cover
Contact Name
Moh Khoirul Anam
Contact Email
jurnal@adpiks.or.id
Phone
+628158795596
Journal Mail Official
jurnal@adpiks.or.id
Editorial Address
Jl KH Admad Dahlan Cirendeu Ciputat Timur Kota Tangerang Selatan
Location
Unknown,
Unknown
INDONESIA
Emanasi Jurnal Ilmu Keislaman dan Sosial
ISSN : -     EISSN : 27455904     DOI : -
Core Subject : Religion,
Emanasi : Jurnal Ilmu Keislaman dan Sosial, merupakan jurnal yang dikelola oleh Asosiasi Dosen Peneliti Ilmu Keislaman dan Sosial (ADPIKS) , terbit dua kali dalam setahun, Oktober dan April. Jurnal Emanasi merupakan media diskusi ilmiah dalam ilmu keislaman dan ilmu sosial.
Articles 69 Documents
Peran Rumah Baca Nusa Pustaka Dalam Meningkatkan Minat Baca Anak Sekolah Dasar (SD) Di Pambusuang Istikomah Istikomah; Nurfadila .
Emanasi : Jurnal Ilmu Keislaman dan Sosial Vol 2 No 2 (2019): Jurnal Emanasi Volume 2 Edisi 2 Tahun 2019
Publisher : Asosiasi Dosen Peneliti Ilmu Keislaman dan Sosial

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Minat baca masyarakat di Indonesia berada pada persentase 0,001% dan menduduki peringkat ketiga dari bawah. Hal ini sangat tertinggal jauh dengan negara-negara lain yang memiliki persentase rata-rata 0,45%-0,62%, sedangkan untuk persentase minat baca berdasarkan provinsi, Sulawesi Barat, menempati urutan ketiga dengan persentase 32.92 %. Berdasarkan kondisi tersebut tentunya perlu adanya tempat penyedia informasi yang mudah untuk diakses dalam meningkatkan minat membaca. Salah satu tempat penyedia informasi yaitu Rumah Baca atau Taman Bacaan Masyarakat (TBM). Untuk melihat hal ini, tentunya perlu dilakukan penelitian yang berkaitan dengan peran Rumah Baca dalam mendukung penyebaran informasi di kalangan masyarakat. Rumah Baca yang akan dijadikan tempat penelitian yaitu Rumah Baca Nusa Pustaka. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui peran Rumah Baca Nusa Pustaka bagi masyarakat, khususnya dalam meningkatkan minat baca bagi anak SD. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif melalui metode penelitian deskriptif, dengan subjek penelitian Rumah Baca Nusa Pustaka, Pambusuang, Polewali Mandar, Sulbar. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi dan wawancara. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Rumah Baca Nusa Pustaka berperan sebagai tempat belajar, bermain, praktikum, tempat rekreasi, dan sebagai tempat melestarikan budaya. Kesimpulan yang bisa ditarik dari penelitian ini yaitu Rumah Baca Nusa Pustaka sangat membantu dalam pemberdayaan gemar membaca khususnya anak-anak SD, serta memberikan dampak yang positif bagi masyarakat di lingkungan taman bacaan dalam memajukan sektor pertanian dan peternakan masyarakat sekitar Rumah Baca Nusa Pustaka.
Bertasawuf Di Era Modern: Tasawuf Sebagai Psikoterapi Endang Sri Rahayu
Emanasi : Jurnal Ilmu Keislaman dan Sosial Vol 4 No 1 (2021): Jurnal Emanasi Volume 4 Edisi 1 Tahun 2021
Publisher : Asosiasi Dosen Peneliti Ilmu Keislaman dan Sosial

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

“And we reveal of the Qur´an that which is a healing and a mercy for believers” (Q.S. Al-Isra 17:82). In this verse, Allah affirm that in Qur’an there’s a cure or medicine. The mental issue is one of the many issues concerning human health. The clinical approach to cure mental issue without the help medicinal drugs are what came to be known as psychotherapy. Islam, as the embodiment of the Qur’anic values, as the previous verse has affirm as well, provide solutions. Sufism, which takes Qur’an as it basis for it’s mysticism and spiritual practices, is the representation of Qur’anic and Islamic way to provide psychotherapy.
Pengembangan Pendidikan Ekonomi Syariah di Era Globalisasi Indah - Suwarni; Jairin .
Emanasi : Jurnal Ilmu Keislaman dan Sosial Vol 4 No 1 (2021): Jurnal Emanasi Volume 4 Edisi 1 Tahun 2021
Publisher : Asosiasi Dosen Peneliti Ilmu Keislaman dan Sosial

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Perubahan tataran hidup masyarakat di Bima dengan dipengaruhi oleh berbagai tataran media, membuat pergeseran terhadap tataran dan pola hidup Masyarakat Bima, mulai dari tatacara pengembangan Ekonomi maupun terhadap persaingan trust terhadap kinerja baik kinerja Bank Syariah maupun pada kinerja perbankan konfesional. Pada Era modern segala lini informasi didapati oleh masyarakat Bima, Kemudian diuraikan mengenai isu-isu strategis pendidikan di kancah internasional maupun nasional. Masalah rendahnya kualitas pendidikan kita pun tidak luput dari perhatian artikel ini. pada bagian berikutnya, artikel ini mengangkat pengembangan ekonomi syariah, and influancing develop islam perbankan terhadap peningkatan ekonomi masyarakat di Bima in modern era ini. Asumsi yang mendasari artikel ini ialah era modeen mempunyai implikasi terhadap perlunya reformasi pendidikan dan ekonomi di Bima. Tujuannya agar pendidikan mempunyai kemampuan untuk mengakomodasi, mengantisipasi, dan merespons tantangan dan perubahan yang sedang dan akan terjadi. Sebaliknya, jika tidak dilakukan pembaharuan, maka pendidikan di Indonesia akan ketinggalan oleh irama perubahan.
Mengembangkan Rasionalitas dalam Beragama Melalui Penerapan Ilmu Manṭiq (Sebuah Upaya Menangkal Radikalisme dalam Paham Keagamaan) Basrir Hamdani
Emanasi : Jurnal Ilmu Keislaman dan Sosial Vol 4 No 1 (2021): Jurnal Emanasi Volume 4 Edisi 1 Tahun 2021
Publisher : Asosiasi Dosen Peneliti Ilmu Keislaman dan Sosial

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

To put forward the rationality based on logical (manṭiq) principles in embracing religion constitutes an attempt to approach the truth, if not to say to grasp the truth, in understanding authentically the teachings of religion which are stated in holly scriptures (al-Qur’an and al-Hadits) based on the principle of religion itself, i.e., to present the virtues and salvation wether in this world and hereafter. This is at once a reason to avoid the textual-formalistical understanding toward the holly scriptures, since it tends to ram one holly scripture to one other and in implication toward religious behavior, it triggers frictions and collisions among heterogeneous peoples. In such a way, it has brought frequently to radicalism. This research aims at analyzing the importance of evolving the rationality in embracing religion by means of practicing Logics (‘Ilm al-Manṭiq) as one of the alternative ways for deradicalization of religius understandings. This research is conducted through analytical-descriptive method wether in investigation or in elaborating the data which are found in many literatures and in the form of library research.
Insan Ilahiyah dalam perspektif Filsafat Transendental Mulla Sadra Nano Warno; Nurul Ayn
Emanasi : Jurnal Ilmu Keislaman dan Sosial Vol 4 No 1 (2021): Jurnal Emanasi Volume 4 Edisi 1 Tahun 2021
Publisher : Asosiasi Dosen Peneliti Ilmu Keislaman dan Sosial

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

English Abstract Article deals to examine concept of human being in view of Mulla Sadra dan some of existensialtis philosopher through descriptive and analytic method along with hermeneutic approach to the main literature Islamic and the conclusion is that human beign in western is viewed in his existence and meanwhile in Islamic philosophy considered his soul and its faculty to embark in spiritual journeys
Tanggung Jawab Orang Tua Dalam Mengasuh Anak (Studi Analisis Qur’an Surat Luqman Ayat 12-19) Siti Shofiyah; Rika - Sa'diyah; Kurniawan Mansyur; Anisah Meidiana
Emanasi : Jurnal Ilmu Keislaman dan Sosial Vol 5 No 1 (2022): Jurnal Emanasi Volume 5 Edisi 1 Tahun 2022
Publisher : Asosiasi Dosen Peneliti Ilmu Keislaman dan Sosial

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Currently, generations have been grouped into various generation groups according to the year of birth, if sorted from the earliest birth year, there is such a thing as the Baby Boomer Generation, Generation X or Baby Bust, Millennial Generation or Generation Y and the latest is Generation Z. Generation Z. Millennials and Generation Z are the generations that dominate today, because almost both generations live in an era where all use technology. The rapid development of today's era is one of the duties of parents to accompany their children so as not to fall into something wrong. However, the current situation is in line with what is feared. All children are so connected and controlled by the internet that they cannot filter which ones are suitable or not to be consumed. This is due to the negligence of parents in carrying out their duties and responsibilities. Even most parents do not know what is the main responsibility as parents to their children, even though it is very clear that Allah SWT says in the Koran, the main way of life for a Muslim. For this reason, this research is expected to provide a wealth of knowledge to enlighten parents.
Peran Budaya Pondok Pesantren dalam Membentuk Karakter Santri di Pondok Pesantren Al-Kautsar Desa Ranggo Kecamatan Pajo Kabupaten Dompu Fitriani .
Emanasi : Jurnal Ilmu Keislaman dan Sosial Vol 4 No 2 (2021): Jurnal Emanasi Volume 4 Edisi 2 Tahun 2021
Publisher : Asosiasi Dosen Peneliti Ilmu Keislaman dan Sosial

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan Penelitian ini adalah untuk mengetahui peran budaya pondok pesantren dalam membentuk karakter santri di pondok pesantren Al-Kautsar desa Ranggo Kecamatan Pajo Kabupaten Dompu dan untuk mengetahui faktor apa saja yang menjadi pendukung dan penghambat dalam membentuk karakter santri dipondok pesantren Al-Kautsar Desa Ranggo Kecamatan Pajo Kabupaten Dompu. Adapun informan dalam penelitian ini adalah Pengurus, kepala madrasah, ustadzah/ustadz dan beberapa santri pondok pesantren Al-Kautsar. Dalam mengumpulkan data penelitian menggunakan teknik observasi, wawancara dan dokumentasi yang kemudian dianalisis dengan cara menyajikan data, reduksi data, dan menarik kesimpulan yang akan menjadi hasil dari penelitian, dan untuk pengujian keabsahan data dengan menggunakan teknik triangulasi. Peran yang dilakukan pondok pesantren Al-Kautsar dalam membentuk karakter santri adalah adanya rasa ikhlas yang mendalam yang dimiliki ustadzah/ustadz dalam memberikan materi pelajaran, penempatan tenaga pengajar bergantung pada kompetensi yang dimiliki, serta dengan adanya kerjasama yang baik antara pendidik dan pengurus dalam setiap kegiatan. Selain itu, ustadzah/ustadz yang dipilih diberikan tanggungjawab untuk memberikan materi yang focus dalam masalah akhlak dengan penyampainnya menggunakan metode ceramah, penanaman akidah Islamiyah, menerapkan dan mengamalkan ibadah dengan baik, memberikan bimbingan secara terus menerus terhadap santri, memberikan suri tauladan yang baik, memberikan penerapan bimbingan, nasihat, arahan terhadap santri memberikan hukuman (iqob) bagi santri yang melanggar peraturan pondok pesantren Al-Kautsar. Faktor yang mendukung dalam penerapan santri yaitu adanya dukungan dari masyarakat sekitar pondok pesantren Al-Kautsar, adanya ustadzah/ustadz yang berpengalaman, adanya kemauan yang kuat dari santri untuk mempelajari ilmu agama, adanya nilai nilai kebersamaan antara kiyai, pengurus, dan santri, dan jumlah pengajar atau pembimbing yang cukup akan bisa menggantikan keberadaan orang tua selama di pondok pesantren karena mereka berperan sebagai model dan sebagai terapis. Sedangkan faktor penghambat dalam membentuk karakter santri adalah pola perilaku santri yang terkadang sulit untuk diatur, kurang terjalinya ukhwah Islamiyah.
Kampanye Sosial Pendidikan Antikorupsi Melalui Permainan Game Edukasi “Semai” Bagi Warga 'Aisyiyah Di Kelurahan Cirendeu Tangerang Selatan Rika - Sa'diyah; Kurniawan .; Anisah Meidiana
Emanasi : Jurnal Ilmu Keislaman dan Sosial Vol 4 No 2 (2021): Jurnal Emanasi Volume 4 Edisi 2 Tahun 2021
Publisher : Asosiasi Dosen Peneliti Ilmu Keislaman dan Sosial

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

abstrak
'Aisyiyah DKI Jakarta (Kilas Balik dan Kiprahnya dari Masa ke Masa) Rika - Sa'diyah; Yana Adharani
Emanasi : Jurnal Ilmu Keislaman dan Sosial Vol 5 No 1 (2022): Jurnal Emanasi Volume 5 Edisi 1 Tahun 2022
Publisher : Asosiasi Dosen Peneliti Ilmu Keislaman dan Sosial

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

abstrak
KONSTRUK PEMIKIRAN AL-GAZALI Chairul Wahid Septialana; Irawan Irawan; Popi Puadah; Suhaeni .
Emanasi : Jurnal Ilmu Keislaman dan Sosial Vol 4 No 2 (2021): Jurnal Emanasi Volume 4 Edisi 2 Tahun 2021
Publisher : Asosiasi Dosen Peneliti Ilmu Keislaman dan Sosial

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This study aims to enable the reader to know, understand, and moreover be able to implement the thoughts of al-Ghazali about the study of philosophical epistemology in the general sense of being used to refer to the various questions that arise and arise in the human mind about the difficulties encountered, and try to find answers and the right solution to believe. about understanding Philosophy, when calling it a name of science in the most general sense. And in the Islamic world there is also someone who developed this theory and his name is al-Farabi or Abu Nashr al-Farabi which says "there is nothing in the mini style that cannot be entered by philosophy". This study uses a qualitative approach to the type of literature. So that the data source comes from books, journals, and articles and other references such as studies to a lecturer who is proficient in his field. The research data were collected by documentation techniques and analyzed and then conclusions were drawn. From this research it can be seen that al-Ghazali's thought in philosophizing is very scientific because it can be studied in the fields of epistemology, ontology, and axiology.