cover
Contact Name
Anisah Triyuliasari
Contact Email
jpn.journalpendidikannusantara@gmail.com
Phone
+6282131758926
Journal Mail Official
jpn.journalpendidikannusantara@gmail.com
Editorial Address
Penerbit Tahta Media Group Jl. Tanjung No 06 Gumpang RT 02B/ RW 03 Gumpang Kartasura Sukoharjo 27169
Location
Kab. sukoharjo,
Jawa tengah
INDONESIA
Jurnal Pendidikan Nusantara
Published by Tahta Media Group
ISSN : 28097041     EISSN : 28096495     DOI : https://doi.org/10.55080
Jurnal Pendidikan Nusantara is a journal published by Tahta Media Group in collaboration with the Association of Muslim Community in ASEAN (AMCA). e-ISSN: 2809-6495 & p-ISSN: 2809-7041. It is a peer-reviewed journal first published in 2022. It publishes three regular editions a year scheduled for April, August, and December. This journal is publicly accessible so that all associations are permitted to peruse, download, copy, distribute, print, or link some or all of the articles free of charge and without the prior permission of either the author or the publishing group of the diary. Open to academics and researchers who wish to share articles on teaching and education. Articles that will be distributed in this journal must be based on research that has not been published in other different journals. The aim of this journal is to publish articles dedicated to the latest outstanding developments in the field of education. It includes educational administration, guidance and counselling, educational technology, primary school teacher education, early childhood teacher education, non-formal education, special education and psychology. Published papers such as: 1. evaluation reports and research results, 2. conceptual and methodological problems, 3. the implications of the above actions, 4. Extensive book review section as well as occasional reports on educational materials and equipment.
Articles 48 Documents
Mengelola Sumber Daya Manusia dalam Konteks Pendidikan Islam: Tantangan dan Strategi dalam Menghadapi Perubahan Kurikulum Kharifah Khayatun Nufus
Jurnal Pendidikan Nusantara Vol. 2 No. 2 (2023): Jurnal Pendidikan Nusantara (May-August)
Publisher : Tahta Media Group

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55080/jpn.v2i2.126

Abstract

Kurikulum merdeka diterapkan di Indonesia sejak tahun 2022. Kurikulum ini memusatkan pembelajaran pada siswa dimana siswa lebih aktif dibandingkan guru. Kurikulum ini bertujuan untuk membentuk siswa menjadi lebih kreatif dalam mengembangkan kemampuan dan ketrampilannya serta secara individualis mengembangkan pemahaman selama proses pembelajaran berlangsung. Penelitian ini dilakukan di SD Negeri Wayang Ponorogo yang dimana baru saja melakukan perubahan kurikulum sejak bulan Juli-Agustus lalu. Saat terjadinya perubahan kurikulum ini ada banyak sekali tantangan dimana sekolah seharusnya bertindak khususnya dalam mengelola sumber daya manusia selama terjadinya perubahan kurikulum tersebut. Perubahan kurikulum menjadi tantangan besar bagi suatu sekolah mulai dari bagaimana penyesuaiannya, bagaimana guru memulai penerapannya dan masih banyak lagi. Dengan menghdapi tantangan yang terjadi, tentunya ada beberapa strategi untuk menghadapi itu semua. Fokus penelitian ini terdapat pada pengelolaan sumber daya manusia dalam konteks pendidikan islam selama perubahan kurikulum. Terjadinya perubahan kurikulum dalam penelitian ini memberikan sedikit perbedaan dan konteks pendidikan islam. Penilitian ini menggunakan jenis penelitian kualitatif dengan melakukan wawancara dan observasi. Dalam pengelolaan sumber daya manusia dalam konteks pendidikan islam di SD Negeri Wayang Ponorogo dalam tantangan dan strategi menghadapi perubahan kurikulum memang tidak mudah. Diperlukan banyak kesiapan dan ketrampilan dalam mengelolanya. Semua memiliki peran penting dalam menghadapi perubahan kurikulum termasuk wali murid sebagai pemberi dukungan atas perubahan tersebut.
The Influence of the Implementation of Learning Technology During the Golden Age M. Abdillah Subhin; Ikhda Esmarasti
Jurnal Pendidikan Nusantara Vol. 2 No. 2 (2023): Jurnal Pendidikan Nusantara (May-August)
Publisher : Tahta Media Group

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55080/jpn.v2i2.128

Abstract

The rapid development of information technology today cannot be avoided, its influence in the world of education. Educators or teachers must fully understand the use of educational technology to avoid accidental damage or educational failure. For this reason, this research examines learning technology as a scientific discipline. This study used the library study method by utilizing the Publish or Perish software as a provider of data information sources needed through several search keywords. The study results show that the importance of attention from many parties to improve the quality of education is accompanied by an increase in the quality of human resources for educators.
Strategi Manajemen Pendidikan Pondok Pesantren Al-Ihsan dalam Menghadapi Tantangan Global Dzulfiqor Abdurrahman
Jurnal Pendidikan Nusantara Vol. 2 No. 2 (2023): Jurnal Pendidikan Nusantara (May-August)
Publisher : Tahta Media Group

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55080/jpn.v2i2.129

Abstract

Character-based Islamic boarding school education management is an important concept in developing the quality of education in Indonesia. Character education is a key element in creating a harmonious and effective learning atmosphere. This study contains educational management strategies in Islamic boarding schools that focus on the characteristics of Islamic boarding schools, with the hope of improving the quality of education at the national level. The purpose of this study was to determine how the educational management strategy at Al Ihsan Islamic Boarding School is in facing today's global challenges. In this analysis, qualitative methods were used to explore information about the management of character-based Islamic boarding school education. The results of the study showed that effective strategies include the development of comprehensive educational programs, an emphasis on discipline and ethics, and the use of innovative learning methods. In addition, collaboration between the Islamic boarding school and the community is also important in creating an efficient and effective education system
Optimalisasi Pengelolaan Sumber Belajar Bahasa Arab di Madrasah Diniyah: Menuju Pendidikan Berbasis Keterampilan Munirul Ikhwan; M. Rohman Wahono
Jurnal Pendidikan Nusantara Vol. 2 No. 2 (2023): Jurnal Pendidikan Nusantara (May-August)
Publisher : Tahta Media Group

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55080/jpn.v2i2.130

Abstract

Pengembangan sumber belajar melibatkan perencanaan, pembuatan, dan peningkatan berbagai jenis sumber yang digunakan dalam proses pembelajaran. Pengelolaan atau manajemen sumber belajar juga penting untuk menggapai sasaran pendidikan dengan efektif dan efisien. Sumber belajar merujuk pada segala hal atau bahan yang digunakan untuk memperoleh pengetahuan, keterampilan, dan pemahaman tentang suatu subjek atau topik tertentu. Beberapa contoh sumber belajar meliputi buku atau materi cetak, materi digital, media audiovisual, instruktur, guru, diskusi, dan interaksi dengan sesama. Salah satu objek penelitian adalah Madrasah Diniyah Thoriqul Jannah, yang berlokasi di Ngimput, Purwosari, Babadan, Ponorogo. Madrasah ini telah lama menjadi lembaga pendidikan agama Islam yang memberikan pembelajaran Bahasa Arab kepada siswa-siswanya. Namun, pada zaman kemajuan teknologi dan informasi yang kini tengah berlangsung, penting untuk memiliki sumber belajar Bahasa Arab yang mutakhir, inovatif, dan efektif guna meningkatkan pemahaman dan keterampilan siswa dalam Bahasa Arab. Penelitian ini mengadopsi pendekatan kualitatif, yang melibatkan serangkaian tahapan atau langkah-langkah, antara lain: penentuan partisipan, Mengumpulkan data, menganalisis data, mengartikan hasil temuan, serta menyusun laporan penelitian. Madrasah Diniyah Thoriqul Jannah memiliki kekurangan dalam hal infrastruktur dan teknologi pembelajaran yang masih bersifat tradisional. Hal ini disayangkan karena teknologi saat ini menarik minat masyarakat dan dapat memperluas pengalaman belajar para santri. Khususnya dalam pelajaran bahasa Arab, diperlukan penerapan metode yang lebih interaktif, seperti penggunaan gambar atau video yang edukatif dalam pengembangan dan pengelolaan sumber belajar bahasa Arab.
Pengembangan Karakter Akhlaqul Karimah di Kalangan Santri Pondok Pesantren Tahfidzul Qur'an Mutiara Amanda Angelita
Jurnal Pendidikan Nusantara Vol. 2 No. 3 (2023): Jurnal Pendidikan Nusantara (September-December)
Publisher : Tahta Media Group

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55080/jpn.v2i3.131

Abstract

The development of the character of Akhlaqul Karimah among students at the Tahfidzul Qur'an Aisyiyah Islamic Boarding School, Ponorogo, an Islamic boarding school is described in this research. The formation of strong character, noble character, and the ability to internalize religious values is the main focus in Islamic education. This research uses a qualitative approach, with observation and in-depth interviews as the main tools. Research shows that religious education plays an important role in forming the character of Akhlaqul Karimah. The role of educators, social interactions between students, and the Islamic boarding school environment also influence character development. Santri who truly understand the values of Akhlaqul Karimah tend to participate more actively in character development. Pressure from the environment outside the Islamic boarding school and technological interference are other challenges in character formation. Nevertheless, Islamic boarding schools continue to have an important role in building character with good morals. This research provides in-depth insight into the process of developing the character of Akhlaqul Karimah among students at the Tahfidzul Qur'an Islamic Boarding School Aisyiyah Ponorogo and underlines the importance of religious education, the role of educators, and the Islamic boarding school environment in forming characters with noble morals. By further understanding the factors that influence character development, it is hoped that we can design more effective educational strategies to form a young generation who have good morals and are able to make positive contributions to society.
Transformasi Pendidikan: Peran Strategis Kepala Sekolah dalam Membangun Peserta Didik Berkualitas Triana Dewi
Jurnal Pendidikan Nusantara Vol. 2 No. 2 (2023): Jurnal Pendidikan Nusantara (May-August)
Publisher : Tahta Media Group

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55080/jpn.v2i2.132

Abstract

Artikel ini bertujuan untuk mengetahui strategi dan implementasi kepemimpinan kepala sekolah guna membangun peserta didik yang bekualitas dan berkarakter islami, yang dilaksanakan di MI Muhammadiyah 12 Ngampel, Balong, Ponorogo. Sebagai penanggung jawab lembaga pendidikan, kepala madrasah adalah pemimpin dalam pendidikan dengan pengaruh dan tanggung jawab yang signifikan terhAdab pertumbuhan lembaga madrasah. Sejalan dengan ini, peranan kepala madrasah akan membawa dampak yang siknifikan dalam kemajuan dan pengembangan pendidikan, dengan tujuan untuk meningkatkan standar dan sumber daya manusia dalam kualitas pendidikan itu sendiri. Maka dari itu adanya strategi dalam menumbuhkan para peserta didik yang berkualitas dan berakhlak yang baik. terdapat beberapa strategi kepala sekolah MI Muhammadiyah 12 Ngampel dalam membentuk peserta didik yaitu (1) menjadi suri tauladan bagi siswa; (2) Melakukan pembiasaa Sholat dhuha dan Sholat dzuhur berjamaah, Tahfidz, dan BTA setiap hari; (3) penerapak kejujuran, ini merupakan sesuatu yang sangat akan menjadi fundemental dan sangat penting dalam pembentukan karakter yang baik bagi Peserta didik yang sesuai dengan tuntunan ajaran agama Islam; (4) Pengembangan sopan santun dan tanggung jawab terkait dengan perilaku, moral, dan nilai-nilai dalam interaksi antar pribadi serta dalam konteks kelas dan masyarakat. Penelitian ini merupakan penelitian lapangan dengan pendekatan kualitatif. Dengan pengambilan data melalui wawancara, survey, opservasi dan dokumentasi. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif berupaya menangkap dan menerjemahkan fenomena dan fakta-fakta yang berkaitan dengan kepemimpinan kepala sekolah MI Muhammadiyah 12 Ngampel.
Peningkatan Keterampilan Guru Menggunakan Audio Visual dalam Pembelajaran IPS di Pondok Pesantren Karomatul Hidayah; Elhaq Zainur Rochim
Jurnal Pendidikan Nusantara Vol. 2 No. 3 (2023): Jurnal Pendidikan Nusantara (September-December)
Publisher : Tahta Media Group

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55080/jpn.v2i3.133

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sejauh mana teknologi berperan dalam kelangsungan pembelajaran di pesantren, khususnya pondok pesantren alam Qur’an Ponorogo pada jenjang SMP kelas 7 yang berjumlah 32 siswa. Proses pembelajaran yang berlangsung dalam pesantren biasanya menggunakan metode lama, yakni guru hanya sekedar ceramah menyampaikan materi dan siswa hanya mendengarkan saja. Serta jauh dari kemajuan teknologi. Agar mampu menumbuhkan semangat dan menjadi pembelajaran yang menyenangkan maka seorang guru harus memanfaatkan kemajuan teknologi dan informasi. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian deskriptif kualitatif dengan langkah-langkah pendahuluan, lapangan dan analisis data. Dari hasil penelitian, bahwa dalam proses pembelajaran di pondok pesantren alam Qur’an Ponorogo sebagian guru sudah menggunakan teknologi dalam pembelajaran, seperti menanyangkan video, gambar ataupun yang lain dengan menggunakan proyektor. Siswa yang mengikuti proses pembelajaran khususnya mata pelajaran IPS ini mereka sangat antusias dalam memperhatikan, minim tidur, dan juga minim kebisingan.  Dalam melakukan evaluasi pembelajaran, guru secara langsung menanyai kepada murid mengenai pelajaran apa yang ada dalam tayangan video pada saat selesainya pembelajaran hari itu, dan evaluasi bulanan yang digunakan berupa soal-soal yang berkaiatan dengan materi pelajaran. Hal ini digunakan guru untuk mengetahui sejauh mana siswa dapat memahami materi pelajaran.
Efektivitas Project Based Learning Berbasis Audio Visual dalam Pembelajaran Surah Pendek Pendidikan Agama Islam pada Siswa SD Femi Astika Candra Chairani; Ichwanudin
Jurnal Pendidikan Nusantara Vol. 2 No. 3 (2023): Jurnal Pendidikan Nusantara (September-December)
Publisher : Tahta Media Group

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55080/jpn.v2i3.135

Abstract

This research aims to determine the effect of the Project Based Learning (PJBL) improving learning outcomes in Islamic Education subjects. Innovation in the Project Based Leadrning (PJBL) model is a present as a solution that can solve the challenges of today’s times and tecnology to improve the learning outcomes to stodent of Muhammadiyah Elementary School. This research uses a qualitative descriptive method, with a type of library research or historical research using interviews and field observation models. To guarantee the correctness of the data or validate the data, use data triangulation trough three stages, namely data collections, data reductions, and data presentation. The result is an incrase in student learning outcomes in Islamic Education Subject with the audio visual and project based learning. Students quickly memorize and understand the content and asbabun nuzul (the reasons for the revelation of a surah or verse) from a short surah