cover
Contact Name
Misnawati
Contact Email
garuda@apji.org
Phone
+6285726173515
Journal Mail Official
misna@upr.ac.id
Editorial Address
Jalan Hendrik Timang, Kampus Tunjung Nyaho, Palangkaraya, Provinsi Kalimantan Tengah, 27111
Location
Kota palangkaraya,
Kalimantan tengah
INDONESIA
Bhinneka: Jurnal Bintang Pendidikan dan Bahasa
ISSN : 29636183     EISSN : 29636167     DOI : 10.59024
Jurnal ini memublikasikan artikel-artikel yang berkaitan dengan sub rumpun Ilmu Pendidikan Ilmu Sosial, Bahasa dan Sastra, Olahraga dan Kesehatan, Matematika dan MIPA, Teknologi dan Kejuruaan, Ilmu Pendidikan dan Kesenian. Pengajuan naskah terbuka sepanjang tahun, naskah harus sesuai dengan fokus dan ruang lingkup Bhinneka: Jurnal Bintang Pendidikan dan Bahasa, dan ditulis dengan mengikuti pedoman penulisan jurnal. Naskah dapat ditulis dalam bahasa Inggris atau bahasa Indonesi
Articles 64 Documents
Campur Kode Bahasa Inggris Dalam Novel Wedding Agreement Karya Mia Chuz Dan Implikasinya Terhadap Pembelajaran Teks Iklan, Slogan, Dan Poster Kelas VIII SMP
Bhinneka: Jurnal Bintang Pendidikan dan Bahasa Vol. 1 No. 2 (2023): April : Bhinneka
Publisher : Universitas Palangka Raya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59024/bhinneka.v1i2.404

Abstract

The Wedding Agreement novel by Mia Chuz is a form of written literature containing code-mixed language elements. Code mixing is presented in the form of inserting English elements into Indonesian. The purpose of this study was to describe the form of linguistic elements, the causal factors and the function of mixing the English code in the novel Wedding Agreement by Mia Chuz and the implications for learning advertising texts, slogans and posters for class VIII SMP. The approach used in this study is a qualitative approach using content analysis techniques. The results of the study found 120 data containing the form of linguistic elements of English code mixing in the form of inserting elements in the form of words, phrases, basters, and clauses as well as 7 causal factors and 8 functions of English code mixing in Mia Chuz's novel Wedding Agreement.
Penggunaan Gaya Bahasa Dalam Kandayu Parawei
Bhinneka: Jurnal Bintang Pendidikan dan Bahasa Vol. 1 No. 2 (2023): April : Bhinneka
Publisher : Universitas Palangka Raya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59024/bhinneka.v1i2.405

Abstract

The purpose of this study is to describe the use of language styles contained in Kandayu Parawei. The problems to be explored in this study are (1) what comparative language style is found in Kandayu Parawei, (2) what repetition language style is found in Kandayu Parawei, (3) what affirmative language style is found in Kandayu Parawei. This study uses a descriptive method, namely the content analysis method, namely collecting data by investigating, examining the contents of a poem, and literature study, namely collecting data by listening and reading. The data in this study are primary and secondary data, the primary data is in the form of verses of the Kandayu Parawei poem from the Kandayu collection, while secondary data is obtained through books relevant to the research title and the internet. Data collection techniques were carried out by reading and listening, then studying the contents of a poem needed as research data. The results of this study are the style of language contained in Kandayu Parawei (1) comparative language style: 1) personification and 2) hyperbole. (2) affirmative language style: 1) repetition and (3) repetition language style: 1) alliteration 2) mesodiplosis. The most dominant language style used in Kandayu Parawei is the repetition language style.
Nilai Moral Sebagai Pembentukan Karakter Dalam Kumpulan Cerita Rakyat Bukit Batu Suli Kalimantan Tengah Dituliskan Oleh Rensi Sisilda Dan Implikasi Terhadap Pembelajaran Sastra Di SMP Tiara Tiara; Albertus Purwaka; Paul Diman; Lazarus Linarto; Isti Prihatini; Yusella Hara; Mersi Yani
Bhinneka: Jurnal Bintang Pendidikan dan Bahasa Vol. 1 No. 2 (2023): April : Bhinneka
Publisher : Universitas Palangka Raya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59024/bhinneka.v1i2.406

Abstract

Penelitian ini menganalisis mengenai nilai moral untuk pembentukan karakter dalam cerita rakyat Bukit Batu Suli yang dituliskan oleh Rensi Sisilda. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan untuk menganalisis: (1) nilai moral untuk pembentukan karakter yang terdapat pada cerita rakyat Bukit Batu Suli (2) implikasi terhadap pembelajaran sastra di SMP kelas VII. Dari tujuh nilai moral hanya terdapat lima nilai moral yang terdapat dalam lima belas kutipan dalam cerita rakyat Bukit Batu Suli yang dituliskan oleh Rensi Sisilda. lima nilai moral untuk pembentukan karakter tersebut yaitu: (1) Bertanggung Jawab (Malalus gawi dengan bahalap) yaitu kesediaan dalam melakukan apa yang harus dilakukan dengan sebaik mungkin, (2) Keberanian (Menteng ureh) yaitu kesetiaan terhadap suara hati untuk mempertahankan sikap yang diyakini sebagai suatu kewajiban, (3) Kerendahan Hati (Bajenta bajurah) yaitu suatu sikap yang tidak berlebihan atau menyombongkan diri, dan (4) Kritis (Pintar harati) adalah tindakan untuk megoreksi atau memberikan saran baik terhadap segala kekuatan, kekuasaan dan wewenang. Hasil analisis lima nilai moral untuk pembentukan karakter yang paling dominan adalah sikap kritis yang terdapat dalam tujuh dari lima belas kutipan cerita rakyat Bukit Batu Suli yang ditulis oleh Rensi Sisilda. Kemudian hasil temuan data ini dapat diimplikasikan pada pembelajaran sastra di SMP kelas VII, sesuai KD 3.15 Mengidentifikasi informasi tentang fabel/legenda daerah setempat yang dibaca dan didengar. Setelah mempelajari materi ini, siswa dapat mempelajari apa itu nilai moral untuk pembentukan karakter. Perserta didik juga dapat menemukan nilai moral dalam cerita yang dibaca dan didengar.
Pengaruh Penggunaan Pop-Up Book Terhadap Kecerdasan Verbal-Linguistik Anak Usia 5-6 Tahun Di TK Swasta Excellent Aceh Singkil T.A 2023/2024 Imel Fauziah Hasya; Anita Yus
Bhinneka: Jurnal Bintang Pendidikan dan Bahasa Vol. 1 No. 4 (2023): Oktober: Bhinneka
Publisher : Universitas Palangka Raya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59024/bhinneka.v1i4.411

Abstract

This research aims to determine whether there is an influence from the use of popup books on children's verbal-linguistic intelligence in the Aceh Singkil Excellent Private Kindergarten. This research uses experimental research using a quantitative approach. The research method used in this research is Quasi Experimental Design with the Equivalent Time Sample Design. The sample in this study was 18 children, sampling was carried out using a simple random sampling technique. The data analysis technique used in this research is non-parametric hypothesis testing by tabulating data, calculating average values, and interpreting the data. The findings of this research show that there is a significant influence from the use of pop-up book media on the verbal-linguistic intelligence of children aged 5-6 years in the Aceh Singkil Excellent Private Kindergarten for the 2023/2024 academic year. From these findings, it can be seen that the research results obtained show that there is an increase that occurred from treatment 1 to treatment 2, where the real level α = 0.000.