cover
Contact Name
Lukman Cahyadi
Contact Email
lukman.cahyadi@esaunggul.ac.id
Phone
-
Journal Mail Official
jurnalekonomi.ueu@esaunggul.ac.id
Editorial Address
Lembaga Penerbitan Universitas Esa Unggul Jalan Arjuna Utara No 9 Kebon Jeruk Jakarta 11510
Location
Kota adm. jakarta barat,
Dki jakarta
INDONESIA
Jurnal Ekonomi : Journal of Economic
Published by Universitas Esa Unggul
ISSN : 20878133     EISSN : 2528326X     DOI : -
Core Subject : Economy,
Jurnal Ekonomi is intended to be the journal for publishing articles reporting the results of research on Economic and Business manuscripts in the areas: - Marketing - Finance Management - Strategic Management - Operation Management - Human Resource Management - Financial and Accounting - Management Accounting Jurnal Ekonomi accepts articles in any related subjects and any research methodology that meets the standards established for publication in the journal. The primary audiences are academicians, graduate students, practitioners, and others interested in economic research.
Articles 210 Documents
KOPERASI ERA MILLENNIAL DALAMPERSPEKTIF KETAHANAN NASIONAL Ridhuan, Syamsu
Jurnal Ekonomi : Journal of Economic Vol 10, No 1 (2019): Jurnal Ekonomi
Publisher : Lembaga Penerbitan Unversitas Esa Unggul

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47007/jeko.v10i1.2760

Abstract

AbstractThis paper is the result of research conducted simultaneously with community service. The existence and message of cooperatives in the industrial revolution 4.0 is very strategic and important. Because it can answer the challenges of the corporate global economy and strengthen the resilience of national security in the economy. The research was carried out by means of a survey that took samples of all the founders of the National Integrity cooperative in Jakarta. The result of the study analyzed from the primary data of the opinions and views of the respondents indicate that the empowerment of cooperative business based on family princilples still doesnot rival and compete with the corporate economy which adheres to the principles of individualist liberal economics. It recommended that the government make regulations that are more in favor of the mangement of cooperative efforts and encourage the public to be eager to develop economic enterprises from varioussectors with massive cooperative economic movements. Keywords : cooperatives, resilience, national AbstrakMakalah ini merupakan hasil penelitian yang dilakukan secara bersamaan dengan kegiatan pengabdian masyarakat. Eksistensi dan peran koperasi dalam revolusi dunia industri 4.0, menjadi sangat strategis dan penting. Sebab diasumsikan dapat menjawab tantangan ekonomi global yang bersifat koporasi dan memperkuat ketangguhan ketahanan nasional di bidang ekonomi. Penelitian dilakukan dengan cara survey yang mengambil sampel seluruh pendiri Koperasi Pembauran Kebangsaan di Jakarta. Hasil penelitian yang dianaisis dari data primer pendapat dan pandangan responden menunjukkan bahwa pemberdayaan usaha-usaha koperasi yang brazaskan kekeluargaan masih belum mampu menyaingi dan berkompetisi dengan perekonomian korpororasi yang memegang teguh prinsip ekonomi liberalis-individualis. Disarankan agar pemerintah membuatregulasi yang lebih banyak berpihak kepada pengelolaan usaha-usaha koperasi dan mendorong masyarakat agar bersemangat menumbuh-kembangkan usaha-usaha ekonomi dari berbagai sektor dengan gerakan eonomi koperasi yang massif. Kata kunci:koperasi, ketahanan, nasional
PENGARUH CITRA MEREK DAN HARGA TERHADAP MINAT BELI HANDPHONE MEREK SAMSUNG PADA E-COMMERCE (STUDI KASUS PADA MAHASISWA FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ANGKATAN 2017 UNIVERSITAS SINGAPERBANGSA KARAWANG) Rahayu, Yustiani; Triadi, Salsabila; Salsyabila, Shafira Ramadhanti; Kusnanto, Danang
Jurnal Ekonomi : Journal of Economic Vol 11, No 2 (2020): Jurnal Ekonomi : Journal of Economic
Publisher : Lembaga Penerbitan Unversitas Esa Unggul

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47007/jeko.v11i2.3009

Abstract

Minat beli pada perusahaan dibidang elekronik dapat dipengaruhi oleh citra merek dan harga dimana citra merek yang baik dapat dijadikan kekuatan dalam menarik konsumen dan harga produk yang terjangkau dapat meningkatkan minat beli calon konsumen Perusahaan Samsung. Dari hasil analisis data, Terdapat pengaruh parsial antara citra merek terhadap minat beli sebesar 4,59% dan harga terhadap minat beli sebesar 62,65%. sedangkan pengaruh simultan dari citra merek dan harga terhadap minat beli dengan koefisien determinasi sebesar 67,2%. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui, menjelaskan dan menganalisis Citra Merek dan Harga terhadap Minat Beli Handphone Merek Samsung Secara Online Pada E-Commerce Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Angkatan 2017 Universitas Singaperbangsa Karawang. Sampel dilakukan dengan menggunakan metode Incidential Sampling dengan jumlah sampel 186 responden. Program komputer Microsoft Excel 2010 dan SPSS versi 16.
Pengaruh Indeks Global, Indeks Regional, dan Harga Minyak Dunia Terhadap Produk Indeks Hangseng pada Bursa Berjangka Jakarta Abdurrahman, Abdurrahman
Jurnal Ekonomi : Journal of Economic Vol 4, No 2 (2013): Jurnal Ekonomi
Publisher : Lembaga Penerbitan Unversitas Esa Unggul

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47007/jeko.v4i2.1032

Abstract

AbstractThe main issue of this study is to examine the linkages stock markets are increasingly integrated world. The idea of this study appears on the basis of empirical research which gives the conclusion that there are linkages between the stock markets of the world. Therefore need a deeper assessment associated with HSI products on the Jakarta Futures Exchange. The purpose of this study was to obtain empirical evidence about the relationship of the S & P 500 Index, the FTSE Index, SSE Index, KOSPI and World Oil Prices on HSI products. The design of this study is the quantitative approach .. The analysis tool is used Normality Test Data, Test Assumptions Classical and continued with Multiple Regression testing. The study population is a world stock index (S & P 500, FTSE, SSE, KOSPI, HSI) and World Oil Prices. Object of study is the time period of 2008 to 2012. The results showed that the S & P 500 Index, SSE Index and KOSPI affect while the HSI Index and the  FTSE Index and World Oil prices have no effect on the HSI Index. And the dominant factor in influencing the HSI Index was KOSPI Index. Keywords: the hang seng index, the S & P 500 index, the FTSE indexAbstrakIsu utama studi ini adalah mengkaji tentang keterkaitan pasar saham didunia yang semakin terintegrasi. Ide penelitian ini muncul atas dasar dari riset empirik yang memberi kesimpulan bahwa ada keterkaitan antar pasar saham dunia. Oleh karena itu perlu pengkajian yang lebih dalam dikaitkan dengan produk Indeks Hangseng pada Bursa Berjangka Jakarta. Tujuan penelitian ini untuk memperoleh bukti empiris tentang keterkaitan Indeks S&P 500, Indeks FTSE, Indeks SSE, Indeks KOSPI dan Harga Minyak Dunia terhadap produk Indeks Hangseng. Desain penelitian ini merupakan pendekatan Kuantitatif.. Alat analisis yang digunakan adalah dengan Uji Kualitas data diantaranya Uji Normalitas data, Uji Asumsi Klasik dan dilanjutkan dengan pengujian Regresi Berganda.. Populasi penelitian adalah Indeks saham dunia (S&P 500, FTSE, SSE, KOSPI, Hangseng) dan Harga Minyak Dunia. Periode waktu objek  penelitian adalah Tahun 2008 sampai dengan 2012.. Hasil penelitian menunjukan bahwa  Indeks S&P 500, Indeks SSE, dan Indeks KOSPI berpengaruh terhadap Indeks Hangseng sedangkan Indeks FTSE dan Harga Minyak Dunia tidak berpengaruh terhadap Indeks Hangseng. Serta Faktor yang dominan dalam mempengaruhi Indeks Hangseng adalah Indeks KOSPI.Kata kunci: indeks hangseng, indeks S&P 500, indeks FTSE
MENDETEKSI FAKTOR PENENTU STRUKTUR MODAL PADA SUB SEKTOR PERDAGANGAN BESAR (WHOLESALER) DAN RETAILER DI INDONESIA YANG GO PUBLIK Suharna, Jaka; Bertuah, Eka
Jurnal Ekonomi : Journal of Economic Vol 11, No 2 (2020): Jurnal Ekonomi : Journal of Economic
Publisher : Lembaga Penerbitan Unversitas Esa Unggul

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47007/jeko.v11i2.3611

Abstract

This research aims to detect the determining factor of capital structure in Wholesaler and Retailer subsector in Indonesia. There are 44 companies used as the research sample; they are the wholesaler and retailer companies as listed in BEI (Indonesia Stock Exchange) during 2013-2017. The data analysis used logistic regression and ANOVA test. The result shows that the sales growth and profitability could be the determining factor in company capital structure. The sales growth has negative effect toward the capital structure. This implies that the higher sales growth, the lesser the debt usage. Besides, profitability has negative effect toward the capital structure. This indicates that the companies with profitability increased would reduce the debt usage as the profit would be used as funding to keep the innovation going in the company. The research result also shows that there are no differences in firm’s values between the high-debt-funding companies and the low-debt-funding companies. This supports the Modigliani-Miller theory which stated that the capital structure doesn’t affect the firm’s values.  Keywords: capital structure, sales growth, profitability
Pendeteksian Market Information yang Mempengaruhi Kerja Bursa Efek Indonesia Bertuah, Eka
Jurnal Ekonomi : Journal of Economic Vol 5, No 2 (2014): Jurnal Ekonomi
Publisher : Lembaga Penerbitan Unversitas Esa Unggul

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47007/jeko.v5i2.1137

Abstract

Tujuan yang ingin dicapai dari penelitian ini adalah melakukan kajian empiris Efficient Market Hipotesis (EMH) dan melihat apakah terjadi anomali pasar berdasarkan return yang diperoleh dari pembentukan portfolio winner dan loser.Objek penelitian yang dipilih adalah saham LQ 45 yang terdaftar di BEI pada Tahun 2009 sampai dengan 2013. Metode analisis data yang digunakan adalah clustered analysis yang digunakan untuk membentuk kelompok-kelompok portfolio winner dan losser yang mempunyai konsekuensi terhadap Efficient Market Hipotesis (EMH). Selanjutnya akan disusun suatu strategi dalam perspektif manajemen agar investor melakukan investasi dengan lebih cerdas (sophisticated) dalam jangka panjang.Kata kunci: anomali pasar, portfolio winner, portfolio loser
PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN HARGA TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN PT. TOI Maulana, Ade Syarif
Jurnal Ekonomi : Journal of Economic Vol 7, No 2 (2016): Jurnal Ekonomi
Publisher : Lembaga Penerbitan Unversitas Esa Unggul

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47007/jeko.v7i2.1624

Abstract

AbstractThis study is aimed to reveal the strengths and directions of the Impact of both independent variables (e.g., Service Quality And Price) on Dependent Variable (Customer Satisfaction). It utilizes the Customer Care Service at The PT. TOI as the study population. The survey explanative method and the associative study paradigm have been chosen and properly implemented generating some quantitative. The crucial finding of this study indicates that: the first, the study instrument has been tenably proved as being reliable and valid; the second, the parametric statistics requirement has also been successfully proved meaning that the data have a normal distribution and variances homogeneity; and the last, the three alternative hypotheses of the study have also been tenably accepted. Keywords : Service Quality, Price, Customer Satisfaction AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui sejauhmana pengaruh Kualitas Pelayanan dan Harga terhadap Kepuasan Pelanggan pada PT. TOI. Hipotesis yang diuji adalah (1) Terdapat pengaruh yang signifikan Kualitas Pelayanan terhadap Kepuasan Pelanggan pada PT. TOI; (2) Terdapat pengaruh yang signifikan Harga pada terhadap Kepuasan Pelanggan pada PT. TOI; dan (3) Terdapat pengaruh yang signifikan Kualitas Pelayanan dan Harga pada secara bersama-sama terhadap Kepuasan Pelanggan pada PT. TOI. Penelitian ini dilakukan dengan metode survai dengan pendekatan kuantitatif dengan menggunakan Teknik statistik asosiatif. Hasil penelitian didapatkan kesimpulan: Terdapat pengaruh Kualitas Pelayanan terhadap Kepuasan Pelanggan pada Pelanggan pada PT. TOI. Kedua Terdapat pengaruh Harga pada terhadap Kepuasan Pelanggan pada Pelanggan pada PT. TOI. Ketiga Terdapat pengaruh Kualitas Pelayanan dan Harga pada bersama-sama terhadap Kepuasan Pelanggan pada PT. TOI Ketiganya menunjukkan bahwa Kualitas Pelayanan dan Harga pada memberi kontribusi pada Kepuasan Pelanggan pada PT. TOI. Kata kunci: Kualitas Layanan, Harga, Kepuasan Pelanggan
PENGARUH SIKAP TERHADAP FREE TRIAL DAN PRICE DISCOUNT TERHADAP INTENSITAS MENDAFTAR DENGAN MODERASI BRAND IMAGE Anggraeni, Dewi; Rahmat Syah, Tantri Yanuar
Jurnal Ekonomi : Journal of Economic Vol 8, No 02 (2017): Jurnal Ekonomi
Publisher : Lembaga Penerbitan Unversitas Esa Unggul

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47007/jeko.v8i02.2009

Abstract

The current early childhood education is growth, parents is having a choice to send their children, very competitive offer, many school available likes religious schools  and montessori school. Montessori school for other people now most famous but in the fact for regional in Kelapa Dua Tangerang Enrollment intention is very low  diffrent to the other markets area, they have a wrong perception and they think montessori school lis non - moeslim religious school, the socialization make strategy free trial promotion, price discount to up Enrollment intention. Purpose  this riset of this study  to looking for to analyze  whether the prospective parents' attitude towards free trial and a price discount, whether affect  ting the intention to enrollment and whether the brand image school can support of the promotion  strategy. Methods of data analysis using multiple linear regression method. The results showed that there are significant  attitude towards free trial to the intention to register, while attitudes toward discounted price does not affect the intention to register, there is no moderating influence of brand image on the relationship attitude towards free trial and discount price to the intention to register. Price discounts are offered at a school can not guarantee the quality of the schoolbut the good image that  school will be a major factor for choosing a school with socialization school through free trial. Keywords: free trial, price discount, brand image, intention
PERANAN TEST DALAM PERUSAHAAN PADA PT. UNILEVER TBK Sinaga, Lazarus
Jurnal Ekonomi : Journal of Economic Vol 9, No 1 (2018): Jurnal Ekonomi
Publisher : Lembaga Penerbitan Unversitas Esa Unggul

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47007/jeko.v9i1.2332

Abstract

Abstract The important internal control for company. For manufacturing business, has character enough important, because this function is profit center that produce income for company and watch over alive continuance companies. Part as source divider (resource allocator), divide fund source a decision making process. here a higher will take part in mengabil where does fund source that will be be distributed to parts from the organization. This fund source covers source shaped money, time, labour supplies and reputation. To achieve efficient finance management. necessary menitik weigh against principal aim companies, that is menyejahtera owner companies with stockholder so that when does value company tall, of course owner welfare company even also can well guaranted.   Keywords: part, test, factor and terms. AbstrakPentingnya pengendalian internal bagi perusahaan. Bagi perusahaan manufaktur, siklus penjualan mempunyai peran yang cukup penting, karena fungsi ini merupakan profit center yang menghasilkan pendapatan bagi perusahaan dan menjaga kelangsungan hidup perusahaan. Peranan sebagai pembagi sumber (resource allocator), membagi sumber dana adalah suatu proses pembuatan keputusan. Di sini seorang atasan mengambil peranan dalam mengabil keputusan kemana sumber dana yang akan didistribusikan ke bagian-bagian dari organisasinya. Sumber dana ini meliputi sumber yang berupa uang, waktu, perbekalan tenaga kerja dan reputasi. Untuk mencapai manajemen keuangan yang efisien. Yang perlu dititik beratkan adalah tujuan utama perusahaan, yaitu menyejahterakan pemilik perusahaan serta pemegang saham sehingga apabila nilai perusahaan tinggi, tentunya kesejahteraan pemilik perusahaan pun dapat terjamin. Kata Kunci: peranan, test, faktor dan syarat-syarat 
PENGARUH KONFLIK PEKERJAAN KELUARGA DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KOMITMEN ORGANISASIONAL Meria, Lista
Jurnal Ekonomi : Journal of Economic Vol 9, No 02 (2018): Jurnal Ekonomi
Publisher : Lembaga Penerbitan Unversitas Esa Unggul

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47007/jeko.v9i02.2535

Abstract

Komitmen organisasional sangat penting dalam mendorong suatu organisasi mencapai tujuannya. Komitmen organisasional akan menumbuhkan loyalitas tinggi, semangat kerja, tanggung jawab dan rasa memiliki terhadap organisasi dari karyawannya. Banyak faktor yang mempengaruhi komitmen organisasional antara lain kepuasan kerja dan konflik pekerjaan keluarga. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh konflik pekerjaan keluarga dan kepuasan kerja terhadap komitmen organisasional. Penelitian ini dilakukan kepada 112 karyawan di PT. Dijado. dengan menggunakan metode Structural Equation Modeling. Hasil penelitian menunjukkan bahwa konflik pekerjaan keluarga yang tinggi akan menurunkan komitmen organisasional sedangkan kepuasan kerja yang tinggi akan meningkatkan komitmen organisasional. Kata kunci : konflik pekerjaan keluarga, kepuasan kerja, komitmen organisasional
Perancangan Sistem Akuntansi Yang Adaptif Pada UKM Berbasis SAK ETAP Untuk Peningkatan Kinerja dan Kualitas Pelaporan Bisnis Darmansyah, Darmansyah
Jurnal Ekonomi : Journal of Economic Vol 10, No 2 (2019): Jurnal Ekonomi
Publisher : Lembaga Penerbitan Unversitas Esa Unggul

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47007/jeko.v10i2.2867

Abstract

Tujuan jangka panjang yang ingin dicapai adalah terciptanya model sistem aplikasi software akuntansi UKM berdasarkan Standar Akuntansi Keuangan Entitas Tanpa Akuntabilitas Publik (SAK ETAP) yang inovatif dan adaptif terhadap lingkungan bisnis UKM, akurat, murah, serta cepat dan menghemat waktu dalam proses akuntansi. SAK ETAP merupakan manifestasi dari akuntansi normative dalam proses akuntansi perusahaan dengan praktek akuntansi yang seharusnya dilaksanakan, dan mendasarkan kebijakan akuntansi pada principal based dan judgement.Obyek penelitian yang dipilih adalah Usaha Kecil dan Menengah. Pemilihan ini ditentukan untuk mengetahui proses bisnis UKM, dan keluaran informasi dalam   dalam menunjang pengambilan keputusan bisnis. Namun, proses akuntansi dalam kegiatan bisnis UKM bersifat sederhana sehingga tidak mampu menunjang terhadap peningkatan produktivitas dan kinerja UKM, serta peningkatan kualitas pelaporan keuangan. Ketidakmampuan menyediakan dan menggunakan  informasi akuntansi merupakan salah satu kelemahan dari sisi  manajemen UKM. Kelemahan ini merupakan faktor utama  yang mengakibatkan kegagalan  UKM dalam mengembangkan usaha. Rancangan penelitian ini menggunakan pendekatan riset and development yang dilakukan di laboratorium akuntansi dan komputasi untuk menghasilkan program sistem aplikasi software akuntansi UKM berbasiskan Microsoft Access (MS access). Proses perancangan terbagi, yaitu, pertama, perancangan manual system akuntansi UKM. Kedua, Perancangan aplikasi software akuntansi UKM melalui program MS Access. Teknik penelitian menggunakan studi kasus pada perusahaan UKM.Keywords: kebijakan akuntansi, sistem akuntansi, SAK ETAP

Page 4 of 21 | Total Record : 210