cover
Contact Name
Afis Pratama
Contact Email
afistama@gmail.com
Phone
+6285669613344
Journal Mail Official
afistama@gmail.com
Editorial Address
Jl. Pawiyatan Luhur I, Bendan Duwur, Gajahmungkur, Kota Semarang, Jawa Tengah 50235, Indonesia
Location
Kota semarang,
Jawa tengah
INDONESIA
Joined Journal (Journal of Informatics Education)
Published by Universitas IVET
ISSN : 26219484     EISSN : 26208415     DOI : https://doi.org/10.31331/joined.v1i1
The scope of this journal specializes in topics related to Informatics Education, learning using information technology, and innovation in other informatics field.
Articles 120 Documents
Model Data Mining dan Rasio Altman untuk Prediksi Financial Distress Perusahaan Ratna Dwi Rahayu
Joined Journal (Journal of Informatics Education) Vol 2 No 2 (2019): Volume 2 Nomor 2 (2019)
Publisher : Universitas Ivet

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (447.538 KB) | DOI: 10.31331/joined.v2i2.1000

Abstract

Financial distress is the stage or situation of a decline in the company's financial condition before a business failure occurs. This failure is related to liquidation, where the company fails to run its operations for profit. Financial distress prediction methods have been long developed in the field of finance using Multiple Discriminant Analyst (MDA). The most widely used MDA method is the Altman model ratio. This method is used as an early warning to the company's financial condition. This study aims to analyze the neuro fuzzy data mining algorithm with input data from the financial ratio of the Altman model to predict the company's financial distress. Research data are from the Indonesia Stock Exchange (IDX) website at www.idx.co.id. Data population between 2012-2017 LQ45 issuers are 80 companies. Preliminary data from the company's financial statements are calculated by Altman's ratio to get zscore values ??of three types of categories. These values ??are arranged in time series of four backward periods which will be used as input data for the neuro fuzzy algorithm ANFIS model. The next step is the formation of algorithms, training, testing, simulation and model evaluation using the GUI application from the Matlab program. The results of the model are predictive values ??that are compared with the results of the Altman ratio calculation of predicted years. The final results of the study show the predicted value of the ANFIS model of the Triangle membership function looks very optimal, consistent, and efficient. It was proven that the average predicted value of 9.95% was close to the actual value of the calculated year, while the results of the ANFIS model of the Trapezoid, Gauss and G-bell membership functions seemed less than optimal. Keywords: Financial Distress, Neuro Fuzzy, Prediction, Altman Ratio.
Pengaruh Flipbook Gerbang Logika dengan Menggunakan Livewire Terhadap Kemampuan Berpikir Logis Mahasiswa Teknik Informatika Rizki Noor Prasetyono; Rito Cipta Sigitta Hariyono
Joined Journal (Journal of Informatics Education) Vol 2 No 2 (2019): Volume 2 Nomor 2 (2019)
Publisher : Universitas Ivet

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (332.458 KB) | DOI: 10.31331/joined.v2i2.927

Abstract

The purpose of the research to explain how the effect of the use of logic gates flipbook using livewire against logical thinking ability of students. The research subjects were informatics engineering students who took digital circuit courses in semester 6 of 2018/2019. The research design was pre-experimental design with one group pretest-posttest type. From the results of simple regression data using SPSS that is obtained p Value Sig. 0,000 <0,05, which means that the use of flipbook logic gates using livewire has an effect on the ability to think logically in informatics engineering students. The percentage 64.5% of logical thinking ability is influenced by the use of flipbook material for livewire logic gate assistance. The simple regression equation as follows Y = = -81,776 + 18,503x, that’s means the flipbook using livewire in logical gate material has a positive influence on students' logical thinking abilities.
Pengembangan Multimedia Pembelajaran Fotografi Berbasis Ecohistory untuk Menumbuhkan Karakter Peduli Lingkungan Handini Arga Damar Rani
Joined Journal (Journal of Informatics Education) Vol 2 No 2 (2019): Volume 2 Nomor 2 (2019)
Publisher : Universitas Ivet

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (243.973 KB) | DOI: 10.31331/joined.v2i2.946

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan yang fokus dalam mengembangkan multimedia pembelajaran berbasis Ecohistory untuk menumbuhkan sikap peduli lingkungan. Tujua dari penelitian ini adalah untuk menghasilkan produk berupa multimediafotografi berbasis ecohistory yang valid dan reliabel untuk menumbuhkan sikap peduli lingkungan pada diri mahasiswa. Subjek validasi produk adalah duaorang ahli yaitu ahli materi dan ahli media. Sedangkan subjek uji coba produk multimedia pembelajaran berbasis ecohistory dalam penelitian pengembangan ini adalah mahasiswa program studi Pendidikan Informatika Universitas Ivet. Penelitian ini menggunakan rancangan pengembangan model 4D yaitu define, design, develop dan disseminate. Metode pengumpulan data dilakukan dengan validasi ahli, observasi dan angket. Skor hasil validasi ahli dan angket dianalisis dengan metode deskriptif. Data hasil penelitian menunjukkan bahwa multimedia yang dikembangkan tergolong valid dengan skor hasil validasi 3,62 dalam skala 1-4; dan 89,9 % mahasiswa memberikan respon positif terhadap multimedia yang dikembangkan. Kata kunci: multimedia, fotografi, ecohistory, peduli lingkungan ABSTRACT This research is development research focused on developing ecohistory based photography multimedia to foster the environmental awareness among the undergraduates students. The aim of the research are to produce a ecohistory-based photography multimedia that is valid and reliable to foster the environmental awareness. The validation subject of this study are media and materials expert. The population of the research is the undergraduate students of Informatic Education Universitas IVET Semarang. Design of development research uses 4-D model consist of define, design, develop and disseminate. The method of obtaining the data used is expert validation, observation and responses questionaire. The validation score and questionaire are analysis by descriptive method. This research reveals that the validity of the ecohistory based photography multimedia can be categorize valid with validation score 3,65 in cardinal number 1-4; and 89,9% of undergraduates students gives positif responses to the ecohistory based photography multimedia. Key words: multimedia, photography, ecohistory, environmental awareness
Pengembangan Media Pembelajaran Bahasa Pemrograman Dasar C++ Menggunakan Adobe Flash CS6 pada Siswa Kelas X SMK Al-Ittihad Jungpasir Wedung Demak Muhammad Najib Najib
Joined Journal (Journal of Informatics Education) Vol 2 No 1 (2019): Volume 2 Nomor 1 (2019)
Publisher : Universitas Ivet

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31331/joined.v2i1.821

Abstract

ABSTRACT The development of this learning media uses the Research and Development (R & D) method which consists of ten process stages: potential and problems, data collection, product design, design validation, product design revision, product testing, product revision, usage testing, revision product, mass production. Testing is done using alpha testing and beta testing. Alpha testing by knowing the performance and validation by expert judgment, namely media experts and material experts. Beta testing is tested on students. Beta testing is done after alpha testing gets a very valid validation result. Beta testing uses a Likert scale to students containing student responses to the use of learning media. Data retrieval was carried out at AL-ITTIHAD Vocational School in Wedung Demak Jungpasir involving 32 students for instrument testing. The data obtained were then analyzed by descriptive and quantitative analysis techniques by changing the data of the average assessment results into the interval of the feasibility score. The results obtained from media expert validators were 73% in the feasible category, material experts at 98% in the very feasible category. While the results of student responses to media in the field scored 92% with a very decent category. So that it can be concluded as a whole that the learning media of the basic programming language C ++ uses Adobe Flash CS6 for class X AL-ITTIHAD VOCATIONAL SCHOOL, Wedung Demak Jungpasir is very feasible to use. Keywords: Development of learning media, Basic C ++ Programming Language, Adobe Flash CS6.
Pengembangan Aplikasi Berbasis Android Untuk Meningkatkan Kemampuan Ilmu Tajwid di TPQ Hidayatul Muttaqin Muhamad Abdul Rouf; Afis Pratama
Joined Journal (Journal of Informatics Education) Vol 2 No 1 (2019): Volume 2 Nomor 1 (2019)
Publisher : Universitas Ivet

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (320.561 KB) | DOI: 10.31331/joined.v2i1.819

Abstract

ABSTRACT Based on the implementation and the results of tests that have been carried out it can be concluded that this application runs well in accordance with its function. This application runs on Android-based smartphones which are basically learning applications and have been able to teach terms related to the problem of recitation. add interest and knowledge in the material of tajweed especially in the mention of stand-alone hijaiyyah letters and when meeting with other letters. And the most important thing can be a learning tool in reading the Qur'an in accordance with the Tajweed Sciences. The level of feasibility of the application of Android-based Tajweed is tested by media experts with a percentage of feasibility of 75% and material experts with a percentage of 87% feasibility and testing of learning media users with a feasibility rate of 89% and conclusively categorized as very feasible as a learning aid . This learning application is expected to be one of the alternatives in the Tajwid Science learning method and how to read the Qur'an properly and correctly. But for maximum results, learning recitation must be accompanied or guided directly by the teacher. Keywords: Keywords: Learning media, Android, Tajwid science.
Pengaruh Media Pembelajaran Berbasis Cisco IT Essensials Virtual Desktop Dan Motivasi Belajar Dalam Meningkatkan Hasil Belajar Mata Pelajaran Perakitan Komputer Di SMK Al Furqon Mranggen Demak Mohammad ali mahbub
Joined Journal (Journal of Informatics Education) Vol 1 No 2 (2018): Volume 1 Nomor 2
Publisher : Universitas Ivet

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (292.538 KB) | DOI: 10.31331/joined.v1i2.761

Abstract

Penggunaan media dalam proses pembelajaran merupakan hal yang sangat penting, yang nantinya akan sangat saling mempengaruhi dengan komponen- kompenen yang ada dalam sistem belajar. Penelitian ini merupakan salah satu upaya untuk mendorong warga sekolah dalam mengembangkan dan memanfaatkan TIK, khususnya media IT Essentials Virtual Desktop dalam proses pembelajaran. Melihat kondisi tersebut, maka penulis tertarik untuk melakukan penelitian tentang Pengaruh Media Pembelajaran Berbasis Cisco It Essensials Virtual Desktop Dan Motivasi Belajar Dalam Meningkatkan Hasil Belajar Mata Pelajaran Perakitan Komputer Di Smk Al Furqon Mranggen Demak. 6. Berdasarkan hasil analisis nilai F sebesar 9,590, sedangkan nilai signifikansi F sebesar 0,000. Dengan menggunakan DFI = 2 dan DF (degree of freedom) sebesar 53 (56 - 2 – 1) di peroleh nilai F sebesar 3,1716 dari hasil tersebut nilai F hitung lebih besar 9,590 dan nilai signifikansi sebesar 0,000 lebih rendah dari 0,05 (? = 5%) yang menunjukkan Ho ditolak dan Ha diterima, sehingga hipotesis yang menyatakan “ada pengaruh positif penggunaan media pembelajaran cisco (X1) terhadap hasil belajar siswa kelas X dan XI TKJ SMK AL FURQON Mranggen Demak” dapat diterima.
Neural Network Berbasis Algoritma Genetika untuk Prediksi Kesempatan Kerja Siti Aminah Dinayati G.
Joined Journal (Journal of Informatics Education) Vol 1 No 1 (2018): JOINED Journal of Informatics Education
Publisher : Universitas Ivet

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (785.397 KB) | DOI: 10.31331/joined.v1i1.611

Abstract

ABSTRAK Kesempatan kerja merupakan aspek kehidupan yang paling dibutuhkan dalam memenuhi kebutuhan hidup manusia. Oleh karena itu perlu diketahui faktor-faktor ekonomi apa saja yang mempengaruhi pertumbuhan kesempatan kerja dengan cara pengelolaan yang tepat untuk mengantisipasi kemungkinan buruk yang dapat mengganggu pertumbuhan kesempatan kerja. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui akurasi dari prediksi kesempatan kerja dengan menggunakan Neural Network dan pembobotan menggunakan Algoritma Genetika. Hasil penelitian menunjukkan bahwa akurasi yang didapatkan untuk prediksi kesempatan kerja menggunakan Algoritma Neural Network adalah sebesar 87,45 % dengan AUC 0,89 termasuk dalam good classification, sedangkan apabila menggunakan Algoritma Neural Network berbasis Algoritma Genetika untuk pembobotan atribut maka nilai akurasi yang didapatkan adalah sebesar 88,30 % dan AUC 0,92 termasuk dalam excelent classification. ABSTRACT Employment is an aspect of life is most needed in meeting human needs. Therefore, please note the economic factors that influence the growth of employment by means of proper management to anticipate the possibility of bad that can interfere with the growth of employment. The purpose of this study was to determine the accuracy of the prediction of employment by using Neural Network and weighting using Genetic Algorithms. The results showed that the prediction accuracy is obtained for employment using Neural Network algorithm is equal to 87.45% with 0.89 AUC included in good classification.
Pengembangan Blog Sebagai Bahan Ajar Pengolahan dan Penyajian Makanan Kontinental untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Smk Program Studi Tata Boga Uut Susiyanti
Joined Journal (Journal of Informatics Education) Vol 1 No 1 (2018): JOINED Journal of Informatics Education
Publisher : Universitas Ivet

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (166.215 KB) | DOI: 10.31331/joined.v1i1.612

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan blog sebagai bahan ajar Pengolahan dan Penyajian Makanan Kontinental untuk meningkatkan hasil belajar siswa SMK program studi Tata Boga, menguji kelayakan blog sebagai bahan ajar Pengolahan dan Penyajian Makanan Kontinental, menguji efektifitas penggunaan blog sebagai bahan ajar Pengolahan dan Penyajian Makanan Kontinental, menganalisis kepraktisan blog sebagai bahan ajar Pengolahan dan Penyajian Makanan Kontinental. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian pengembangan atau Research and Development. Tahapan dalam proses penelitian ini adalah tahap (1) studi pendahuluan; (2) perencanaan pengembangan dan validasi; (3) uji coba produk; (4) menetapkan produk final. Pengujian yang dilakukan berupa validasi oleh expert judgment atau ahli media dan materi. Metode yang digunakan dalam pengumpulan data adalah observasi dan angket kemudian data yang diperoleh di analisis dengan teknik analisis diskriptif dan uji t. Hasil uji coba siswa pada pretest mendapatkan nilai t hitung 0,911 dan t tabel 1,670 sedangkan hasil posttest menghasilkan nilai t hitung 3,314 dan t tabel 2,0 sehingga hipotesis yang dapat diambil adalah Ho ditolak jika t hitung > t tabel : bahwa terjadi peningkatan hasil belajar siswa setelah menggunakan blog sebagai bahan ajar Pengolahan dan Penyajian Makanan Kontinental dengan demikian blog efektif. Kesimpulan yang dapat diambil yaitu blog yang dikembangkan berisi materi Pengolahan dan Penyajian Makanan Kontinental yang dilengkapi dengan video dan gambar serta berisi template seperti home, profil Tata Boga, evaluasi, dan menu lain-lain. Berdasarkan uji kelayakan, blog dinyatakan layak sebagai bahan ajar Pengolahan dan Penyajian Makanan Kontinental untuk siswa SMK Tata Boga dan teruji efektif. Sedangkan hasil dari analisa kepraktisan mendapatkan respon yang baik dari siswa dan sangat baik dari guru.
Pengaruh Pengajaran Pemrogaman Animasi melalui Aplikasi Scratch pada Kemampuan Pemecahan Masalah Afis Pratama
Joined Journal (Journal of Informatics Education) Vol 1 No 1 (2018): JOINED Journal of Informatics Education
Publisher : Universitas Ivet

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (187.478 KB) | DOI: 10.31331/joined.v1i1.613

Abstract

Pemrograman Animasi komputer dianggap sebagai kompetensi penting bagi pengembangan keterampilan pemecahan masalah selain penalaran logis. Oleh karena itu, integrasinya di semua tingkat pendidikan, dan juga usia dini, dianggap penting dan studi penelitian dilakukan untuk mengeksplorasi fenomena tersebut secara lebih rinci. Mengingat fakta ini, penelitian ini merupakan upaya eksplorasi untuk menyelidiki pengaruh pemrograman Scratch pada keterampilan pemecahan masalah mahasiswa Pendidikan Informatika. Penelitian ini dilakukan dengan desain metode gabungan kuantitatif dan kualitatif pada 21 orang mahasiswa. Menurut hasil kuantitatif, pemrograman di platform Scratch tidak menyebabkan perbedaan yang signifikan dalam keterampilan memecahkan masalah mahasiswa sekolah dasar. Hanya ada peningkatan yang tidak signifikan dalam mean faktor "kepercayaan diri terhadap kemampuan pemecahan masalah mereka". Ketika pemikiran mahasiswa dipertimbangkan, dapat dikatakan dengan jelas bahwa semua mahasiswa menyukai pemrograman dan ingin memperbaiki program mereka. Akhirnya, sebagian besar mahasiswa menemukan platform Scratch mudah digunakan.
Implementasi E-Learning pada Program Studi Pendidikan Informatika Ikip Veteran Jawa Tengah R Irlanto Sudomo
Joined Journal (Journal of Informatics Education) Vol 1 No 1 (2018): JOINED Journal of Informatics Education
Publisher : Universitas Ivet

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (262.858 KB) | DOI: 10.31331/joined.v1i1.617

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan (a) perencanaan pembelajaran, (b) pelaksanaan pembelajaran, (c) pelaksanaan evaluasi, dan (d) faktor penghambat dan pendukung dalam rangka mengimplementasikan e-learning di IKIP Veteran Jawa Tengah. Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif. Subjek penelitian dalam penelitian ini adalah sekretaris program studi pendidikan informatika dosen, pengelola bagian TI dan mahasiswa yang sudah memanfaatkan e-learning di Program Studi Pendidikan Informatika IKIP Veteran Jawa Tengah. Pengumpulan data dilakukan dengan 1) metode observasi, 2) metode wawancara, 3) metode dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan meliputi tiga tahap, yaitu reduksi data (penyederhanaan), display data (disajikan) dan verifikasi atau penarikan kesimpulan. Teknik keabsahan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah menggunakan teknik trianggulasi metode dan sumber. Trianggulasi adalah teknik pemeriksaan keabsahan data yang memanfaatkan sesuatu yang lain, digunakan untuk cross check data. Hasil penelitian 1) Perencanaan dalam implementasi e-learning IKIP Veteran Jawa Tengah meliputi penyiapan fasilitas infrastruktur pendukung, pembuatan rencana pembelajaran semester, memasukkan dosen sebagai pengajar dalam eliv e-learning IKIP Veteran Jawa Tengah, kemudian membuat aktifitas pembelajaran dengan e-learning; 2) Pelaksanaan pembelajaran membuat label pertemuan dalam e-learning selanjutnya dosen menampilkan silabus perkuliahan agar materi perkuliahan dalam satu semester sudah diketahui mahasiswa; 3) Evaluasi implementasi IKIP Veteran Jawa Tengah menggunakan dua cara yakni manual dengan memberi soal dan tugas pada mahasiswa secara langsung , untuk yang kedua dosen memberikan evaluasi dengan meberi quis atau soal melalui e-learning; Faktor penghambat implementasi eliv e-learning di IKIP Veteran Jawa Tengah adalah kemauan dari dosen untuk memanfaatkan e-learning sedangkan faktor pendukung fasilitas lab komputer tersedia sangat baik.

Page 2 of 12 | Total Record : 120