cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kota banjarmasin,
Kalimantan selatan
INDONESIA
EnviroScienteae
ISSN : 19788096     EISSN : 23023708     DOI : -
Core Subject : Social,
Scientific Journal of Management of Natural Resources and Environment, aims to disseminate research findings on environmental and natural resource management. Publication 3 (three) times a year, every April, August and November.
Arjuna Subject : -
Articles 7 Documents
Search results for , issue "Vol 10, No 1 (2014): EnviroScienteae Volume 10 Nomor 1, April 2014" : 7 Documents clear
ANALISIS KELAYAKAN DAN SENSITIVITAS HARGA INPUT PADA USAHA BUDIDAYA IKAN LELE DALAM KOLAM TERPAL DI KOTA BANJARBARU PROVINSI KALIMANTAN SELATAN Idiannor Mahyudin; Emmy Sri Mahreda; Rina Mustika; Irma Febrianty
EnviroScienteae Vol 10, No 1 (2014): EnviroScienteae Volume 10 Nomor 1, April 2014
Publisher : Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20527/es.v10i1.1959

Abstract

Salah satu kegiatan ekonomi berbasis sumberdaya hayati pada sektor perikanan adalah kegiatan budidaya ikan.  Tetapi dengan keterbatasan lahan yang dimiliki dan untuk memanfaatkan lahan pekarangan supaya bernilai produktif maka masyarakat Banjarbaru banyak mengusahakan budidaya ikan lele di kolam terpal. Penelitian ini bertujuan untuk (1) menganalisis layak atau tidaknya usaha budidaya ikan lele di kolam terpal; (2) menganalisis pengaruh perubahan harga input terhadap usaha budidaya ikan lele di kolam terpal; (3) mengetahui permasalahan yang dihadapi oleh pelaku usaha budidaya  ikan lele di kolam terpal di Kotamadya Banjarbaru. Penelitian ini menggunakan metode survei dan wawancara. Data yang dikumpulkan meliputi data primer dan data sekunder. Lokasi sampel ditentukan secara sengaja (purposive), yakni Kotamadya Banjarbaru. Wawancara dilakukan terhadap petani ikan  yang aktif mengelola kegiatan usaha budidaya  ikan lele di kolam terpal, yakni sebanyak 200 petani ikan.  Penetapan jumlah sampel dilakukan secara random mengingat populasi yang homogen. Analisis data untuk menjawab tujuan pertama, yakni menganalisis kelayakan investasi usaha budidaya ikan lele di kolam terpal , digunakan perhitungan pada kriteria investasi yang meliputi Net Present Value (NPV), Net Benefit Cost Ratio (Net BCR), Internal Rate of Return (IRR) dan Payback Period.   Untuk menjawab tujuan kedua dilakukan pengujian terhadap hasil kelayakan usaha pada metode di atas dengan mempertimbangkan adanya kenaikan harga pakan. Selanjutnya untuk menjawab tujuan ketiga, yakni mengetahui permasalahan yang dihadapi pelaku usaha budidaya ikan lele di kolam terpal, digunakan analisis deskriptif dengan cara mengkaji data-data primer/sekunder dan selanjutnya memaparkannya secara tertulis. Hasil analisis kelayakan usaha diperoleh nilai NPV 12% sebesar Rp 96.600,081 > 0, nilai B/C 12% = 2,089 > 1 dan nilai IRR = ~ (tidak terhingga)  > dari tingkat bunga berlaku. Dari hasil kelayakan usaha menunjukkan usaha budidaya ikan lele dalam kolam terpal layak untuk diusahakan lebih lanjut.  Hasil analisis sensitifitas terhadap kenaikan harga input dalam hal ini pakan ikan meningkat 20%, diperoleh nilai NPV 12% sebesar Rp 87.611,919 > 0, nilai B/C 12% = 1,86 > 1 dan nilai IRR = ~ (tidak terhingga)  > dari tingkat bunga berlaku. Dari hasil analisis sensitifitas menunjukkan walaupun ada kenaikan pakan sebesar 20% usaha budidaya ikan dalam kolam terpal tetap layak untuk diusahakan.  Permasalahan yang ada pada petani ikan lele dalam kolam terpal adalah: mahalnya harga pakan ikan, rendahnya harga jual ikan, terbatasnya modal usaha, sifat kanibal dari ikan lele dan biaya pergantian terpal  yang dilakukan setiap tahun.  Struktur  pasar ikan lele adalah struktur pasar persaingan tidak sempurna (struktur pasar oligopoli).
KAJIAN POSISI TAWAR UD. MANDIRI ROTAN DALAM STRUKTUR PASAR INDUSTRI ROTAN (Calamus spp) DI WILAYAH KABUPATEN BANJAR DAN KOTA BANJARBARU PROVINSI KALIMANTAN SELATAN Susilawati Susilawati
EnviroScienteae Vol 10, No 1 (2014): EnviroScienteae Volume 10 Nomor 1, April 2014
Publisher : Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20527/es.v10i1.1958

Abstract

This study aims to determine the type of market structure that existed at the company rattan industry in the Banjar district and Banjarbaru City; knowing bargaining UD. Mandiri Rotan cane industry in the market structure in the Banjar district and Banjarbaru City; and how the strategy UD. Mandiri Rotan in Rattan industry market structure in the Banjar district and Banjarbaru City. The results of this study can be considered in the selection of rattan industry marketing strategies in the Banjar district and Banjarbaru City, can provide an overview and information for local governments within the framework of fostering marketing rattan industry in the Banjar district of Banjarbaru City as well and can enrich science for society in general and students of the Faculty of Forestry in particular. Market structure of the rattan industry in the Banjar district and Banjarbaru city is oligopoly, since only 4 (four) firms rattan industry is still operating both in the Banjar district and Banjarbaru City. 4 (four) rattan industry are PT. Sarikaya Sega Utama, UD. Mandiri Rotan, UD. Rotan Sega Mas and UD. Ihsan. Bargaining position UD. Mandiri Rotan cane industry in the market structure in the Banjar district and Banjarbaru City is oligopoly. Relative Market share date UD. Mandiri Rotan for 5 (five) years, ranging between 38.46% - 39.73%. The strategy can be applied by UD. Mandiri Rotan is currently developing a product strategy, distribution strategy and the strategy of quality goods.
STRATEGI PENGELOLAAN SAMPAH BERKELANJUTAN Rizqi Putreri Mahyudin
EnviroScienteae Vol 10, No 1 (2014): EnviroScienteae Volume 10 Nomor 1, April 2014
Publisher : Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20527/es.v10i1.1962

Abstract

Pengelolaan sampah selama ini hanya dilakukan oleh petugas pemerintah dengan urutan dari sumber sampah menuju TPS dan pada akhirnya ke TPA. TPA selama ini menjadi harapan solusi utama dalam mengatasi sampah. Perhatian utama pemerintah tersita pada TPA dan masyarakat tinggal membuang sampahnya. Padahal keberadaan TPA banyak menimbulkan dampak negatif seperti konflik dengan masyarakat dan pencemaran. Sebuah penelitian yang dilakukan oleh Rathje (1987) membuktikan bahwa sampah pada TPA yang sudah lama ditutup ternyata sebagian besar tidak mengalami pembusukan. Sebagian besar sampah-sampah yang ada di TPA adalah sampah rumah tangga yang dibungkus menggunakan plastik (bercampur organik dan anorganik). Karena adanya TPS dan TPA, maka masyarakat cenderung berpikir praktis dengan membuang sampah seadanya (tanpa perlakuan, pemisahan). Sehingga tertanam pola pikir bahwa pemerintah yang bertanggung jawab atas semua sampah yang dihasilkan oleh masyarakat. Pemerintah berusaha melakukan inovasi ke arah perbaikan pengelolaan TPA contohnya pengembangan teknologi landfilling, teknologi pengolah sampah, kerjasama dengan pihak luar, dimana terbatasnya biaya adalah hal utama yang menjadi kendala walaupun selama ini pembiayaan pemerintah fokus kepada TPA, bukan pada perubahan pola pikir. Permasalahan utama sampah adalah permasalahan paradigma, perilaku dan kesadaran. Sedangkan teknologi pengolahan sampah dan TPA adalah urutan kesekian setelah faktor perilaku manusia. Perhatian utama kepada TPA sebagai solusi sepertinya telah membentuk karakter masyarakat yang tidak peduli sampah, tidak mau bertanggung jawab atas sampah, dan dimanjakan pemerintah. Pembahasan mengenai pengelolaan sampah yang berkelanjutan dan teori manajamen lingkungan akan menghasilkan jawaban terhadap pertanyaan mengenai cara mengatasi permasalahan pengelolaan sampah.
STUDI TINGKAT BAHAYA EROSI DAN PENGARUHNYA TERHADAP KUALITAS AIR (TSS DAN TDS) DAS SEJORONG, KECAMATAN SEKONGKANG KABUPATEN SUMBAWA BARAT PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT Rd. Indah Nirtha NNPS
EnviroScienteae Vol 10, No 1 (2014): EnviroScienteae Volume 10 Nomor 1, April 2014
Publisher : Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20527/es.v10i1.1961

Abstract

The purposes of this research are to study the degree of erosion hazard and its influence on water quality in Sejorong watershed. Survey method was used in this research. The locations of soil sampling were divided into two locations that are native and disturbed areas. Soil samples were taken on 4 locations. Water samples were taken on 2 locations which lying from upstream and downstream. The degree of erosion hazard known by combining the surface erosion estimated using USLE from Wischmeier and Smith (1978) and the depth of the soil. The result of this research had shown that the surface erosion ranging from 0.21 to 6.916.3 t/a/year. The most of surface erosion and the degree of erosion hazard occurred in Jalit I. The  analyze of water quality showed that Jalit WI, that located near Jalit I and Jalit II, has the highest TDS, that is 2500 mg/l.
KEANEKARAGAMAN TUMBUHAN SEKITAR AREAL PENANAMAN W-BRIDGE PROJECT DI TAHURA SULTAN ADAM KALIMANTAN SELATAN Trisnu Satriadi; Mahrus Aryadi
EnviroScienteae Vol 10, No 1 (2014): EnviroScienteae Volume 10 Nomor 1, April 2014
Publisher : Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20527/es.v10i1.1964

Abstract

The aim of this research was to know the biodiversity of flora around the W - bridge reforestation project area in Forest Parks of Sultan Adam, South Kalimantan.  The research method used field survey with a purposive sampling and using the line transect.  Based on analysis found that at the bottom block, found 8 ground vegetations, 11 seedlings, 14 saplings, 7 poles and 10 trees. Dominant vegetation for ground vegetation is Laladingan (Pogonatherum sp.), for seedling is Tengkook Ayam (Cryptocarya sp.), for sapling and pole are Mahang (Macaranga sp.), and for tree is Jambu Burung (Eugenia sp.). At the top block, found 15 ground vegetations, 17 seedlings, 12 saplings , 6 poles, and 5 trees. Dominant vegetation for ground vegetation is Tempukas, for seedling is Tengkook Ayam, for sapling and pole are Alaban Kapas (Vitex pubescens) and for tree is Bangkinang Burung (Ficus sp.). Both of blocks has moderate diversity index (1.540 - 2.564) and low similarity index (0 - 20.588).
FITOREMEDIASI TUMBUHAN AIR KIAMBANG (Salvinia molesta) PURUN TIKUS (Eleocharis dulcis) DAN PERUPUK (Phragmites karka) SEBAGAI ALTERNATIF PENGOLAHAN LIMBAH CAIR KARET Norhidayah Norhidayah; Dini Sofarini; Yunandar Yunandar
EnviroScienteae Vol 10, No 1 (2014): EnviroScienteae Volume 10 Nomor 1, April 2014
Publisher : Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20527/es.v10i1.1960

Abstract

The purpose of this study 1) assess the ability of aquatic plants Salvinia molesta, Eleocharis dulcis and Phragmites karka in reducing pollutant effluent, Zinc, DO, temperature, pH, BOD, COD, TSS, Turbidity  and Ammonia (NH3) in the rubber industry wastewater, 2) compare the water potential of plants to absorb pollutants wastewater rubber; 3) assess the status of the marine environment of rubber wastewater ponds to three (3) water treatment plant, the heavy metals zinc (Zn) in liquid waste rubber. The results of the study resulted in plant water Purun Rat able to reduce BOD by 64%, COD by 17% and Turbidity by 80%, water kiambang able to lower Zinc by 49% and TSS by 70%, water plant perupuk able to reduce ammonia (NH3) by 23%. Stable temperature and pH value in each pool plant installation, the results of research conducted in this value in the effluent water quality rubber has not met the quality standard of waste according to Government Regulation No. 8 of 2001 concerning Management of Water Quality and Water Pollution Control. The results of the study resulted in plant water Purun Rat able to reduce BOD5 by 64%, COD) by 17% and Turbidity by 80%, water kiambang able to lower Zinc by 49% and TSS by 70%, water plant perupuk able to reduce ammonia (NH3) by 23%. Stable temperature and pH value in each pool plant installation, the results of research conducted in this value in the effluent water quality rubber has not met the quality standard of waste according to Government Regulation No. 8 of 2001 concerning Management of Water Quality and Water Pollution Control.
KELIMPAHAN DAN PENYEBARAN POPULASI Mangifera casturi SEBAGAI USAHA KONSERVASI DAN PEMANFAATAN TUMBUHAN LANGKA KHAS KALIMANTAN SELATAN Sari, Sasi Gendro
EnviroScienteae Vol 10, No 1 (2014): EnviroScienteae Volume 10 Nomor 1, April 2014
Publisher : Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20527/es.v10i1.1963

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kelimpahan, penyebaran, karakterisasi secara morfologi dan local level knowledge masyarakat Banjar terhadap usaha konservasi dan pemanfaatan Mangifera casturi sebagai tanaman buah khas Kalimantan Selatan. Karakterisasi pohon secara morfologi dilakukan langsung di lapangan. Penelitian survey berupa studi lingkungan ini dilakukan dengan survey PRA (Partisipatory Rural Appraisal) dengan teknik wawancara semi struktural yang berpedoman pada daftar pertanyaan. Kelimpahan pohon Kasturi yang tersebar di Desa Limamar, Desa Kalampaian Tengah, Desa Akar Begantung dan Desa Mangkalawat sejumlah 122 pohon dengan memilih lokasi pohon yang mengumpul. Hal ini bertujuan untuk memudahkan pengamatan dan monitoring secara bertahap. Sebagian besar lokasi tempat tumbuhnya berada di kebun/tegalan. Pada umumnya pohon Kasturi memiliki diameter batang berkisar 1–1,5 meter yang menunjukkan umur pohon Kasturi lebih dari 50 tahun. Rata-rata tinggi pohon berkisar antara 20–25 meter. Oleh karena itu, pohon Kasturi lebih mendominasi dibandingkan tumbuhan yang ada disekitarnya. Masyarakat Banjar terutama yang berada di lokasi keempat desa tersebut belum pernah melakukan usaha pelestarian pohon Kasturi. Beberapa responden berencana akan menebang pohon Kasturi untuk ditanami tanaman budidaya seperti karet, jeruk atau padi. Hal ini bisa berakibat pohon Kasturi yang semula status kepunahannya adalah punah in situ akan meningkat menjadi punah. Bagian pohon yang paling banyak dimanfaatkan oleh masyarakat sekitar adalah buah yang langsung dikonsumsi ataupun dijual, sebesar 98%. Hanya sejumlah 2% batang pohon Kasturi digunakan untuk kayu rumah atau kayu bakar.

Page 1 of 1 | Total Record : 7


Filter by Year

2014 2014


Filter By Issues
All Issue Vol 19, No 3 (2023): ENVIROSCIENTEAE VOLUME 19 NOMOR 3, AGUSTUS 2023 Vol 19, No 2 (2023): ENVIROSCIENTEAE VOLUME 19 NOMOR 2, MEI 2023 Vol 19, No 1 (2023): ENVIROSCIENTEAE VOLUME 19 NOMOR 1, FEBRUARI 2023 Vol 18, No 3 (2022): ENVIROSCIENTEAE VOLUME 18 NOMOR 3, NOVEMBER 2022 Vol 18, No 2 (2022): ENVIROSCIENTEAE VOLUME 18 NOMOR 2, AGUSTUS 2022 Vol 18, No 1 (2022): ENVIROSCIENTEAE VOLUME 18 NOMOR 1, APRIL 2022 Vol 17, No 3 (2021): ENVIROSCIENTEAE VOLUME 17 NOMOR 3, NOVEMBER 2021 Vol 17, No 2 (2021): ENVIROSCIENTEAE VOLUME 17 NOMOR 2, AGUSTUS 2021 Vol 17, No 1 (2021): ENVIROSCIENTEAE VOLUME 17 NOMOR 1, APRIL 2021 Vol 16, No 3 (2020): EnviroScienteae Volume 16 Nomor 3, November 2020 Vol 16, No 2 (2020): EnviroScienteae Volume 16 Nomor 2, Agustus 2020 Vol 16, No 1 (2020): EnviroScienteae Volume 16 Nomor 1, April 2020 Vol 15, No 3 (2019): EnviroScienteae Volume 15 Nomor 3, November 2019 Vol 15, No 2 (2019): EnviroScienteae Volume 15 Nomor 2, Agustus 2019 Vol 15, No 1 (2019): EnviroScienteae Volume 15 Nomor 1, April 2019 Vol 14, No 3 (2018): EnviroScienteae Volume 14 Nomor 3, November 2018 Vol 14, No 2 (2018): EnviroScienteae Volume 14 Nomor 2, Agustus 2018 Vol 14, No 1 (2018): EnviroScienteae Volume 14 Nomor 1, April 2018 Vol 13, No 3 (2017): EnviroScienteae Volume 13 Nomor 3, Nopember 2017 Vol 13, No 2 (2017): EnviroScienteae Volume 13 Nomor 2, Agustus 2017 Vol 13, No 1 (2017): EnviroScienteae Volume 13 Nomor 1, April 2017 Vol 12, No 3 (2016): Enviroscienteae Volume 12 Nomor 3, November 2016 Vol 12, No 2 (2016): EnviroScienteae Volume 12 Nomor 2, Agustus 2016 Vol 12, No 1 (2016): EnviroScienteae Volume 12 Nomor 1, April 2016 Vol 11, No 3 (2015): EnviroScienteae Volume 11 Nomor 3, November 2015 Vol 11, No 2 (2015): EnviroScienteae Volume 11 Nomor 2, Agustus 2015 Vol 11, No 1 (2015): EnviroScienteae Volume 11 Nomor 1, April 2015 Vol 10, No 3 (2014): EnviroScienteae Volume 10 Nomor 3, November 2014 Vol 10, No 2 (2014): EnviroScienteae Volume 10 Nomor 2, Agustus 2014 Vol 10, No 1 (2014): EnviroScienteae Volume 10 Nomor 1, April 2014 Vol 9, No 3 (2013): EnviroScienteae Volume 9 Nomor 3, November 2013 Vol 9, No 2 (2013): EnviroScienteae Volume 9 Nomor 2, Agustus 2013 Vol 9, No 1 (2013): EnviroScienteae Volume 9 Nomor 1, April 2013 Vol 8, No 3 (2012): EnviroScienteae Volume 8 Nomor 3, November 2012 Vol 8, No 2 (2012): EnviroScienteae Volume 8 Nomor 2, Agustus 2012 Vol 8, No 1 (2012): EnviroScienteae Volume 8 Nomor 1, April 2012 Vol 7, No 3 (2011): EnviroScienteae Volume 7 Nomor 3, November 2011 Vol 7, No 2 (2011): EnviroScienteae Volume 7 Nomor 2, Agustus 2011 Vol 7, No 1 (2011): EnviroScienteae Volume 7 Nomor 1, April 2011 More Issue