kabupateln Silmalungun. Tujuan pelnelliltilan ilnil adalah untuk melngeltahuil ada atau tildaknya pelngaruh modell pelmbellajaran Somatilc, Audiltory, Vilsual dan Ilntellelktual (SAVIl) Telrhadap Hasill Bellajar IlPA Subtelma 1 Silswa Kellas V SD Nelgelril 097326 Kabupateln Silmalungun. Pelndelkatan pada pelnelliltilan ilnil adalah pelndelkatan kuantiltatilf. Hasill ujil hilpotelsils delngan melnggunakan analilsils bantuan SPSS 21. Dilkeltahuil hasill thiltung 8,815. Nillail ttabell pada tabell statilstilk delngan silgnilfilkansil 0,05 delngan df n-1 adalah selbelsar 1,7291. Karelna thiltung (1,815.) > (1,7291) maka modell pelmbellajaran Somatilc, Audiltory, Vilsual dan Ilntellelktual (SAVIl) Telrhadap Hasill Bellajar IlPA Subtelma 1 Silswa Kellas V SD Nelgelril 097326 Kabupateln Silmalungun. Kelsilmpulannya, telrhadap hasill bellajar silswa pada subtelma 1 cara tubuh melngellola udara belrsilh.
PENGARUH PEMBERIAN REWARD DAN PUNISHMENT TERHADAP BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN TEMATIK KELAS V SD NEGERI 095212 BAYU MUSLIMIN Siti Hafsyah Saragih; Natalina Purba; Radode Kristianto Simarmata
Pengembangan Penelitian Pengabdian Jurnal Indonesia (P3JI) Vol. 1 No. 4 (2023): P3JI - NOVEMBER
Publisher : Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemberian reward dan punishment terhadap hasil belajar tematik siswa kelas V SD negeri 095212 Negeri Bayu Muslimin. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan jenis penelitian ex post facto yang menggunakan angket sebagai instrument penelitian. Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa kelas V yang berjumlah 25 orang. Karena jumlah populasi kurang dari 50 orang maka populasi dijadikan sebagai sampel dalam penelitian ini. Berdasarkan hasil analisis data menggunakan uji T atau uji parsial, diperoleh harga > yakni 5,686 > 1,711 dengan taraf signifikansi sebesar 0,05 dan df = 24.Dari perolehan harga thitung lebih besar dari ttabel.Maka, data tersebut disimpulkan bahwa ada pengaruh antara pemberian reward dan punishment terhadap hasil belajar tematik siswa kelas V SD.
PENGARUH GAYA BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPS KELAS IV UPTD SD NEGERI 124394 PEMATANG SIANTAR Hemat Winda Pandiangan; Natalina Purba; Osco Parmonangan Sijabat
Pengembangan Penelitian Pengabdian Jurnal Indonesia (P3JI) Vol. 1 No. 4 (2023): P3JI - NOVEMBER
Publisher : Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh gaya belajar terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran IPS kelas IV UPTD SD Negeri 124394 Pematang Siantar. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian kuantitatif non eksperimental menggunakan analisis regresional dengan desain penelitian metode Ex post facto. Sampel penelitian ini berjumlah 31 siswa. Teknik pengumpulan data yang dilakukan adalah angket/kuesioner, wawancara, observasi/pengamatan dan dokumentasi. Berdasarkan persamaan regresi yang telah dianalisis dari Gaya Belajar (X) terhadap Hasil Belajar IPS (Y) yaitu Y = 18.602 + 0.972x, yang mana menunjukkan bahwa setiap adanya kenaikan sebesar satu satuan dari Gaya Belajar (X) maka akan mengakibatkan kenaikan sebesar 0.972 terhadap Hasil Belajar IPS (Y). Maka dari itu, hipotesis yang berbunyi “Adanya pengaruh gaya belajar terhadap hasil belajar IPS siswa kelas IV UPTD SD Negeri 124394 Pematang Siantar.” Diterima.
PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN MIND MAPPING TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA MATA PELAJARAN IPA KELAS V UPTD SD NEGERI 122358 SUMBER JAYA II Nelly Saurmalina Siregar; Natalina Purba; Desi Sijabat
Pengembangan Penelitian Pengabdian Jurnal Indonesia (P3JI) Vol. 2 No. 2 (2024): P3JI - MEI
Publisher : Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui ada atau tidaknya Pengaruh Model Pembelajaran Mind Mapping Terhadap Hasil Belajar Siswa Mata Pelajaran IPA Kelas V UPTD SD Negeri 122358 Sumber Jaya II. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif dengan design Pre-Experimental dengan metode one grup pre-test post-test yang dilaksanakan di UPTD SD Negeri 122358 Sumber Jaya II pada siswa kelas V dengan jumlah populasi dan sampel 29 siswa yang terdiri dari 19 siswa laki-laki dan 10 siswa perempuan. Teknik pengumpulan data penelitian ini menggunakan test sebanyak 2 kali yaitu pretest-posttest. Data diolah menggunakan teknik analisis statistik, dari hasil analisis data diperoleh taraf sinifikan 0,00 < probabilitas (0,05) dan thitung =12,736 > ttabel =2,04841. Maka disimpulkan Ho ditolak dan Ha diterima yang berarti “Terdapat Pengaruh Model Pembelajaran Mind Mapping Terhadap hasil Belajar Siswa Mata Pelajaran IPA Kelas V UPTD SD Negeri 122358 Sumber Jaya II”.
PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN INDEX CARD MACTH TERHADAP HASIL BELAJAR PKKn SISWA KELAS V SD NEGERI 091277 SIANTAR ESTATE Betaria Siringoringo; Natalina Purba; Jumaria Sirait
Pande Nami Jurnal (PNJ) Vol. 1 No. 2 (2023): PNJ : Vol. 1 - No. 2 - OKTOBER 2023
Publisher : PT. Migas Centre Sidjabat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: Pengaruh Model Pembelajaran Index Card Macth Terhadap Hasil Belajar PPKn Siswa Kelas V SD Negeri 091277 Siantar Estate .Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini yaitu penelitian Kuantitatif. Design penelitian yang akan digunakan yaitu Experimen, dengan bentuk Pre-experimental Design yang menggunakan design “one group pretest posttest design” sampel pada penelitian ini yaitu siswa kelas V SD Negeri 091277 Siantar Estate 26 siswa. Instrument yang digunakan dalam penelitian ini berupa test.Hasil dari pengujian hipotesis penelitian yang terdapat pengaruh signifikan pada penelitian ini dan data yang sudah diujikan dinyatakan dapat dilihat dari analisis data diperoleh hasil rata-rata kelas eksperimen pada pretest (46,53) dan posttest (86,15). Dan hasil uji N-Gain menunjukkan bahwa meannya 0,74 Sehingga dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh signifikan terhadap hasil belajar siswa menggunakan Model Pembelajaran Index Card Macth Terhadap Hasil Belajar PPKn tema 2 subtema 2 Pembelajaran 3 tentang Hak dan Kewajiban Siswa kelas V SD Negeri 091277 Siantar Estate T/A 2023/2024
PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN TEAMS GAMES TOURNAMENT (TGT) TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA TEMA 3 SUBTEMA 1 PEDULI TERHADAP MAKHLUK HIDUP KELAS IV SD NEGERI 095130 SENIO BANGUN Aprilia Manihuruk; Yanti Arasi Sidabutar; Natalina Purba
Pande Nami Jurnal (PNJ) Vol. 1 No. 2 (2023): PNJ : Vol. 1 - No. 2 - OKTOBER 2023
Publisher : PT. Migas Centre Sidjabat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adanya Pengaruh Model Pembelajaran Teams Games Tournament (TGT) Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Tema 3 Subtema 1 Peduli Terhadap Makhluk Hidup Kelas IV SD Negeri 095130 Senio Bangun. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini yaitu penelitian kuantitatif melalui pendekatan penelitian Pre-Experimental dengan menggunakan rancangan one group pretest-posttest design. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas IV SD Negeri 095130 Senio Bangun dengan jumlah siswa 26 siswa tahun ajaran 2023/2024. Instrumen yang digunakan adalah tes dan dokumentasi. Hasil penelitian memperlihatkan bahwa terdapat nilai rata-rata pre-test yaitu 50. Kemudian meningkat pada nilai rata-rata post-test yaitu 85 dengan menggunakan model Teams Games Tournament (TGT) Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas IV. Berdasarkan hasil uji analisis data yang dilakukan maka diperoleh hasil Uji Hipotesis dari hasil tes yang diberikan kepada siswa maka diperoleh thitung = 15.774 dan ttabel = 2,059 dengan thitung > ttabel = 15.774 > 2,059 maka Ho ditolak dan Ha diterima. Maka dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh model pembelajaran Teams Games Tournament (TGT) terhadap hasil belajar siswa pada tema 3 subtema 1 peduli terhadap makhluk hidup kelas IV SD Negeri 095130 Senio Bangun.
PENGARUH PERILAKU BULLYING TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA KELAS VI DI SD NEGERI 098166 PERUMNAS BATU ENAM Veny Lovitasari Sipayung; Natalina Purba; Esti Marlina Sirait
Pande Nami Jurnal (PNJ) Vol. 1 No. 2 (2023): PNJ : Vol. 1 - No. 2 - OKTOBER 2023
Publisher : PT. Migas Centre Sidjabat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahuil pengaruh perilaku bullying terhadap motilvasil belajar siswa kelas VI di SD Negeri 098166 perumnas batu enam Tahun Ajaran 2023/2024. Pelnelliltilan ilnil melrupakan pelnelliltilan kuantiltatilf melnggunakan angkelt kuelsilonelr. Adapun populasil daril pelnelliltilan ilnil adalah selluruh silswa dil SD Nelgelril 098166 Pelrumnas Batu Elnam adalah 141 silswa. Sampell dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas VI SD Negeri 098166 Pelrumnas Batu Enam yang berjumlah 23 silswa. Ilnstrumeln yang dilgunakan adalah tels berupa kuesioner skala lilkert. Hasil analilsils relgrelsil lilnelar seldelrhana dilpelrolelh bahwa melan daril data nillail hasill relgrelsil lilnelar seldelrhana yailtu fhiltung 15,67 > ftabell 4,28. Taraf silgnilfilkan yang dilpelrolelh yailtu yailtu 0,00 < 0,05. Maka dapat dilsilmpulkan bahwa pelrillaku bullyilng belrpelngaruh telrhadap motilvasil bellajar silswa kellas vil dil SD Nelgelril 098166 Pelrumnas Batu ElnamTahun Ajaran 2023/2024