cover
Contact Name
Teng Sutrisno
Contact Email
tengsutrisno@petra.ac.id
Phone
+6231-2983139
Journal Mail Official
tengsutrisno@petra.ac.id
Editorial Address
Gedung P lantai 5, Universitas Kristen Petra Jl. Siwalankerto 121-131, Surabaya, Jawa Timur 60236, Indonesia.
Location
Kota surabaya,
Jawa timur
INDONESIA
Jurnal Teknik Mesin
ISSN : 14109867     EISSN : 26563290     DOI : https://doi.org/10.9744/jtm
Jurnal Teknik Mesin (JTM) merupakan Jurnal Keilmuan dan Terapan Teknik Mesin yang dikelola oleh Program Studi Teknik Mesin, Fakultas Teknologi Industri, Universitas Kristen Petra. JTM terbit pertama pada April 1999. JTM telah mendapatkan akreditasi Jurnal Nasional oleh Dirjen Dikti Depdiknas dengan SK-Nomor: 02/Dikti/Kep/2002, SK-Nomor :43/DIKTI/Kep/2008. JTM diterbitkan setiap bulan April dan Oktober. Tujuan penerbitan jurnal ini antara lain adalah untuk: Menyebarluaskan pengetahuan, pengalaman/terapan dan temuan baru para ilmuwan atau praktisi di bidang teknik mesin. Meningkatkan motivasi para ilmuwan dan praktisi untuk melakukan penelitian dan pengembangan ilmu di bidang teknik mesin
Articles 5 Documents
Search results for , issue "Vol. 17 No. 2 (2020): OCTOBER 2020" : 5 Documents clear
Bodi Mobil dengan Komposit Matriks Fiber Carbon-Honeycome dan Penguat Resin Lycal Sri Mulyo Bondan Respati; Ibnu Katsir; Muhammad Dzulfikar
Jurnal Teknik Mesin Vol. 17 No. 2 (2020): OCTOBER 2020
Publisher : Institute of Research and Community Outreach - Petra Christian University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.9744/jtm.17.2.29-33

Abstract

Body mobil KMHE yang dilombakan oleh kemendikbud tahunan, kebanyakan menggunakan rangka aluminium. Penelitian ini mengajukan bahan carbon fiber-honeycomb sebagai pengganti rangka aluminium.   Dalam penelitian metode yang digunakan adalah melapisi honeycomb dengan lapisan carbon fiber-resin. Cara pelapisan bagian dari 1 sampai 3 lapisan pembuatan material menggunakan hand lay-up. Standar specimen yang digunakan adalah ASTM D 638-02 dan ASTM D 790 – 02. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa berturut-turut kekuatan tarik dan bending tertinggi di dapat pada 3 lapisan atas komposit karbon fiber-honeycomb 3449,49 kg/mm2 dan untuk pengunjian bending 203,65 kg/mm2. Jika dibandingkan dengan aluminium maka bahan ini dapat digunakan sebagai body mobil KMHE
Perancangan dan Pengujian Lensa Fresnel pada Kolektor Surya Plat Datar Ekadewi Anggraini Handoyo; Indriati Njoto Bisono; Peter Jonathan
Jurnal Teknik Mesin Vol. 17 No. 2 (2020): OCTOBER 2020
Publisher : Institute of Research and Community Outreach - Petra Christian University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.9744/jtm.17.2.48-56

Abstract

Energi matahari dapat dikonversikan menjadi energi termal dengan menggunakan kolektor surya maupun menjadi energi listrik dengan menggunakan sel surya/photovoltaic. Radiasi matahari bersifat menyebar, sehingga memerlukan pengumpul atau pengarah agar lebih fokus.Ada banyak penelitian yang menggunakan lensa Fresnel untuk mengumpulkan radiasi matahari pada sel surya. Sedang penelitian lensa Fresnel pada kolektor surya masih terbatas sebagai concentrator. Makalah ini membahas perancangan dan pemakaian lensa Fresnel sebagai penutup pada suatu kolektor surya plat datar. Lensa Fresnel komersial hanya memiliki 1 titik fokus, maka langkah pertama penelitian adalah merancang lensa Fresnel dengan enam titik fokus. Jarak focus dirancang agar radiasi matahari jatuh ke plat penyerap pada jarak 90 mm dari lensa Fresnel. Bahan yang digunakan adalah PMMA Polymethyl methacrylate (acrylic) dan pembuatan profil lensa menggunakan proses tekan. Lensa Fresnel yang dihasilkan berhasil memiliki titik fokus 90 mm. Lensa Fresnel yang dihasilkan dipasang sebagai penutup pada kolektor surya plat datar. Hasil yang didapat adalah temperatur plat penyerap dengan lensa Fresnel lebih tinggi daripada dengan acrylic polos yang sebenarnya lebih bening. Temperatur maksimum di kiri atas plat penyerap dengan lensa Fresnel dapat mencapai 1.42 kali lebih tinggidaripada temperatur yang dihasilkan oleh acrylic polos. Temperatur cairan di inlet dan dalam tangki pada kolektor surya yang menggunakan lensa Fresnel lebih tinggi daripada temperatur cairan di kedua lokasi yang sama yang menggunakan acrylic polos.
Simulasi Perubahan Back Rake Angle Polycrystalline Diamond Carbide Drill Bit untuk Meminimalkan Keausan Pahat Oegik Soegihardjo; Samuel Trinata
Jurnal Teknik Mesin Vol. 17 No. 2 (2020): OCTOBER 2020
Publisher : Institute of Research and Community Outreach - Petra Christian University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.9744/jtm.17.2.34-37

Abstract

The drilling process of an oil well uses a drill bit to drill a hole to drain crude oil from the bowels of the earth to the ground. Tool wear occurs in every cutting or drilling process that uses tool bits. A drill bit is the general term for the tool blade used in the drilling process. Two types of tool bits that are commonly used are roller cone and Polycrystalline Diamond Carbide drill bit or PDC. The case being study is the wear out of the PDC drill bit, that causing unplanned bit trip. This research was conducted as an effort to reduce the wear that occurs on the PDC drill bit. The aim of the research is to simulate the changes of the back rake angle, so that the impact of the back rake angle's changes on the wear of the drill bit could be investigated. The results of the simulations were compared with the tool wear data that occurred at one of the oil drilling locations.  
Perancangan Reaction Wheel Inverted Pendulum Sebagai Alat Peraga Sistem Kontrol Berbasis Sistem Kontrol PID Roche Alimin; Joshua Tandio; Handry Khoswanto
Jurnal Teknik Mesin Vol. 17 No. 2 (2020): OCTOBER 2020
Publisher : Institute of Research and Community Outreach - Petra Christian University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.9744/jtm.17.2.38-41

Abstract

A control system will be easier to understand if demo devices are available that can be used as learning media. Reaction wheel inverted pendulum is an under-actuation device so that the existence of a controller is absolutely necessary. This will be very interesting if used as a teaching aid of a control system. One application of this reaction wheel inverted pendulum is for the humanoid robot balance system. In this research project the physical design of the teaching aids and the design of the controller are carried out. The design starts from designing mechanical part first, starting from the dimensions and shape of the tool to the needs of the motor. Furthermore, a controller is designed that can balance the device automatically. The controller used is based on Arduino. The test results show that the reaction wheel inverted pendulum demo device can work quite well even though there is some drawback.
Evaluasi Pembuatan Prototype Package Tray Biokomposit Serat Tebu- Polypropylene untuk Kebutuhan Interior Mobil Patrik Permana Putra Wijaya; Juliana Anggono
Jurnal Teknik Mesin Vol. 17 No. 2 (2020): OCTOBER 2020
Publisher : Institute of Research and Community Outreach - Petra Christian University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.9744/jtm.17.2.42-47

Abstract

Natural fibers used in the fabrication of biocomposite product can support the need of the industries for lightweight yet strong material. Sugarcane bagasse is one of the available natural fibers in Indonesia. There have been some research done on these bagasse fibers as reinforcement materials for plastics and their incorporation to the matrix has improved its strength. This research aimed to evaluate the fabrication of a car package tray prototype. The composition and the bagasse were prepared in accordance with the previous research in which the bagasse were alkali treated using NaOH solution of 8 wt% for one hour at room temperature. The hotpressed prototype was evaluated by its physical outlook and the mechanical property of its preform. The flexural test shows a low flexural strength of the prototype (7.4 MPa) compared to the required strength of the current material (woodboard) used by the industry (35.58 MPa). The evaluation shows the clustering of bagasse fibers, uneven distribution of sugarcane/PP in the structure and low adhesion at the interfacial region between bagasse fibers and PP.

Page 1 of 1 | Total Record : 5