cover
Contact Name
Muhsinun
Contact Email
jurnal.primer@gmail.com
Phone
+6281779590231
Journal Mail Official
jurnal.primer@gmail.com
Editorial Address
LPPM Institut Teknologi Dan Kesehatan Aspirasi Jl. Jurusan Anjani-Suralaga KM.04 Suralaga, Lombok Timur - NTB 83651
Location
Kab. lombok timur,
Nusa tenggara barat
INDONESIA
PRIMER: Jurnal Ilmiah Multidisiplin
ISSN : -     EISSN : 29857996     DOI : https://doi.org/10.55681/primer.v1i1
PRIMER: Jurnal Ilmiah Multidisiplin is a multidisciplinary journal published by LPPM Institut Teknologi Dan Kesehatan Aspirasi every bimonthly with online version of E-ISSN : 2985-7996 and can be accessed openly. This journal is a peer reviewed, open access, scientific and scholarly journal which publishes research papers, review papers, case reports, case studies, books review, thesis, dissertation works, etc. PRIMER journal provides a means for ongoing discussion of relevant issues that fall within the focus and scope of the journal that can be examined empirically. This journal publishes research articles covering multidisciplinary sciences, including humanities and social sciences, education, religious sciences, philosophy, economics, engineering sciences, and health sciences.
Arjuna Subject : Umum - Umum
Articles 65 Documents
PERILAKU KERJA KARYAWAN PT POS INDONESIA CABANG KARAWANG Dede Akbar Ramadhan; Uus Mohammad Darul Fadli
PRIMER : Jurnal Ilmiah Multidisiplin Vol. 1 No. 3 (2023): PRIMER : Jurnal Ilmiah Multidisiplin, Juni 2023
Publisher : LPPM Institut Teknologi Dan Kesehatan Aspirasi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55681/primer.v1i3.152

Abstract

Perilaku kerja merupakan tindakan individu diarahkan pada inisiasi dan pengenalan atas ide-ide, proses produksi, atau prosedur baru dan bermanfaat dalam aturan kerja kelompok maupun organisasi. Pegawai yang dapat memberikan kontribusi yang lebih pada keberhasilan dalam meningkatkan pelayanan instansi. Penelitian ini beralasan untuk menganalisis perilaku kerja karyawan di PT. Pos Indonesia karawang. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dan mengimplementasikan metode studi kasus. Dengan demikian, unit analisis yang diamati adalah perilaku kerja karyawan di PT. Pos Indonesia karawang dengan elemen penelitian meliputi indikator perilaku kerja yaitu motivasi kerja, keahlian, kualitas kerja, kebiasaan kerja, kepercayaan diri, hubungan sosial, dan pengendalian diri. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan wawancara dan observasi. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji model penelitian yang menunjukkan pengaruh nilai-nilai religius, kualitas komunikasi, dan integritas personal terhadap kinerja karyawan. Dan untuk menganalisa perilaku kerja karyawan saat bekerja di PT. pos Indonesia karawang dan untuk mendeskripsikan perilaku kerja karyawan saat bekerja di PT. pos Indonesia karawang.
ANALISIS PENINGKATAN KINERJA KARYAWAN DI PT MATASAPARI MEDIATAMA Rizki Rivaldi; Sungkono Sungkono
PRIMER : Jurnal Ilmiah Multidisiplin Vol. 1 No. 3 (2023): PRIMER : Jurnal Ilmiah Multidisiplin, Juni 2023
Publisher : LPPM Institut Teknologi Dan Kesehatan Aspirasi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55681/primer.v1i3.154

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana strategi peningkatan kinerja karyawan dalam pencapaian tujuan perusahaan di PT. Matasapari Mediatama, untuk itu memerlukan strategi peningkatan kinerja karyawan dan menetapkan strategi dalam pencapain tujuan perusahaan di PT. Matasapari Mediatama. Strategi peningkatan kinerja adalah cara perencanaan perusahaan untuk meningkatkan kinerja karyawan agar tujuan perusahaan PT. Matasapari Mediatama dapat tercapai. Artinya melakukan suatu perencanaan secara cepat, melakukan suatu tindakan secara tepat dalam kinerja karyawan untuk mencapai tujuan perusahaan di PT. Matasapari Mediatama. Sehingga kinerja karyawan dapat mengurangi atau menghilangkan terjadinya kesenjangan antara kemampuan karyawan dengan apa yang diberikan tanggung jawab dalam perusahaan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah menggunakan metode analisis deskriptif kualitatif yang berusaha menjelaskan sedetail mungkin objek dan masalah penelitian berdasarkan fakta yang ada di lapangan. Yang menjadi pengumpulan data dalam analisis deskriptif kualitatif dengan melakukan wawancara 5(lima) informan. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini ada tiga cara yaitu wawancara, observasi dan dokumentasi. Adapun hasil penelitian ini menunjukkan bahwa secara keseluruhan peningkatan kinerja karyawan di PT. Matasapari Mediatama dari 6 (enam) indikator kualitas, kuantitas, ketepatan waktu, efektivitas, kemandirian, dan komitmen kerja, yang menjadi parameter strategi peningkatan kinerja karyawan yang dapat dikatakan belum terlaksana dengan baik dan harus melakukan pembenahan sehingga mendapatkan hasil yang baik. Strategi peningkatan kinerja karyawan PT. Matasapari Mediatama yang menjadi acuan diantaranya yang lebih mengacu pada visi misi perusahaan, lingkungan eksternal dan internal, analisis pilihan strategi, sasaran jangka panjang, strategi fungsional, program pelaksanaan dan evaluasi, memberikan dorongan yang positif (self reinforcement), memenuhi hak dan kewajiban karyawan, sistem penilaian yang transparan, jenjang karir dan melakukan pelatihan (training).
EPISTEMOLOGI REVOLUSI SAINSTIFIK THOMAS S. KHUN Andika M Iqbal; Sri Wahyu Husna; Nindira Putri Liandri; Tri Wulandari; Rini Erlina; Sahrul Sori Alom Harahap
PRIMER : Jurnal Ilmiah Multidisiplin Vol. 1 No. 3 (2023): PRIMER : Jurnal Ilmiah Multidisiplin, Juni 2023
Publisher : LPPM Institut Teknologi Dan Kesehatan Aspirasi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55681/primer.v1i3.155

Abstract

Di mulai perkembangan pada abad 17 perkembangan sains dari masa ke masa terus mengalami kemajuan yang pesat. Bahkan perkembangan yang terjadi merubah paradigma berfikir para filsuf secara fundamental sehingga terjadi revolusi saintifik. Revolusi sains yang digagas Thomas Kuhn dalam magnum opus-nya The Structure of Scientific Revolustions berbicara lebih dari sekedar evolusi sains. Dia menggagas bagaimana sains dengan semangat revolusinya dari segi epistemologis. Kuhn membedakan antara evolusi sains dan revolusi sains. Evolusi sains menunjukkan adanya perubahan atas sebuah teori yang berasal dari dalam dirinya. Perkembangan secara evolusi bersifat kumulatif. Revolusi sains adalah mengupayakan adanya cara berpikir berbeda dalam membangun sains dengan kebenarannya yang telah teruji. Teori yang diyakini harus dikembangkan demi kemajuan sains itu sendiri. Dari pendekatan yang telah di jelaskan, jurnal ini membahas tentang pandangan Thomas S. Khun terhadap epistimologi Revolusi Saintifik.
MODERASI BERAGAMA DI INDONESIA: SEBUAH ANALISIS BIBLIOMETRIK VOSVIEWER Yeyen Subandi; Mohamad Amirunnaufal
PRIMER : Jurnal Ilmiah Multidisiplin Vol. 1 No. 4 (2023): PRIMER : Jurnal Ilmiah Multidisiplin, Agustus 2023
Publisher : LPPM Institut Teknologi Dan Kesehatan Aspirasi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55681/primer.v1i4.162

Abstract

Indonesia adalah negara pluralis, yang terdiri dari berbagai macam suku, bangsa, bahasa, ras, dan agama. Semenjak awal reformasi tahun 1998 konflik dan kekerasan atas nama agama sudah sering dan berulang kali terjadi, yang menjadi pemicunya adalah perihal  fundamentalisme dan radikalisme agama berpengaruh terhadap tindakan intoleran, konflik antar agama, bahkan terorisme. Perihal moderasi beragama saat ini menjadi isu yang krusial, seiring dengan berkembangnya nilai-nilai agama dan budaya dalam masyarakat, keberhasilan moderasi beragama akan sangat menentukan umat Muslim dan umat agama lain dapat memiliki sikap toleran. Perihal moderasi beragama sudah di wacanakan baik oleh Kementerian Agama maupun oleh dua organisasi besar keagamaan seperti Muhammadiyah dan Nahdlatul Ulama (NU). Penelitian ini menggunakan studi literatur, data diambil dari database nya Scopus dan analisis VOSviewer, untuk hasil temuan dalam penelitian ini para peneliti atau akademisi Indonesia masih belum banyak yang melakukan penelitian tentang moderasi beragama yang di publikasikan dalam jurnal terindeks Scopus, dan bisa dijadikan gap serta novelty penelitian selanjutnya.
STUDENTS’ COGNITIVE LANGUAGE LEARNING STRATEGY IN MASTERING ENGLISH MATERIAL AT VOCATIONAL SCHOOL LEVEL Rizki Maemunah; Dias Andris Susanto
PRIMER : Jurnal Ilmiah Multidisiplin Vol. 1 No. 4 (2023): PRIMER : Jurnal Ilmiah Multidisiplin, Agustus 2023
Publisher : LPPM Institut Teknologi Dan Kesehatan Aspirasi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55681/primer.v1i4.163

Abstract

In Indonesia, many students still cannot master English because they are not interested in learning English The appropriate learning strategy, which is suitable to the qualities and surroundings of the learners, is one of the factors in accomplishing English acquisition. This research aimed to know what cognitive strategy is most frequently used by the student at SMK N 4 Semarang and why them shoose that activity. This research applied a qualitative descriptive method. In collecting data, the researcher used an online survey through Gform and. SILL questions with a total number of fourteen questions related to the cognitive strategy was use to being the instrument. The subject of this research was X grade of mechanical engineering 4 at SMK N 4 Semarang which a total number of 36 male students. The data were analyzed by data reduction, data display, conclusion drawing, and verification. From the SILL questions, the findings showed that watching English language TV shows spoken in English or going to movies spoken in English was the most frequently used activity by the students with a percentage of 50%. And the least used strategy was to start a conversation in English with a percentage of 8,3%. These findings suggest the teachers apply that activity to improve the English skills of the student so that the students are interested in learning English.
THE STUDENTS' MEMORY LANGUAGE LEARNING STRATEGY IN MASTERING ENGLISH MATERIALS AT VOCATIONAL SCHOOL LEVEL Aulinadia Khalifasati; Dias Andris Susanto
PRIMER : Jurnal Ilmiah Multidisiplin Vol. 1 No. 4 (2023): PRIMER : Jurnal Ilmiah Multidisiplin, Agustus 2023
Publisher : LPPM Institut Teknologi Dan Kesehatan Aspirasi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55681/primer.v1i4.164

Abstract

This study aims to investigate students' perceptions of the Memory language learning strategy in mastering various English as a Foreign Language (EFL) language skills in SMK N 7 Semarang. A descriptive qualitative method was used with a questionnaire survey to collect data from 34 students of SMK N 7 Semarang who completed the nine items of the Strategy Inventory for Language Learning (SILL) questionnaire and a Background Characteristics survey. Three simultaneous actions in data analysis, according to Miles & Huberman, (1994): data reduction, data display, conclusions, and drawing/verification. The findings showed from the frequently used memory language strategy was to remember new words or phrases by remembering their location on the page on the board. The conclusions of the study's findings indicate that how English is used in practice affects how well it was learned. On the other hand, the findings showed a connection between using memory strategies and effectively learning English the most popular memory language learning strategy was remembering new words or phrases by remembering their location on the page, on the board.
PENGGUNAAN TEAMS GAME TOURNAMENT BERBANTU VIDEO ANIMASI UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI EXPLANATION TEXT Esti Nurul Aini; Dias Andris Susanto; Dwi Budi Rahayu
PRIMER : Jurnal Ilmiah Multidisiplin Vol. 1 No. 4 (2023): PRIMER : Jurnal Ilmiah Multidisiplin, Agustus 2023
Publisher : LPPM Institut Teknologi Dan Kesehatan Aspirasi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55681/primer.v1i4.165

Abstract

Keberhasilan proses pembelajaran dapat dilihat dari hasil belajar yang diperoleh peserta didik itu sendiri. Terdapat berbagai macam kendala dalam pelaksanaan pembelajaran yang berdampak pada rendahnya hasil belajar yang diperoleh peserta didik, salah satunya adalah pembelajaran konvensional yang dilakukan guru dengan kegiatan belajar yang hanya menggunakan media lembar kerja siswa, sehingga keterlibatan dan pemahaman peserta didik terabaikan. Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas Kolaboratif yang dilaksanakan bersama guru pamong dalam dua siklus, ditujukan untuk mengetahui peningkatan hasil belajar peserta didik pada materi Explanation text kelas XI IPS 4 SMA Negeri 6 Semarang pada tahun ajaran 2022/2023. Yang berjumlah 36 peserta didik melalui metode pembelajaran kooperatif dengan model Teams Game Tournament berbantu video animasi. Subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas XI IPS 4 yang berjumlah 36 siswa, sedangkan objek penelitiannya  adalah hasil belajar pada materi Explanation text. Teknik pengumpulan data menggunakan teknik observasi, pemberian tes berbentuk pilihan ganda 20 soal dan dokumentasi. Kemudian hasil penelitian tersebut dianalisis menggunakan analisis data statistik deskriptif. Hasil analisis data pada siklus I didapatkan rata-rata ketuntasan siswa secara sebesar 56%, sedangkan pada siklus II sebesar 83%. Berdasarkan penelitian tersebut dapat disimpulkan bahwa penggunaan video animasi sebagai media pembelajaran pada materi Explanation text dengan kegiatan pembelajaran yang menggunakan model Teams Game Tournament dapat meningkatkan ketuntasan hasil belajar peserta didik kelas XI IPS 4 di SMA Negeri 6 Semarang. Maka direkomendasikan untuk meggunakan model TGT dengan berbantu video animasi pada pembelajaran materi Explanation text agar ketuntasan hasil belajar dapat diraih secara optimal.
PENGGUNAAN TEKNIK THINK TALK WRITE DALAM UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENULIS EXPLANATION TEXTS PADA SISWA KELAS XI IPS 2 SMA NEGERI 6 SEMARANG Siti Sakdidah; Dias Andris Susanto; Dwi Budi Rahayu
PRIMER : Jurnal Ilmiah Multidisiplin Vol. 1 No. 4 (2023): PRIMER : Jurnal Ilmiah Multidisiplin, Agustus 2023
Publisher : LPPM Institut Teknologi Dan Kesehatan Aspirasi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55681/primer.v1i4.166

Abstract

Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas (PTK) dengan data dari produk siswa yaitu kegiatan menulis explanation texts sebelum dan sesudah menggunakan teknik Think Talk Write pada siswa kelas XI IPS2 SMA Negeri 6 Semarang. Berdasarkan hasil analisis dapat disimpulkan bahwa sebelum penggunaan teknik think talk write siswa kemampuan menulis siswa masih rendah. Pada siklus I dari data diketahui bahwa nilai rata-rata adalah 72,2. Sebanyak 12 siswa atau 33 % siswa telah mencapai kriteria ketuntasan minimal (KKM) dan 24 siswa atau 66 % siswa belum mencapai kriteria ketuntasan minimal (KKM). Pada siklus II, skor rata-rata yang diperoleh adalah 80,94. Pada siklus ini guru menerapkan teknik think talk write dalam pembelajaran Bahasa Inggris materi explanation texts. Berdasarkan data yang diperoleh sebanyak 31 siswa atau 86 % telah mencapai kriteria ketuntasan minimal (KKM) dan sebanyak 5 siswa atau 16 % belum mencapai kriteria ketuntasan minimal (KKM). Ini berarti dalam siklus II ini telah terjadi peningkatan kemampuan menulis. Pada siklus II siswa sudah mulai tertarik dengan pelajaran explanation texts. Maka, dapat disimpulkan penggunaan teknik Think Talk Write dapat meningkatkan kemampuan menulis explanation texts siswa. Hasil penelitian ini menjelaskan bahwa 85% siswa mengalami peningkatan dalam menulis explanation texts. Dengan demikian, penggunaan teknik think talk write membuat pembelajaran menjadi menarik, menyenangkan, dan memberi kemudahan bagi siswa untuk berkreasi dan menciptakan ide-ide yang dituangkan dalam sebuah tulisan explanation texts yang kratif.
INVESTIGATION MEMORY LEARNING STRATEGY USED BY STUDENTS’ VOCATIONAL SCHOOL AS ENGLISH FOREIGN LANGUAGE Ryda Kusuma Wardhani; Dias Andris Susanto
PRIMER : Jurnal Ilmiah Multidisiplin Vol. 1 No. 4 (2023): PRIMER : Jurnal Ilmiah Multidisiplin, Agustus 2023
Publisher : LPPM Institut Teknologi Dan Kesehatan Aspirasi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55681/primer.v1i4.167

Abstract

The focus of this study was to determine which memory strategy was more frequently used by students at SMK N 4 Semarang. This study involved 35 students from class 12 building engineering 3. A descriptive qualitative technique with a questionnaire survey was used to collect data from 35 students of SMK N 4 Semarang who completed the first nine questions of the Strategy Inventory for Language Learning (SILL) questionnaire and a Background Characteristics survey. According to Miles dan Hubermen (1994), believes that in qualitative data analysis, actions are carried out interactively and constantly until the data is saturated. The absence of new data or information is a measure of data saturation. The research process includes three concurrent streams of activities: data reduction, data display, and drawing conclusions/verification. The outcomes of the study demonstrate that how English is used in practice influences how well it is acquired. The findings showed that memory strategy most frequently used by the students was I use rhymes to remember new English words or I physically act out new English words. As a result, teachers should consider this and engage with students to encourage and expand understanding of the benefits of using memory strategies successfully when studying English as a foreign language.
ANALYSIS OF VOCATIONAL HIGH SCHOOL TEACHERS` READINESS IN IMPLEMENTING MERDEKA BELAJAR CURRICULUM Anisa Nur Azizah; Entika Fani Prastikawati; Faiza Hawa
PRIMER : Jurnal Ilmiah Multidisiplin Vol. 1 No. 4 (2023): PRIMER : Jurnal Ilmiah Multidisiplin, Agustus 2023
Publisher : LPPM Institut Teknologi Dan Kesehatan Aspirasi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55681/primer.v1i4.171

Abstract

Merdeka Belajar Curriculum is a new curriculum in Indonesia. For implementing this new curriculum, teachers are require to have readiness. The aim of this study was to analyze the teachers` readiness in implementing Merdeka Belajar Curriculum. This research used descriptive qualitative and the questionnaire as the data collection technique which distributing to twelve of the vocational high school teachers by using Google form. The result showed that on average the teachers were strongly agree with all statements regarding the teachers` readiness to implement Merdeka Belajar curriculum, which consist of five aspects including; the teachers' readiness in implementing Merdeka Belajar Curriculum. The aspects are; the teachers` ability to implement the Merdeka Belajar Curriculum, the ability to construct the lesson plan, the ability to apply the lesson plan based on Merdeka Belajar Curriculum, to conduct assessment based on Merdeka Belajar Curriculum and apply the learning media based on the Information and Communication Technologies (ICT). It indicates that they have readiness in implementing Merdeka Belajar Curriculum by having a good understanding and adequate experiences of Merdeka Belajar Curriculum.