cover
Contact Name
Hariyadi
Contact Email
hariefamily@yahoo.co.id
Phone
-
Journal Mail Official
hariefamily@yahoo.co.id
Editorial Address
-
Location
Kota padang,
Sumatera barat
INDONESIA
Ruhama : Islamic Education Journal
ISSN : 26152304     EISSN : 26548437     DOI : -
Core Subject : Religion, Education,
Ruhama : Islamic Education Journal PROGRAM PASCASARJANA UMSB, ISSN : 2615-2304, ESSN :2654-8437 merupakan jurnal penelitian dan kajian ilmiah yang diterbitkan Program Pascasarjana UMSB.
Arjuna Subject : -
Articles 97 Documents
NILAI-NILAI PENDIDIKAN ISLAM DALAM KISAH NABI MUSA AS DAN BANI ISRAIL DALAM SURAT AL-BAQARAH AYAT 67-74 padri, indra
Ruhama : Islamic Education Journal Vol 1, No 2 (2018): Volume 1, No. 2 Oktober 2018
Publisher : Ruhama : Islamic Education Journal

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstrakpenelitian ini bertujuan untuk mengetahui nilai pendidikan akidah, ibadah dan akhlak dalam surat al-Baqarah ayat 67-74. Penelitian ini menggunakan riset pustaka (library research). Sumber data primer meliputi: al-Quran al-Karim dan kitab-kitab tafsir, sementara sumber data sekunder berupa buku-buku jurnal dan artikel-artikel yang relevan. Nilai-nilai pendidikan akidah dalam surat al-Baqarah ayat 67-74 adalah menjadikan Allah SWT sebagai satu-satunya pelindung, meyakini bahwa Allah SWT mengetahui segala sesuatu yang tersembunyi, dan meyakini bahwa Allah SWT mampu melakukan segala sesuatu, tidak terkecuali menghidupkan orang yang telah mati.Nilai-nilai pendidikan ibadah seperti berdoa memohon sesuatu kepada Allah SWT, membaca zikir dan kalimat thayyibah seperti insya Allah, dan menyembelih hewan sebagai wujud pengabdian kepada Allah SWT.Nilai-nilai pendidikan akhlak meliputi menjauhi perbuatan orang-orang jahil, mengerjakan dengan segera apa yang diperintahkan, tidak banyak bertanya jika hanya menambah berat pekerjaan, tidak saling menuduh jika tidak ada bukti kuat, tidak keras hati, takut kepada Allah SWT, dan mengucapkan insya Allah.NILAI-NILAI PENDIDIKAN ISLAM DALAM KISAH NABI MUSA ASDAN BANI ISRAIL DALAM SURAT AL-BAQARAH AYAT 67-74
SEJARAH PENDIDIKAN DALAM ISLAM: Menilisik Pendidikan Muhammad SAW Pra-Nubuah Ahmad Lahmi, Ahmad Lahmi
Ruhama : Islamic Education Journal Vol 1, No 1 (2018): Volume 1 No 1 Mei 2018
Publisher : Ruhama : Islamic Education Journal

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pendidikan berlangsung seumur hidup dari buayan hingga liang lahat, keterangan ini menguatkan asumsi bahwa pendidikan Nabi Muhammad SAW berlangsung mulai ketika ia lahir hingga wafat. Pendidikan Islam yang biasa dikenal hanya ketika Muhammad SAW mendeklarasikan dirinya utusan Allah SWT. Padahal pendidikan Islam sudah mulai semenjak Nabi Muhammad SAW dilahirkan sampai ketika beliau mendek­larasikan dirinya rasul hingga wafatnya. Dari ini dapat dipahami bahwa pendidikan Islam berlangsung sepanjang hayatnya. Hanya saja, pendidikan yang dilewati oleh Muhammad SAW sebelum turun wahyu pertama bertitik tolak dalam ranah pendidikan “rasa” yang mana rasa ini adalah jalinan aqal pada manusia, karena konsentrasi pendidikan Islam mengacu sepenuhnya pada pendidikan aqal. Sebab hanya orang yang beraqallah yang mampu beragama Islam dengan baik.Keyword: Sejarah Pendidikan Islam, Muhammad Pra-Nubuah 
HUBUNGAN FASILITAS BELAJAR DENGAN MOTIVASI BELAJAR SANTRI DI TPQ MASJID AL-KAUTSAR PERUMAHAN BUNGO BUMI INDAH KELURAHAN BUNGO PASANG KECAMATAN KOTO TANGAH KOTA PADANG ilham, ilham
Ruhama : Islamic Education Journal Vol 1, No 1 (2019): Vol. I No. I Mei 2019
Publisher : Ruhama : Islamic Education Journal

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This research departs from researcher observation at TPQ Masjid Al-Kautsar Bungo Bumi Indah Estate Bungo Pasang Subdistrict Koto Tangah Subdistrict Padang City. Researchers found various problems, such as: 1) learning facilities, classrooms for learning santri already inadequate. 2) Variations in the santri learning schedule. The formulation of the problem in this research are: 1) How is the description of student learning facilities at TPQ Masjid Al-Kautsar. 2) How to describe the motivation to learn santri in TPQ Masjid Al-Kautsar. 3) Is there a significant relationship between study facilities with the motivation to learn santri at TPQ Al-Kautsar Mosque. Aim. 1) To know the condition of learning facilities at TPQ Masjid Al-Kautsar. 2) To know the description of students' motivation in TPQ Masjid Al-Kautsar. 3) To find the relationship between learning facilities with the motivation to learn santri at TPQ Masjid Al-Kautsar Bungo Bumi Indah Housing Bungo Pasang Subdistrict Koto Tangah Subdistrict Padang City.
PENGARUH KEGIATAN EKSTRAKURIKULER KEAGAMAAN TERHADAP SIKAP DAN SIFAT PESERTA DIDIK DI SMA MUHAMMADIYAH SE-KOTA PADANG ilham, ilham
Ruhama : Islamic Education Journal Vol 1, No 2 (2018): Volume 1, No. 2 Oktober 2018
Publisher : Ruhama : Islamic Education Journal

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pelaksanaan Kegiatan Ekstrakurikuler Keagamaan di sekolah sudah berjalan lama, namun pengaruhnya terhadap perbaikan prilaku dan kepribadian peserta didik masih jauh dari apa yang diharapkan terutama terkait sikap dan sifat peserta didik yang masih terlihat tidak mencerminkan dirinya sebagai seorang peserta didik. Hasil pengamatan lapangan dari objek penelitian yaitu SMA Muhammadiyah 1, SMA Muhammadiyah 2 dan SMA Muhammadiyah 3, sikap dan sifat peserta didiknya terlihat tidak disiplin, melanggar aturan sekolah, berkata tidak baik kepada sesama teman, tidak hormat kepada guru, membuang sampah tidak pada tempatnya serta terlibat dalam tauran antar sekolah, untuk itu kegiatan ekstrakurikuler keagamaan diharapkan dapat menjadi solusi dalam pembentukan sikap dan sifat peserta didik di sekolah. 
PELAKSANAAN PENDIDIKAN KARAKTER TERHADAP ANAK USIA DINI DI RAUDATUL ATHFAL DARUL TAQWA KABUPATEN PESISIR SELATAN Mardalena, Mardalena
Ruhama : Islamic Education Journal Vol 1, No 1 (2018): Volume 1 No 1 Mei 2018
Publisher : Ruhama : Islamic Education Journal

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

 Penelitian ini dilatarbelakangi oleh perlunya pembentukan karakter anak, apabila pembentukan karakternya terlanjur salah, maka akan berdampak terhadap karakternya di masa mendatang. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif. Sumber datanya adalah guru, orangtua, kepala sekolah dan wakil kesiswaan. Teknik pengumpulan data yang digunakan ialah observasi, wawancara, dan dokumentasi. Teknik analisis data dilakukan dengan cara reduksi data, penyajian data, dan menarik kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa rencana pelaksanaan pendidikan karakter terhadap anak usia dini di Raudatul Athfal Darul Taqwa adalah berupa penyusunan materi yang terdiri dari materi akidah, ibadah dan karakter, penggunaan metode pendidikan karakter seperti belajar sambil bermain seperti dongeng, nyanyian dan semboyan, memberi contoh teladan berkarakter yang baik dalam kehidupan sehari-hari. Evaluasi pelaksanaan pendidikan karakter terhadap anak usia dini adalah menceritakan perilaku anak nakal dan akibatnya, memberikan contoh bersikap dan bertindak secara individual. Kendala guru dalam pelaksanaan pendidikan karakter terhadap anak usia dini ialah rendahnya pendidikan orangtua dan kurangnya kepedulian orangtua terhadap pembinaan karakter anak,  lingkungan pergaulan anak. Upaya guru mengatasi kendala pelaksanaan pendidikan karakter adalah bekerjasama dengan orangtua dalam membinanya sehingga orangtua lebih peka terhadap karakter anak dan mengawasinya.Kata Kunci: Pelaksanaan, pendidikan karakter, anak usia dini
STRATEGI KEPALA MADRASAH DALAM MENINGKATKAN KUANTITAS DAN KUALITAS PESERTA DIDIK DI MADRASAH TSANAWIYAH MUHAMMADIYAH KOTA SOLOK malik, abdul
Ruhama : Islamic Education Journal Vol 1, No 1 (2019): Vol. I No. I Mei 2019
Publisher : Ruhama : Islamic Education Journal

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abdul Malik, , "The Strategy of Madrasah Heads in Increasing the Quantity and Quality of Students in the Muhammadiyah Islamic Primary School of the City of Solok", Thesis: Islamic Education Study Program, UMSB Padang Postgraduate Program, 2019.This research was motivated by increasing the quantity and quality of students at Solok MTs Muhammadiyah, since the leadership of the Head of the Zulbadri madrasah, SS, which was previously a student in the madrasa, the quantity was small and the quality was low. image The MTs Muhammadiyah in Solok City at that time were runaway schools or exile schools, but nowadays they are superior and competitive schools.This study found (1) the headmaster's constraints in increasing the quantity and quality of students at MTs Muhammadiyah in Solok in the form of lack of facilities and infrastructure, limited financial resources, low quality of students, lack of performance of teachers and education personnel. (2) Evaluation of madrasah principals in increasing the quantity and quality of students at MTs Muhammadiyah in Solok in the form of improved facilities and infrastructure, increased funding sources, improvement of the quality of students, improvement of teacher and education staff performance. (3) The principal's strategy in increasing the quantity and quality of students at MTs Muhammadiyah City of Solok in the form of forming team work, implementing programs to increase the quantity and quality of students, improving the image of madrasas in the community
KONTRIBUSI KOMITE SEKOLAH DALAM MENINGKATKAN KUALITAS PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI MTsN VII KOTO PADANG SAGO KABUPATEN PADANG PARIAMAN Fatimah, Fatimah
Ruhama : Islamic Education Journal Vol 1, No 2 (2018): Volume 1, No. 2 Oktober 2018
Publisher : Ruhama : Islamic Education Journal

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This study aims to describe the contribution of the School Committee as a consideration, support, controller, and liaison in improving the quality of PAI at MTsN VII Koto Padang Sago. This study uses a descriptive qualitative approach. Sources of research data include: School Committee, Head and Deputy Head and teacher assembly of MTsN VII Koto Padang Sago. Data collection techniques used include observation, questionnaire and documentation study. Data analysis uses inductive analysis. The results of this study indicate that the contribution of the School Committee as a consideration, controller and liaison has been good, while the School Committee's contribution as a supporter is considered sufficient. For this reason, the School Committee is expected to improve understanding of its duties and roles and improve coordination between the committee members.
KONSEP SABAR DALAM AL-QURAN DAN KONTEKSTUALISASINYA DALAM TUJUAN HIDUP MANUSIA MELALUI PENDIDIKAN Sukino, Sukino
Ruhama : Islamic Education Journal Vol 1, No 1 (2018): Volume 1 No 1 Mei 2018
Publisher : Ruhama : Islamic Education Journal

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This article aims to explain two important things, first the concept of patience; second, patience contextualization in the purpose of human life through education. Patience is an inner condition that becomes the determination of the achievement of human life goals. patience is the ability to organize, control, direct behavior, feelings and actions and overcome various difficulties comprehensively, meaning able to capture the problem well and broad information to face problems, while integrative means able to see the problem in an integrated manner. Contextualization of the concept of patience can be realized in all actions of educators and learners since the beginning of education begins, both at home and at school. Patient attitudes that are experienced by educators and learners are the key to success in achieving life goals.Key Word:  The Concept of Patience, Purpose of life, education
PENGARUH TERAPISPIRITUALTERHADAP TINGKAT KECEMASAN PADA KELUARGA PASIEN STROKE DIINSTALASI RAWAT INAP C RSSN BUKITTINGGI sari, yuli
Ruhama : Islamic Education Journal Vol 1, No 1 (2019): Vol. I No. I Mei 2019
Publisher : Ruhama : Islamic Education Journal

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

menderita, cemas tidak hanya terjadi pada pasien tetapi juga  keluarga yang merawat. Dukungan spiritual dapat mengurangi kecemasan yang dialami keluarga pasien. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh terapi spiritual terhadap kecemasan pada keluarga pasien stroke di Instalasi Rawat Inap C Rumah Sakit Stroke Nasional Bukittinggi. Penelitian ini menggunakandesain “pretest posttest one group design”.Pretest dilakukan pengukuran kecemasan dengan skala HARS,intervensi berupa terapi spiritual berupa doa dan ayat-ayat yang diberikan selama 15 menit sebanyak tiga kali pertemuan. Kemudian dilakukan posttest dengan mengukur kembali kecemasan menggunakan skala HARS. Sampel penelitian ini sebanyak 15 orang keluarga pasien.Data tingkat kecemasan pada kelompok pretest menunjukkan mean = 23,73 dan posttest= 13,20. Penurunan nilai rata-rata pretest dan posttest adalah  sebesar 10,53. Dalam penelitian ini didapatkan nilai p value adalah 0,000, bahwa ada pengaruh terapi spiritual terhadap tingkat kecemasan keluarga pasien stroke di Instalasi Rawat Inap C Rumah Sakit Stroke Nasional Bukittinggi.Oleh sebab itu diharapkan terapi spiritual ini bisa diterapkan sebagai salah satu metode untuk mengurangi kecemasan yang dialami oleh keluarga pasien.
PROBLEMATIKA PESERTA DIDIK TINGGAL KELAS (Studi Kasus di MTsN 10 Pesisir Selatan) marlini, leni
Ruhama : Islamic Education Journal Vol 1, No 2 (2018): Volume 1, No. 2 Oktober 2018
Publisher : Ruhama : Islamic Education Journal

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Permasalahan yang dibahas dalam penelitian ini dilatarbelakangi karena adanya peserta didik tinggal kelas di kelas VIII MTsN 10 Pesisir Selatan. Dari latar belakang tersebut maka rumusan masalah adalah “Bagaimana problematika peserta didik tinggal kelas di MTsN 10 Pesisir. Batasan masalahnya adalah probelmatika peserta didik tinggal kelas dari segu guru, segi peserta didik itu sendiri, segi sarana dan prasarana sekolah dan keluarga.Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui apa saja problematika peserta didik tinggal kelas dari segi guru, segi peserta didik itu sendiri, segi sarana dan prasarana dan keluarga.Metodologi yang dipakai dalam penelitian ini adalah metode Field Research yang bersifat Deskriptif yaitu menggambarkan penelitian sesuai dengan data yang diperoleh di lapangan dengan menghubungkan berbagai objek sesuai dengan penelitian. Sumber data dalam penelitian ini adalah peserta didik tinggal kelas,  guru, waka kesiswaan, waka sarana dan prasarana MTsN 10 Pesisir Selatan,  dan orangtua peserta didik tinggal kelas. Teknik pengumpulan data yang penulis lakukan adalah observasi, wawancara dan dokumentasi. Menganalisa data, penulis lakukan dengan beberapa tahap yaitu reduksi data, penyajian (display) data dan verifikasi data. Kemudian, untuk memperoleh keabsahan data penulis melakukan kegiatan triangulasi.Berdasarkan hasil penelitian yang penulis lakukan dapat disimpulkan bahwa, problematika peserta didik tinggal kelas dari segi guru adalah a) guru belum maksimal menggunakan metode bervariasi dalam pembelajaran. b) Kadang-kadang guru memperlihatkan sikap dan kepribadian kurang baik dalam hal bertutur kata karena situasi dan kondisi peserta didik tinggal kelas. c) Interaksi guru dengan peserta didik kurang maksimal karena peserta didik yang pasif. d) Motivasi guru terhadap peserta didik kurang mampu membuat peserta didik mengubah sikap dan tingkah lakunya e). Guru juga menanamkan nilai-nilai dan sikap baik terhadap peserta didik, namun kurang mampu diteladani oleh peserta didik tinggal kelas.. Problematika dari segi peserta didik itu sendiri adalah kurangnya memahami materi pelajaran, sikap peserta didik baik dalam kelas maupun di luar kelas kurang baik, dan kurangnya minat dan perhatian belajar peserta didik. Problematika dari segi sarana dan prasarana adalah media pembelajaran kurang lengkap, kurangnya kemampuan guru untuk menggunakan media teknologi sebagai media pembelajaran, dan lingkungan sekolah yang memberikan peluang bagi peserta didik keluar dari sekolah. Problematika dari segi keluarga adalah kurangnya peran orang tua terhadap belajar anak di rumah, kondisi ekonomi keluarga yang kurang mendukung, suasana rumah kurang baik, dan kurangnya peduli dan perhatian orang tua terhadap pendidikan anak baik di rumah maupun di sekolah.

Page 1 of 10 | Total Record : 97